Transcript
Page 1: Rumus Perhitungan Perencanaan Pelabuhan

DASAR PERHITUNGAN ALUR PELAYARAN DISAJIKAN SEBAGAI BERIKUT :

A= W X L

Keterangan A : Luas Areal Alur

W : 9B + 30 METER

B : LEBAR KAPAL MAKSIMUM

L : PANJANG ALUR PEMANDUAN DAN PENUNDAAN

KEDALAMAN KOLAM

D = d + 1/2H + S + C

KETERANGAN D : KEDALAMAN KOLAM PELABUHAN PADA SAAT SURUT TERENDAH

D : DRAFT KAPAL TERBESAR YANG DIRENCANAKAN AKAN MENGGUNAKAN PELABUHAN TERSEBUT PADA SAAT MUATAN PENUH

H : TINGGI GELOMBANG RENCANA DALAM KOLAM PELABUHAN

S : Squat = PERTAMBAHAN DRAFT AKIBAT AYUNAN VERTIKAL KETIKA KAPAL MEMASUKI PERAIRAN DANGKAL

C : Keel Clearence SEBAGAI PENGAMAN, DIAMBIL NILAI-NILAI 25-100 CM TERGANTUNG KONDISI TANAH DASAR KOLAM

KOLAM PUTAR (TURNIG BASIN)

D = 2 X LOA

KETERANGAN : D : DIAMETER PUTAR TURNING BASIN

LOA : PANJANG TOTAL KAPAL

Top Related