Download - Tugas Lab V

Transcript

Tugas Lab III - A

Tugas Lab V

Sistem Manajemen Basis Data

Petunjuk

Sifat pekerjaan: Perorangan

Referensi : Buku Database Processing Chapter 7, David Kroenke

Jawaban dalam bentuk file: *.Doc untuk penjelasan jawaban

Berdasarkan Database design berikut kerjakan soal-soal di bawah ini:

Soal:

Dengan menggunakan SQL Query Analyzer pada SQL Server 2000 buatlah SQL DDL untuk membuat: [30]

Database

Tabel

Primary dan Foreign key Constraint

Dengan menggunakan INSERT statement buatlah beberapa syntax INSERT statement untuk data-data berikut ini (2 INSERT statement untuk setiap tabel). Sisanya dapat anda lakukan dengan Import atau Entry via Enterprise Manager.: [30]

Daftar PENGARANG

PENGARANG

KODE PENGARANGNAMAALAMATTELPTGL LAHIR

P-001Anita YuaniBogor56786563-Jan-75

P-002Dodik UtamaJakarta89878730-Dec-77

P-003Ahmad RozakDepok789878922-Sep-60

Daftar EDITOR

EDITOR

KODE EDITORNAMAALAMATTELPTGL LAHIR

E-001Maman SutarmanJakarta56786563-Jan-75

E-002ImanJakarta89878730-Dec-77

E-003SaepulDepok789878922-Sep-60

Data KATEGORI

KATEGORI

KODE KATEGORINAMA KATEGORI

K-001Biologi

K-002Matematika

K-003Kimia

Data BUKU

BUKU

KODE BUKUJUDULKODE PENGARANGKODE KATEGORIHALAMANTHN TERBITHARGA JUAL

B-001Tubuh KitaP-001K-001100200530000

B-002Dunia selP-001K-001150200535000

B-003Rahasia MolekulP-001K-003100200425000

B-004Geometri 3DP-002K-002200200425000

B-005Teknik Aritmatika P-002K-002100200528000

B-006Reaksi AtomP-003K-003120200625000

Data EDITOR_BUKU

EDITOR BUKU

KODE BUKUEDIT KEKODE EDITORTGL EDITTGL SELESAI

B-0011E-00112/02/200525/02/2005

B-0061E-00125/05/20045/06/2004

B-0021E-00225/02/200527/02/2005

B-0023E-00205/04/200525/04/2005

B-0041E-00215/03/200425/03/2004

B-0051E-00312/05/200525/05/2005

B-0022E-00301/03/200520/03/2005

Dengan menggunakan UPDATE statement: [15]

update judul buku Tubuh Kita dengan Mengenal Tubuh Kita .[3]

update telp editor dengan ditambah (021) untuk editor beralamat di Jakarta. [5]

update semua harga dengan menambahkan 5% untuk setiap harga buku yang dijual. [7]

Dengan menggunakan DELETE statement: (jelaskan jika data tidak bisa dihapus) [15]

hapus editor dengan kode E-001. [5]

hapus data buku untuk buku-buku yang dikarang Ahmad Rozak. [7]

hapus kategori untuk kategori Kimia. [3]

Tambahkan kolom kolom baru dengan menggunakan ALTER TABLE [10]

Ubah field Alamat dari varchar(100) menjadi varchar(50) . [5]

Tambahkan field baru untuk tabel PENGARANG dengan field JenisKelamin char(1). [5]

*** SELAMAT BEKERJA ***

11 of 3


Top Related