jurnal pa modul penjualan pada pasarbaru.com sebagai media penjualan online

6
Modul Penjualan Online pada Pasarbaru.com sebagai Media Penjualan Online Melawati sinaga Eka Widhi Yunarso Budi Laksono Putro [email protected] [email protected] [email protected] Manajemen Informatika Politeknik Telkom Jl. Telekomunikasi, Dayeuh Kolot Bandung 40257 Indonesia Abstrak Pasar Baru merupakan pusat perbelanjaan yang ada di kota Bandung, yang mana produk yang dijual banyak diminati oleh masyarakat luas baik dari dalam maupun luar kota Bandung. Hal ini di karenakan produknya yang bagus dan terjangkau oleh masyarakat dari tingkat sosial yang tinggi hingga rendah. Sehingga di perlukan sebuah wadah atau sebuah aplikasi yang memediasi antara penjual dan calon pembeli yaitu pasarbaru.com. Proyek akhir ini bertujuan untuk memberikan solusi terhadap permasalahan tersebut. Sistem yang dibuat berbasis PHP dan menggunakan MySQL sebagai databasenya. Alir data dan perancangan aplikasi ini menggunakan Data Flow Diagram (DFD) dan perancangan tabel pada basis data menggunakan Entity Relationship (ERD) dan metode pengembangannya menggunakan software Development Life Cycle (SDLC). Dalam Aplikasi ini calon pembeli atau sering di sebut customer dapat membeli barang tersebut secara online dengan sistem pembayaran dengan transfer dan semua pembelian atau pemesanan barang akan di kelola oleh admin. Dengan adanya website Penjualan online ini, dapat mempermudah customer dalam membeli produk yang ada di Pasar Baru tanpa harus datang ke pasar baru yang ada di kota Bandung serta menghemat waktu perjalanan serta lebih mempermudahkan customer yang di sibukkan oleh rutinitas sehari-hari. Kata Kunci: pasarbaru.com, customer, penjualan, PHP, MySql. Abstract Pasar Baru is shopping center in Bandung, that sells many interested products for people either from Bandung or outside Bandung. That's because the products are good and have reasonable price for all level society. A media or application named Pasarbaru.com that can support the connection between seller and buyer is need indeed. This final project was made to build an application which connect seller and buyer. The system that made is PHP base and use MySQL as the database. The data flow design in this application using Data Flow Diagram (DFD) and database design using Entity Relation Diagram (ERD) and the method of the development using that Software Development Life Cycle (SDLC) can buy the product via online with the paying system via transferred and all things about purchase and order will be managed by admin. This website can help customers, so they do not have to meet the seller face to face if they want to buy something. Key word: pasarbaru.com, customer,selling, PHP, MySql

Upload: mbendol-wb

Post on 14-Aug-2015

62 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jurnal Pa Modul Penjualan Pada Pasarbaru.com Sebagai Media Penjualan Online

Modul Penjualan Online pada Pasarbaru.com

sebagai Media Penjualan Online

Melawati sinaga Eka Widhi Yunarso Budi Laksono Putro

[email protected] [email protected] [email protected]

Manajemen Informatika Politeknik Telkom

Jl. Telekomunikasi, Dayeuh Kolot Bandung 40257 Indonesia

Abstrak

Pasar Baru merupakan pusat perbelanjaan yang ada di kota Bandung, yang mana

produk yang dijual banyak diminati oleh masyarakat luas baik dari dalam maupun

luar kota Bandung. Hal ini di karenakan produknya yang bagus dan terjangkau oleh

masyarakat dari tingkat sosial yang tinggi hingga rendah. Sehingga di perlukan sebuah

wadah atau sebuah aplikasi yang memediasi antara penjual dan calon pembeli yaitu

pasarbaru.com.

Proyek akhir ini bertujuan untuk memberikan solusi terhadap permasalahan tersebut.

Sistem yang dibuat berbasis PHP dan menggunakan MySQL sebagai databasenya. Alir

data dan perancangan aplikasi ini menggunakan Data Flow Diagram (DFD) dan

perancangan tabel pada basis data menggunakan Entity Relationship (ERD) dan

metode pengembangannya menggunakan software Development Life Cycle (SDLC).

Dalam Aplikasi ini calon pembeli atau sering di sebut customer dapat membeli barang

tersebut secara online dengan sistem pembayaran dengan transfer dan semua

pembelian atau pemesanan barang akan di kelola oleh admin.

Dengan adanya website Penjualan online ini, dapat mempermudah customer dalam

membeli produk yang ada di Pasar Baru tanpa harus datang ke pasar baru yang ada di

kota Bandung serta menghemat waktu perjalanan serta lebih mempermudahkan

customer yang di sibukkan oleh rutinitas sehari-hari.

