hyperlink ict kelompok 6

23
Kelompok 6: Andi Dwiyanto A 510120073 Alfian Cahyanigrum A 510120065 Wahyu Tri Raharjo A 510120077 Dicky Nararia DW A 510120052 Yuni Setyo Purbaningsih A 510120075 ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB Materi IPA kls 6 tentang ...... TATA SURYA

Upload: alfiancahyaningrum

Post on 23-Feb-2017

139 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Slide 1

Kelompok 6:Andi DwiyantoA 510120073Alfian CahyanigrumA 510120065Wahyu Tri RaharjoA 510120077Dicky Nararia DWA 510120052Yuni Setyo PurbaningsihA 510120075ASSALAMUALAIKUM WR. WBMateri IPA kls 6 tentang ......TATA SURYA

Kompetensi Dasar1. Mendeskripsikan sistem Tata Surya dan posisi penyusun Tata Surya Standar KompetensiMemahami Matahari sebagai pusat Tata Surya dan Interaksi Bumi dalam Tata Surya.

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETTATA SURYA

Quis

1.matahari

Matahari adalah salah satu bintang yang paling dekat dengan bumi dan sebagai pusat tata suryaMatahari adalah bola panas bercahaya yang suhunya mencapai 6000 0C dan suhu intinya 15 20 juta 0 CGaya gravitasi matahari menyebabkan benda benda langit lainnya bergerak mengelilingi matahari

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMET

4

MerkuriusVenusBumiMarsYupiterSaturnusUranusNeptunusPluto

2. PlanetYaitu benda langit yang tidak dapat memancarkan cahaya sendiri

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

yaitu planet terkecil dan paling dekat dengan matahari yang pergerakannya paling cepat dari planet lainDiameternya 4.876 km & massanya 3,498 x 10 23 kgSuhunya mencapai 4500C dan minimum -1700C (planet terpanas pada siang hari dan terdingin pada malam hari)Planet ini akan tampak sesaat menjelang matahari terbit atau setelah matahari terbenam1. Merkurius

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Venus dikenal sebagai bintang kejora yang tampak pada sore atau pagi hari di sebelah timurDiameternya 12.104 km & massanya 5,379 x 10 24 kgSuhunya mencapai 4800CArah rotasinya terbalik dengan arah rotasi planet lainAtmosfer venus terdiri dari gas karbon dioksida dan sulfur yang bisa memantulkan cahaya matahari sehingga terlihat sepertibintang

2. VenusMATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Bumi adalah planet yang dapat dihuni oleh makhluk hidup karena terdapat air dan oksigen serta cahaya matahari yang sampai ke bumiDiameter bumi 12.757 km & massanya 6,6 x 1024 kgSebanyak 71 % permukaan bumi tertutup oleh air dan diselubungi oleh atmosfer sehingga jika dilihat dari langit bumi terlihat kebiru biruan3. Bumi

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Planet Mars tampak kemerah merahan dan terselubung atmosfer yang tipis, sehingga disebut juga dengan planet merahSuhunya pada siang hari mencapai 300C dan pada malam hari 700CDiameternya6.787 km & massanya 7,095 x 1023 kgPlanet Mars memiliki banyak kesamaan dengan bumi4. Mars

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Yupiter merupakan planet terbesar dalam tata surya dibandingkan dengan planet lainnyaPlanet ini banyak mengandung gas amoniak (NH3) dan gas methana (CH4)Diameternya 141.700 km & massanya 2,098 x 1027 kgDi atmosfer yupiter terdapat bintik merah raksasa sehingga sering menimbulkan badai paling dahsyat di tata surya5. Yupiter

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Saturnus adalah planet terbesar setelah yupiter, yang memiliki cincin raksasa dari bongkahan es atau batu kerikil yang dilapisi esDiameternya 120.000 km dan massanya 6,2845 x 1026 kgSuhunya sangat rendah yaitu 450C6. Saturnus

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Uranus diselubungi awan tebal sehingga permukaannya sukar diselidikiDiameternya 50.800 km & massanya 9,603 x 1025 kg dan suhunya 180 0 C Planet ini memiliki inti yang sangat dingin dan sedikit memancarkan energi panasPlanet ini mengelilingi matahari dengan kemiringan 9007. Uranus

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

Planet ini bewarna biru kehijauan karena gas methana, hidrogen, dan helium yang terkandung dalam atmosfernyaDiameternya 48.600 km & massanya 1,137 x 10 26 km sedangkan suhunya 2000C8. Neptunus

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

9. PlutoPlanet ini ditemukan pada tahun 1930 oleh Cya Tambaugh (Amerika), dianggap sebagai planet kecil. Namun, berdasarkan keputusan Uni Astronomi Internasional, pada 25 Agustus 2006 planet Pluto dinyatakan bukan lagi sebagai anggota tata surya.MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

ASTEROIDadalah benda langit berukuran kecil yg mengelilingi matahari dan terletak pada garis edar antara planet Mars & Jupiter

AsteroidAsteroid terbesar yang ditemukan oleh Piazzi thn 1801 ialah Ceres dengan diameter 770 km

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

SATELIT

M

PlanetSatelit

MMatahariSatelit alami bumi ialah BulanSatelit buatan

Adalah benda langit yang bergerak mengelilingi planet dan bersama planet mengelilingi matahari.Satelit juga berputar pada porosnya dan arah edarnya searah dengan peredaran planetnyaSatelit ada 2 macam yaitu satelit alami dan satelit buatanMATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

4. KometYaitu benda langit yang mengorbit matahari dengan lintasan yang sangat lonjong

Bagian dari komet yaitu inti, Coma, Awan hidrogen & Ekor disebut juga bintang berekor

Komet HalleyKomet terdiri atas debu dan gas yang membeku jika jauh dari matahariPanjang ekor komet sampai jutaan km, jika dekat dg matahari ekornya semakin panjangKomet Halley muncul setiap 76 tahun sekali (kala revolusi komet)MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

5. METEOR

yaitu benda angkasa yang bergerak cepat dengan lintasan yang tak beraturan, disebut juga meteoroidMeteoroid yg masuk kebumi akan berpijar karena bergesekan dg atmosfer dan disebut METEORJika meteor tidak habis terbakar di atmosfer, akan jatuh ke permukaan bumi disebut METEORIDMeteorid yang jatuh kepermukaan bumi akan membentuk kawah disebut kawah meteorMeteor tersusun atas besi dan nikel

Kawah Arizona 12 km

MATAHARIMETEOROIDPLANETASTEROIDSATELITKOMETQuis

1Tata surya terdiri dari

Matahari dan Bulan yang mengelilinginya

Matahari dan benda-benda langit yang menegelilinginyaMatahari dan bintang-bintang mengelilinginyaMatahari dan Bumi menegelilinginyaABCD

Quit

TIME UP !!!Waktu anda Telah habis!???

next

Selamat ya..Jawaban kamu Benar.

Back

Maaf ya jawaban kamu belum benar.

Belajar lagi ya..

SEKIANDAN TERIMAKASIH