draft jabaran kompetensi guru rpl tkj da (1)

Upload: pendekar-blank

Post on 01-Mar-2018

236 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    1/16

    1 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    DRAFT JABARAN KOMPETENSI GURU KEJURUAN

    A. PENGERTIAN

    Jabaran kompetensi guru kejuruan ini mengacu pada Peraturan Menteri

    Pendidikan Nasional nomor 16 tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan

    Kompetensi Guru. Pada bagian lampiran peraturan tersebut dinyatakan bahwa untuk guru

    Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) standar kompetensi dan jabarannya hanya untuk

    kelompok mata pelajaran normatif dan adaptif, sedangkan untuk guru SMK kelompok

    mata pelajaran produktif belum dirumuskan. Maka jabaran kompetensi guru kejuruan perlu

    dirumuskan.

    Jabaran kompetensi guru kejuruan ini merupakan bagian tidak terpisahkan dari

    Peraturan Menteri Pendidikan Nasional nomor 16 tahun 2007 karena jabaran ini adalah isi

    dari Tabel 3 Standar Kompetensi Guru Mata Pelajaran di SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA,

    dan SMK/MAK, Kompetensi Profesional nomor 20, yaitu Kompetens Inti Guru:

    Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata

    pelajaran yang diampu. Pada kolom Kompetensi Guru Mata Pelajaran tertulis: Jabaran

    kompetensi Butir 20 untuk masing-masing guru mata pelajaran disajikan setelah tabel ini.Selanjutnya, sesuai dengan Surat Kepala Badan Pengembangan SDM

    Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan nomor 290277/1/LL/2014

    tanggal 25 Nopember 2014 tentang Sertifikat Pendidik dan Kewenangan Mengajar Guru

    Berdasarkan Kurikulum 2013 yang disebut guru mata pelajaran untuk guru-guru dalam

    kelompok program peminatan adalah guru sesuai dengan paket keahliannya. Oleh karena

    itu penyebutan Guru Mata Pelajaran berdasarkan Permendiknas nomor 16 tahun 2007 di

    dalam jabaran kompetensi guru kejuruan untuk selanjutnya disebut dengan Guru Paket

    Keahlian.

    Jabaran kompetensi guru kejuruan dalam dokumen ini dilengkapi dengan

    indikator pencapaian kompetensi sehingga dapat dikembangkan lebih lanjut untuk

    keperluan penilaian.

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    2/16

    2 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    B. JABARAN KOMPETENSI GURU PAKET KEAHLIAN

    24. Guru Paket Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    20.1. Merencanakan sistem komputer

    menggunakan gerbang dasar

    20.1.1. Membedakan sistem bilangan

    (Desimal, Biner, Oktal, Heksadesimal)

    20.1.2. Merencanakan rangkaian penjumlah

    dan pengurang menggunakan fungsi

    gerbang dasar (AND, OR, NOT,

    NAND, EXOR)

    20.1.3. MenganalisisArithmatic Logic Unit(Half-Full Adder, Ripple Carry Adder)

    20.1.4. Membedakan organisasi, arsitektur

    komputer, media penyimpan data

    eksternal (magnetik disk, RAID,

    optical disk dan pita magnetik)

    20.1.5. Menganalisis memori berdasarkan

    karakteristik (lokasi, kapasitas,

    satuan,cara akses, kinerja,tipe fisik,

    dan karakteristik fisik) dan berbagai

    jenis memory semikonduktor (RAM,

    ROM, PROM, EPROM, EEPROM,

    EAPROM)

    20.1.6. Menganalisis gambar struktur sistem

    komputer Von Neumann dan

    interkoneksi bus.

    20.2. Merakit komputer personal 20.2.1. Menganalisis struktur dan fungsi CPU,

    register dan siklus instruksi (fetching,

    decoding, executing)

    20.2.2. Mengklasifikasikan peralatan dan

    bahan yang digunakan dalam

    perakitan komputer20.2.3. Menganalisis peta tata letak komponen

    pada motherboard komputer.

