evolusi pr di china, jepang dan korea

12
Evolusi PR di China, Jepang dan Korea Selatan Sebuah Studi Komparatif oleh Ni Chen

Upload: gilang-muharam

Post on 15-May-2015

1.181 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

mata kuliah pr international

TRANSCRIPT

Page 1: evolusi PR di china, jepang dan korea

Evolusi PR di China, Jepang dan Korea Selatan

Sebuah Studi Komparatif oleh Ni Chen

Page 2: evolusi PR di china, jepang dan korea

ChinaPolitik, Ekonomi, Budaya dan Sistem Media

Page 3: evolusi PR di china, jepang dan korea

• Sejak 1949 di perintah oleh Communist Party of China (CCP)

• Pada 1980, Reformasi Administratif menuju desentralisasi. Membantu mengendurkan hubungan antara pusat dan pemerintah daerah, memperkenalkan kebebasan untuk pejabat setempat (perencanaan ekonomi, kesejahteraan sosial), serta aktivis (perlindungan konsumen dan lingkungan).

• Mulai 2002, mulai di promosikan mengenai “political democracy”, pemerintah mulai mengembangkan berbagai kebijakan yang lebih pragmatis menuju transformasi China modern.

Page 4: evolusi PR di china, jepang dan korea

• Reformasi ekonomi merupakan pendorong significan dari perubahan dramatis China.

• Reformasi Ekonomi China mengalami tiga fase perkembangan yaitu :1. Trial stage (1980s) – export oriented economy,

“special economy zone” sepanjang pantai timur.2. The expansion ( 1990s), ditandai dengan banyaknya

BUMN Cina, yang menyebar di seluruh negara, orientasi ekonomi pasar).

3. Stabilizing Stage (2002)- free market system.

Page 5: evolusi PR di china, jepang dan korea

• Beberapa budaya yang berpengaruh terhadap praktik PR di China :

1. Power Distance – Kaisar atau kalangan atas merupakan utusan Tuhan,dan orang rendahan berhutang pada mereka atas ras hormat, ketaatan dan perlindungan. Filosofi Konghucu bahwa pemerintah adalah pusat peradaban.

2. Kolektivisme – guanxi merupakan jaringan hubungan atau pertemanan baik sebagai pribadi atau bisnis.

3. Maskulin – dominasi laki-laki.4. Orientasi Jangka Panjang- sabar, kerja keras dan

ketekunan, sangat berhati-hati jangan sampai mempermalukan diri.

5. High context – dalam berkomunikasi tidak secara langsung.

Page 6: evolusi PR di china, jepang dan korea

Media di China• Sebagai propaganda partai.• Namun tetap juga menyampaikan,berita,

pengetahuan dan hiburan. • Meningkatkan suara opini publik dan juga

mengkritik kesalahan pemerintah, “watchdog role”.

• New Media seperti internet, blog, podcasting dan handphone merupakan kekuatandan gaya baru.

Page 7: evolusi PR di china, jepang dan korea

Evolusi Public Relation• 1980 Introduction Stage – dikenalkannya konsep dan

praktek PR, namun sayangnya banyak kesalah pahaman, berkembang menjadi interpersonal relations dan networking gao guanxi, dan berkembang streotype sebagai glamore occupation ; Ms. PR.

• 1986 -1989 Upsurge – PR mulai menjadi perhatian banyak orang, kantor atau departemen PR dan mulai dikembangkan, universitas mengembangakan pelatihan dan kursus PR, buku-buku PR dari dunia barat banyak diterjemahkan.

• 1989 – 1992 Rethinking – dipicu oleh peristiwa Tiananmen pemimpin China menyalahkan ide dan praktik yang diadopsi dari barat termasuk PR. Sehingga berkembang “socialist PR with Chinese feature”.

Page 8: evolusi PR di china, jepang dan korea

• 1992-2000 Declining – merosotnya berbagai praktik PR, surat kabar dan jurnal yang ditukuan untuk PR merosot drastis dari 33 menjadi hanya 2. kementrian pendidikan menolak mengakreditasi PR di universitas.

• 2000 Revitalized- Dua hal utama yang membewa kembali praktik PR di China yaitu peristiwa Olimpiade Internasonal di Beijing dan Epidemi SARS menyerang China

Page 9: evolusi PR di china, jepang dan korea

JepangPolitik, Ekonomi, Budaya dan Sistem Media

Page 10: evolusi PR di china, jepang dan korea

• Dikenalkan sebagai konsep barat, PR mulai berkembang sejak 1996.

• Para pekerja di Jepang memiliki rasa memiliki dan kesetiaan yang tinggi terhadap tempa mereka bekerja.

• Walaupun anak-anak mudanya semakin terpengaruh oleh budaya barat, namun tradisi budaya yang berakar pada konghucu dan kepercayaan, masih mempengaruhi cara berpikir dan berperilaku.

Page 11: evolusi PR di china, jepang dan korea

• Budaya yang berkembang : Kolektivisme, harmoni dan kerukunan, konteks tinggi.

• Dengan prinsip sabar sebagai jalan hidup, orang-orang Jepang menghindari konflik langsung dan tekanan kelompok diatas hasrat individu. Sifat pendiam atau komunikasi non verbal (isin denshin) secara moral lebih diterima.

Page 12: evolusi PR di china, jepang dan korea

• Sirkulasi media massa di Jepang merupakan no.1 di dunia namun secara layout dan design masih sangat konservatif. Mereka lebih memfokuskan pada teks dari ada gambar. Namun begitu hubungan media dan organisasi sangat baik. Adanya new media membuat komunikasi semakin cepat dan intensif dan dapat dengan mudah sangat cepat sampai pada audiens.