Download - SOAL TUGAS

Transcript
Page 1: SOAL TUGAS

JawCrusher

Pengayak

Cone Crusher

F

P

TUGAS 1 n

1. Suatu pengayak dengan opening 25 mm.Umpan yang masuk mempunyai distribusi : - 50 + 25 mm = 30 %

- 25 + 10 mm = 40 %- 10 mm = 30 %

Produk kasar : - 50 + 25 mm = 90 %- 25 + 10 = 10 %- 10 mm = 0 %

Berapa efisiensi pengayak tersebut ?Buat distribusi produk halus ?

2. Suatu rangkaian peremuk dan pengayak seperti pada gambar.- Umpan dari tambang : - 80 cm sebanyak 75

ton/jam.- Produk jaw crusher : - 20 + 10 cm = 20 %

-10 + 5 cm = 45 %- 5 cm = 35 %

- Pengayak mempunyai opening 5 cm dengan efisiensi 90 %

- Produk cone crusher : - 10 + 5 cm = 30 % - 5 cm = 70 %

Berapa limiting reduction ratio Jaw crusher Berapa ton/jam produk akhirPada kondisi steady (tunak) berapa ton material yang masuk cone crusherBerapa beban pengayak, dan nisbah beban edarnya

3. Suatu pengayak dua tingkat dengan opening 25 mm dan 10 mm.Umpan yang masuk mempunyai distribusi : - 50 + 25 mm = 25 %

- 25 + 10 mm = 40 %- 10 mm = 35 %

Produk kasar : - 50 + 25 mm = 91 %- 25 + 10 = 9 %- 10 mm = 0 %

Produk menengah : - 25 + 10 mm = 88 %- 10 mm = 12 %

a) Berapa efisiensi pengayak bagian atasb) Berapa efisiensi pengayak bagian bawah.c) Jika umpan pengayak sebanyak 200 ton/jam, berapa berat masing-masing

produk yang dihasilkan

1


Top Related