    20.2.4. Melakukan perakitan komputer

    20.2.5. Menguji hasil konfigurasi BIOS pada

    hasil perakitan computer

    20.3 Menginstalasi sistem operasi 20.3.1. Merencanakan manajemen partisihardisk

    20.3.2. Menginstalasi sistem operasi

    20.3.3. Memeriksa hasil instalasi sistem

    operasi

    20.3.4. Mengelola userdanfile

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    3/16

    3 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    20.4 Membangun jaringan komputer

    sederhana

    20.4.1. Menganalisis konsep dan fungsi pada

    lapisan TCP/IP

    20.4.2. Menganalisis berbagai topologi

    jaringan

    20.4.3. Menganalisis media jaringan

    20.4.4.

    Menganalisis protokol jaringan20.4.5. Menganalisis pengalamatan jaringan

    20.4.6. Menganalisis perangkat keras jaringan

    komputer

    20.4.7. Membangun jaringan sederhana

    horisontal (simple network)

    20.4.8. Mengkonfigurasi layananfiledan

    printer sharing

    20.5 Membuat program dasar

    menggunakan pemrograman

    prosedural

    20.5.1. Menganalisis notasi algoritma dalam

    bentukflowchart

    20.5.2. Menganalisis data dalam suatualgoritma percabangan dan perulangan

    dalam suatu pemecahan masalah

    20.5.3. Membuat program menggunakan tipe

    data, variable, konstanta, operator ,

    ekspresi

    20.5.4. Membuat pemecahan masalah dengan

    struktur kontrol percabangan

    20.5.5. Membuat pemecahan masalah dengan

    struktur kontrol perulangan

    20.5.6. Membuat program dengan

    menggunakan array 1 dimensi, 2dimensi dan multidimensi

    20.5.7. Membuat pemecahan masalah dengan

    menggunakan fungsi

    20.5.8. Membuat program dengan

    menerapkan logika pencarian dan

    pengurutan data

    20.6 Membangun webstatis

    menggunakan HTML dan CSS

    20.6.1. Menganalisis teknologi web

    20.6.2. Membuat format teks pada halaman

    web

    20.6.3. Membuat format tabel pada halaman

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    4/16

    4 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    web

    20.6.4. Membuat format multimedia pada

    halaman web

    20.6.5. Membuat hyperlinkpada halaman web

    20.6.6. Membuat formulir pada halaman web

    20.6.7. Membuatsource code layouthalaman

    web menggunakan tabel

    20.6.8. Membuat layoutweb menggunakan

    CSS

    20.6.9. Membuat web dengan kode program

    client side scripting20.7 Mengelola informasi digital 20.7.1. Mengolah data dan informasi digital

    melalui pemanfaatan perangkat lunak

    pengolah kata, aplikasi lembar sebar,

    dan aplikasi presentasi

    20.7.2. Menggunakan komunikasi online

    secara sinkron dan asinkron

    20.7.3. Membuat kelas pembelajaran melalui

    kelas maya

    20.8

    Membuat visualisasi konsepdalam bentuk simulasi, video

    presentasi dan buku digital

    20.8.1.

    Merancang visualisasi konsep sesuaidengan ide dan gagasan

    20.8.2. Membuat visualisasi konsep ke dalam

    bentuk presentasi video

    20.8.3. Membuat visualisasi konsep ke dalam

    bentuk simulasi visual

    20.8.4. Membuat buku digital yang berisi

    teks, gambar, audio, video dan

    simulasi

    20.9 Merencanakan DBMS yang

    mampu memfasilitasi

    pengguna untuk menyimpan,

    memperoleh, dan mengubah

    data di dalam basis data.

    20.9.1. Menganalisis struktur hirarki dan

    bentuk diagram antar entitas dalam

    basis data.

    20.9.2. Membuat Entity Relationship Diagram

    20.9.3. Menganalisis teknik normalisasi basis

    data.

