jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

7
LAPORAN PRAKTIKUM INST ALASI PROGRAM APLIKASI FOR WINDOWS Oleh : Nama : Arif Muttaqin NIM : 09520244031 Prodi : PT Informatika Kelas : F2 FAKULTAS TEKNIK UNIVER SITAS NEGER I YOGY AKART A TAHUN 2009

Upload: arif-muttaqin

Post on 08-Apr-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 1/7

LAPORAN PRAKTIKUM

INSTALASI PROGRAM APLIKASI FOR WINDOWS

Oleh :

Nama : Arif Muttaqin

NIM : 09520244031

Prodi : PT Informatika

Kelas : F2

FAKULTAS TEKNIK 

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

TAHUN 2009

Page 2: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 2/7

A.  TUJUAN

1.  Mahasiswa dapat mengenal berbagai program aplikasi yang dipakai di sistem

operasi windows pada umumnya.

2.  Mahasiswa mampu mengidentifikasi program aplikasi sesuai dengan kebutuhan

 pengguna dan kemampuan hardwarenya

3.  Mahasiswa mampu menyebutkan persyaratan hardware yang diperlukan sesuai

dengan program aplikasi yang akan diinstal

4.  Mahasiswa dapat melakukan prosedur instalasi program aplikasi dengan benar 

dan optimal sesuai kebutuhan pemakai

5.  Peserta dapat melakukan uninstall/remove dan upgrade program aplikasi pada

suatu PC

B.  ALAT DAN BAHAN

1.  PC 1 unit lengkap dan sudah terinstal windows.

2.  CD Driver 

3.  CD Program Aplikasi

4.  Tools set.

C.  KESELAMATAN KERJA

1.  Gunakan peralatan sesuai dengan fungsinya.

2.  Bekerjalah sesuai dengan petunjuk yang telah ditentukan.

D.  LANGKAH KERJA

INSTALASI PROGRAM APLIKASI

1.  Siapkan alat dan bahan yang digunakan dalam percobaan ini. Pastikan CDROM

dan Keyboard sudah terpasang dengan benar serta pastikan semua kabel data dan

 powernya sudah terkoneksi dengan sempurna.

2.  Hidupkan komputer dan pastikan sistem operasi sudah terinstal dan dapat

 berfungsi dengan baik.

3.  Masukkan CD program aplikasi ke CD-ROM Drive

4.  Pastikan serial number sudah anda catat dengan melihat file serial number pada

  program aplikasi yang akan diinstal. Untuk melihat file serial number, bukalah

dengan program notepad dan catat kodenya.

5.  Selanjutnya lakukan proses instalasi program dengan cara klik dua kalifile

 program instalasinya yang biasanya bernama setup.exe atau install.exe, pilih yang

 bernilai positif sampai selesai.

Untuk memulai instalasi program aplikasi ini, ada bebera kemungkinan cara yang

 bisa dilakukan, antara lain :

Page 3: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 3/7

y  Secara aut run

y  Dengan melakukan browsing f ile lewat  M   Computer, Explore atau

R un

Lewat R un

Lewat Windows ExplorereFile installasi awal 

Page 4: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 4/7

 

Lewat M  Computer 

6.  Lakukanlah uninstall/remove program yang sudah anda install 

Untuk melakukan proses uninstall/remove program ada beberapa kemungk inan

cara, yaitu : 

y  Uninstall dar i menu programnya

y  Add or R emove Program dar i Sistem Operasi Windows

y  Cara manual (dihapus satu persatu)

Lewat Uninstall 

File installasi awal 

Page 5: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 5/7

 

Lewat Add or Remove

7.  Selanjutnya ulangilah proses install dan uninstall program sesuai dengan

langkah-langkah tersebut diatas hingga anda familier.

8.  Jika sudah selesai melakukan praktek secara keseluruhan, kembalikan alat dan

 bahan ke tempat semula.

9.  Buat laporan dari hasil praktek ini secara kelompok dan individudengan

menyertakan gambarnya. Laporkan hasil pekerjaan anda kepada Dosen

Pengampu.

E.  HASIL PRAKTIKUM

Page 6: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 6/7

 

F.  TEST

1.  Sebutkan minimal 3 contoh program aplikasi yang banyak digunakan untuk 

kebutuhan kerja secara umum berikut ini :y  Program perkantoran office,magicpoint,flash

y  Program Utility tuneup,registry booster,cccleaner 

y  Program Anti Virus smadav,avg,avira

y  Program Grafis corel,photoshop,acdsee

y  Program Multimedia winamp,jetaudio,mpc

y  Program Games

Page 7: jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

8/7/2019 jobsheet 9 instalasi aplikasi (2)

http://slidepdf.com/reader/full/jobsheet-9-instalasi-aplikasi-2 7/7

 

2.  Tuliskan kebutuhan minimal hardware yang dibutuhkan untuk melakukan instalasi

 program aplikasi Office 2000/XP

3.  Apa perbedaan antara proses uninstall dengan proses delete biasa ? Jelaskan !