Transcript
  • 57

    BAB IV

    KESIMPULAN DAN SARAN

    A. Kesimpulan

    1. Metode ekstraksi secara maserasi menghasilkan kadar flavonoid total lebih

    tinggi dibandingkan infundasi, dengan rerata kadar flavonoid total dalam EM

    (ekstrak maserat) sebesar 5,32 %b/b ER.

    2. Pengaruh fraksinasi pada infundasi menggunakan etanol 96% dapat

    menaikkan kadar flavonoid total, sedangkan fraksinasi pada maserasi

    menggunakan n-heksan menurunkan kadar flavonoid total sehingga kurang

    efektif untuk dilakukan.

    B. Saran

    1. Perlu dilakukan standarisasi ekstrak daun asam jawa untuk menentukan kadar

    flavonoid total.

    2. Perlu dilakukan validasi metode ekstraksi secara maserasi terhadap kadar

    flavonoid total ekstrak daun asam jawa.


Top Related