    20.9.4. Membuat basis data menggunakan fitur

    visual DBMS

    20.9.5.

    Membuat basis data menggunakanData

    Definition Language

    20.9.6. Membuat relasi antar tabel

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    5/16

    5 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    menggunakan fitur visual pada DBMS

    20.9.7. Membuat manipulasi data

    menggunakanData Manipulation

    Language

    20.9.8. Membuat pengaturan privilages padaDBMS

    20.10 Membuat program dengan

    bahasa pemrograman yang

    berorientasi obyek

    20.10.1.Menganalisis karakteristik pemrograman

    berorientasi obyek

    20.10.2.Membuat program dengan menggunakan

    class dan obyek

    20.10.3.Membuat program dengan konsep

    pewarisan dan polimorfisme

    20.10.4.Menganalisis penanganan kesalahan

    dalam mendeteksi kesalahan program

    20.10.5.Membuat antarmuka-pengguna

    menggunakan frame,panel, dankomponen-komponen GUI

    20.10.6.Membuat aplikasi GUI untuk

    memanipulasi basis data

    20.10.7.Membuat aplikasi dengan kelas Graphics

    untuk menggambar teks ataupun gambar

    20.11 Membangun web dinamis 20.11.1.Menganalisis teknologi dalam

    mengembangkan pemrograman web

    dinamis

    20.11.2.Menyajikan proses kerja aplikasi melalui

    struktur kontrol percabangan dan

    pengulangan

    20.11.3.Membuat kode program dalam bentuk

    fungsi

    20.11.4.Mengolah data melalui operasi file

    20.11.5.Membuat koneksi basis data pada web

    dinamis

    20.11.6.Membuatfront end applicationpada web

    dinamis

    20.11.7.Menguji autentikasi user pada web

    dinamis20.11.8.Memanipulasi data pada web dinamis

    20.11.9.Membangun back end applicationpada

    web dinamis

    20.12 Membuat aplikasi berbasis

    mobile

    20.12.1.Menganalisis teknologi untuk

    mengembangkan aplikasi mobile

    20.12.2.Merencanakan desain user interface pada

    aplikasi mobile

    20.12.3.Membuat teknik pengolahan input user

    20.12.4.Membuat aplikasi basis data pada

    perangkat mobile

    20.12.5.Membuat aplikasi dengan memanfaatkan

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    6/16

    6 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    sensor dan eventpada perangkat mobile

    20.13 Membangun objek 3D

    menggunakan konsep

    pemrograman grafik

    20.13.1.Menganalisis Integrated Development

    Environment (IDE) pemrograman grafik

    20.13.2.Membuat instruksi dasar OPENGL

    20.13.3.Membuat pemodelan objek 3D

    menggunakan OPENGL

    20.13.4.Membuat pergerakan objek 3D

    menggunakan OPENGL

    20.14 Membuat proyek sistem

    informasi berbasis desktop,

    web, atau mobile

    20.14.1.Membuat perencanaan proyek sistem

    informasi meliputifeasibilitystudy,

    budget, sumber daya,scope, dan alokasi

    waktu

    20.14.2.Membuat analisa workflowsistem

    informasi

    20.14.3.Menganalisis desain proses bisnis dandesain pemrograman

    20.14.4.Melakukan tahapan pengembangan

    meliputi pembuatan basis data,screen

    layout, reportlayout, dan desain diagram

    proses

    20.14.5.Menguji sistem informasi dengan testing

    untuk mendapatkan kelemahan sistem

    25.Guru Paket Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan

    Kompetensi Inti Guru (KIG)

    20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukungmata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    20.1 Merencanakan sistem komputer

    menggunakan gerbang dasar

    20.1.1. Membedakan sistem bilangan

    (Desimal, Biner, Oktal, Heksadesimal)

    20.1.2. Merencanakan rangkaian penjumlah

    dan pengurang menggunakan fungsi

    gerbang dasar (AND, OR, NOT,

    NAND, EXOR)

