ebm anita

35
Disusun Oleh: Anita Amanda Dewi 107103001461 Pembimbing: dr. Rini Pramesti Sp.JP

Upload: anita-amanda-prayogi

Post on 14-Oct-2014

118 views

Category:

Documents


8 download

Tags:

TRANSCRIPT

Page 1: ebm anita

Disusun Oleh:Anita Amanda Dewi

107103001461

Pembimbing:dr. Rini Pramesti Sp.JP

Page 2: ebm anita

EBM adalah suatu teknik yang digunakan untuk pengambilan keputusan dalam mengelola pasien dengan mengintegrasikan tiga faktor yaitu :Ketrampilan dan keahlian klinik dokter Bukti-bukti tersahih Kepentingan pasien

Patient Concerns

Clinical Expertise

Best research evidence

EBM

suatu pendekatan medik yang didasarkan pada bukti-bukti ilmiah terkini untuk kepentingan pelayanan kesehatan penderita. (sackett)

Page 3: ebm anita

Membantu proses pengambilan keputusan klinik, baik utk kepentingan pencegahan, diagnosis, terapetik, maupun rehabilitasi yg didasarkan pada bukti-bukti ilmiah terkini yg terpercaya dan dapat dipertanggungjawabkan

Page 4: ebm anita

1. Buat beberapa pertanyaan yang menjadi masalah klinis (answerable questions)

2. Cari jawaban dan bukti yang paling baik dengan menggunakan internet

3. Nilai secara kritis bukti atau sumber tersebut.

4. Aplikasi kepada pasien5. Evaluasi tindakan pemeriksa berdsar

pada efektifitas dan efisiensinya.

Langkah-langkah dalam EBM

Page 5: ebm anita

DiagnosisMenentukan masalah dan diagnosis

PengobatanIntervensi yang diperlukan untuk menangani pasien

PrognosisPrediksi efek dari penyakit terhadap pasien

Cakupan EBM

Page 6: ebm anita
Page 7: ebm anita

1. Pertanyaan Background◦ Mempertanyakan pengetahuan umum

mengenai suatu kelainan atau penyakit.

2. Pertanyaan Foreground◦ Mempertanyakan pengetahuan spesifik

mengenai tatalaksana pasien dengan kelainan tertentu.

Page 8: ebm anita

Centre for EBM: http://163.1.212.5/docs/focusquest.html

PERTANYAAN FOREGROUNDPICO

Model PICO dapat membantu, yaitu:

P Patient or ProblemDeskripsi dari pasien atau masalah pasien.I Intervention Tindakan yang akan diberikan terhadap masalah pasien. Dapat berupa obat, teknik operasi dll.C ComparisonMembandingkan dengan Tindakan alternatif, atau tidak dilakukan tindakan, atau penggunaan placebo.O OutcomeHasil yang diharapkan dari tindakan yang dilakukan.

Page 9: ebm anita

Seorang wanita umur 56 thn datang dgn fibrilasi atrial non rheumatic . Pemberian digoksin dan diuretic memberikan hasil yg cukup baik. Penderita mempunyai riwayat hipertensi yg terkendali. Ekhocardiogram menunjukkan deteriorisasi fungsi ventrikuler kiri. Penderita termasuk wanita aktif dan hidup sendiri sejak suaminya meninggal 4 thn yll. Pada saat masalah ini dibicarakan di bangsal rumah sakit, muncul usulan utk memberikan antikoagulan warfarin jangka panjang

Page 10: ebm anita

P fibrilasi atrial non rheumatic disertai dgn kegagalan ventrikel kiri

I memberikan antikoagulan warfarin jangka panjang

C memberikan antikoagulan warfarin jangka panjang dan obat

simtomatik O mencegah mortalitas dan morbiditas

Page 11: ebm anita
Page 12: ebm anita

http://bmj.com http://adc/bmjjournals.com MEDLINE/PubMed EMBASE MDConsult AAP Journal Club Cochrane Library

Page 13: ebm anita

Key word internet searching utk contoh 1:Atrial fibrillationCerebrovascular disordersRandomized controlled trialPrognosisTherapy

Page 14: ebm anita
Page 15: ebm anita

VALIDITY(Validitas):

Dilihat di bagian metode penelitian pada jurnal yang didapat, yaitu:

◦ desain, sampel penelitian, jumlah sampel penelitian, kriteria penelitian (inklusi, eksklusi), metode sampling, intervensi yang dilakukan, pengukuran sampel, metode analisa

IMPORTANCE(Pentingnya Penelitian): Dilihat di bagian hasil:

◦ dinilai karakteristik dari subjek penelitian, ada tidakya drop out, analisis, nilai P (<o,5), konfidens interval

APPLICABILITY(Dapat diterapkan atau tidak):

Dilihat di bagian diskusi hasil penelitian dan ditambahkan dengan karakteristik pasien dan keadaan lokal

VIA

Page 16: ebm anita
Page 17: ebm anita

07/04/23 17

Page 18: ebm anita
Page 19: ebm anita

OxygenOxygen should be administered to patients with breathlessness, signs of heart failure, shock, or an arterial oxyhemoglobin saturation 94% (Class I, LOE C).

