jsa pengangkutan

Upload: aneshse

Post on 13-Jan-2016

218 views

Category:

Documents


16 download

DESCRIPTION

JSA Pengangkutan

TRANSCRIPT

PROSEDUR COMMISIONING DAN GAS IN

PT PGN (PERSERO)Tbk SBU I JBB

JOB SAFETY ANALYSIS

Kegiatan:Commisioning & Start Up / Gas In PDJB IFB - 2Disusun oleh:

Lokasi:Jl. Kebun Kacang Jakarta - Pusat Diperiksa oleh:

APD yang dibutuhkan:Safety helmet, Safety Shoes, Gas Mask, Hand Glove, Ear Plug, Safety GoogleDisetujui oleh:

Leader:HENRI GUNAWAN

NoAktifitas (Urutan atau Tahap PekerjaanPotensi Bahaya dan KonsekuensiUsaha Pengendalian ResikoTIndakan Pencegahan

1.Persiapan tim kerjaPersonil tidak memahami fungsi dan tanggung jawabnya dalam tim Pengangkutan MR/SMelakukan koordinasi antar / intern timMelakukan koordinasi antara pihak2 terkait sebelum Pengangkutan dilakukan

Safety helmet tidak cukup kuat untuk melindungi kepala dari benturan/jatuhan benda berat/keras/tajamMemastikan penggunaan safety helmet yang standar

Selalu mengingatkan dan meningkatkan kesadaran tenaga kerja akan keselamatan kerja dengan menggunakan APD standar

Safety shoes tidak cukup kuat untuk melindungi kaki dari benturan/jatuhan benda berat/keras/tajamMemastikan penggunaan safety shoes yang standarSelalu mengingatkan dan meningkatkan kesadaran tenaga kerja akan keselamatan kerja dengan menggunakan APD standar

2.Persiapan peralatan KerjaTersandung / tertimpa / terjepit peralatan Meletakkan peralatan secara teratur agar tidak menghalangi mobilisasi personil

Menggunakan APD standar Meletakkan peralatan secara teratur agar tidak menghalangi mobilisasi personil

Penggunaan APD standar

NoAktifitas ( Urutan atau Tahap Pekerjaan )Potensi Bahaya dan KonsekuensiUsaha Pengendalian ResikoTIndakan Pencegahan

3Pengangkutan dan Penempatan MR/S

4Gas in ke Pipa baru dengan membuka valve inlet Kebocoran gas setelah N2 telah di venting semua. Memasang barikade / safety line di sekitar area gas in

Memasang tanda bahaya dan peringatan dilarang menyalakan sumber api

Memeriksa kembali valve-valve terpasang Menutup valve terdekat inlet dan outlet Memastikan kembali pengamanan semua valve dalam sistem baru serta dinyatakan OK .

Petugas yang menangani kebocoran harus menggunakan Gas Mask / Alat bantu pernafasan

Untuk mendekati lokasi kebocoran gas tersebut harus selalu dari atas belakang angin

Mencari sumber kebocoran dengan menggunakan Gas Detector

Memastikan area gas in telah:

dipasang barikade / safety line untuk mengisolasi area tersebut minimal radius 10 m dipasang tanda bahaya dan peringatan

Menyediakan perlengkapan P3K

- Melengkapi diri dengan APD Standar

Mempersiapkan peralatan yang berhubungan denga K3, seperti APAR, Gas Detector dll

Sebelum pelaksanaan gas in harus memastikan kembali bahwa semua valve dengan baik serta dinyatakan OK

LEMBAR PERSETUJUAN

Disiapkan Oleh :

Diperiksa Oleh :Disetujui Oleh :

PAGE Pedoman Keselamatan Kerja Pelaksanaan Gas in pipa Gas Job Safety Analysis 1/3