    20.1.3. MenganalisisArithmatic Logic Unit

    (Half-Full Adder, Ripple Carry Adder)

    20.1.4. Membedakan organisasi, arsitektur

    komputer, media penyimpan data

    eksternal (magnetik disk, RAID,

    optical disk dan pita magnetik)

    20.1.5. Menganalisis memori berdasarkan

    karakteristik (lokasi, kapasitas,

    satuan,cara akses, kinerja,tipe fisik,

    dan karakteristik fisik) dan berbagai

    jenis memory semikonduktor (RAM,

    ROM, PROM, EPROM, EEPROM,

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    7/16

    7 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    EAPROM)

    20.1.6. Menganalisis gambar struktur sistem

    komputer Von Neumann dan

    interkoneksi bus.

    20.2 Merakit komputer personal 20.2.1. Menganalisis struktur dan fungsi CPU,

    register dan siklus instruksi (fetching,

    decoding, executing)

    20.2.2. Mengklasifikasikan peralatan dan

    bahan yang digunakan dalam

    perakitan komputer20.2.3. Menganalisis peta tata letak komponen

    pada motherboard komputer.

    20.2.4. Melakukan perakitan komputer

    20.2.5. Menguji hasil konfigurasi BIOS pada

    hasil perakitan computer

    20.3 Menginstalasi sistem operasi 20.3.1. Merencanakan manajemen partisi

    hardisk

    20.3.2. Menginstalasi sistem operasi

    20.3.3. Memeriksa hasil instalasi sistem

    operasi

    20.3.4. Mengelola userdanfile20.4 Membangun jaringan komputer

    sederhana

    20.4.1. Menganalisis konsep dan fungsi pada

    lapisan TCP/IP

    20.4.2. Menganalisis berbagai topologi

    jaringan

    20.4.3. Menganalisis media jaringan

    20.4.4. Menganalisis protokol jaringan

    20.4.5. Menganalisis pengalamatan jaringan

    20.4.6. Menganalisis perangkat keras jaringan

    komputer

    20.4.7. Membangun jaringan sederhana

    horisontal (simple network)20.4.8. Mengkonfigurasi layananfiledan

    printer sharing

    20.5 Membuat program dasar

    menggunakan pemrograman

    prosedural

    20.5.2. Menganalisis notasi algoritma dalam

    bentukflowchart

    20.5.3. Menganalisis data dalam suatu

    algoritma percabangan dan perulangan

    dalam suatu pemecahan masalah

    20.5.4. Membuat program menggunakan tipe

    data, variable, konstanta, operator ,

    ekspresi20.5.5. Membuat pemecahan masalah dengan

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    8/16

    8 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    struktur kontrol percabangan

