jenis dan desain penelitian -...

30
Jenis dan Desain Penelitian Dr. Islamudin Ahmad, M.Si., Apt

Upload: hahanh

Post on 14-Mar-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Jenis dan Desain PenelitianDr. Islamudin Ahmad, M.Si., Apt

Page 2: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Jenis Penelitian

• Berdasarkan Tujuan

• Berdasrkan Analisa

• Berdasarkan Metode

Page 3: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Tujuan

1. Penelitian DasarSuatu bentuk penelitian dikatakan penelitian dasar apabila para peneliti yangmelakukan penelitian mempunyai tujuan perluasan ilmu dengan tanpa memikirkan padapemanfaatan hasil penelitian tersebut untuk manusia maupunmasyarakat.

Penelitian inibanyak dilakukan oleh negara-negara maju yang memang tidak mempunyai masalahdengan dengan dana pendidikan maupun dana penelitian.

Hasil penelitian mungkinbelum dimanfaatkan saat ini tetapi mungkin sangat berguna untuk kehidupan yang lebihbaik dalam abad teknologi dan informasi di masa yang akan datang.

Page 4: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Tujuan

2. Penelitian Terapan

Para peneliti dalam hal ini mengadakan penelitian atas dasarpermasalahan yang signifikan dan hidup di masyarakat sekitarnya.

Tujuan utama para peneliti adalah pemecahan masalah dan hasil penelitian dapat dimanfaatkan untuk kepentingan manusia, baik secara individual maupun secara kelompok maupun keperluanindustri atau pengusaha dan bukan untuk wawasan keilmuan.

Hasil dari penelitian ini berupa jawaban yang nyata dan dapat dirasakan oleh masyarakat yang bersangkutan.

Page 5: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Analisa

1. Penelitian Deskripsi

2. Penelitian Analitik

Page 6: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Metode1. Penelitian Deskripsi

Penelitian deskriptif adalah salah satu jenis penelitian yang bertujuanmendeskripsikan secara sistematis, faktual, dan akurat mengenai fakta-faktadan sifat populasi tertentu, atau mencoba menggambarkan fenomena secara detail (Lehmann-1979).

Pada penelitian ini, para peneliti berusaha menggambarkan kegiatan penelitian yang dilakukan pada objek tertentu secara jelas dan sistematis.

Penelitian deskriptif disebut juga penelitian pra-eksperimen karena dalam penelitian ini mereka melakukan eksplorasi, menggambarkan, dengan tujuan untuk dapat menerangkan dan memprediksi terhadap suatu gejala yang berlaku atas dasar data yang diperoleh di lapangan.

Penelitian deskriptif hanya berusaha menggambarkan secara jelas dan sekuensial terhadap pertanyaan penelitian yang telah ditentukan sebelum para peneliti terjun kelapangan dan mereka tidak menggunakan hipotesissebagai petunjuk arah atau guide dalam penelitian.

Page 7: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Metode2. Penelitian Sejarah

Penelitian historis merupakan salah satu jenis penelitian yang bertujuanuntuk merekonstruksi kembali secara sistematis, akurat, dan objektif kejadianatau peristiwa yang terjadi di masa lampau dengan menggunakan pendekatannormatif dan interpretatif.

Melalui tipe penelitian historis, peneliti membuat rekonstruksi masa lampaudengan mengumpulkan, memverifikasi, dan menganalisa dan mensintesakanfakta-fakta yang ada dengan teliti sehingga memungkinkan gambaran yang tepat pada masa lampau memberikan latar masa sekarang dan perspektifmasa yang akan datang.

Apabila seseorang menggunakan tipe penelitian historis berarti ia melakukan penyelidikan, penilaian, mensintesakan bukti-bukti, dan menetapkan lokasi-lokasi secara sistematik dan objektif untuk mendapatkan atau menetapkanfakta-fakta dan mengambil kesimpulan yang tepat tentang objek yang telah terjadi di masa lampau.

Page 8: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Metode3. Penelitian Survei

Penelitian survei sering juga disebut sebagai penelitian normatif atau penelitianstatus.

Penelitian survei biasanya tidak membatasi dengan satu atau beberapa variabel.

Para peneliti pada umumnya dapat menggunakan variabel serta populasiyang luas sesuai dengan tujuan penelitian yang hendak dicapai.

Page 9: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Metode4. Penelitian ex post facto

Disebut penelitian ex post facto karena para peneliti berhubungandengan variable yang telah terjadi dan mereka tidak perlu memberikanperlakuan terhadap variabel yang diteliti.

