flash card vitamin (kelompok 3 ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

17
Vitamin Kelompok 3: Andini Septiani 1112101000048 Aprilita Noor A 1112101000095 Astrid Karolina A 1112101000058 Ayu Savitri 1112101000035 Syahidah Fitri A 1112101000043 Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta Jakarta 2014

Upload: astridkarolinaa

Post on 22-Jun-2015

173 views

Category:

Health & Medicine


4 download

DESCRIPTION

Flash Card Vitamin disusun oleh Kelompok 3 Ilmu Gizi Kesehatan Masyarakat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta disusun untuk memenuhi tugas UTS.

TRANSCRIPT

Page 1: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

VitaminKelompok 3:

Andini Septiani 1112101000048Aprilita Noor A 1112101000095Astrid Karolina A 1112101000058Ayu Savitri 1112101000035Syahidah Fitri A 1112101000043

Program Studi Kesehatan MasyarakatFakultas Kedokteran dan Ilmu KesehatanUniversitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah JakartaJakarta2014

Page 2: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

vitamin

1. Definisi vitamin

2. Klasifikasi vitamin

3. Fungsi utama

vitamin secara umum

4. Pengertian vitamin laut

air dan vitamin larut

lemak

5. Klasifikasi vitamin larut

air (sifat, sumber, fungsi)

6. Klasifikasi vitamin larut lemak (sifat,

sumber, fungsi)

7. Efek kelebihan & kekurangan

vitamin larut air

9. Kebutuhan vitamin

sehari8. Efek kelebihan & kekurangan

vitamin larut lemak

Page 3: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Adalah zat esensial yang diperlukan untuk membantu kelancaran penyerapan zat gizi dan proses metabolisme tubuh. (Nurheti Yuliarti. 2009)

Adalah zat yang mengandung unsur karbon dan hidrogen (Dodo Hermana. 2009)

Adalah salah satu zat makanan yang tidak menghasilkan energi, hanya diperlukan dalam jumlah kecil bila dibandingkan dengan zat makanan penghasil energi. (Deswaty Furqonita. 2007)

Adalah molekul organik yang diperlukan dalam makanan dalam jumlah yang sangat kecil (0,01 – 100 mg per hari) dibandingkan dengan jumlah asam amino essensial dan asam lemak yang diperlukan oleh hewan dalam jumlah yang sangat besar. (Campbell, dkk. 2004)

Adalah substansi yang juga esensial untuk kesehatan normal, meskipun tidak bermanfaat bagi tubuh sebagai bahan bakar atau zat pembangun. (Roger Watson. 2002)

Adalah zat-zat organik kompleks yang dibutuhkan dalam jumlah sangat kecil dan pada umumnya tidak dapat dibentuk oleh tubuh. (Sunita Almatsier. 2009)

Page 4: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Vitamin (berdasarkan sifat kelarutan)

Vit. Larut Air

Vitamin C

Kelompok vit. B kompleks:

Vit. B1, B2, B6, B12, Niasin, Biotin, Asam

pantotenat)

Vit. Larut Lemak Vit. A, D, E, K

Klasifikasi vitamin

Page 5: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Fungsi Utama Vitamin Secara Umum

Berhubungan erat dengan fungsi enzim (enzim merupakan katalisator organik yang menjalankan dan mengatur reaksi-reaksi biokimiawi didalam tubuh), terutama vitamin-vitamin kelompok B.

Berperan dalam beberapa tahap reaksi metabolisme energi

Pertumbuhan dan pemeliharaan tubuh

Page 6: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Pengertian

VITAMIN LARUT AIR

Vitamin larut air merupakan komponen sistem enzim yang banyak terlibat dalam membantu metabolisme energi.

VITAMIN LARUT LEMAK

Vitamin larut lemak adalah proses faal dalam tubuh melalui absorpsi lipida lain dengan membutuhkan cairan empedu dan pankreas.

Page 7: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Klasifikasi Vitamin Larut Air

VITAMIN Sifat Sumber Fungsi

Vitamin B1

(tiamin) = C12H17ON4S

Larut dalam air dan alkohol, tidak larut dalam lemak; stabil dalam larutan yang sedikit asam; labil terhadap panas, alkali, sulfit

Hati, ginjal, susu, mentega, kuning telur, ikan, kacang-kacangan, kulit ari, padi-padian

•Koenzim dalam metabolisme•Metabolisme karbohidrat•Memelihara fungsi sistem saraf•Memelihara sistem pernernaan & nafsu makan

Vitamin B2 (riboflavin) = C17H20O5N4

Sedikit larut dalam air; sensitif terhadap cahaya dan lakali; stabil terhadap panas, oksidasi, asam

Hati, ginjal, jantung, otak, susu, telur, mentega, sayuan, dan ragi

•Transmisi rangsangan cahaya ke saraf mata•Menjaga nafsu makan•Memelihara kulit disekitar mulut

