Download - Sk Tindakan Medis

Transcript

SURAT KEPUTUSAN DIREKTURRUMAH SAKIT UMUM AULIA LODOYO BLITARNomor :

Tentang :

PANDUAN PERSETUJUAN TINDAKAN MEDIS(INFORM CONSENT)RUMAH SAKIT UMUM AULIA LODOYO BLITAR

Direktur rumah Sakit Umum Aulia Lodoyo:

Menimbang :a. Bahwa untuk kemudahan dalam melaksanakan ketentuan tentang persetujuan tindakan medic di Rumah Sakit Umum Aulia diperlukan adanya panduan persetujuan tindakan medicb. Bahwa dengan adanya panduan persetujuan tindakan medic perlu ditetapkan dengan Surat Keputusan Direktur RSU Aulia Lodoyo Blitar.

Mengingat :a. Undang undang nomor 29 tahun 2004 tentang praktek kedokteranb. Undang undang Nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatanc. Undang-undang Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakitd. Peraturan Pemerintanh Nomor 10 Tahun 1996 tentang wajib simpan rahasia Kedokterane. Peraturan pemerintah Nomor 23 tahun 1996 tentang Tenaga kesehatan.f. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 269/Menkes/Per/2008 tentang Rekam Medisg. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 290/Menkes/Per/2008 tentang persetujuan tindakan kedokteran.h. Keputusan Direktorat Jendral Pelayanan Medik Nomor H.K 00.06.3651886 tentang panduan pelaksanaan tindakan medis.

M E M U T U S K A NMenetapkan : PEMBERLAKUAAN PANDUAN TINDAKAN MEDIS RUMAH SAKIT UMUM AULIA LODOYO BLITARPertama : mengesahkan PANDUAN Tindakan Medis Rumah sakit Umum Aulia Lodoyo BlitarKedua : Panduan Tindakan Medis seperti yang terantum dalam dictum pertama tercantum dalam lampiran keputusan ini, sebagai bagian yang tak terpisahkan.Ketiga: keputusan ini berlaku sejak ditetapkan denga ketentuan akan diadakan perbaikan seperlunya apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan.

Blitar, 3 april 2015Direktur,RSU Aulia Lodoyo

dr. Maria Yohana


Top Related