Variabel bebas (independent variabel) dan variabel terikat (dependent variable) sudah dinyatakan secara eksplisit untuk kemudian dihubungkansebagai penelitian korelasi atau diprediksi jika variabel bebas mempunyaipengaruh tertentu pada variable terikat.

Sedangkan untuk mencari hubungan maupun prediksi, para peneliti sudah dianjurkan menggunakan hipotesis sebagai petunjuk dalam pemecahan permasalahan penelitian.

Page 10: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Metode5. Penelitian Eksperiment

Penelitian eksperimen merupakan metoda inti dari model penelitian yang adakarena dalam penelitian eksperimen, para peneliti melakukan 3 persyaratan dari suatu bentuk penelitian yaitu kegiatan mengontrol, memanipulasi, dan observasi.

Dalam penelitian ini, peneliti juga harus membagi objek atau subjek yang diteliti menjadi 2 grup, yaitu grup treatment (yang memperoleh perlakuan) dan grup kontrol (yang tidak memperoleh perlakuan).

Hasil penelitian eksperimen dapat menentukan hubungan kausal atau sebabakibat.

Penelitian eksperimen juga diharuskan menggunakan hipotesisdan melaluipengamatan.

Peneliti menguji hipotesis tersebut dalam kondisi eksperimen yaitu kondisiyang sudah dimanipulasi sedemikian rupa, sehingga tidak ada kontaminasi di antara variabel yang diteliti.

Page 11: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Berdasarkan Metode6. Penelitian Kuasi Eksperiment

Kuasi artinya semu. Penelitian kuasi eksperimen diartikan sebagai penelitian yang mendekati eksperimen atau eksperimen semu. Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan atau penelitian lain dengan subjek yang diteliti adalah manusia, dimana merekatidak boleh dibedakan antara yang satu dengan dengan yang lainnya. Pada penelitian kuasi eksperimen, peneliti dapat membagi grup yang adadengan tetap mengacu pada bentuk alami yang sudah ada. Yang membedakan antara penelitian eksperimen dengan kuasi eksperimenadalah peneliti harus berhati-hati dalam menarik hubungan kausal yang terjadikarena dalam penelitian kuasi eksperimen kita tidak dapat mengontrol dan memanipulasi secara bebas dan intensif.Tujuan penelitian ekperimental semu adalah untuk memperoleh informasiyang merupakan perkiraan bagi informasi yang dapat diperoleh dengan eksperimen yang sebenarnya dalam keadaan yang tidak memungkinkan untuk mengontrol dan/atau memanipulasikan semua variabel yang relevan.

Page 12: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 13: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 14: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 15: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Pra Eksperimental

• Hanya menggunakan kelompok studi, tanpa menggunakan kelompokcontrol

• Tidak dilakukan randomisasi

• Hasil pre test dan post test dibandingkan secara statistik

Page 16: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Kuasi Eksperimental

• Ada kelompok kontrol dan kelompok uji• Tidak dilakukan randomisasi

• Jadi penelitian kuasi eksperimen (eksperimen semu) adalah eksperimen yang memiliki perlakuan, pengukuran dampak, unit eksperimen, namun tidak menggunakan seleksi acak untuk menciptakan pembandingan dalam rangka menyimpulkan perubahan yang disebabkan perlakuan

• Tugas peneliti dalam menafsirkan hasil rancangan eksperimen kuasi adalahmemisahkan efek perlakuan dari efek yang disebabkan ketidaksetaraan awal diantara unit-unit di dalam masing-masing kelompok perlakuan.

• Kontrol terhadap:– lingkungan eksperimen– variabel independen/perlakuan– alat pengukuran

Page 17: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Unit eksperimen/Subjek eksperimen

• Mikro merupakan level terkecil dari subjek eksperimen, dan hanya berupa individu

• Meso merupakan level subjek eksperimen dengan jumlah anggota lebih banyak, misal keluarga dan kelompok

• Makro merupakan level subjek eksperimen dengan anggota yang sangat banyak, seperti masyarakat atau komunitas luas.

Page 18: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

True Experiment/Randomized Controlled Trial

• Ada kelompok kontrol dan kelompok uji

• Pengambilan sampel dilakukan secara randomisasi

• Dilakukan perbandingan hasil pada kelompok kontrol dan uji

Page 19: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan

Desain Eksperimen

Page 20: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 21: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 22: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 23: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 24: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 25: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 26: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 27: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 28: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 29: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan
Page 30: Jenis dan Desain Penelitian - islamudinahmad.comislamudinahmad.com/.../uploads/2019/02/Metodologi-Penelitian-1.pdf · Bentuk penelitian ini banyak digunakan di bidang ilmu pengetahuan