    20.5.6. Membuat pemecahan masalah dengan

    struktur kontrol perulangan

    20.5.7. Membuat program dengan

    menggunakan array 1 dimensi, 2

    dimensi dan multidimensi

    20.5.8. Membuat pemecahan masalah dengan

    menggunakan fungsi

    20.5.9. Membuat program dengan

    menerapkan logika pencarian dan

    pengurutan data20.6 Membangun webstatis

    menggunakan HTML dan CSS

    20.1.1. Menganalisis teknologi web

    20.1.2. Membuat format teks pada halaman

    web

    20.1.3. Membuat format tabel pada halaman

    web

    20.1.4. Membuat format multimedia pada

    halaman web

    20.1.5. Membuat hyperlinkpada halaman web

    20.1.6. Membuat formulir pada halaman web

    20.1.7. Membuatsource code layouthalaman

    web menggunakan tabel

    20.1.8. Membuat layoutweb menggunakan

    CSS

    20.1.9. Membuat web dengan kode program

    client side scripting

    20.7 Mengelola informasi digital 20.7.1. Mengolah data dan informasi digital

    melalui pemanfaatan perangkat lunak

    pengolah kata, aplikasi lembar sebar,

    dan aplikasi presentasi

    20.7.2. Menggunakan komunikasi online

    secara sinkron dan asinkron20.7.3. Membuat kelas pembelajaran melalui

    kelas maya

    20.8 Membuat visualisasi konsep

    dalam bentuk simulasi, video

    presentasi dan buku digital

    20.8.1. Merancang visualisasi konsep sesuai

    dengan ide dan gagasan

    20.8.2. Membuat visualisasi konsep ke dalam

    bentuk presentasi video

    20.8.3. Membuat visualisasi konsep ke dalam

    bentuk simulasi visual

    20.8.4. Membuat buku digital yang berisi

    teks, gambar, audio, video dan

    simulasi

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    9/16

    9 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    20.9 Merencanakan sistem

    komunikasi data

    20.9.1. Menganalisis berbagai standar

    komunikasi data.

    20.9.2. Menganalisis proses komunikasi data

    dalam jaringan.

    20.9.3. Menganalisis aspek-aspek teknologi

    komunikasi data dan suara.

    20.9.4. Menganalisis kebutuhan

    telekomunikasi dalam jaringan.

    20.9.5. Menganalisis konsep kerja protokolerserversoftswitch.

    20.9.6. Menganalisis diagram rangkaian

    operasi komunikasi VoIP

    20.9.7. Menganalisis bagan dan konsep kerja

    serversoftswitchberkaitan dengan

    PBX.

    20.9.8. Menerapkan konfigurasi ekstensi dan

    dial-plan serversoftswitch.

    20.9.9. Menerapkan prosedur instalasi server

    softswitch berbasissession initial

    protocol (SIP).

    20.9.10.Menerapkan prosedur pengamatan

    kerja sistem komunikasi VoIP

    20.10 Mengadministrasi sistem

    operasi Jaringan

    20.10.1. Menganalisis konsep dasar sistem

    operasi

    20.10.2. Menginstalasi sistem operasi

    jaringan berbasis linux

    20.10.3. Menganalisis proses service dan

    event

    20.10.4. Menganalisis penjadwalan proses

    20.10.5. Menganalisis penjadwalan CPU20.10.6. Menganalisis manajemen memori

    20.10.7. Menganalisis sistem file

    20.10.8. Menyajikan perintah dasar sistem

    operasi jaringan berbasis linux

    20.10.9. Menganalisis manajemen aplikasi

    pada sistem operasi jaringan berbasis

    linux

    20.10.10.Menganalisis manajemen User dan

    Group pada sistem operasi jaringan

    20.10.11.Menganalisis proses booting

    20.10.12.Menganalisis sistem backup dan

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    10/16

    10 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    recovery

    20.11 Mengadministrasi layanan

    jaringan pada server

    20.11.1. Menganalisis perangkat dan aplikasi

    server dalam jaringan komputer

    20.11.2. Menganalisis prinsip kerja

    komunikasi client server (port

    number, layanan jaringan)

    20.11.3. Menguji konfigurasi Remote Server

    (Telnet, SSH)

    20.11.4. Menguji konfigurasi DHCP Server

    20.11.5. Menguji konfigurasi DNS Server

    20.11.6. Menguji konfigurasi Web/HTTP

    Server

    20.11.7. Menguji konfigurasi Securing Web /

    HTTP Server

    20.11.8. Menguji konfigurasi FTP Server

    20.11.9. Menguji konfigurasi Securing FTP

    Server

    20.11.10.Menguji konfigurasi Mail Server

    20.11.11.Menguji konfigurasi Web MailServer

    20.11.12.Menguji konfigurasi NTP Server

    20.11.13.Menguji konfigurasi Proxy Server

    20.11.14.Menguji konfigurasi Samba Server

    20.12 Membangun Jaringan Nirkabel

    berdasarkan Topologi Jaringan

    yang digunakan

    20.12.1. Menganalisis gelombang radio

    sebagai media penyalur data

    20.12.2. Membedakan jenis-jenis teknologi

    jaringan nirkabel

    20.12.3. Menganalisis perancangan jaringan

    nirkabel (site survey,pointing)

    20.12.4. Menganalisis karakteristik perangkatjaringan nirkabel (antenna, access

    point, wireless adapter)

    20.12.5. Menginstalasi perangkat jaringan

    nirkabel (point to point, point to

    multipoint).

