jurnal reading peran dokter dan perawat dalam ... · penaggulangan hiv/aids pada kaum gay:...

22
SMF NEUROLOGY RSUD AMBARAWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA KABUPATEN SEMARANG – AMBARAWA 2019 Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam Menanggulangi HIV/AIDS Pada Kaum Gay di Kota Semarang Aanisah Fraymaytika 1820221105 Pembimbing: dr. Nurtakdir Kurnia Setiawan, Sp. S

Upload: others

Post on 27-Apr-2020

42 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

S M F N E U R O L O G Y

R S U D A M B A R A W A

F A K U L T A S K E D O K T E R A N

U N I V E R S I T A S P E M B A N G U N A N N A S I O N A L “ V E T E R A N ” J A K A R T A

K A B U P A T E N S E M A R A N G – A M B A R A W A

2 0 1 9

Jurnal Reading

Peran Dokter dan Perawat Dalam Menanggulangi HIV/AIDS Pada Kaum

Gay di Kota Semarang

Aanisah Fraymaytika 1820221105

Pembimbing:

dr. Nurtakdir Kurnia Setiawan, Sp. S

Page 2: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

IDENTITAS JURNAL

Penulis : Ludragis Ramni, Agnes Widanti, dan Hadi Sulistiyanto

Judul : Peran dokter dan perawat dalam menanggulangi

HIV/AIDS pada kaum gay di Kota Semarang

Jurnal : Jurnal Hukum Kedokteran

Volume : Volume 1, Nomor 1

Tahun : 2018

Page 3: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Abstrak

Kesehatan adalah elemen penting dan utama dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Dokter dan perawat adalah bagian dari tenaga kesehatan → menyediakan pelayanan kesehatan → status kesehatan, termasuk penanggulangan HIV/AIDS, terutama pada kaum gay.

Tujuan: melihat peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Page 4: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Abstrak (cont.)

Pendekatan yuridis-sosiologis dan deskriptif analitik.

Data primer dan sekunder.

Primer: interview dan observasi.

Sekunder: studi kepustakaan.

Kemudian di analisis secara kualitatif.

Page 5: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Abstrak (cont.)

Hasil: peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay telah tercapai dengan baik, namun menurut peraturan perundang-undangan peran tersebut belu, tercapai.

Peran dokter: care provider, decision maker, communicator.

Peran perawat: care giver, counsellor.

Page 6: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

PENDAHULUAN

Page 7: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Latar Belakang

Kesehatan unsur penting

dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Tenaga kesehatan

merupakan kunci utama

dalam keberhasilan pencapaian

pembangunan kesehatan.

Pencegahan dan penanggulangan

penyakit termasuk penyakit

menular seksual seperti

HIV/AIDS.

Survei Terpadu Biologis dan

Perilaku (STBP) tahun 2014 yang dilakukan dikota Semarang pada 249 orang dari komunitas Gay

didapatkan hasil bahwa 20.8%

dinyatakan positif HIV.

Upaya penanggulangan HIV/AIDS pada kaum Gay oleh

dokter dan perawat belum

dilaksanakan dengan baik.

Hal ini ditandai dengan masih adanya kaum

gay yang terinfeksi

HIV/AIDS.

Page 8: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Perumusan Masalah

Bagaimana peraturan tentang peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay di kota Semarang?

Bagaimana pelaksanaan peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay di kota Semarang?

Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi implementasi peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay di Kota Semarang?

Page 9: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Metode Penelitian

Yuridis-sosiologis.

Aspek yuridis: peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan penanggulangan HIV/AIDS pada kaum gay.

Aspek sosiologis: peran dokter dan perawat dalam penanggulangan HIV/AIDS pada kaum gay.

Deskriptif analitik secara kualitatif.

Pengambilan data: studi lapangan dan studi kepustakaan.

Studi lapangan: Puskesmas Halmahera terkait kegiatan VCT.

Page 10: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Hasil dan Pembahasan

Page 11: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Pembahasan

Peraturan tentang peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Pelaksanaan peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Faktor-faktor yang mempengaruhi peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Page 12: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Peraturan

Tidak terdapat regulasi atau peraturan mengenai gay.

