Transcript

PROYEK

PROPOSAL SEMINAR NASIONAL

Perempuan dan Posisi Eksklusifnya dalam Bingkai Negara Demokrasi Dan Konstitusi

KEMENTERIAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN

LEMBAGA KEPRESIDENAN MAHASISWAREPUBLIK MAHASISWAUNIVERSITAS ISLAM MALANGPERIODE 2011 - 2012HALAMAN PENGESAHANAN KEGIATAN

PERINGATAN HARI PEREMPUAN INTERNASIONAL KE - 101Nama Kegiatan:Seminar Nasional Tema Kegiatan : Perempuan dan Posisi Eksklusifnya dalam Bingkai Negara

Demokrasi Dan Konstitusi

Penyelenggara:Lembaga Kepresidenan Mahasiswa UnismaPeserta:Mahasiswa Unisma dan undangan terbuka

Waktu Pelaksanaan:Jumat, 16 Maret 2012Tempat Pelaksanaan :Hall Usman Mansur Malang, 20 Februari 2012Panitia Penyelenggara

Ketua Pelaksana,

Umu SholikahSekretaris,

Halifatur Rasyidah

Mengesahkan:

Pembantu Rektor I Unisma,

Dr. Ir. Badat Muwakhid, MP.Mengetahui:

Presiden Mahasiswa Unisma,

Endang Pratiwi

PROYEK PROPOSAL

A. DASAR PEMIKIRANMahasiswa merupakan golongan masyarakat yang mendapatkan pendidikan tertinggi, dan punya perspektif luas untuk bergerak diseluruh aspek kehidupan dan merupakan generasi yang bersinggungan langsung dengan kehidupan akademis dan politik, oleh sebab itu adanya miniature state dikalangan mahasiswa merupakan proses pembelajaran politik untuk mahasiswa walaupun pada akhirnya dalam tataran politik praktis, gerakan-gerakan mahasiswa idealnya harus tetap bersifat independent dan tidak terjebak pada sikap pragmatis dan oportunis. Tapi pada kenyataannya saat ini banyak gerakan mahasiswa yang sudah ditumpangi elit-elit politik sehingga mereka tidak bisa bergerak bebas untuk menjalankan fungsinya sebagai alat control politik karena terikat perjanjian dengan elit politik tersebut. Hal inipun disinyalir penyebab melempemnya gerakan mahasiswa pasca reformasi. Selain itu telah terjadi fragmentasi di intern gerakan mahasiswa itu sendiri yang disebabkan perbedaan ideology dan cara pandang terhadap permasalahan tertentu, dan munculnya mahasiswa opurtunis di tubuh gerakan mahasiswa dimanfaatkan kepentingan individu maupun kelompok dalam rangka mempertahankan eksistensi mereka. Berdasarkan statement di atas, LKM berusaha memulai untuk kembali menata idealisme dan mengavaluasi format gerakan mahasiswa selama ini. Hal-hal tersebut harus diupayakan dalam rangka mengefektifkan kembali mahasiswa sebagai pressure penguasa. Merevitalisasi gerakannya dalam mengawasi pemerintah. Melakukan aksi moral intelektual dalam memformat gerakan mahasiswa, menjaga idealisme tanpa melupakan realitas lingkungan, melakukan gerakan yang bersinergi dengan logika perut rakyat serta membangun sense of crisis mahasiswa. Dengan hal-hal tersebut mahasiswa dapat melakukan fungsi taktisnya dalam mengawasi pemerintah, dalam hal ini mahasiswa menjadikan pemerintah tidak sebagai musuh akan tetapi mitra menyejahterakan masyarakat.Berangkat dari hal tersebut diatas LKM REMA UNISMA mempunyai inisiatif untuk sedikit mencoba untuk merubah pola-pola gerakan mahasiswa dalam memperingati Hari Perempuan Internasional, yang akan diselenggarakan dalam waktu dekat ini, yang kami kemas dalam bentuk Seminar Nasional. Dari dulu sampai saat ini peringatan Hari Perempuan Nasional dibeberapa daerah lebih condong ke arah ketata kelola rumah tanggaan (baca:post feminisme), dibandingkan mewacanakan kembali arah gerakan perjuangannya untuk melanjutkan semangat dan perjuangan para perempuan dalam upaya perbaikan kualitas bangsa ini serta wujud syukur telah dilahirkan sebagai perempuan.Segala sesuatu akan mudah terwujud apabila didasari oleh semangat dan konsistensi untuk sebuah perubahan. Cita-cita ini sebenarnya sesuai dengan sebuah mars perjuangan berikut : Wahai yang merindukan kejayaan.. Wahai pahlawan kebangkitan.. Wahai pejuang peradaban.. Dipundak mahasiswalah, jutaan rakyat bumi pertiwi menaruh ekspektasi untuk progres indonesia di masa yang akan datang. Jadilah mahasiswa yang berkontribusi untuk negri ini.. Hidup Mahasiswa.. Hidup Rakyat Indonesia.B. LANDASAN KEGIATAN