Oksigen harus diberikan kepada pasien yang mengalami sesak nafas, gagal jantung, shock, atau kejenuhan oksigen dalam darah mencapai 94% (klas I, LOE C)

Robert E. O'Connor, William Brady, Steven C. Brooks,et al. Part 10: Acute Coronary Syndromes: 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular care. diunduh dari http://circ.ahajournals.org/cgi/content/full/122/18_suppl_3/S787 pada tanggal 1 April 2010.

Page 20: ebm anita

Aspirin and NSAIDEarly administration of aspirin (acetylsalicylic acid [ASA]),has been associated with decreased mortality rates in severalclinical trials. Multiple studies support the safety of aspirin

administration. Therefore, unless the patient has aknown aspirin allergy or active gastrointestinal hemorrhage,nonenteric aspirin should be given as soon as possible to allpatients with suspected ACS (Class I, LOE A).

Pemberian aspirin telah menunjukkan adanya penurunan tingkat kematian dalam beberapa percobaan klinik. Berbagai studi telah menujukkan tingkat keamanan aspirin. Pemberian asprin non enteric harus diberikan secepatnya kepada pasien yang dicurigai ACS, kecuali pasien tersebut mempunyai largi aspirin atau pendarahan gastrointestinal aktif.

Page 21: ebm anita

Other nonsteroidal anti-inflammatory medications (NSAIDS) are contraindicated and should be discontinued in patients who are taking these medications. NSAIDs (except for aspirin), both nonselective as well as COX-2 selective agents, should not be administered during hospitalization for STEMI because of the increased risk of mortality, reinfarction, hypertension, heart failure, and myocardial rupture associated with their use (Class III, LOE C).

Pengobatan dengan NSAIDS lainnya dikontraindikasikan dan harus diberhentikan pada pasien yang dalam pengobatan aspirin. NSAID lain (kecuali aspirin) tidak diberikan selama rawat inap pada pasien STEMI karena dapat meningkatkan risiko mortalitas,reindarf,hipertensi,gagal jantung, dan ruptur miokard yang berhubungan dengan penggunannya

Page 22: ebm anita

NitroglyserinPatients with ischemic discomfort should receive up to 3 doses of sublingual or aerosol nitroglycerin at 3- to 5-minute intervals until pain is relieved or low blood pressure limits its use (Class I, LOE B).

Pasien dengan ischemic discomfort harus menerima hingga 3 dosis sublingual atau aerosol nitrogliserin pada interval 3 hingga 5 menit sampai nyerinya hilang atau tekanan darah membatasi penggunaannya

Page 23: ebm anita

The use of nitrates in patients with hypotension (SBP 90 mm Hg or 30 mm Hg below baseline), extreme bradycardia (50 bpm), or tachycardia in the absence of heart failure (100 bpm) and in patients with right ventricular infarction is contraindicated (Class III, LOE C).

Penggunaan nitrat pada pasien dengan hipotensi (sistole= 90 atau 30 mm Hg dibawah ambang bawah), bradicardia (50 bpm), atau tachycardia tanpa gagal jantung (100 bpm) dan pada pasien dengan infarksi ventrikel kanan merupakan kontraindikasi (klas III, LOE C)

Page 24: ebm anita

AnalgesiaProviders should administer analgesics, such as intravenous morphine, for chest discomfort unresponsive to nitrates. Morphine is the preferred analgesic for patients with STEMI (Class I, LOE C).

Penyedia harus memberikan analgesik seperti intravenous morphine, untuk chest discomfort yang tidak berespon terhadap nitrat.Morphine merupakan analgesik yangpaling dianjurkan untuk pasien penderita STEMI

Page 25: ebm anita

FibrinolyticsIn the absence of contraindications, fibrinolytic therapy is recommended for STEMI if symptom onset has been within 12 hours of presentation and PCI is not available within 90 minutes of first medical contact (Class I, LOE A).

Bila tidak ada kontraindikasi,Terapi Fibrinolitik dianjurkan untuk STEMI jika onset simptom telah terjadi dalam 12 jam dan PCI tidak ada dalam waktu 90 dari kontak medis pertama. (Class I,LOE A)

Page 26: ebm anita

PCI (Percutaneous coronary intervention)Coronary angioplasty with or without stent placement is the treatment of choice for the management of STEMI when it can be performed effectively with a door-to-balloon time 90 minutes by a skilled provider (performing 75 PCIs per year) at a skilled PCI facility (performing 200 PCIs annually, of which at least 36 are primary PCI for STEMI)(Class I, LOE A).

