internet sehat baru

23
INTERNET SEHAT BY ANNAS RAHMA FATH LALU FAUZI S INTERNET SEHAT

Upload: annazjuventus

Post on 13-Jun-2015

918 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

BY ANNAS RAHMA FATH LALU FAUZI S

INTERNET SEHAT

Page 2: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

MENU PENGERTIAN

USER INTERNET DUNIA

USER INTERNET ASIA

SEJARAH INTERNET SEHAT

USER INTERNET INDONESIA

PERLUNYA INTERNET SEHAT

INTERNET SEHAT INDONESIA

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 3: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Internet sehat adalah program komunikasi/kampanye yang digagas, diinisiasi dan dijalankan oleh Center for ICT Studies Foundation (ICT Watch) sejak tahun 2002.

Internet sehat, sebagai sebuah gerakan akar rumput (grassroot), bertujuan untuk mengenalkan/ mempromosikan/menggiatkan penggunaan Internet yang aman, nyaman, bermanfaat dan bertanggung-jawab kepada seluruh pemangku kepentingan (stakeholder) termasuk pemerintah, swasta, dan khususnya dari institusi dunia pendidikan K-12 (SD s/d SMA) dan keluarga.

PENGERTIAN

Page 4: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

USER INTERNET DUNIA

Sumber : http://www.internetworldstats.com/

Page 5: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

USER INTERNET ASIA

Sumber : http://www.internetworldstats.com/

Page 6: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

USER INTERNET INDONESIA

Sumber : (www.apjii.or.id)

Page 7: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Pada masa sekarang ini terjadi tindakan pornografi, perjudian, kekerasan (sadisme) dan rasialisme di dunia maya. Belum lagi dengan aneka macam program jahat (virus, worm, trojan horse, spyware) yang dapat mencuri bahkan merusak data di komputer, serangan e-mail sampah (spam), penipuan, pelanggaran privasi hingga pelecehan seksual.

Program Internet Sehat digagas pertama kali oleh institusi nirlaba ICT Watch pada tahun 2002. Kini telah mendapatkan pengakuan secara internasional, termasuk pada workshop OpenNet Initiative di Malaysia, Juni 2009. Beberapa program Internet Sehat diantaranya Internet Sehat Blog Award, Lab Komputer Sehat, hingga pengadaan buku/booklet dan CD-ROM Internet Sehat.

SEJARAH INTERNET SEHAT

Page 8: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

PERLUNYA INTERNET SEHAT

PORNOGRAFI

PERJUDIAN ON-LINE

PENIPUAN SHOP ON-LINE

BANK HACKING

DEFACE

Page 9: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Adalah fakta bahwa masalah seks (pornografi) adalah topik

nomor 1 (satu) yang dicari di Internet, menurut penelitian

dari Sexual Recovery Institute. Studi lain juga menunjukkan

bahwa 60% kunjungan di internet adalah menuju ke situs

porno (MSNBC/Stanfford/Duquesne).

Ilustrasi tersebut menunjukkan betapa dasyatnya demam

pornografi melalui internet. Tidaklah mungkin 420 juta situs

tersebut dibendung hanya dengan menggunakan Pasal 27

ayat 1 ITE. Banyak cara untuk menyebarluaskan materi

pornografi dengan menggunakan internet selain daripada

melakukan pemblokiran atas situs-situs pornografi misalkan

saja dengan komunikasi secara peer to peer.

PORNOGRAFI

Page 10: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Saat ini, bagi mereka yang senang akan perjudian dapat juga melakukannya dari rumah atau kantor hanya dengan mengakses dari situs –situs perjudian on-line seperti www.indobetonline.com atau www.tebaknomor.com dan banyak lagi situs sejenis yang menyediakan fasilitas tersebut dan memanfaatkan fasilitas Internet banking untuk pembayarannya.

Hal ini tentu saja meresahkan. Karena perjudian ini dapat semudah itu dilakukan dan menyebar secara luas

PERJUDIAN ON-LINE

Page 11: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

E-commerce tidak sedikit membuka peluang bagi terjadinya tindak pidana penipuan, seperti yang dilakukan oleh sekelompok pemuda di Medan yang memasang iklan di salah satu website terkenal “Yahoo” dengan seolah-olah menjual mobil mewah Ferrari dan Lamborghini dengan harga murah sehingga menarik minat seorang pembeli dari Kuwait. Perbuatan tersebut dapat dilakukan tanpa adanya hubungan terlebih dahulu antara penjual dan pembeli, padahal biasanya untuk kasus penipuan terdapat hubungan antara korban atau tersangka.

Hal ini juga belaku bagi penipuan terhadap produk-produk lainnya.

PENIPUAN SHOP ON-LINE

Page 12: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Teknik lain adalah yang memanfaatkan celah sistem keamanan server alias hole Cross Server Scripting (XXS) yang ada pada suatu situs. XXS adalah kelemahan aplikasi di server yang memungkinkan user atau pengguna menyisipkan baris-baris perintah lainnya. Biasanya perintah yang disisipkan adalah Javascript sebagai jebakan, sehingga pembuat hole bisa mendapatkan informasi data pengunjung lain yang berinteraksi di situs tersebut. Makin terkenal sebuah website yang mereka deface, makin tinggi rasa kebanggaan yang didapat. Teknik ini pulalah yang menjadi andalan saat terjadi cyberwar antara hacker Indonesia dan hacker Malaysia, yakni perang di dunia maya yang identik dengan perusakan website pihak lawan.