1. Undang - Undang Dasar 19452. UU No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional3. Kepmen No. 155/U/1998 tentang Pedoman umum organisasi kemahasiswaan diperguruan Tinggi.4. Peraturan Pemerintah No.30 tahun 1990 Tentang Tujuan Pendidikan Nasional.5. Tri Dharma Perguruan Tinggi6. Program Kerja Kementrian Pemberdayaan PerempuanC. NAMA KEGIATANNama kegiatan ini adalah Seminar Nasional Perempuan dan Posisi Eksklusifnya dalam Bingkai Negara Demokrasi Dan KonstitusiD. TUJUAN KEGIATAN

1. Memperdalam wacana tentang perempuan dan dunia politik2. Merefleksikan kembali dan melanjutkan pola gerakan perempuan3. Mengembangkan potensi diriE. SASARANSasaran (Peserta) kegiatan ini adalah :1. Mahasiswa REMA UNISMA2. Mahasiswa Se-Malang Raya3. Mahasiswa Se-Jawa Timur4. UndanganF. PELAKSANA KEGIATAN

Adapun acara Seminar Nasional ini, InsyaAllah akan dilaksanakan pada :Hari/tanggal: Jumat/16 Maret 2012Tempat: Hall Usman MansurWaktu

: 07.00 16.30 WIBG. SUSUNAN ACARA

Terlampir I

H. SUSUNAN PANITIA

Terlampir III

I. ANGGARAN BIAYA

Terlampir IIIJ. PENUTUP

Demikian Proposal ini kami buat dan ajukan agar dapat memberikan penjelasan yang rinci pada semua pihak yang terkait. Atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terima kasih.

Lampiran I

SUSUNAN ACARA

Tanggal 16 Maret 2012WaktuAcaraKeterangan

07.00 08.00Cheking pesertaPanitia

08.00 09.00Opening CeremonyALL

09.00 10.40Pagelaran Seni*Mahasiswa REMA UNISMA & UKM

10.40 12.30ISHOMAALL

12.30 13.00Checking PesertaPanitia

13.00 16.30Acara Inti Seminar Nasional

Perempuan dan Posisi Eksklusifnya dalam Bingkai Negara Demokrasi Dan Konstitusi1. Hak-Hak Dasar Perempuan Sebagai Warga Negara RI 2. Dinamika Perjuangan Perempuan Di Era Transisi Demokrasi dalam Konteks Konstitusi RI3. Peran Perempuan dalam Pembangunan4. Pendidikan Politik Perempuan dan Hak-Haknya Dalam Negara Demokrasi dan Hukum1. Pimpinan LSM Griya Baca2. Novita Anggraeni S.PdPresiden Pusat Studi Jepang Untuk Kemajuan Indonesia DR HC Anni Iwasaki3. Mantan Direktur Pasca Sarjana UNISMAProf. Hj. Nurhajati, S.E.,M.E*4. Ketua Umum Pimpinan Pusat Muslimat NUDra. Khofifah Indar Parawansa*

16.30 17.00Penutup + Pemberian CendramataPanitia

Terlampir II

SUSUNAN KEPANITIAAN SEMINAR NASIONALPelindung

:Rektor UNISMA

Penasihat

:Pembantu Rektor I UNISMA

Penanggung Jawab

:Presiden Mahasiswa REMA UNISMA

Panitia Pengarah / Steering Comitte : Zainul Abdil MuttaqinPanitia Pelaksana / Organizing Comitte