Vitamin B3

(niasin) = C6H5O2N

Larut dalam air dan lakohol; stabil terhadap asam, alkali, cahaya, panas, oksidasi

Susu, hati, ikan, telur, dan sayur-syuran

•Pertumbuhan sel•Bersama fosfat membentuk koenzim yg berperan dalam respirasi sel

Page 8: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

VITAMIN Sifat Sumber Fungsi

Vitamin B6

(pridoksin) = C8H12O2N

Kristal putih tiidak berbau; Larut dalam air dan alkohol; dihancurkan oleh sinar ultraviolet dan panas

Sayuran hijau, hati, daging, telur, dan susu

•Memelihara keseimbangan unsur P dan K dalam sel•Aktif dalam pembentukan antibodi dan beberapa koenzim dalam metabolisme

Vitamin B12

(kobalamin) = C63H90O14N14P9

Kristal merah yang larut air; dapat rusak oleh asam encer, alkali, cahaya, dan bahan-bahan pengoksidasi dan pereduksi

Daging, unggas, ikan, telur, susu, keju, hati, udang, dan kerang

• metabolisme sel dan pertumbuhan jaringan•Pembentukan eritrosit

Vitamin C Kristal putih yang mudah larut dalam air; mudah dioksidasi, dipercepat oleh panas, cahaya, enzim oksidatif alkali; unsur renik (trace) tembaga atau besi

Jeruk, tomat, nanas, pepaya, semangka, stroberi, hati, dan sayur-sayuran segar

• pembentukan serabut kolagen•Menjaga elastisitas kapiler darah•Menjaga perlekatan akar gigi pada gusi•Koenzim reaksi katabolisme karbohidrat dan lemak

Page 9: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Vitamin Sifat Sumber Fungsi

Biotin = C10H16O3N2S

Dikristalisasi dari ragi; larut dalam air dan alkohol; tahan panas

Kacang-kacangan, gibnjal, hati, dan kuning telur

•Koenzim metabolisme karbohidrat, lemak, dan protein

Asam Folat= C12H12O6N7

Sedikit larut dalam air; labil terhadap panas, cahaya, asam

Kacang-kacangan, hati, ragi, daging, pisang, lemon, dan sayuran hijau

•Pembuatan koenzim untuk produksi eritrosit•Membentuk asam nukleat untuk sintesis protein

Vitamin B5 (Asam pantotenat) = C9H17O3N

Kristal putih yang larut air, rasa pahit, lebih stabil dalam keadaan larut dibandingkan kering, mudah terurai oleh asam, alkali dan panas kering

Ragi, hati, kuning telur, daging, buah-buahan, dan sayur-sayuran

•Memelihara tingkat gula darah yang normal•Komponen struktur koenzim-A yg berperan dalam proses oksidasi sel

Page 10: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

VITAMIN Sifat Sumber Fungsi

Vitamin A (retinol) = C20H30O

Larut dalam lemak; tahan terhadap panas, cahaya, dan alkali; tidak tahan terhadap asam dan oksidasi

Sayur-sayuran dan buah-buahan berwarna kuning dan merah (mengandung karoten), hati, susu, dan daging

•Memelihara kesehatan mata dan kulit•Pertumbuhan tulang dan gigi•Diferensiasi sel•Reproduksi

Vitamin D (ergosterol) = C28H44O

Larut dalam lemak; stabil dalam panas, asam alkali, dan oksidasi; empedu diperlukan untuk penyerapan prohormon untuk 25-OH kolekalsi-ferol

Susu, minyak ikan, kuning telur, ragi,mentega, dan sinar ultraviolet

•Absorpsi fosfor dan kalsium•Pembentukan tulang dan gigi•Menyembuhkan dan mencegah riketsia

Klasifikasi Vitamin Larut Lemak

Page 11: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

VITAMIN Sifat Sumber Fungsi

Vitamin E (tokoferol) = C29H50O2

Larut lemak; stabil pada panas dan mereduksi agen; labil terhadap agen pengoksidasi, asam kuat, alkali, cahaya

Kecambah, susu, kuning telur, kacang-kacangan, tumbuhan hijau, dan biji gandum

•Pembentuk eritrosit•Fungsi reproduksi•Mencegah oksidasi lemak tak jenuh•Mencegah penyakit jantung koroner•Sebagai antioksidan

Vitamin K (filokinon) = C31H48O2

Larut dalam air dan lakohol; stabil terhadap asam, alkali, cahaya, panas, oksidasi

Sayuran hijau, hati,kacang buncis, susu, telur, dan daging

•Pembekuan darah•Pembentukan protombin dalam hati

Page 12: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Kelebihan & KekuranganVitamin Larut AirVITAMIN KELEBIHAN Kekurangan

Vitamin B1

(tiamin) = C12H17ON4S

• Sakit kepala• Kelelahan• Denyut nadi cepat

•Pembesaran jantung• Gagal jantung• Gangguan absopsi• kesemutan• Gangguan pencernaan

