evaluasi dx waham

1
Evaluasi Dx Waham curiga S : Pasien mengatakan mau berbincang-bincang dengan perawat. “ Iya, silahkan mau tanya – tanya apa?” “Kita ngobrolnya santai aja ya mbak.” Pada saat berbincang –bincang tiba – tiba pasien mengtakan, “ Jangan dipolitisir ini ya, saya mau membaca semua tulisan ini, nggak ada surat permohonan cerai kan dikertas – kertas ini?” O : Pasien terlihat tenang saat berinteraksi dengan perawat, tetapi emosinya sering berubah – ubah. Berbicara cepat dan banyak, tidak langsung pada inti jawaban. A : Masalah yang sudah terselesaikan : Pasien sedikit mau mengikuti arahan perawat untuk menjawab langsung pada intinya, walaupun pada akhirnya tetap ingin mendominasi percakapan dan terlalu banyak bicara. Masalah yang belum terselesaikan : Pasien belum bisa mengontrol diri terutama saat bercerita tentang masa lalunya. Pasien kadang – kadang masih merasa curiga terhadap perawat. P : Untuk pasien : Belajar mengendalikan emosi dan mengendalikan diri ketika bercakap atau berinteraksi dengan perawat. Untuk perawat : Membina hubungan saling percaya dengan pasien, agar pasien lebih merasa aman dan nyaman saat melakukan interaksi atau percakapan.

Upload: indah-dwi-rahayu

Post on 29-Sep-2015

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

dumdum

TRANSCRIPT

Evaluasi Dx Waham curigaS :Pasien mengatakan mau berbincang-bincang dengan perawat. Iya, silahkan mau tanya tanya apa? Kita ngobrolnya santai aja ya mbak.Pada saat berbincang bincang tiba tiba pasien mengtakan, Jangan dipolitisir ini ya, saya mau membaca semua tulisan ini, nggak ada surat permohonan cerai kan dikertas kertas ini?O :Pasien terlihat tenang saat berinteraksi dengan perawat, tetapi emosinya sering berubah ubah. Berbicara cepat dan banyak, tidak langsung pada inti jawaban.A :Masalah yang sudah terselesaikan :Pasien sedikit mau mengikuti arahan perawat untuk menjawab langsung pada intinya, walaupun pada akhirnya tetap ingin mendominasi percakapan dan terlalu banyak bicara.

Masalah yang belum terselesaikan :Pasien belum bisa mengontrol diri terutama saat bercerita tentang masa lalunya.Pasien kadang kadang masih merasa curiga terhadap perawat.P :Untuk pasien :Belajar mengendalikan emosi dan mengendalikan diri ketika bercakap atau berinteraksi dengan perawat.Untuk perawat :Membina hubungan saling percaya dengan pasien, agar pasien lebih merasa aman dan nyaman saat melakukan interaksi atau percakapan.