jurnal penutup

20
Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting JURNAL PENUTUP dan JURNAL PEMBALIK Kelas XII semester_2

Upload: ejayanti-eka

Post on 19-Jun-2015

912 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

JURNAL PENUTUP dan JURNAL PEMBALIKKelas XII semester_2

Page 2: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

STANDAR KOMPETENSIMemahami Penyusunan Siklus Akuntansi Perusahaan Jasa

KOMPETENSI DASARMenyusun jurnal penutup dan jurnal pembalik

Page 3: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

INDIKATORMenyusun jurnal penutupMenyusun jurnal pembalik

Page 4: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

JURNAL PENUTUP

Jurnal penutup adalah jurnal untuk memindahkan saldo akun-akun pendapatan dan akun-akun beban ke akun ikhtisar laba rugi dan memindahkan akun ikhtisar laba rugi itu ke akun modal

Page 5: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

TUJUAN PENUTUPAN

1.

• Untuk menutup saldo pada akun sementara (akun-akun nominal)

sehingga pada awal periode akan bernilai NOL

2.

• Agar saldo akun modal menunjukkan jumlah sesuai dengan

keadaan pada akhir periode

Page 6: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Pendapatan A Rp xxxPendapatan B Rp xxx

Ikhtisar laba rugi Rp xxx

Prosedur Penutupan

Menutup Semua Akun Pendapatan

Akun pendapatan di neraca saldo setelah penutupan akan terletak disebelah kredit maka di jurnal penutup terletak disebelah debit

Page 7: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Ikhtisar laba rugi Rp xxxBeban A Rp xxx

Beban B Rp xxx Beban C Rp xxx

Menutup Semua Akun BebaN

Akun beban di neraca saldo setelah penutupan akan terletak disebelah debit maka di jurnal penutup terletak disebelah kredit

Page 8: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Jika laba Ikhtisar laba rugi Rp xxx

Ekuitas Rp xxxJika Rugi Ekuitas Rp xxx

Ikhtisar laba rugi Rp xxx

Menutup Akun Ikhtisar laba rugi

Saldo akun ikhtisar laba rugi ditutup dengan memindahkan saldo akun ikhtisar laba rugi ke akun modal

Page 9: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Ekuitas Rp xxx Prive Rp xxx

Menutup Akun Prive

Saldo akun prive ditutup dengan memidahkan akun prive ke akun modal

Page 10: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Setelah laporan keuangan disusun dan jurnal penutup dicatat serta dibukukan maka pada Awal Periode berikutnya merasa perlu disesuaikan kembali atas beberapa akun yang telah disesuaikan pada akhir periode. Jurnal untuk penyesuaian ini disebut jurnal pembalik.

JURNAL PEMBALIK

Page 11: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Akun-akun yang dibuat Jurnal Pembalik :

1. Beban-beban yang masih harus dibayar.2. Pendapatan yang masih harus diterima3. Beban dibayar dimuka dicatat sebagai

beban4. Pendapatan diterima dimuka dicatat

sebagai pendapatan

Page 12: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Jurnal Penyesuaian Beban .... Rp xxx

Utang ... Rp xxxMaka Jurnal Pembaliknya :Utang ... Rp xxx Beban ... Rp xxx

Beban-beban yang masih harus dibayar

Page 13: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Jurnal Penyesuaian Bunga yang masih harus diterima Rp xxx

Pendapatan bunga Rp xxxMaka Jurnal Pembaliknya :Pendapatan bunga Rp xxx Bunga yang masih harus diterima Rp xxx

Pendapatan yang masih harus diterima

Page 14: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Jurnal Penyesuaian ... Dibayar dimuka Rp xxx

Beban ... Rp xxxMaka Jurnal Pembaliknya :Beban ... Rp xxx ... Dibayar dimuka Rp xxx

Beban dibayar dimuka dicatat sebagai beban

Page 15: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Jurnal Penyesuaian Pendapatan .... Rp xxx

Utang Pendapatan... Rp xxxMaka Jurnal Pembaliknya :Utang Pendapatan ... Rp xxx Pendapatan ... Rp xxx

Pendapatan diterima dimuka dicatat sebagai pendapatan

Page 16: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

1. Perhatikan data-data berikut ini: Pendapatan jasa Rp 1.200.000,00 Beban Iklan Rp 300.000,00 Beban Asuransi Rp 700.000,00 Berdasarkan data tersebut buatlah Jurnal penutupnya? Jawab: Pendapatan Jasa Rp 1.200.000,00 Ikhtisar laba rugi Rp 1.200.000,00 Ikhtisar laba rugi Rp 1.000.000,00

Beban Iklan Rp 300.000,00 Beban Asuranasi Rp 700.000,00

LATIHAN SOAL

Page 17: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

2. Bila perusahaan membayar sewa untuk satu tahun sebesar Rp 1.200.000,00 dicatat pada beban sewa, Pada akhir bulan november. Maka jurnal pembaliknya adalah ...Jawab:

Beban sewa Rp 1.000.000,00Sewa Dibayar dimuka Rp 1.000.000,00

Page 18: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

UJI KOMPETENSI

Page 19: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

REFERENSI

Buku Ekonomi XI Acarya Media Utama Weni Muliawati

Buku Ekonomi XI Erlangga Wahyu Adji Google

Page 20: Jurnal penutup

Created_by_Eka Jayanti_Economi Accounting

BERANDA

SK_KD

INDIKATOR

MATERI

SOAL LATIHAN

REFERENSI

UJI KOMPETENSI

Terima Kasih