Download - Kontrak Belajar Dm

Transcript
Page 1: Kontrak Belajar Dm

KONTRAK BELAJAR

NAMA MAHASISWA : SUSILO HARTONONIM : P. 17420107135TOPIK : ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN DIABETES MELITUSRUANG : CEMPAKATANGGAL : 17 s/d 22 AGUSTUS 2009

TUJUAN STRATEGI SUMBER

PEMBELAJARAN PENCAPAIAN

TUJUANWAKTU PENCAPAIAN

Setelah menjalankan praktek klinik di ruang Cempaka selama 5 hari, saya berharap mampu untuk:1. Mengelola pasien dengan

Diabetes Melitus Pengkajian pada pasien

dengan Diabetes Melitus

Menganalisa data dan merumuskan diagnosa

Menyusun rencana tindakan dan implementasi

Mengevaluasi tindakan keperawatan

2. Membuat laporan kasus pasien dengan Diabetes Melitus.

3. Mampu menerapkan proses pendokumentasian pada askep yang dilaksanakan.

Untuk mencapai tujuan tersebut saya akan menggunakan strategi berikut: Mencari

buku sumber yang relevan dari perpustakaan

Mengadakan konsultasi dengan pembimbing klinik berhubungan dengan pencapaian tujuan

Ikut berpartisipasi langsung dalam merawat pasien.

Doengoes, M.E. 2003. Rencana Asuhan Keperawatan: Pedoman untuk Perencanaan dan Pendokumentasian Perawat Pasien. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Brunner & Suddart. 2002. Keperawatan Medikal-Bedah Vol 2. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Carpenito, Lynda Juall.1998. Buku Saku Diagnosa Keperawatan. Jakarta : EGC

Setelah praktek di ruang Cempaka saya akan menunjukan kemampuan dalam mengelola pasien dengan Diabetes Melitus dengan bukti:1. Tersusun laporan

pendahuluan dan kontrak belajar

2. Tersusun laporan kasus

3. Tercapainya target kompetensi

4. Mampu mengelola pasien dengan baik

5. Mampu menguasai dan memahami tentang askep pasien dengan Diabetes Melitus.

6. Menunjukan bukti pembelajaran berupa LP, kontrak belajar, dan LK

Hari pertama:1. Orientasi ruangan dan

pembagian kasus.2. Menyusun LP dan kontrak

belajarHari kedua:1. Menyerahkan LP dan

kontrak belajar2. Melakukan pengkajian

pasien dengan Diabetes Melitus3. Menganalisa data,

menyusun diagnosa dan menyusun rencana tindakan keperawatan.

Hari ketiga: 1. Menyusun laporan kasusHari keempat:1. Menyelesaikan laporan kasus2. Melakukan pendidikan

kesehatanHari kelima:1. Menyerahkan LK2. Memenuhi target kompetensi3. Evaluasi tindakan dan monitor

keadaan pasien4. Diskusi dengan CI dan

pembimbing akademik

Page 2: Kontrak Belajar Dm

Pembimbing Akademik Pembimbing Klinik

(.....................................) (........................................)

Semarang, 18 Agustus 2009

Praktikan

Susilo HartonoP. 17420107135


Top Related