Transcript
Page 1: Kesimpulan Dan Saran Rmu

V. KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil praktikum yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan

bahwa rice mill unit adalah mesin untuk penggilingan padi dari perontokan gabah

sampai menjadi beras yang siap dikonsumsi. RMU terdiri dari husker dan

polisher. Bagian-bagian husker yaitu, hopper , shutter, feed adjuster roll gap,

pengatur udara, saluran utama, pipa sekam, pully blower, saluran kedua dan kaca.

Sedangkan polisher, hopper, kaca, katup pengatur, blower, outlet 1 & 2, belt dan

kabel. Prinsip kerja husker yaitu mengupas kulit gabah dengan gesekan antara dua

buah rubel roll yang berputar berlawanan arah. Prinsip kerja polisher yaitu

memutihkan brown rice menjadi beras putih. Power thresher memiliki bagian-

bagian antara lain rangka, hopper, gigi perontok, roda, lubang output, lubang

blower, output malai, filter, exhaust, radiator air, tangki bahan bakar, tuas gas,

poros engkel, chooke, belt, roda gila dan saluran bahan bakar. Prinsip kerja yaitu

merontokkan padi dari malai dengan bergesekannya dengan rubel roll saat mesin

dihidupkan.

B. Saran

Alat RMU semuanya sudah tidak bisa dipakai lagi sehingga tidak bisa

secara langsung. Jadi kurang berkesan saat melakukan praktikumnya.

Page 2: Kesimpulan Dan Saran Rmu

DAFTAR PUSTAKA

Ananto EE (2001) Pengembangan alat dan mesin pertanian di daerah pasang surut

Sumatera Selatan. Prosiding Seminar Nasional Inovasi Alat dan Mesin

Pertanian Untuk Agribisnis. Badan Litbang Pertanian Deptan Bekerjasama

dengan Perteta, Jakarta. p. 120-141.

Hardjosentono, dkk. 1996. Mesin-mesin Pertanian. Bumi Aksara, Jakarta.

Kartasapoetra, A.G. 1989. Teknologi Penanganan Pasca Panen. Bina Aksara,

Jakarta

Simatupang, P., dan M. Syukur, 2002. Dampak Kehilangan Hasil Terhadap

Kesejahteraan Sistem Padi. Workshop Kehilangan Hasil Pasca Panen Padi.

Yogyakarta.Dirjen Bina Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Pertanian

Smith, Harris dan Lambert Wilkes. 1990. Mesin dan Peralatan Usaha Tani Edisi

Keenam. Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Umar S (2003) Pengaruh kecepatan linear mesin penyosoh terhadap mutu beras di

daerah pasang surut. Habitat. Jurnal Ilmiah Fakultas Pertanian Unibraw

Malang 14(2): 67-75.


Top Related