eko nomi

6
Produk Bank Umum 1. Giro (Demand Deposito) Merupakan simpanan pada bank yang penarikannya dapat dilakukan dengan menggunakan cek atau bilyetgiro. 2. Tabungan (Saving Deposit) merupakan simpanan pada bank yang penarikan sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan oleh bank dan dapat dilakukan menggunakan buku tabungan, slip penarikan, kwitansi atau kartu (ATM). 3. Deposito (Deposit) Merupakan simpanan pada Bank yang memiliki jangka waktu tertentu, pencairannya dilakukan pada saat jatuh tempo yang terdiri dari Deposito Berjangka (time deposit), Sertifikat Deposito (Certificate of Deposit) dan Deposit On Call. 4. Cek. merupakan surat perintah kepada bank untuk mencairkan dana sebesar dana yang tertera pada cek.Sedangkan cek itu sendiri terdiri atas beragam jenis, salah satunya adalah cek atas nama dan cek atas unjuk. 5. Kartu Kredit Investasi Merupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk keperluan investasi. 6. Kartu Kredit Modal Kerja. Merupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk keperluan modal usaha. 7. Kartu Kredit Perdagangan Merupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk memperbesar/memperlancar kegiatan perdagangan. 8. Kartu Kredit Produktif Merupakan kredit yang dapat berupa investasi, modal keda atau perdagangan. 9. Kartu Kredit Konsumtif Merupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk keperluan konsumsi. 10. Kartu Kredit Profesi Merupakan kredit yang diberikan kepada kalangan professional,seperti dosen,dokter,atau pengacara. 11. Kartu Kredit Sindikasi Merupakan Kredit yang diberikan kepada debitur korporasi secara bersama-sama dengan beberapa bank lain. 12. Kartu Kredit ProgramMerupakan Kredit yang diberikan bank dalam rangka memenuhi suatu program pemerintah

Upload: putri-lidya

Post on 17-Feb-2016

216 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

ekonomi

TRANSCRIPT

Page 1: Eko Nomi

Produk Bank Umum1. Giro (Demand Deposito)

Merupakan simpanan pada bank yang penarikannya dapat dilakukan dengan menggunakan cek atau bilyetgiro.

2. Tabungan (Saving Deposit)merupakan simpanan pada bank yang penarikan sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan oleh bank dan dapat dilakukan menggunakan buku tabungan, slip penarikan, kwitansi atau kartu (ATM).

3. Deposito (Deposit)Merupakan simpanan pada Bank yang memiliki jangka waktu tertentu, pencairannya dilakukan pada saat jatuh tempo yang terdiri dari Deposito Berjangka (time deposit), Sertifikat Deposito (Certificate of Deposit) dan Deposit On Call.

4. Cek.merupakan surat perintah kepada bank untuk mencairkan dana sebesar dana yang tertera pada cek.Sedangkan cek itu sendiri terdiri atas beragam jenis, salah satunya adalah cek atas nama dan cek atas unjuk.

5. Kartu Kredit InvestasiMerupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk keperluan investasi.

6. Kartu Kredit Modal Kerja.Merupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk keperluan modal usaha.

7. Kartu Kredit PerdaganganMerupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk memperbesar/memperlancar kegiatan perdagangan.

8. Kartu Kredit ProduktifMerupakan kredit yang dapat berupa investasi, modal keda atau perdagangan.

9. Kartu Kredit KonsumtifMerupakan kredit yang diberikan kepada nasabah untuk keperluan konsumsi.

10. Kartu Kredit ProfesiMerupakan kredit yang diberikan kepada kalangan professional,seperti dosen,dokter,atau pengacara.

11. Kartu Kredit SindikasiMerupakan Kredit yang diberikan kepada debitur korporasi secara bersama-sama dengan beberapa bank lain.

12. Kartu Kredit ProgramMerupakan Kredit yang diberikan bank dalam rangka memenuhi suatu program pemerintah

Page 2: Eko Nomi

Produk Perbankan Syariahproduk perbankan yang ditawarkan oleh perbankan syariah mempunyai perbedaan

dengan bank konvensional. Hal tersebut dikarenakan bank syariah yang mengusung nilai-nilai Islam dengan memasukkan beragam ajaran islam dalam perbankan syariah.

