gbpp psikologi sosial

2
  GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN Mata Kuliah : Psikologi Sosial Kode Mata Kuliah : Semester / SKS ; DOSEN : A. TUJUAN PERKULIAHAN Mata kuliah psikologi sosial diberikan dengan maksud untuk membantu mahasiswa memahami konsep-konsep psikolog i sosial, sehingg a dapat menjelaskan kondisi perilaku manusia yang diakibatkan pengaruh kejiwaan dalam berbagai situasi sosial. A. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU) Setelah mahasiswa mengikuti perkuliahan ini dengan tingkat keseriusan minimal 80% diharapkan dapat memahami, menjelaskan, dan menganalisis kondisi kejiwaan dan perilaku manusia yang diakibatkan oleh berbagai situasi sosial NO TIK POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN Memahami latar belakang dan pentingnya psikologi sosial dalam perilaku manusia Pengertian, latar belakang, dan dasar psikologi sosial a. Dasar-dasar psikologi sosial b. Objek dan relevansinya Memahami proses terjadinya interaksi dan pengaruhnya Pengertian interaksi dan situasi sosial serta relevansinya a. Pengertian interaksi sosial b. Pengertian situasi sosial c. Pengertian kenyataan social Memahami proses terbentuknya kelompok sosial dan konsekuensinya Jenis-jenis serta norma- norma dalam kelompok social a. Macam-macam kelompok sosial b. Konsepsi group dan kohesi kelompok Memahami kepemimpinan dan permasalahannya Klasifikasi , fungsi serta training dalam kepemimpinan a. Terbentuknya pemimpin b. Klasifikasi dan fungsi kepemimpinan c. Training dalam kepemimpinan Memahami pengertian dan dasar-dasar sikap serta motif sosial Pengertian, ciri-ciri serta relevansi sikap dan motif sosial a. Pengertian motif dan sikap sosial b. Pembentukan dan perubahannya serta pengaruhnya dalam pengamatan Memahami sebab timbulnya prasangka sosial serta langkah-langkah menghadapinya Terbentuknya serta usaha-usaha mengurangi prasangka sosial a. Terbentuknya prasangka sosial b. Penanggulangan prasangka sosial

Upload: syahwan-muhammad

Post on 19-Jul-2015

77 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: GBPP Psikologi Sosial

5/17/2018 GBPP Psikologi Sosial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-psikologi-sosial-55ab5a592435a 1/3

 GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

Mata Kuliah : Psikologi Sosial

Kode Mata Kuliah :Semester / SKS ;

DOSEN :

A. TUJUAN PERKULIAHAN

Mata kuliah psikologi sosial diberikan dengan maksud untuk membantu mahasiswa memahami

konsep-konsep psikologi sosial, sehingga dapat menjelaskan kondisi perilaku manusia yang

diakibatkan pengaruh kejiwaan dalam berbagai situasi sosial.A. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU)

Setelah mahasiswa mengikuti perkuliahan ini dengan tingkat keseriusan minimal 80% diharapkan

dapat memahami, menjelaskan, dan menganalisis kondisi kejiwaan dan perilaku manusia yang

diakibatkan oleh berbagai situasi sosial

NO TIK POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN

Memahami latar belakang

dan pentingnya

psikologi sosial dalam

perilaku manusia

Pengertian, latar belakang,

dan dasar psikologi sosial

a. Dasar-dasar psikologi

sosial

b. Objek dan relevansinya

Memahami proses

terjadinya interaksi dan

pengaruhnya

Pengertian interaksi dan

situasi sosial

serta relevansinya

a. Pengertian interaksi

sosial

b. Pengertian situasi sosial

c. Pengertian kenyataan

social

Memahami proses

terbentuknya kelompok sosial dan konsekuensinya

Jenis-jenis serta norma-

norma dalamkelompok social

a. Macam-macam

kelompok sosialb. Konsepsi group dan

kohesi kelompok 

Memahami

kepemimpinan

dan

permasalahannya

Klasifikasi, fungsi serta

training dalam

kepemimpinan

a. Terbentuknya pemimpin

b. Klasifikasi dan fungsi

kepemimpinan

c. Training dalam

kepemimpinan

Memahami pengertian dan

dasar-dasar sikap

serta motif sosial

Pengertian, ciri-ciri serta

relevansi

sikap dan motif sosial

a. Pengertian motif dan

sikap sosial

b. Pembentukan dan

perubahannya sertapengaruhnya dalam

pengamatan

Memahami sebab

timbulnya prasangka sosial

serta langkah-langkah

menghadapinya

Terbentuknya

serta

usaha-usaha

mengurangi prasangka

sosial

a. Terbentuknya prasangka

sosial

b. Penanggulangan

prasangka sosial

Page 2: GBPP Psikologi Sosial

5/17/2018 GBPP Psikologi Sosial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-psikologi-sosial-55ab5a592435a 2/3

c. Prasangka , desas desus

dan semacamnya

Memahami psikologi

sosial terapan dan

relevansinya.

Psikologi

lingkungan

dan

permasalahnnya

a. Stres lingkungan

b. Arsiteklural dalam

psikologi sosial

Memahami dasar-dasar

dalam konsepsi

manusia menurut psikologi

Manusia

menurut

psikoanalisa,

behaviourisme,

kognitif 

dan

humanistik 

a. Pengetian tentang

konsepsi manusia

menurut psikoanalisa

b. Pengetian tentang

konsepsi manusia

menurut behaviorisme

c. Pengetian tentang

konsepsi manusia

menurut kognitif dan

humanistik 

Daftar Pustaka

Ahmadi Abu. 1999. Psikologi Sosial. Jakarta : rekacipta

Atkinson rita.L. 1991. Pengantar Psikologi. Jakarta : Erlangga

Feinberg, B, Mortimer.1979.Effective Psychology for manager. New York : pentice Hall

Laing. R.d. 1984. Interpersonal Perception methode.

Newcom . social Psychology : the study of human Interaction . New York: holt- rinehart and Winston. Inc

Wirawan Sarlito, sarwono. 1983. Psikologi Sosial. Jakarta 

Page 3: GBPP Psikologi Sosial

5/17/2018 GBPP Psikologi Sosial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/gbpp-psikologi-sosial-55ab5a592435a 3/3