Download - prifer

Transcript
Page 1: prifer

PENGAMBILAN DARAH PERIFER

NO.DOK REVISI HALAMAN

PROSEDUR TETAP

TGL.TERBIT Ditetapkan,Direktur RS.St.Elisabeth

Dr.Puspa AriaPengertian Sebuah tindakan yang dilakukan untuk memperoleh volume

darah yang diperlukan maka dilakukan proses pengambilan

darah pada daerah perifer

Tujuan Untuk melakukan pemeriksaan malaria, microfilaria, Hb, lekosit,

trombosit.

Kebijakan Petugas melakukan pengambilan darah secukupnya sesuai

dengan SOP yang berlaku.

Alat dan bahan Lancet

Kapas Alkohol 70%

Tissu/ kassa

Prosedur Ujung jari yang akan ditusuk didesinfeksi dengan

menggunakan kapas alcohol. Pegang bagian yang akan

ditusuk .

Dengan gerakan yang cepat , tusuklah jari pasien dengan

menggunakan lancet dengan arah tegak lurus. Bila memakai

anak daun telinga tusuklah di bagian pinggir.

Buanglah 1- 2 tetes darah pertama yang keluar dan ambilah

darah sesuai kebutuhan.

Unit Terkait INSTALASI LABORATORIUM

INSTALASI RAWAT JALAN

INSTALASI RAWAT INAP

INSTALASI GAWAT DARURAT

Top Related