1. Al- wadiahAl- wadiahmerupakan jasa penitipan yang disediakan oleh perbankan. Dengan adanya al wadiah, nasabah bisa menitipkan dananya di bank dan mengambilnya sewaktu-waktu.

2. Deposito mudharabahProduk bank jenis ini ditemui ketika Anda meyimpan dana di bank (menabung) dalam jangka waktu tertentu. Dengan menggunakan akad mudharabah, terjadi bagi hasil antara nasabah dan pihak perbankan yang tercantum dalam prosentase. Sehingga ketika pendapatan bank meningkat maka bagi hasil yang diperoleh nasabah akan meningkat dan sebaliknya

3. Ba’i al-murabahahJenis produk ini biasa digunakan ketika konsumen mengajukan pinjaman konsumsi kepada pihak perbankan. Dengan menggunakan akad ba’i al-murabahah, pihak bank membelikan barang yang diinginkan nasabah untuk dijual kepada nasabah.

4. Al-QardhProduk perbankan jenis ini dikhususkan sebagai upaya menolong nasabah yang sedang membutuhkan dana tanpa mengharapkan suatu imbalan ataupun bunga.

Produk Bank MegaBankMega merupakan salah satu Bank Swasta nasional di Indonesia.

Simpanan1) Tabungan Individu.2) Mega Dana3) Mega Maxi (Tabungan Bisnis)4) Mega Absolut (Gabungan antara produktabungan Bank Mega dengan

produk investasi Asuransi Mega Life yang memberikan tingkat pengembalian premium dan perlindungan asuransi kecelakaan diri (personal accident) secara gratis.)

5) Mega Ultima6) Mega Valas (Produk tabungan khusus bagi perorangan maupun non

perorangan yang memerlukan media penyimpanan dana dan transaksi dalam berbagaivaluta asing.)

7) Mega Payroll8) Mega Rencana (Produk Tabungan untuk masa depan)9) Mega Berbagi (Produk tabungan untuk donasi bagi orang-orang yang

tidak mampu)10) Mega Perdana

Tabunganku

Page 3: Eko Nomi

1) Tabungan Giro2) Mega Giro3) Mega Giro Valas4) Tabungan Deposito5) Mega Depo

Pinjaman1) Pinjaman Individu2) Mega Guna3) Mega Oto4) Mega Griya5) Mega Reno

Pinjaman Bisnis:1) Mega KUK (Kredit Usaha Kecil)2) Mega KUM (kredit Usaha Menengah)3) Mega Linkage Program (Pembiayaan Tak Langsung)Pembiayaan4) Mega Oto Joint Finance5) Mega Oto Asset Purchase6) Mega Inventory Financing7) Mega Supplier FinancingTreasury8) Mega Bank Note 9) Mega Devisa10) Mega Currency Swap

Kartu Kredit1) Kartu Kredit Mega First

2) Kartu Kredit Metro Mega Card

3) Kartu Kredit Carrefour Mega Card

4) Kartu Kredit TSM (Trans Studio Mall)

Page 4: Eko Nomi

Ultima Card1) Mega Visa Infinite2) Mega Visa Platinum3) Mega Visa Gold4) Mega Visa Silver5) Metro Mega Card (Kerjasama antara PT.BankMega,TBKdenganPT.

Metropolitan Retailmart)6) Carrefour Mega Card (Kerjasama antaraPT.BankMega,TBKdenganPT

Carrefour Indonesia)7) TSMUltima Card (Kerjasama antaraPT.BankMega,TBKdenganPT.Trans

Studio) Perbankan Elektronik

1) Mega Mobile2) Mega Internet3) Mega Internet Bisnis4) Mega Virtual Account5) Mega ATM6) Mega Pass (Kartu Debit)7) Mega Cash (Uang Elektronik)8) Mega Virtual (Rekening Uang Elektronik)Perbankan Internasional9) Mega RemittanceTrade Finance

Mega Trade Finance Guarantee Mega Trade Finance Ekspor Mega Trade Finance ImporMega CallMelalui Mega call, anda

mendapatkan informasi tentang perbankan anda, dapat di hubungi kapan sajadan dimana saja nomor: 500010 dan 60010 (phone)

Layanan Lain1) Mega Transfer2) Mega Inkaso3) Mega Kliring4) Money Gram5) Mega Intercity Clearing6) Mega SDB (Safe Deposit Box)7) Mega First (Layanan Pribadi)

Page 5: Eko Nomi