Transcript
Page 1: KOMPUTER DAN MASYARAKAT

KOMPUTER DAN MASYARAKAT

Page 2: KOMPUTER DAN MASYARAKAT

KOMPUTER

Def : Komputer digunakan sebagai alat bantu

untuk menyimpan, mengolah, dan mengambil kembali data atau informasi yang diperlukan.

Page 3: KOMPUTER DAN MASYARAKAT

Berbagai Aktivitas Kehidupan Manusia dengan Menggunakan Komputer :

1. Perbankan2. Perdagangan3. Industri4. Transportasi5. Rumah Sakit6. Pendidikan

7. Seni8. Penelitian9. Rekreasi10. Hankam11. Komunikasi

Page 4: KOMPUTER DAN MASYARAKAT

Isyu Sosial

Dampak Positif1. Komunikasi yang

lebih baik.2. Transportasi data

yang cepat & aman.3. Pekerjaan selesai

lebih cepat & akurat.4. Efisiensi tenaga

kerja

Dampak Negatif1. Manusia tergantung

dengan komputer.2. Kehilangan

pekerjaan karena komputer lebih cepat & teliti.

3. Hacker yang merusak data-data dalam komputer walaupun sudah di password.


Top Related