Kata Kunci: pasarbaru.com, customer, penjualan, PHP, MySql.

Abstract

Pasar Baru is shopping center in Bandung, that sells many interested products for

people either from Bandung or outside Bandung. That's because the products are good

and have reasonable price for all level society. A media or application named

Pasarbaru.com that can support the connection between seller and buyer is need

indeed.

This final project was made to build an application which connect seller and buyer. The

system that made is PHP base and use MySQL as the database. The data flow design in

this application using Data Flow Diagram (DFD) and database design using Entity

Relation Diagram (ERD) and the method of the development using that Software

Development Life Cycle (SDLC) can buy the product via online with the paying system

via transferred and all things about purchase and order will be managed by admin.

This website can help customers, so they do not have to meet the seller face to face if

they want to buy something.

Key word: pasarbaru.com, customer,selling, PHP, MySql

Page 2: Jurnal Pa Modul Penjualan Pada Pasarbaru.com Sebagai Media Penjualan Online

1. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Pasar Baru merupakan pusat perbelanjaan barang

manufacture yang bervariasi dari baju bayi,

anak-anak hingga dewasa. Pengunjung Pasar

Baru tidak hanya berasal dari Bandung saja

bahkan dari luar kota Bandung karena daya

tarik produk yang dijual dengan harga murah

dan kualitas bagus. Jadi tidak semua calon

pembeli yang ingin berbelanja ke Pasar Baru

tidak bisa datang langsung ke Pasar Baru

karena kendala tempat yang jauh dan waktu

yang tidak memungkinkan.

Penjualan online merupakan manfaat teknologi informasi untuk meningkatkan penjualan dan

mempermudah pembelian dan penjualan online

sekarang ini sangat diminati masyarakat yang

memiliki kesibukan dan tidak sempat untuk

berbelanja ke pasar. Penjualan online

merupakan salah satu solusi untuk menangani

masalah yang ada diatas dapat di mediasi

dengan aplikasi pasarbaru.com. Peran

pasarbaru.com merupakan sarana penjualan

online sebagai mediasi atau broker antara

penjual-penjual yang ada di Pasar Baru dengan calon pembeli.

Ada pun tujuan dari proyek akhir ini adalah

pembuatan aplikasi website pasarbaru.com

sebagai media perantara atau broker . Antara

penjual dan pembeli yang ada di Pasar Baru.

Manfaat yang diharapkan pasarbaru.com

adalah mempermudah penjualan dan pencarian

barang yang ada di Pasar Baru.

1.2 Rumusan Masalah Adapun rumusan masalah pada web Pasar Baru

adalah sebagai berikut:

1. Bagaimana membuat aplikasi penjualan online

Pasar Baru pada modul penjualan berbasis web.

2. Bagaimana membuat sistem mencari barang-

barang yang ada di Pasar Baru, tanpa harus

mendatangi dari satu toko ke toko lainnya?

1.3 Tujuan

Tujuan dalam proyek akhir ini adalah membuat web

penjualan online pasarbaru.com pada modul

penjualan adalah sebagai berikut:

1. Untuk membuat aplikasi penjualan online

pasarbaru.com pada modul penjualan yang

dapat diakses dimana saja dan kapan saja melalui internet.

2. Sebagai media pancarian produk yang

diinginkan oleh customer yang ada Pasar Baru.

1.4 Batasan Masalah

Agar permasalahan yang terjadi tidak terlalu luas,

maka ruang lingkup pembahasan hanya pada

pembuatan aplikasi saja.

Ruang lingkup permasalahan untuk aplikasi:

1. Hanya menjual barang perjual yang sudah memiliki kerja sama dengan pasarbaru.com dan

produk akan di tampilkan di web.

2. Proyek pasarbaru.com hanya membahas

penjualan pasarbaru.com

3. Proses transaksi pembayaran di gunakan

dengan transfer.

4. Pengembangan aplikasi hanya sampai tahap

instalasi dan tidak

mengikutsertakan tahap maintenance

1.5 Metodologi Pengerjaan Proyek

Metode pengerjaan yang digunakan dalam

pembuatan aplikasi pasarbaru.com pada modul

penjualan adalah :

a. Studi Literatur

b. Metode Pengembangan Perangkat Lunak

Metode pengerjaan yang digunakan dalam

pembuatan aplikasi pasarbaru.com pada modul

penjualan adalah metode Software Development Life

Cycle (SDLC), Model yang digunakan yaitu model

Waterfall, Meliputi :Planning, Requirement analysis,

Design, Coding, Testing , Maintenance.