Kaum gay seringkali mendapatkan diskriminasi termasuk dalam memperoleh pelayanan kesehatan.

Perlu mendapatkan hak asasi sebagai manusia.

Setiap orang berhak untuk mendapatkan akses dipelayanan kesehatan (pasal 5 undang-undang no.36 tahun 2009).

Pemenuhan hak pasien: pasal 52 undang-undang no.29 tahun 2004 (praktik kedokteran), dan pasal 38 undang-undang no.38 tahun 2014 (keperawatan).

Page 13: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Pelaksanaan (cont.)

Hasil penelitian: upaya yang dilakukan sesuai dengan tugas dan kewenangan masing-masing. Dokter: care provider, decision maker, communicator.

Perawat: care giver, pendidik.

Saat melakukan konseling pre test, tidak meminta persetujuan dari pasien terkait coas yang ingin mengikuti proses kegiatan VCT → tidak menjaga privasi dan melanggar undang-undang.

Page 14: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Faktor-faktor

Faktor pendukung: Fasilitas kesehatan: fasilitas kesehatan sudah baik dan tersedia

layanan untuk pemeriksaan HIV/AIDS secara komprehensif.

Sumber daya kesehatan: sumber daya kesehatan sudah sesuai dengan ketentuan yang ada pada undang-undang.

Sarana dan prasarana: sangat memadai (ruangan konseling yang aman yang bersifat rahasia)

Faktor penghambat

Jumlah tenaga kesehatan terbatas (2 orang)

Pasien tidak membuka diri

Page 15: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Kesimpulan

Page 16: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Peraturan tentang peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Pelaksanaan peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Faktor-faktor yang mempengaruhi peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum gay.

Page 17: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Peraturan

Undang‐Undang Dasar 1945, Undang‐Undang Nomor 39 tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia, Undang‐ Undang Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran, Undang‐Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan, Undang‐Undang Nomor 36 tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan, Undang‐Undang Nomor 38 tahun 2014 tentang Keperawatan, Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 21 tahun 2013 tentang Penanggulangan HIV dan AIDS, Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 tahun 2014 tentang Konseling dan Tes HIV, dan Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 4 tahun 2013 tentang Penaggulangan HIV dan AIDS.

Page 18: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Pelaksanaan

Pelaksanaan peran dokter dan perawat dalam menanggulangi HIV/AIDS pada kaum Gay sudah dilaksanakan, tetapi masih belum dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang ada diperaturan perundang‐undangan.

Dokter: care provider, decision maker, communicator.

Perawat: care giver, pendidik.

Page 19: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Faktor-faktor

Faktor pendukung dalam melakukan upaya penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan

dan sarana dan prasarana yang memadai.

Faktor penghambat dalam melakukan upaya penanggulangan HIV/AIDS pada kaum Gay: Kurangnya tenaga kesehatan sebagai konselor HIV/AIDS serta

kurang adanya keterbukaan diri dari kaum Gay.

Page 20: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Saran

Page 21: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Bagi tenaga kesehatan (dokter dan perawat) Senantiasa memberikan pelayanan yang bermutu dan komprehensif

sesuai dengan tugas dan kewenangan.

Senantiasan meminta persetujuan dari pasien dalam melakukan VCT terhadap kaum gay.

Mengembangkan dan meningkatkan ilmu pengetahuan dengan mengikuti pelatihan-pelatihan terkait dengan HIV/AIDS.

Bagi kaum gay Meningkatkan derajat kesehatan dengan memeriksakan diri.

Menjaga perilaku seks yang aman.

Yang terinfeksi: selalu konsumsi ARV.

Bagi peneliti selanjutnya Melanjutkan melalui sudut pandang yang berbeda.

Page 22: Jurnal Reading Peran Dokter dan Perawat Dalam ... · penaggulangan HIV/AIDS pada Kaum Gay: Tersedianya fasilitas kesehatan, sumber daya kesehatan dan sarana dan prasarana yang memadai

Terima Kasih