flyer

2
Segera Kedokter Bila Memiliki Gejala Malaria Gejala malaria mirip dengan gejala flu biasa. Penderita mengalami demam, menggigil, nyeri otot persendian dan sakit kepala. Penderita mengalami mual, muntah, batuk dan diare. Gejala khas malaria adalah adanya siklus menggigil, demam dan berkeringat yang terjadi berulang ulang. Pengulangan bisa berlangsung tiap hari, dua hari sekali atau tiga hari sekali terggantung jenis malaria yang menginfeksi. Gejala lain warna kuning pada kulit akibat rusaknya sel darah merah dan sel hati. Infeksi awal malaria memiliki tanda dan gejala Tanda dan gejala lain Menggigil Sakit kepala Demam tinggi Mual Berkeringat secara berlebihan seiring menurunnya suhu tubuh Muntah Mengalami ketidaknyamanan dan kegelisahan (malaise) Diare

Upload: yoga-malanda

Post on 25-Nov-2015

3 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

malaria

TRANSCRIPT

Segera Kedokter Bila Memiliki Gejala Malaria

Gejala malaria mirip dengan gejala flu biasa. Penderita mengalami demam, menggigil, nyeri otot persendian dan sakit kepala. Penderita mengalami mual, muntah, batuk dan diare. Gejala khas malaria adalah adanya siklus menggigil, demam dan berkeringat yang terjadi berulang ulang. Pengulangan bisa berlangsung tiap hari, dua hari sekali atau tiga hari sekali terggantung jenis malaria yang menginfeksi. Gejala lain warna kuning pada kulit akibat rusaknya sel darah merah dan sel hati.

Infeksi awal malaria memiliki tanda dan gejalaTanda dan gejala lain

Menggigil Sakit kepala

Demam tinggi Mual

Berkeringat secara berlebihan seiring menurunnya suhu tubuh Muntah

Mengalami ketidaknyamanan dan kegelisahan (malaise) Diare

Bahaya Penyakit Malaria1.Rasa sakit yang ditimbulkan sangat menyiksa bagi penderita2. Tubuh yang sangat lemah, sehingga tidak dapat bekerja seperti biasa3. Dapat menyebabkan kematian 4. Perkembangan otak bisa terganggu pada anak-anak dan bayi, sehingga menyebabkan kebodohan..