Download - Metodo Non Spesifik

Transcript

BAB __METODOLOGI PRAKTIKUM Susut Pengeringan Waktu dan TempatWaktu praktikum: Rabu, 29 April 2015Tempat praktikum: Laboratorium PDR dan Laboratorium Steril Alat dan BahanAlat: Cawan penguap, spatel, timbangan analitik, labu takar 10 ml (botol timbang), deksikator dan oven.Bahan: Ekstrak cabai merah ( Capsicum annum ) Prosedur Praktikum1. Ekstrak ditimbang sebanyak 1 g (B) kemudian dimasukkan ke dalam botol timbang (labu takar) yang sebelumnya telah ditara (Ao).2. Ekstrak diratakan dalam botol timbang dengan menggoyangkan botol, hingga merupakan laipsan setebal kurang lebih 5mm-10mm. Jika ekstrak kental, ratakan dengan bantuan pengaduk. Kemudian masukkan ke dalam oven keringkan pada suhu 105oC hingga bobot tetap. (A1). *tutup harus dibuka ketika saat di dalam oven.3. Masukkan kedalam deksikator dinginkan.4. Catat bobot tetap yang diperoleh untuk menghitung persentase susut pengeringannya.5. Hitung persentase susut pengeringan.

Bobot Jenis Dengan Piknometer Waktu dan TempatWaktu praktikum: Rabu, 29 April 2015Tempat praktikum: Laboratorium PDR dan Laboratorium Steril Alat dan BahanAlat: Piknometer, timbangan analitik, labu takar 10 ml.Bahan: Ekstrak cabai merah ( Capsicum annum ) dan air. Prosedur Praktikum1. Timbang piknometer yang bersih dan kering. (Wo)2. Piknometer diisi dengan air yang baru dipanaskan pada suhu 25oC, kemudian ditimbang. (W1)3. Timbang ekstrak untuk 5% (500 mg) dan 10% (1 g) diatur kurang lebih pada suhu 20oC lalu dimasukkan ke dalam piknometer kosong, buang kelebihan ekstrak, atur suhu piknometer yang telah diisi hingga suhu 25oC kemudian timbang. (W2)4. Hitung bobot jenis ekstrak.


Top Related