Ketua Pelaksana: Umu SholikahSekretaris: Halifatur RasidahBendahara: ZuhdiyahSeksi-seksi

1. Acara

: Siti ZaenabAnggota: Nurul Islamiatul Arifin2. Konsumsi: Siti MahmudaAnggota: Kristin

: Ahmad Syafii

: Ike Feris Andriana

: LGM Fak. Pertanian

: LGM. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

3. Perlengkapan: HabibullahAnggota: Muksin

: eM. Fathullah NS

: Agus Salim

: LGM Fak. Teknik

: LGM Fak. Ekonomi

: LGM Fak. Politehnik

4. Humas

: Afif IzuddinAnggota: Nur Laily A

: LGM Fak. MIPA

: LGM Fak. Kedokteran

: LGM Fak. Hukum

: LGM Fak. Peternakan5. Kesektariatan : Desi RokhmatinAnggota: Citra Destya Rahma Putri

: LGM Fak. Agama Islam

: LGM Fak. Ilmu AdministrasiLampiran III

ANGGARAN DANASEMINAR NASIONALA. Kesekretariatan

Kop surat + Amplop

Rp 150.000,-

Rem kertas HVS @ Rp 35.000 x 3

Rp 105.000,-

Penggandaan Proposal @ Rp 7500 x 20

Rp 150.000,-

Print + Foto Copy

Rp 300.000,- Publikasi

Rp 200.000,- Serifikat Peserta @ Rp 5.000 x 400

Rp 2.000.000,- Seminar Kit untuk peserta @ Rp 10.000 x 400

Rp 4.000.000,- Spanduk @ Rp 150.000 x 3 Buah

Rp 450.000,- Baleho @ Rp 300.000x 1 Buah

Rp 300.000,- Dekorasi

Rp 500.000,-

Jumlah

Rp 8.155.000,-B. Acara

Buku Tamu 3 Buah @ Rp 15.000

Rp 45.000,-

Co Card Panitia @ Rp 1500 x 25 orang

Rp 37.500,- Block Note @ Rp 2000 x 400 orang

Rp 800.000,- Honorium Penyaji Utama @ Rp. 5.000.000 x 2 Orang

Rp 10.000.000,-

Honorium Penyaji Utama (Lokal)

Rp 2.000.000,-

Honorium Penyaji Pembanding (LSM)

Rp 2.000.000,-

Foto copy materi @ Rp 10.000 x 200 orang

Rp 2.000.000,- Undangan Tamu @ Rp 2500 x 20 orang

Rp 500.000,-Jumlah

Rp 17.382.500,-C. Konsumsi

Snack Seminar @ Rp 10.000 x 400 orang

RP 4.000.000,-

Konsumsi panitia @ Rp 5000 x 25 orang x 2 kali

RP 250.000,- Air mineral @ 15.000 x 20 dos

Rp 300.000,- Konsumsi prasmanan pemateri beserta jajaran Rektorat

Rp 1.687.500,-

Snack Undangan @ Rp 20.000 x 20

Rp 400.000,- Snack Rapat Panitia

Rp 200.000,-Jumlah

Rp 6.837.500,-D. Perlengkapan Sewa Ruang + Sound @ Rp 2.000.000 x 1 hari

Rp 2.000.000,-

Sewa kursi 420 buah x 1 hari

Rp 2.500.000,-

Humas

Rp 500.000,-

Lain-lain

Rp 500.000,-Jumlah

Rp 5.500.000,-Rekapitulasi Anggaran Dana Seminar Nasional

NoSeksiAnggaranJumlah

1.Kesekretariatan

Rp 8.155.000,-

2.Acara

Rp 17.382.500,-

3.Konsumsi

Rp 6.837.500,-

4.PerlengkapanRp 5.500.000,-

Rp. 37.875.000,-

Jumlah total anggaran dana Seminar Nasional adalah

Rp. 37.875.000,-

Kontribusi peserta @ Rp 35.000 x 400 orang

Rp. 14.000.000,-Devisit

Rp. 21.875.000,-


Top Related