ikatan kimia.ppt

5
IKATAN KIMIA Dr. Ir. Soenar Soekopitojo, M.Si. Jurusan Teknologi Industri Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang

Upload: muhamad-ongky-nrahardi

Post on 25-Oct-2015

123 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

IKATAN KIMIA

Dr. Ir. Soenar Soekopitojo, M.Si.

Jurusan Teknologi IndustriFakultas Teknik Universitas Negeri Malang

Rumus Kimia

Universitas Negeri MalangSoenar Soekopitojo

Rumus kimia → perbandingan atom dari setiap unsur terhadap semua unsur lainnya dalam sebuah senyawa Kombinasi kimia → kecenderungan atom-atom untuk mencapai konfigurasi elektron terstabil yang paling mungkin Molekul diatomik → H2, N2, O2, F2, Cl2, Br2, I2

Molekul monoatomik → He, Ne, Ar, Xe, Rn (gas mulia) (sangat stabil → tidak bergabung dengan atom unsur lain) Oktet → konfigurasi elektron pada kulit valensi berisi delapan elektron (sangat stabil) Aturan oktet → kecenderungan untuk mencapai elektron oktet pada kulit terluar

Universitas Negeri MalangSoenar Soekopitojo

Ion dan Ikatan Ionik

● Konfigurasi elektron atom natrium

Na 2 8 1 (1s2 2s2 2p6 3s1)

Na+ 2 8 (1s2 2s2 2p6)

● Inti atom natrium → 11 proton, jika hanya ada 10 elektron yang mengelilingi atom → muatan bersih +1

● Atom (gugus atom) bermuatan → ion

● Ion natrium → konfigurasi atom neon (nomor atom 10) → konfigurasi gas mulia → cukup stabil

● Senyawa natrium klorida (NaCl): ion Na+ dan ion Cl− → muatan ion yang berlawanan saling tarik menarik membentuk susunan geometrik → ikatan ionik (gaya tarik menarik) → senyawa NaCl bermuatan netral

Universitas Negeri MalangSoenar Soekopitojo

● Konfigurasi elektron ion dari sebagian besar unsur golongan utama dan beberapa ion unsur transisi → asumsi ion yang ditangkap/dilepas → konfigurasi elektron gas mulia

● Ion bermuatan positif → kation, bermuatan negatif → anion

● Nama khusus → NH4+ (amonium), Fe2+ dan Fe3+ (besi (II), (III))

● Pembentukan molekul: Ca2+ + O2− → CaO

● Anion monoatom → akhiran –ida * Contoh: NaCl (Natrium klorida), CaO (kalsium oksida) * Senyawa biner non logam (HF, hidrogen fluorida)→ tidak berlaku untuk senyawa hidrogen golongan III, IV dan V, air (H2O), amonia (NH3)

● Oksanion → satu atom unsur ditambah beberapa atom oksigen yang berikatan kovalen dengan atom unsur pertama

Universitas Negeri MalangSoenar Soekopitojo

● Oksanion → akhiran –at atau –it, beberapa kasus ditambah awalan per- atau hipo- → ion perklorat (ClO4

−), ion klorat (ClO3

−), ion klorit (ClO2−), ion hipoklorit (ClO−)

● Oksanion → ClO3−, BrO3

−, IO3−, NO3

−, CO32−, PO4

3−, SO42−

● Anion khusus → CrO42 − (kromat), Cr2O7

2−(dikromat), C2H3O2−

(asetat), CN− (sianida), OH− (hidroksida), O22−(peroksida)

Ikatan Kovalen

● Ikatan yang terbentuk dari pemakaian bersama sepasang elektron atau lebih antara dua atom

● Contoh: H2, CO2, N2

● Notasi titik elektron → formasi ikatan antar atom

● Ikatan ionik dan ikatan kovalen → [NH4]+ [NO3]−