PCICoronary angiosplasty dengan atau tanpa pemasangan stent

merupakan perlakuan yang dipilih untuk mengatur STEMI pada saat hal tersebut dapat berjalan secara efektif dengan (

Page 27: ebm anita

for patients presenting within 12 hours of symptom onset and electrocardiographic findings consistent with STEMI, reperfusion should be initiated as soon as possible – independent of the method chosen (Class I, LOE A).

Primary PCI performed at a high-volume center within 90 minutes of first medical contact by an experienced operator that maintains an appropriate expert status is reasonable, as it improves morbidity and mortality as compared with immediate fibrinolysis (30 minutes doorto- needle) (Class I, LOE A).

If PCI cannot be accomplished within 90 minutes of first medical contact, independent of the need for emergent transfer, then fibrinolysis is recommended, assuming the patient lacks contraindications to such therapy (Class I, LOE B).

For those patients with a contraindication to fibrinolysis, PCI is recommendeddespite the delay, rather than foregoing reperfusion therapy (Class I, LOE A).

Page 28: ebm anita

ClopidogrelOn the basis of these findings, providers should administer a loading dose of clopidogrel in addition to standard care (aspirin, anticoagulants, and reperfusion) for patients determined to have moderate- to high-risk non-ST-segment elevationACS and STEMl (Class I, LOE A).

Page 29: ebm anita

Beta BlockerIV-blocker therapy may be considered as reasonable in specific situations such as severe hypertension or tachyarrhythmias in patients without contraindications(Class IIa, LOE B).

Terapi IV-blocker mungkin dapat dipikirkan alasannya pada kondisi spesifik seperti pada pasien hipertensi berat atau takiaritmia tanpa kontraindikasi

Page 30: ebm anita

ACE-IAdministration of an oral ACE inhibitor is recommendedwithin the first 24 hours after onset of symptoms in STEMIpatients with pulmonary congestion or LV ejection fraction40%, in the absence of hypotension (SBP 100 mm Hg or30 mm Hg below baseline) (Class I, LOE A).

Pemberian Oral ACE-I diindikasikan selama 24 jam pertama setelah onset gejala pada pasien STEMI dengan kongesti pulmonal dan draksi ejeksi LV 40%,dan tidak mempunyai hipotensi.

Oral ACE inhibitor therapy can also be useful for all other patients with AMI with or without early reperfusion therapy (Class IIa, LOE B). Terapi ACE-I oral juga berguna pada pasien IMA lainnya dengan atau tanpa terapi reperfusi

IV administration of ACE inhibitors is contraindicatedin the first 24 hours because of risk of hypotension(Class III, LOE C).

Page 31: ebm anita

HMG Coenzyme A Reductase Inhibitors (Statins)Early initiation (within 24 hours of presentation) of statin therapy is recommended in patients with an ACS or AMI (Class I, LOE C).

Inisiasi awal (dalam 24 jam pemberian) terapi statin diberikan pada pasien dengan ACS atau IMA

If patients are already on statin therapy, continue the therapy(Class IIb, LOE C).Jika pasien sedang dalam pengobatan statin,lanjutkan terapi

Page 32: ebm anita

intensive (target LDL values optimally 70 mg/dL) statin treatment should be initiated within the first 24 hours after onset of an ACS event (eg, immediately after hospital admission) in all patients presenting with any form of ACS unless strictly contraindicated(Class I, LOE A).

Page 33: ebm anita

Glucose Insulin Potassium

Although glucose-insulin-potassium (GIK) therapy was formerly thought to reduce the chance of mortality during AMI by several mechanisms, recent clinical trials found that GIK did not show any benefit in STEMI. At this time there is little evidence to suggest that this intervention is helpful (Class IIb, LOE C).

Page 34: ebm anita

Amiodarone in a single RCT did not appear to improve survival in low doses and may increase mortality in high doses when used early in patients with suspected myocardialinfarction (Class IIb, LOE C).

Although prophylaxis with lidocaine reduces the incidence of VF, an analysis of data from ISIS-3 and a meta-analysis suggest that lidocaine increased all-cause mortality rates.Thus, the practice of prophylactic administration of lidocaine is not recommended (Class III, LOE A).

Page 35: ebm anita

Robert E. O'Connor, William Brady, Steven C. Brooks,et al. Part 10: Acute Coronary Syndromes: 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular care. diunduh dari http://circ.ahajournals.org/cgi/content/full/122/18_suppl_3/S787 pada tanggal 1 April 2010.