    20.12.6. Mengkonfigurasi perangkat jaringan

    nirkabel

    20.12.7. Mengkonfigurasi sistem keamanan

    jaringan nirkabel.

    20.12.8. Merencanakan sistem distribusi

    nirkabel (Wireless Distribution

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    11/16

    11 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    System)

    20.12.9. Menganalisis perawatan dan

    perbaikan jaringan nirkabel

    20.12.10.Menguji jaringan nirkabel

    20.13 Membangun sistem keamanan

    jaringan komputer

    20.13.1. Menganalisis kemungkinan potensi

    ancaman dan serangan terhadap

    keamanan jaringan.

    20.13.2. Menganalisis sistem keamanan

    jaringan yang diperlukan.

    20.13.3.

    Menerapkan langkah-langkahpenguatan host (host hardening).

    20.13.4. Menganalisis firewall pada host dan

    server menggunakanIptables

    20.13.5. Membangun server DMZ

    20.13.6. Menguji keamanan jaringan, host

    dan server

    20.13.7. Menganalisis fungsi dan cara kerja

    server autentikasi

    20.13.8. Menganalisis sistem pendeteksi dan

    penahan ancaman/serangan yang

    masuk ke jaringan (snort, tripwire,portsentry)

    20.13.9. Membedakan fungsi dan tata cara

    pengamanan server-server layanan

    pada jaringan (Email, Web Server,

    FTP)

    20.13.10. Menerapkan tata cara pengamanan

    komunikasi data menggunakan

    teknik kriptografi.

    20.13.11. Membangun sistem monitoring

    server (IPTables, MRTG, Nagios,

    Cacti, Acidlab)20.14 Membuatprojectsistem

    jaringansmall office home

    office (SOHO)

    20.14.1. Merancang sistem jaringan SOHO

    20.14.2. Menganalisis kebutuhan perangkat

    jaringan SOHO

    20.14.3. Membangun jaringan SOHO

    20.14.4. Menguji sistem jaringan SOHO

    26.Guru Paket Keahlian Multimedia

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    12/16

    12 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    20.1

    Merencanakan sistem komputer

    menggunakan gerbang dasar

    20.1.1. Membedakan sistem bilangan (Desimal,

    Biner, Oktal, Heksadesimal)

    20.1.2. Merencanakan rangkaian penjumlahdan pengurang menggunakan fungsi

    gerbang dasar (AND, OR, NOT, NAND,

    EXOR)

    20.1.3. MenganalisisArithmatic Logic Unit

    (Half-Full Adder, Ripple Carry Adder)

    20.1.4. Membedakan organisasi, arsitektur

    komputer, media penyimpan data

    eksternal (magnetik disk, RAID, optical

    disk dan pita magnetik)

    20.1.5. Menganalisis memori berdasarkan

    karakteristik (lokasi, kapasitas,satuan,cara akses, kinerja,tipe fisik, dan

    karakteristik fisik) dan berbagai jenis

    memory semikonduktor (RAM, ROM,

    PROM, EPROM, EEPROM,

    EAPROM)

    20.1.6. Menganalisis gambar struktur sistem

    komputer Von Neumann dan

    interkoneksi bus.

    20.2 Merakit komputer personal 20.2.1. Menganalisis struktur dan fungsi CPU,

    register dan siklus instruksi (fetching,

    decoding, executing)

    20.2.2. Mengklasifikasikan peralatan dan

    bahan yang digunakan dalam perakitan

    komputer

    20.2.3. Menganalisis peta tata letak komponen

    pada motherboard komputer.

