etika dalam pelayanan kontrasepsi isma

1
ETIKA DALAM PELAYANAN KONTRASEPSI Nama : Isma Izdihar NIM : 130106041 Dalam merencanakan jumlah anak, seorang ibu telah merundingkan dengan suami dan telah menetapkan metode kontrasepsi yang akan digunakan. Sehingga keputusan untuk memilih kontrasepsi, merupakan hak klien. Jika klien belum mempunyai keputusan karena disebabkan ketidaktahuan klien tentang kontrasepsi, maka menjadi kewajiban bidan untuk memberikan informasi tentang kontrasepsi. Bidan sebagai konselor dalam pelayanan kontrasepsi harus memiliki kemampuan teknik konseling pengetahuan tentang alat kontrasepsi dan pemakaiannya, indikasi, kontraindikasi, serta efeksampingnya. Bidan tidak boleh memaksa klien, pengambilan keputusan klien untuk menggunakan salah satu alat kontrasepsi merupakan pilihan klien sendiri. Setelah klien ipaham mengenai alat kontrasepsi, bidan harus bersikap netral dalam memberikan konseling kontrasepsi, dan bidan harus mempunyai karakter semangat melayani, simpati, empati, ikhlas, memberikan pelayanan yang memuaskan untuk klien

Upload: mr-adheep-mahfud

Post on 09-Nov-2015

249 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

Etika Dalam Pelayanan Kontrasepsi

TRANSCRIPT

ETIKA DALAM PELAYANAN KONTRASEPSI

Nama: Isma IzdiharNIM: 130106041

Dalam merencanakan jumlah anak, seorang ibu telah merundingkan dengan suami dan telah menetapkan metode kontrasepsi yang akan digunakan. Sehingga keputusan untuk memilih kontrasepsi, merupakan hak klien. Jika klien belum mempunyai keputusan karena disebabkan ketidaktahuan klien tentang kontrasepsi, maka menjadi kewajiban bidan untuk memberikan informasi tentang kontrasepsi. Bidan sebagai konselor dalam pelayanan kontrasepsi harus memiliki kemampuan teknik konseling pengetahuan tentang alat kontrasepsi dan pemakaiannya, indikasi, kontraindikasi, serta efeksampingnya. Bidan tidak boleh memaksa klien, pengambilan keputusan klien untuk menggunakan salah satu alat kontrasepsi merupakan pilihan klien sendiri. Setelah klien ipaham mengenai alat kontrasepsi, bidan harus bersikap netral dalam memberikan konseling kontrasepsi, dan bidan harus mempunyai karakter semangat melayani, simpati, empati, ikhlas, memberikan pelayanan yang memuaskan untuk klien