1.6 Jadwal Pengerjaan

Tabel 1

Jadwal Pengerjaan

2. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Sejarah Pasar Baru

2.2 Pemodelan E-Commerce

E-commerce atau Electronic Commerce merupakan suatu sistem atau paradigma baru dalam dunia bisnis,

yang menggeser paradigma tradisional commerce

menjadi electronic commerce yaitu dengan

memanfaatkan ICT (Information and

CommunicationTechnology) atau dengan kata lain

teknologi Internet. (Ade Hendraputra, 2009)

Page 3: Jurnal Pa Modul Penjualan Pada Pasarbaru.com Sebagai Media Penjualan Online

2.2 Penjualan

Penjualan adalah merupakan total jumlah yang

dibebankan kepada pelanggan atas barang dagangan

yang dijual perusahaan, baik yang dijual tunai

maupun kredit. Total seharusnya tidak termasuk

pajak penjualan, dimana perusahaan diharuskan memungut dari pelanggan (pembeli) dan nama

Negara. (Henry, 2009)

2.3 MySQL

MySQL adalah cepat, mudah untuk digunakan (easy

to use) dan sebagai sistem manajemen database

relasional (RDBMS) yang digunakan untuk database

pada beberapa website. Kecepatan adalah fokus

utama pada pengembangan awal MySQL.. (Simarmata, 2006)

2.4 Entity Relationship Diagram (ERD)

Entity Relationship Diagram (ERD) adalah diagram

yang menggambarkan keterhubungan antara data

secara konseptual .(Nugroho & Ratnasari, 2009)

2.5 Data Flow Diagram (DFD) DFD merupakan suatu gambaran grafis dari suatu

sistem yang menggambarkan sejumlah bentuk simbol

untuk menggambarkan bagaimana data mengalir

melalui suatu proses yang saling berkaitan.

(Soeherman & Pinontoan, 2008)

2.6 Flowmap Flowmap adalah campuran peta dan flowchart, yang

menunjukkan pergerakan benda dari satu lokasi ke

lokasi lain, seperti jumlah orang dalam migrasi,

jumlah barang yang diperdagangkan, atau jumlah

paket dalam jaringan untuk penggambaran secara

grafik dari langkah – langkah dan urutan prosedur

dari suatu program. (Yasa, 2010)

2.7 HTML HyperText Markup Language atau HTML merupakan

bahasa yang digunakan untuk membuat suatu situs

web, dimana setiap tampilan dokumen dalam

halaman web dapat diformat menggunakan tag

HTML sesuai dengan kebutuhan pengguna.

(Suryatiningsih, 2008)

2.8 XAMPP Web Server Web server merupakan server internet yang mampu

melayani koneksi transfer data protokol HTTP,

dimana web server merupakan bagian yang

terpenting dari server di internet

2.9 Waterfall

Model ini adalah model klasik yang bersifat

sistematis, berurutan dalam membangun software yaitu Requirements analysis and definition, System

and software design, Implementation and unit testing,

Integration and system testing, Operation and

maintenance. (Nugroho & Ratnasari, 2009)

3. ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1 Perancangan Sistem Gambaran umum sistem saat ini masih

manual,dimana proses penjualan di pasar baru masih

menggunakan nota penjualan

Dan customer harus datang ke Pasar Baru untuk

membeli 1 buah pakaian.

Sistem yang akan di bangun bertujuan untuk

mempermudah customer dalam membeli pakaian

dengan menggunakan wabsite yang dapat di akses

kapan dan dimanapun serta proses pengiriman

produk menggunakan jasa pengiriman.

3.2 Analisi kebutuhan sistem

Customer ProdukMelakukan1

Admin

Id_Customer

Nama_lengkap

No.telepon

Nama_produk

Id_produk Harga

Warna

Dibeli

Nama_Lengkap

Id_session

No_Telp

Tgl_Lahir

Email

Jenis Kelamin

Stok

Tgl_masuk

Gambar

Email

Alamat

Provinsi

Kota-Kab

Kecamatan

Kelurahan

Kode Pos

Orderm Order_Detailm n

jumlah

Id_orderTgl_order Status_order

Jam_order

Tgl_lunas

Jam_lunas

Tgl_dikirimJam_dikirim

Produk_seo

Deskripsi

Username

Password

Username

Password

Level

Blokir

Gambar 1

ER Diagram

Dalam sistem ini terdapat 4 entitas yaitu customer,

produk, order dan admin. Dimana customer

memesan produk dan data order di kelola oleh admin.

Di bawah ini merupakan gambar DFD sistem pada

level kontek.