    20.2.4. Melakukan perakitan komputer

    20.2.5. Menguji hasil konfigurasi BIOS pada

    hasil perakitan computer

    20.3 Menginstalasi sistem operasi 20.3.1. Merencanakan manajemen partisi

    hardisk20.3.2. Menginstalasi sistem operasi

    20.3.3. Memeriksa hasil instalasi sistem operasi

    20.3.4. Mengelola userdanfile

    20.4 Membangun jaringan komputer

    sederhana

    20.4.1. Menganalisis konsep dan fungsi pada

    lapisan TCP/IP20.4.2. Menganalisis berbagai topologi jaringan

    20.4.3. Menganalisis media jaringan

    20.4.4. Menganalisis protokol jaringan

    20.4.5. Menganalisis pengalamatan jaringan

    20.4.6. Menganalisis perangkat keras jaringan

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    13/16

    13 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    komputer

    20.4.7. Membangun jaringan sederhana

    horisontal (simple network)

    20.4.8. Mengkonfigurasi layananfiledan

    printer sharing

    20.5 Membuat program dasar

    menggunakan pemrograman

    prosedural

    20.5.1. Menganalisis notasi algoritma dalam

    bentukflowchart

    20.5.2. Menganalisis data dalam suatu

    algoritma percabangan dan perulangan

    dalam suatu pemecahan masalah

    20.5.3. Membuat program menggunakan tipedata, variable, konstanta, operator ,

    ekspresi

    20.5.4. Membuat pemecahan masalah dengan

    struktur kontrol percabangan

    20.5.5. Membuat pemecahan masalah dengan

    struktur kontrol perulangan

    20.5.6. Membuat program dengan

    menggunakan array 1 dimensi, 2

    dimensi dan multidimensi

    20.5.7. Membuat pemecahan masalah dengan

    menggunakan fungsi

    20.5.8. Membuat program dengan menerapkan

    logika pencarian dan pengurutan data

    20.6 Membangun webstatis

    menggunakan HTML dan CSS

    20.6.1. Menganalisis teknologi web

    20.6.2. Membuat format teks pada halaman

    web

    20.6.3. Membuat format tabel pada halaman

    web

    20.6.4. Membuat format multimedia pada

    halaman web

    20.6.5. Membuat hyperlinkpada halaman web20.6.6. Membuat formulir pada halaman web

    20.6.7. Membuatsource code layouthalaman

    web menggunakan tabel

    20.6.8. Membuat layoutweb menggunakan

    CSS

    20.6.9. Membuat web dengan kode programclient side scripting

    20.7 Mengelola informasi digital 20.7.1. Mengolah data dan informasi digital

    melalui pemanfaatan perangkat lunak

    pengolah kata, aplikasi lembar sebar,

    dan aplikasi presentasi

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    14/16

    14 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    Kompetensi Inti Guru (KIG)20. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung

