geomasi ppt

10
SEJARAH ARSITEKTUR Dosen : Ir. Laksmi Utami, MA Nama Kelompok: Alzena Felita 052001400009 Andhita Octafianti 052001400011 Beril Ahmad S. 052001400027 Cynthia Dhyaa N. 052001400033 Kelas: A

Upload: farah-firdausi

Post on 11-Dec-2015

220 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

ppt

TRANSCRIPT

Page 1: geomasi ppt

SEJARAH ARSITEKTUR

 Dosen : Ir. Laksmi Utami, MA

Nama Kelompok: Alzena Felita 052001400009Andhita Octafianti 052001400011Beril Ahmad S. 052001400027Cynthia Dhyaa N. 052001400033

Kelas: A

Page 2: geomasi ppt

Geomasi terbentuk pada saat kepercayaan konfusianisme, kepercayaan konfusianisme merupakan ajaran cina kuno yang berkembang pada tahun 479-551 M oleh Kong Fu Tse yang mengajarkan prinsip-prinsip keselarasan dan kesetiaan.

(Drs. Sardiman A.M, M.Pd. 2007. Sejarah. Jakarta: Yudhistira)

Page 3: geomasi ppt

PENGERTIAN GEOMANSI

Geomansi adalah suatu metode yang menciptakan keselarasan antara alam dan lingkungan yang akan dibangun dengan tujuan mencapai mutu kehidupan yang lebih tinggi.

(Heinz Frick & Petra Widmer. 2006. Membangun, Membentuk, Menghuni: Pengantar Arsitektur 1. Yogyakarta:Kanisius)

Page 4: geomasi ppt

Geomansi juga mempelajari dan memahami energi-energi yang ada di bumi, seperti angin, air, langit, api dan sebagainya. 

Ilmu geomansi adalah ilmu meramal yang didasarkan pada pengamatan garis-garis atau gambar-gambar.

Geomansi sering dihubungkan dengan ilmu Feng Shui (dahulu disebut Kan Yu yang artinya langit dan bumi)

(http://alexstark.com/services/geomancy/)

Page 5: geomasi ppt

Geomansi dari segi sains metafizik ialah bagaimana kita hendak memanafaatkan arah angin atau menetukan arah angin, menentukan kedudukan air, cahaya (api), dalam menentukan kedudukan di atas tanah supaya ia harmoni, seimbang, sepadan, seiras dengan kedudukan tanah yang kita duduki (tempat tinggal kita). 

Dari segi sainsfizik geomansi adalah aliran-aliran tenaga elektromagnetik (spectrum elektromagnetik) yang ada hubungannya dengan getaran cahaya, warna dan bunyi. Elektromagnetik boleh dikesan (diukur) dengan ‘elektromagnetic detector’ (pengesan frekuensi bunyi). 

Ini membuktikan wujudnya tenaga-tenaga aliran atau dinamakan arus ‘CHI’ yang amat mempengaruhi kita. Gelombang bunyi ini boleh tentukan jarak dekat dan jauhnya atau gelombang panjangnya. Bagi maksud keharmonian di dalam rumah, gelombang jarak dekat harus berada di dalamnya manakala gelombang jarak jauh berada di luar rumah. 

Page 6: geomasi ppt

FENG SHUI

Feng Shui adalah ilmu topografi kuno dari Tiongkok (China) yang mempercayai bagaimana manusia dan surga (astronomi), serta bumi (geografi) dapat hidup dalam harmoni untuk membantu memperbaiki kehidupan dengan menerima Qi positif. Qi terdapat di alam sebagai energi yang tidak terlihat. Qi dialirkan oleh angin dan berhenti ketika bertemu dengan air.

Page 7: geomasi ppt

Qi (chi) adalah sebuah kekuatan alam yang bersifat positif dan negatif dan memerankan peran penting atas kualitas feng shui suatu tempat. Menurut feng shui, Qi mengacu pada energi dan kekuatan yang hidup. Sedangkan menurut penjelasan feng shui tradisional, Qi mencakup orientasi struktur, usia, dan lingkungan, termasuk kemiringan, vegetasi, dan kualitas tanah.

Feng shui sering digunakan sebagai salah satu patokan dalam proses pembangunan rumah. Tujuannya adalah untuk memastikan rumah tersebut dibangun dengan Qi yang baik. Adapun faktor-faktor yang paling mempengaruhi yaitu lokasi dan sumbu waktu.

Page 8: geomasi ppt

Lima Elemen Feng Shui terdiri dari:

Elemen Kayu : Elemen kayu mewakili pertumbuhan dan kreativitas. Kayu mendorong pertumbuhan pribadi dan intuisi meningkat.

Elemen Tanah : Elemen Tanah membantu untuk tumbuh dan menstabilkan. Dari semua unsur feng shui, Elemen Tanah adalah elemen yang paling damai, menenangkan, dan stabil. Percantik rumah Anda dengan elemen ini jika Anda mencari landasan, memperkuat, atau memelihara.

Elemen Logam : Elemen Logam berhubungan dengan kekuatan mental dan ketajaman. Elemen Logam mempengaruhi kecerdasan.

Elemen Api : Elemen Api merupakan transformasi dan ekspansi. Elemen Api adalah elemen yang paling stabil dari semua lima unsur feng shui.

Elemen Air : Elemen Air sangat berguna sebagai perilis dan pembaharuan. Gunakan elemen ini untuk kejelasan, relaksasi, inspirasi dan untuk menghadirkan kerelaan.

(http://id.wikipedia.org/wiki/Feng_Shui)

Page 9: geomasi ppt
Page 10: geomasi ppt