imunisasi bcg 3

Upload: yudhi-try-triel

Post on 13-Jan-2016

12 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

imunisasi

TRANSCRIPT

  • IMUNISASI BCG

  • BCGMemberi kekebalan pada penyakit TBCDiberikan pada usia 2 bulan

    Penyakit TBCPenyakit menular dan menyerang semua umur. Ditandai dengan :- Batuk lebih dari 2 minggu, dahak dapat bercampur darah.- Demam lama- Nafsu makan menurun, BB menurun.- Berkeringat malam tanpa aktifitas.

  • Kapan Imunisasi BCG Tidak Boleh Diberikan

    BCG, tidak diberikan pada bayi yang menderita sakit kulit lama, sakit TBC dan panas tinggi.

  • Keadaan-Keadaan Yang Timbul Setelah Imunisasi

    BCG, dua minggu setelah imunisasi terjadi pembengkakan kecil dan merah di tempat suntikan, seterusnya timbul bisul kecil dan menjadi luka parut.

  • Perawatan Yang Diberikan Setelah Imunisasi

    BCG, luka tidak perlu diobati tetapi bila luka besar dan bengkak di ketiak anjurkan ke puskesmas

  • Pencegahan TBC

  • TERIMAKASIH