informasi beasiswa - · pdf fileinformasi beasiswa prestasi 2017/2018 politeknik pos indonesia...

3
Informasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia 1 Beasiswa Prestasi Poltekpos-Stimlog adalah bantuan biaya pendidikan dari awal hingga lulus kuliah yang hanya ditujukan untuk calon mahasiswa tidak mampu dan mempunyai prestasi akademik sangat baik. Total beasiswa sebesar 1,2 Miliar bersumberkan dari Yayasan Pendidikan Bhakti Pos Indonesia (YPBPI). A. Persyaratan Calon Penerima Persyaratan untuk mendaftar penerima beasiswa TA.2017/2018 adalah sebagai berikut: 1. Siswa SMA/SMK/MA atau bentuk lain yang sederajat yang akan lulus pada tahun 2017; 2. Lulusan tahun 2017 yang bukan penerima Bidikmisi dan tidak bertentangan dengan ketentuan penerimaan mahasiswa baru di masing- masing perguruan tinggi; 3. Usia paling tinggi pada saat mendaftar adalah 21 tahun; 4. Memperoleh rekomendasi dari Kepala Sekolah; 5. Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN); 6. Memiliki prestasi akademik di sekolah setiap semester; 7. Pendaftaran melalui online di Web PMB Poltekpos/Stimlog; 8. Tidak mampu secara ekonomi dengan kriteria: a. Siswa penerima Beasiswa Siswa Miskin (BSM) atau Pemegang Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau sejenisnya; atau b. Pendapatan kotor gabungan orangtua/wali (suami istri) maksimal sebesar Rp 3.000.000,00 per bulan dan atau pendapatan kotor gabungan orangtua/wali dibagi jumlah anggota keluarga maksimal Rp 750.000,00 setiap bulannya. 9. Pendidikan orang tua/wali setinggi-tingginya S1 (Strata 1) atau Diploma 4; 10. Memiliki potensi akademik baik berdasarkan rekomendasi obyektif dan akurat dari Kepala Sekolah; INFORMASI BEASISWA

Upload: trinhnhu

Post on 06-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: INFORMASI BEASISWA - · PDF fileInformasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia 2 11. Pendaftar bisa memilih salah satu

Informasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia

1

Beasiswa Prestasi Poltekpos-Stimlog adalah bantuan biaya pendidikan dari awal hingga lulus kuliah yang

hanya ditujukan untuk calon mahasiswa tidak mampu dan mempunyai prestasi akademik sangat baik. Total

beasiswa sebesar 1,2 Miliar bersumberkan dari Yayasan Pendidikan Bhakti Pos Indonesia (YPBPI).

A. Persyaratan Calon Penerima

Persyaratan untuk mendaftar penerima beasiswa TA.2017/2018 adalah sebagai berikut:

1. Siswa SMA/SMK/MA atau bentuk lain yang sederajat yang akan lulus pada tahun 2017; 2. Lulusan tahun 2017 yang bukan penerima Bidikmisi dan tidak bertentangan dengan ketentuan penerimaan

mahasiswa baru di masing- masing perguruan tinggi; 3. Usia paling tinggi pada saat mendaftar adalah 21 tahun; 4. Memperoleh rekomendasi dari Kepala Sekolah; 5. Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN); 6. Memiliki prestasi akademik di sekolah setiap semester; 7. Pendaftaran melalui online di Web PMB Poltekpos/Stimlog; 8. Tidak mampu secara ekonomi dengan kriteria:

a. Siswa penerima Beasiswa Siswa Miskin (BSM) atau Pemegang Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau sejenisnya; atau

b. Pendapatan kotor gabungan orangtua/wali (suami istri) maksimal sebesar Rp 3.000.000,00 per bulan dan atau pendapatan kotor gabungan orangtua/wali dibagi jumlah anggota keluarga maksimal Rp 750.000,00 setiap bulannya.

9. Pendidikan orang tua/wali setinggi-tingginya S1 (Strata 1) atau Diploma 4; 10. Memiliki potensi akademik baik berdasarkan rekomendasi obyektif dan akurat dari Kepala Sekolah;

INFORMASI BEASISWA

Page 2: INFORMASI BEASISWA - · PDF fileInformasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia 2 11. Pendaftar bisa memilih salah satu

Informasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia

2

11. Pendaftar bisa memilih salah satu diantara Program Studi dengan ketentuan:

a. Politeknik Pos Indonesia dengan pilihan Program Studi D3: Teknik Informatika Logistik Bisnis Manjemen Informatika Manajemen Bisnis Akuntansi

b. Politeknik Pos Indonesia dengan pilihan Program Studi D4:

Teknik Informatika Logistik Bisnis Manajemen Bisnis Akuntansi

c. Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Program Sarjana S-1:

Manajemen Logistik Manjemen Transportasi Logistik

B. Persyaratan Kelulusan

Calon penerima beasiswa akan dinyatakan lulus jika:

1. Telah melakukan pendaftaran secara online. (Berlaku untuk pendaftar di Jalur Prestasi (PMDK), Reguler, Undangan, maupun Mandiri)

2. Telah dinyatakan lulus seleksi yang dilakukan oleh pemberi beasiswa.

C. Persyataran Kelengkapan Berkas

Calon penerima beasiswa yang sudah dinyatakan lulus, harus melengkapi berkas saat Her-Registrasi sebagai berikut:

1. Kartu/Bukti pendaftaran online yang dicetak dari Web PMB Poltekpos/Stimlog. 2. Surat Keterangan Lulus dari Kepala Sekolah. 3. Fotokopi rapor semester 1 (satu) s.d. 6 (enam) yang dilegalisir oleh Kepala Sekolah. 4. Fotokopi Ijazah yang dilegalisir oleh Kepala Sekolah. 5. Fotokopi SKHUN yang dilegalisir oleh Kepala Sekolah. 6. Surat keterangan tentang prestasi/peringkat siswa di kelas dan bukti pendukung prestasi lain di bidang ko-

kurikuler dan ekstrakurikuler yang disahkan (legalisasi) oleh Kepala Sekolah. 7. Kartu Pengaman Sosial (KPS/BSM) (didapatkan dari pemerintah.negara jika merupakan penerima BSM). 8. Surat Keterangan Penghasilan Orang Tua/Wali atau Surat Keterangan Tidak Mampu yang dapat dibuktikan

kebenarannya, yang dikeluarkan oleh Kepala Desa/Kepala dusun/Instansi tempat orang tua bekerja/tokoh masyarakat.

9. Fotokopi Kartu Keluarga atau Surat Keterangan Tentang Susunan Keluarga. 10. Fotokopi rekening listrik bulan terakhir (apabila tersedia aliran listrik) dan atau bukti pembayaran PBB

(apabila mempunyai bukti pembayaran) dari orang tua/wali-nya.

Page 3: INFORMASI BEASISWA - · PDF fileInformasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia 2 11. Pendaftar bisa memilih salah satu

Informasi Beasiswa Prestasi 2017/2018 Politeknik Pos Indonesia dan Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia

3

D. Persyaratan Keberlanjutan

Bagi setiap Mahasiswa penerima beasiswa TA. 2017/2018 harus memenuhi syarat yang berkelanjutan sebagai berikut:

1. Harus mempunyai IPK disetiap semester minimal 3.25 2. Jika IPK semester kurang dari 3.25, maka beasiswa semester berikutnya tidak akan

diberikan/diberhentikan.