Download - LEAFLET Imunisasi

Transcript
Page 1: LEAFLET Imunisasi

5. Campak

Untuk mencegahpenyakit campak

Jadwal Pemberian

Hep B: 12 jam setelah lahir, usia 1 dan 6 bulan

Polio: saat lahir, usia 2,4, dan 6 bulan

BCG: Optimal usia 2 bulan

DTP: Usia 2, 4 dan 6 bulan

Campak: usia 9 bulan

3.BCG

Untuk mencegah penyakit TBC

4. DTP

Untuk mencegah penyakit difteri,pertusis dan tetanus

Lima ImunisasiDasar

1. Hepatitis B

Untuk mencegah penyakit Hepatitis B

2. Polio

Untuk mencegah penyakit polio

Page 2: LEAFLET Imunisasi

Apa itu Imunisasi?

Imunisasi adalah suatu cara untuk meningkatkan kekebalan tubuh seseorang secara aktif terhadap suatu antigen, sehingga bila kelak ia terpajan pada antigen yang serupa, tidak terjadi penyakit

H

IMUNISASI

IVONNE100100011

TujuanImunisasi

Mencegah terjadinya penyakit tertentu

Melindungi dan mencegah penyakit menular yang berbahaya bagi anak

Menurunkan angka kematian dan kesakitan dari penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi.

Mengurangi kecacatan akibat penyakit tertentu


Top Related