DEFACE

Page 13: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Teknik lain adalah yang memanfaatkan celah sistem keamanan server alias hole Cross Server Scripting (XXS) yang ada pada suatu situs. XXS adalah kelemahan aplikasi di server yang memungkinkan user atau pengguna menyisipkan baris-baris perintah lainnya. Biasanya perintah yang disisipkan adalah Javascript sebagai jebakan, sehingga pembuat hole bisa mendapatkan informasi data pengunjung lain yang berinteraksi di situs tersebut. Makin terkenal sebuah website yang mereka deface, makin tinggi rasa kebanggaan yang didapat. Teknik ini pulalah yang menjadi andalan saat terjadi cyberwar antara hacker Indonesia dan hacker Malaysia, yakni perang di dunia maya yang identik dengan perusakan website pihak lawan.

BANK HACKING

Page 14: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Langkah preventif pemerintah dilakukan lewat pengesahan Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE). Walaupun menimbulkan sedikit polemik di awal pengesahannya, namun Undang-undang ini cukup mumpuni dalam memberantas cybercrime di Indonesia.

Ini merupakan Undang-undang pertama di Indonesia yang mengatur tentang aktivitas di internet. Selain itu, pemerintah juga menggalakkan kampanye internet sehat. Program Internet Sehat ini bahkan bekerjasama dengan Mobile-8 dan Masterdata meluncurkan Internet Sehat Mobi.

Depkominfo sendiri tekah meresmikan program Insan (Internet Sehat dan Aman) pada 23 Februari 2009, melalui SK Menkominfo No. 28/KEP/M/Kominfo/1/2009.

Selain itu masih ada lagi gerakan internet sehat yang di motori oleh ICT Watch yang bekerjasama dengan pihak luar negeri dan pihak-pihak terkait lainnya. Misalnya provider GSM, dsb.

INTERNET SEHAT DI INDONESIA

Page 15: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Mereka yang terbukti menyebarluaskan informasi tersebut dapat dipidana pidana penjara paling lama 6 (enam) tahun dan/atau denda paling banyak Rp1.000.000.000,00(satu miliar rupiah) / Pasal 27 ayat 1, berdasarkan Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE).

INTERNET SEHAT DI INDONESIA

Page 16: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Upaya untuk melakukan filter melalui cara dan strategi yang represif tidak akanmembawa dampak yang positif bagi anak-anak. Jauh lebih efektif melalui cara dan strategi persuasif yakni dengan melakukan edukasi (penerangan) kepada masyarakat melalui forum informal atau formal, atau melalui saluran edukatif lainnya sepertipembuatan buku panduan berinternet.

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 17: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Tindakan preventif dapat juga dilakukan menggunakan software :

1. Internet Browser untuk anak-anak. Misal KidRocket, Yang fungsionalnya ditujukan untuk anak-

anak. Dapat diunduh di KidRocket.org.

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 18: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Tindakan preventif dapat juga dilakukan menggunakan software :

2. Search Engine untuk anak-anak.

Misal Yahoo! Kids Dan Lycos, Yang fungsionalnya ditujukan untuk anak-anak. Alamat URL nya di : Kids.yahoo.com dan Lycos.com. Dan SE ini bisa dijadikan home page di setiap browser

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 19: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Selain itu kita juga dapat mealkukan setting pada setipa web browser untuk proteksi situs-situs apa saja yang boleh dikunjungi. Misal di mozilla, apple safari, IE, maupun Opera.

Masih ada juga software untuk lock situs yang berbau pornografi, misal I protect you free, zone alarm, dsb.

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 20: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Software Anti-Spyware. Software ini secara khusus akan berfungsi mendeteksi dan mencegah program jahat seperti sypware dan adware yang gemar menyedot data-data rahasia / privasi kita secara diam-diam. Contoh software: Ad-Aware (www.lavasoft.de)

Software Anti-Virus. Software ini untuk mencegah agar program jahat perusak data semisal virus, worm dan trojan horse bercokol dan berkembang-biak di komputer kita. Contoh software: AVG anti-virus (www.grisoft.com)

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 21: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Software Parental (Filter, Monitor dan Penjadwalan). Software ini untuk mencegah anak sengaja atau tidak sengaja membukan dan/atau melihat berbagai gambar yang tak layak (pornografi, sadisme, dan sebagainya) yang terdapat di situs Internet. Software ini juga akan memudahkan orang tua ataupun pengasuh untuk memonitor aktifitas anak selama online dengan berbagai variasi metode pengawasan. Fungsi lain dari software ini adalah untuk membatasi jumlah / durasi waktu anak dalam menggunakan Internet. Termasuk untuk pengaturan hari dan jam tertentu sehingga komputer dapat atau tidak dapat digunakan oleh anak untuk ber-Internet. Contoh software: K9 Web Protection (www.k9webprotection.com)

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 22: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Selain itu kita masih memiliki berbagai gerakan pendukung internet sehat,antara lain :

1. Kerjasama ICT Watch dengan XL dan Mobile 8 Untuk promosi Internet sehat.

2. Pembuatan booklet-booklet internet sehat. 3. Lomba Blog dan web Internet sehat. Dapat

dilihat di Internet sehat.org. 4. Penyuluhan internet sehat di sekolah dan

keluarga. Contoh konkret yang dilakukan JTE d SMA - SMA.

APLIKASI INTERNET SEHAT

Page 23: Internet Sehat Baru

INTERNET SEHAT

Semua tindakan serta gerakan internet sehat ini ditujukan untuk menjadikan internet sebagai suatu media yang tepat untuk memajukan bangsa.

Semua tindakan preventif secara proteksi software maupun tewknologi yang baik tidak akan sukses tanpa kesadaran diri dan perhatian dari lingkungan kita.

PENUTUP