Vitamin B2 (riboflavin) = C17H20O5N4

Tidak ada •Kehilangan ketajaman mata• Stomatitis angular• Glossitis• Bibir merandang• Dermatitis

Vitamin B3

(niasin) = C6H5O2N

• Kemerahan• Ulkus lambung• Tekanan darah rendah• Mual, Muntah, Diare• Kerusakan hati

•Pelagra• Dermatitis• Diare• Demensia

Vitamin B6

(pridoksin)• Depresi, Sakit kepala• Iritabilitas• Lemas

• Gangguan metabolisme protein• Dermatitis• Glostis• Anemia

Page 13: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

VITAMIN KELEBIHAN kekurangan

Vitamin B12

(kobalamin)Tidak ada •Diare

• Anemia•Iritabilitas

Vitamin C • Diare• Mual• Sakit kepala• Insomnia• Batu ginjal

•Lelah• Kejang otot tulang• Kurang nafsu makan• Perdarahan gusi• Kulit kering

Biotin • keracunan • Anoreksia• Kelelahan•Depresi• Kulit kering• Abnormalitas jantung

Folat • Menutupi defisiensi Vitamin B12

• Diare• Depresi• Anemia

Asam pantoenat Tidak ada • Gangguan saluran cerna• Kesemutan

Page 14: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Kekurangan & Kelebihan Vitamin Larut lemak

VITAMIN AKIBAT KELEBIHAN AKIBAT KEKURANGAN

Vitamin A •Sakit kepala• Muntah• Penglihatan ganda• Kerontokan rambut• Kerusakan hati

• Perubahan pada mata (rabun senja, xerosis konjungtiva, bercak bitot, keratomalasia, dll)• Penghentian pertumbuhan tulang.• Kulit kering• Diare

Vitamin D • Batu ginjal• Kerusakan ginjal• Kelemahan otot dan tulang• sakit kepala

• Rikertsia pada bayi• Osteomalasia• Osteoporosis

Vitamin E •Gangguan saluran cerna• Keracunan

• Edema• Lesi kulit• Hemolisis eritrosit • Sindroma neurologik

Vitamin K • Hemolisi sel darah merah• Sakit kuning (jaundice)• Kerusakan pada otak

• Perdarahan

Page 15: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Kebutuhan Vitamin Larut Air VITAMIN KEBUTUHAN

Vitamin B1 (tiamin) Laki-laki: 1,2 mg Perempuan: 1,1 mg

Vitamin B2 (riboflavin) Laki-laki: 1,3mg Perempuan: 1,1 mg

Vitamin B3 (niasin) Laki-laki: 16 mg Perempuan: 14 mg

Vitamin B6 (pridoksin) Laki-laki: 1,3 mg (<50 th), 1,7 mg (>50 th) Perempuan: 1,3 mg (<50 th), 1,5 mg (>50 th)

Vitamin B12 (kobalamin) 2,4 mcg

Vitamin C Laki-laki: 90 mg Perempuan: 75 mg

Biotin 30 mcg

folat 400 mcg

Asam pantotenat 5mg

Page 16: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Kebutuhan Vitamin Larut Lemak

VITAMIN KEBUTUHAN

Vitamin A Laki-laki: setara 960 mcg retinolPerempuan: setara 700 mcg retinol

Vitamin D 5 mcg (<50 th)10 mcg (51-70 th)15 mcg (>70 th)

Vitamin E 15 mg

Vitamin K Laki-laki: 80 mcgPerempuan: 65 mcg

Page 17: Flash card vitamin (kelompok 3   ilmu gizi) kesehatan masyarakat uin jakarta

Referensi Cakrawati, Dewi dan Mustika NH. 2012. Bahan Pangan, Gizi, dan

Kesehatan. Bandung: ALFABETA William dan Wilkins. 2011. Ilmu Gizi Menjadi Sangat Mudah Edisi 2.

Jakarta: Buku Kedokteran EGC Almatsier, Sunita. 2004. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: PT

Gramedia Pustaka Utama Barasi, Mary E. 2007. At a Glance: Ilmu Gizi. Jakarta: Erlangga Behrman & dkk diterjemahkan oleh A. Samik Wahab. 2000. Ilmu

Kesehatan Anak NELSON Vol. 1 Edisi 15. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC

Aryulina, Diah dkk. 2004. Biologi jilid 2. Jakarta: Penerbit Erlangga. Campbell, Reece, dan Mitchell. 2004. Biologi. Jakarta: Erlangga Hermana, Dodo. 2009. Ayo Belajar Ilmu Pengetahuan Alam IPA Kelas

5 SD. Yogyakarta: Kanisius Watson, Roger. 2002. Anatomi dan Fisiologi untuk perawat. Jakarta :

Buku Kedokteran EGC Yuliarti, Nurheti. 2009. A to Z Food Supplement. Yogyakarta: ANDI Deswaty Furqonita. 2007. Seri IPA Biologi 2 SMP Kelas VIII. Bogor:

Yushistira