Aplikasi

PenjualanCutomer Admin

dt_login

dt_reg

dt_customer

dt_order

dt_produk

dt_customer

dt_order

dt_produk

dt_status_order

dt_customer

dt_order

dt_produk

dt_status_order

dt_validasi

dt_produk

dt_customer

dt_order

dt_status_order

dt_lap_penjualan

Gambar 2

Konteks Diagram

Di dalam aplikasi ini customer harus login dulu jika

ingin membeli produk, jika calon pembeli belum

menjadi member, maka customer harus register

terlebih dahulu untuk mengisi data customer. Di

bawah ini merupakan gambar dfd level 0. Di level 0

ini terdapat 4 fungsi yaitu proses pengelolaan

customer, proses order, proses search produk dan laporan penjualan..

Page 4: Jurnal Pa Modul Penjualan Pada Pasarbaru.com Sebagai Media Penjualan Online

1.0

Proses

Pengolahan

Custumer

Customer Customer

dt_customer

dt_login

dt-reg

dt_customer

dt_validasi

dt_customer

dt_login

2.0

Proses Order

dt_customer

Admin

dt_customer

3.0

Proses

Search

Produk

dt_order

dt_status_order

view_order

view_status_order

view_produk

dt_produk

Produkdt_produk

dt_produk

dt_order

dt_cutomer

dt_customer

4.0

Proses View

Laporan

Orderdt_order

dt_order

view_laporan

dt_lap_penjualan

dt_produk

view_produk

dt_order

dt_produk

search_produk

dt_produk

dt_order

dt_status_order

dt_produk

Gambar 3

DFD Level 0

4. IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

4.1 Halaman Utama Halaman utama adalah tempan tampilnya barang

yang dapat dilihat customer.

Gambar 4

Halaman Utama

4.2 Register

Pada halaman register digunakan untuk memdaftar

customer pada pasarbaru.com

Gambar 5 Register

4.3 Halaman Admin

Halaman admin merupakan tempat mengelola semua

proses penjualan,dari penerimaan order dari

customer,laporan penjualan dan perubahan status

barang serta melihat barang dan customer.

Gambar 6

Halamn Admin

4.4 Pengujian

Pengujian sistem bertujuan untuk menentukan apakah

aplikasi yang telah dibuat sesuai dengan tujuan awal

pembuatan dan sudah layak untuk digunakan. Maka

dalam pengujian ini dilakukan pengujian dengan

metode black box, yaitu pengujian yang hanya

menganalisa inputan dan hasil output tanpa melihat

source code atau alogaritma program. Black box testing memfokuskan kepada faktor fungsionalitas

dan spesifikasi perangkat lunak. Berikut adalah hasil

kesimpulan dari masing-masing pengujian

5. PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Pada Proyek Akhir ini dapat ditarik kesimpulan

sebagai berikut: 1) Aplikasi pasarbaru.com telah berhasil di bangun,

tetapi customer belum dapat mengakses aplikasi

melalui internet, karena aplikasi ini belum di

hosting.

2) Aplikasi ini memudahkan customer untuk

mencari dan membeli produk yang ada di Pasar

Baru dan untuk mendapatkan informasi tentang

produk tanpa harus datang ke Pasar Baru yang

ada di Bandung.

5.2 Saran

Aplikasi ini masih merujuk kepada proses pemesanan

produk saja. Oleh karena itu, bila akan

dikembangkan, diharapkan bisa menambahkan fungsi

mengolah berita atau tren pada saat ini , pemanfaatan

sms gateway untuk konfirmasi pembayaran serta

memungkinkan pembayaran dilakukan secara online

atau paypal.

Page 5: Jurnal Pa Modul Penjualan Pada Pasarbaru.com Sebagai Media Penjualan Online

Daftar Pustaka

Henry, S. M. (2009). Laporan Keungan. jakarta:

Kencana.

Kadir, A. (2002). Pengenalan Sistem Informasi.

Yogyakarta: Andi.

Nugroho, E. P., & Ratnasari, K. (2009). Rekayasa

Perangkat Lunak. Bandung: Politeknik Telkom.

Simarmata, J. (2006). Aplikasi Mobile Commerce

Menggunakan PHP dan MySQL. Yogyakarta: C.V

Andi Offset.

Soeherman, B., & Pinontoan, M. (2008). Designing

Information System. Jakarta: PT Elex Media

Komputindo.

Suprianto, D. (2008). Buku Pintar Pemograman

PHP. Malang: Oase Media.

Suryatiningsih, W. M. (2008). Web Programming.

Bandung: Politeknik Telkom.

Wijaya, D. R. (2009). Perancangan Basis Data

Relasional. Bandung: Politeknik Telkom.

Yasa, Y. a. (2010, Oktober Jumat). Data Flow

Diagram dan Flowmap. Retrieved Mei Selasa, 2011,

from http://yasaelfath.blogspot.com/2010/01/data-

flow-diagram-dan-flowmap.http

Page 6: Jurnal Pa Modul Penjualan Pada Pasarbaru.com Sebagai Media Penjualan Online