    mata pelajaran yang diampu

    No.Kompetensi Guru Paket

    Keahlian (KGPK)Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

    20.7.2. Menggunakan komunikasi onlinesecara

    sinkron dan asinkron

    20.7.3. Membuat kelas pembelajaran melalui

    kelas maya

    20.8 Membuat visualisasi konsep

    dalam bentuk simulasi, video

    presentasi dan buku digital

    20.8.1. Merancang visualisasi konsep sesuai

    dengan ide dan gagasan

    20.8.2. Membuat visualisasi konsep ke dalam

    bentuk presentasi video

    20.8.3. Membuat visualisasi konsep ke dalam

    bentuk simulasi visual20.8.4. Membuat buku digital yang berisi teks,

    gambar, audio, video dan simulasi

    20.9 Mengkreasi nirmana dwimatra 20.9.1 Mengidentifikasi unsur-unsur

    konseptual nirmana

    20.9.2 Mengidentifikasi unsur-unsur visual

    nirmana

    20.9.3 Mengidentifikasi prinsip-prinsip

    keindahan bentuk

    20.9.4 Mengidentifikasi prinsip-prinsipkeindahan ekspresi

    20.9.5 Mengevaluasi komposisi warna

    20.9.6 Merancang penerapan unsur dan prinsip

    desain dalam nirmana dwimatra

    20.10 Mengkreasi nirmana trimatra 20.10.1 Mengidentifikasi sifat dan karakter

    material kertas

    20.10.2 Membedakan bentuk trimatra dengan

    menggunakan teknik memotong,

    menggunting, mengiris melipat dan

    menekuk

    20.10.3 Merancang penerapan unsur dan prinsipdesain dalam nirmana trimatra

    20.11 Mengkreasi media komunikasi

    grafis dalam bentuk cetak

    20.11.1 Mengidentifikasi gambar bitmap dan

    aplikasi pengolah gambar bitmap

    20.11.2 Mengidentifikasi gambar vektor dan

    aplikasi pengolah gambar vektor

    20.11.3 Mengidentifikasi karakteristik berbagai

    macam media komunikasi grafis

    20.11.4 Memaparkan peranan huruf (tipografi)

    dalam media komunikasi grafis

    20.11.5 Membedakan unsur-unsur grafis dalam

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    15/16

    15 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    sebuah media komunikasi grafis

    20.11.6 Mengevaluasi berbagai unsur grafis

    dalam berbagai format tata letak secara

    harmonis dan serasi

    20.11.7 Mengidentifikasi peran estetika dalammedia komunikasi grafis

    20.11.8 Merancang media komunikasi grafis

    20.11.9 Memproduksi media komunikasi grafis

    dalam bentuk cetak

    20.12 Membuat film pendek 20.12.1 Mengidentifikasi tahapan pra produksi,

    produksi dan pasca produksi sebuah film

    pendek

    20.12.2 Merancang scenario film pendek

    20.12.3 Melakukan berbagai teknik pengambilan

    gambar bergerak

    20.12.4 Merancang tata cahaya dalampengambilan gambar bergerak

    20.12.5 Melaksanakan editing video

    20.12.6 Melaksanakan sulih suara dan editing

    suara

    20.12.7 Mengevaluasi penggunaan efek khusus

    pada video

    20.12.8 Mengevaluasi penggunaan efek khusus

    pada audio

    20.12.9 Merancang produksi film pendek

    20.12.10 Mewujudkan rancangan produksi film

    pendek

    20.13 Membuat karya animasi 2

    dimensi

    20.13.1 Mengidentifikasi berbagai teknik

    animasi

    20.13.2 Mengidentifikasi prinsip-prinsip animasi

    20.13.3 Merancang naskah dan storyboard

    20.13.4 Mengidentifikasi animasi frame by

    frame dan tweening

    20.13.5 Mengevaluasi peranan karakter dalam

    sebuah karya animasi

    20.13.6

    Merancang produk animasi 2 dimensi20.13.7 Membuat produk animasi 2 dimensi

    yang dilengkapi efek audio

    20.14 Membuat karya animasi 3

    dimensi

    20.14.1 Merancang model obyek 3 dimensi

    20.14.2 Merancang produk animasi 3 dimensi

    20.14.3 Membuat produk animasi 3 dimensi

    yang dilengkapi efek audio

    20.15 Mengkreasi produk multimedia

    interaktif

    20.15.1 Menganalisis konsep multimedia

    interaktif

    20.15.2 Membuat storyboard multimedia

    interaktif

  • 7/25/2019 Draft Jabaran Kompetensi Guru RPL TKJ Da (1)

    16/16

    16 | S K G P r o f e s s i o n a l R P L - T K J - M M

    20.15.3 Membuat antarmuka produk multimedia

    interaktif

    20.15.4 Membuat navigasi produk multimedia

    interaktif

    20.15.5 Membuat efekefek visual dan audiopada produk multimedia interaktif

    20.15.6 Membuat produk multimedia interaktif

    20.15.7 Menguji produk multimedia interaktif