ilmu sosial dasar, 1.ppt

13

Upload: bayuzar-el-kufi

Post on 26-Oct-2015

554 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

materi kuliah semester 1

TRANSCRIPT

Page 1: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt
Page 2: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

1. Adanya kritikan dari para cendekiawan terhadap sistem pendidikan yang berlangsung di Indonesia, bahwa perguruan tinggi itu seperti “menara gading”, yaitu para sarjananya tidak lebih dari sekedar “tukang-tukang” yang kompeten dibidang ilmu yang ditekuni, tetapi mereka kurang peka, sensitif dan tak acuh terhadap masalah sosial yang ada dilingkungannya.

Page 3: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

2. Sehingga ISD disajikan sebagai mata kuliah agar mahasiswa memiliki “sense of crisis” terhadap lingkungan sosialnya.

3.ISD sebagai salah satu matakuliah yang hendaknya menjadi bahan bagi mahasiswa untuk mengenali masalah – masalah sosial disekitarnya sehingga mampu merefleksikan sikap dan berfikir ilmiah tentang kemungkinan solusi kreatif dan inovasi dari masalah yang dihadapi.

Page 4: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

4. ISD disajikan juga berorientasi pada problem oriented dari masalah sosial yang ada disekilingnya. Masalah sosial selalu berkaitan dengan nilai – nilai moral dan pranata sosial serta hubungan manusia. Suatu kenyataan bisa dikatan sebagai masalah sosial jika menyangkun kepentingan umum.

Page 5: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

1. ISD sebagai matakuliah berkehidupan bermasyarakat (MBB), menjadi sumber nilai, moral, estetika, dan etika yang dapat dikembangkan dalam pengembangan kemampuan pemahaman serta penguasaan terhadap keanekaragaman dan kesederajatan manusia sebagai individu dan makhluk sosial disalam kehidupan bermasyarakat.

Page 6: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

2. Dengan demikian, kompetensi yang diharapkan dapat dikuasai oleh mahasiswa setelah belajar ISD adalah menguasai pengetahuan tentang keanekaragaman dan kesederajatan manusia sebagai makhluk individu maupun sosial dalam kehidupan bermasyarakat.

Page 7: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

1. ISD adalah pengetahuan yang menelaah masalah – masalah sosial, khususnya yang terjadi dalam konteks keIndonesiaan dan pengetahuan tentang keanekaragaman dan kesederajatan manusia sebagai individu maupun sosial dengan menggunakan bidang pengetahuan keahlian dalam lapangan ilmu – ilmu sosial.

Page 8: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

Masalah sosial setidak – tidanya ada 2 pengertian, yaitu ;

1. Menurut umum atau warga masyarakat bahwa segala sesuatuyang menyangkut kepentingan umum adalah masalah sosial;

2. Menurut para ahli, masalah sosial adalah suatau kondisi atau perkembangan dalam masyarakat yang berdasarkan yang berdasarkan studi mereka mempunyai sifat yang menimbulkan kekacauan terhadap kehidupan warga masyarakat secara keseluruhan.

Page 9: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

1. Memahami dan menyadari adanya kenyataan sosial yang ada dalam masyarakat.

2. Menyadari bahwa setiap masalah sosial yang timbul dalam masyarakat selalu bersifat kompleks dan hanya dapat didekati secara kritis dan interdisipliner.

3. Memahami jalan pikiran para ahli dari ilmu pengetahuan lainnya dalam menghadapi masalah sosial.

Page 10: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt
Page 11: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

Karakteristik penulisan :

1. Makalah dibuat min. 10 halaman (tdk termasuk kover, kata pengantar dan daftar isi)

2. Kover biasa3. Kertas A44. Spasi 1,55. Batas atas 4, kiri 4, kanan 3 dan bawah 36. Daftar pustaka, min. 5 buku7. Menggunakan catatan kaki (fotenote)

Page 12: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

SISTEMATIKA PENULISAN

i. Kata Pengantarii. Daftar Isi

BAB I : PENDAHULUAN1.1. Latar belakang1.2. Rumusan masalah/fokus masalah1.3. Tujuan penulisan

BAB II : PEMBAHASAN2.1. ….2.2…..2.3….

BAB III : PENUTUP3.1. Kesimpulan3.2. Saran-saran

Daftar Pustaka

Page 13: ILMU SOSIAL DASAR, 1.ppt

1. Abu Ahmadi, Ilmu Sosial Dasar, Jakarta, Rineka Cipta.

2. Bunga Rampai, Ilmu Sosial Dasar (Kumpulan Essei), Usaha nasional Surabaya, 1986

3. Ramdani Wahyu, Ilmu Sosial Dasar, Pustaka Setia Bandung, 2007

4. Dan lain-lain.