Transcript
Page 1: Jurnal Skripsi Indonesia

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai

Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Jakarta Menggunakan

Java dan RFID

ADITYA TRIANTORO W (5215077538)

Mahasiswa UNJ

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah sistem perangkat lunak (software)

pengelola data kehadiran pegawai. Proses pendataan kehadiran memanfaatkan teknologi Radio

Frequency Identification (RFID) yang terdiri dari komponen tag RFID dan RFID reader.

Perangkat lunak akan dikelola oleh seorang admin yang bertugas mengelola sistem, seperti

menginput data, mengatur koneksi hardware, mengatur database dan melakukan shutdown.

Proses penelitian terdiri dari dua tahap, yaitu penelitian hardware dan penelitian software .

Penelitian hardware mempelajari berbagai karakteristik RFID seperti jenis, cara kerja dan jarak

bacaan. Tahap penelitian software akan mengembangkan perangkat lunak yang dijelaskan di

atas menggunakan metode unified process. Proses penelitian akan diakhiri dengan

pengintegrasian hardware dengan software dan pengujian.

Kata Kunci: Perangkat Lunak, RFID.

I. PENDAHULUAN

Program adalah istilah aplikasi dan

sering juga dinamai dengan perangkat lunak

yang diterjemahkan dari asal kata software .

Menurut Horstmann (2000) program adalah

urutan instruksi dan keputusan yang

\dilakukan komputer dalam menjalankan

suatu tugas. Selanjutnya, pemrograman

yang berasal dari terjemahan programming

adalah aktivitas membuat program, yaitu

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

1.

Page 2: Jurnal Skripsi Indonesia

membuat/memberikan urutan instruksi dan

keputusan_pada_komputer_untuk_menyeles

aikan suatu tugas. Tuntuan akan kehadiran

lunak identifikasi otomatis semakin tinggi di

dunia modern saat ini mulai dari kebutuhan

pendataan kehadiran karyawan di kantor,

kartu akses kendali (access control) untuk

memasuki ruangan khusus, kartu kredit,

smart card, kartu tol, dan kartu multiguna

lainnya._Pengembangan perangkat lunak

pada sistem manajemen kehadiran, semisal

di kantor terus berkembang. Sampai saat ini,

ilmuan- ilmuan_telah_mengembangkan

beberapa_teknologi_dalam_sistem

identifikasi._Teknologi_itu_diantaranya

adalah kartu magnetik, barcode, identifikasi

sidik jari seperti contoh di atas, identifikasi

kornea mata, optical character recognizion

(OCR), pengenal ucap (voice recognizion),

pengenal wajah (face recognizion), Radio

Frequency_Identification_(RFID)_dan_seba

gainya. Dari beberapa teknologi identifikasi,

RFID menjadi teknologi yang menarik

perhatian saat ini. Seperti halnya penemuan-

penemuan lain, RFID memiliki kelebihan

dan kekurangan.

Dari uraian yang telah diberikan,

manajemen_kehadiran_Pegawai_dengan

mengembangkan perangkat lunak pengelola

data kehadiran pegawai menggunakan

RFID. Perangkat lunak ini diharapkan dapat

dimanfaatkan oleh pemegang kebijakan

dalam mengambil keputusan berkaitan

dengan kinerja pegawainya. Perangkat lunak

akan dikembangkan menggunakan bahasa

pemrograman Java. Skenario demonstrasi

penerapan sistem ini mengambil tempat

Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri

Jakarta. Untuk itu, tujuan dari penelitian ini

adalah_untuk_mengembangkan_sebuah

Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran

Pegawai_dan_menghasilkan_satu_prototipe

yang_dapat_didemonstrasikan

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

2.

Page 3: Jurnal Skripsi Indonesia

II. METODE

Metode yang digunakan adalah

eksperimen_laboratorium_dengan_pengemb

angan_software_menggunakan_metode

unified process. Unified Process (UP) adalah

salah satu bentuk framework pengembangan

software secara iterative dan incremental.

Proses_pengembangan_software_dalam

metode UP dibagi dalam 4 fase diantaranya :

1. Inception

2. Elaboration

3. Construction

4. Transition

Gambar._Fase_pengembangan_software

dalam Unified Process.

Salah satu implementasi Unified

Process adalah Rational Unified process

(RUP). RUP menerapkan praktek-praktek

berikut dalam rekayasa software :

1. Develop software iteratively.

2. Manage requirements.

3. Use component-based architectures.

4. Visually model software .

5. Continuously verify software quality.

6. Control changes to software .

Dalam proses penelitian ini, langkah 2, 3

dan 4 diterapkan oleh penulis. Langkah 1, 5

dan_6_cocok_diterapkan_untuk_pengemban

gan software yang digunakan konsumen

sebenarnya._Tentunya,_perangkat_lunak

dalam penelitian ini akan melakukan

langkah 1, 5 dan 6 tadi jika ternyata sistem

ini benar-benar diterapkan di kampus.

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

3.

Page 4: Jurnal Skripsi Indonesia

III. HASIL

Dalam penelitian ini terdapat 2 hasil

penelitian yaitu : Hasil Pengujian Perangkat

Keras dan Perangkat Lunak

1. Hasil Pengujian Perangkat Keras

Pengujian rangkaian ini diawali

dengan penghubungan rangkaian dengan

catu_daya._Dengan_menggunakan_multim

eter, beberapa titik akan diukur tegangan

listriknya untuk memastikan tidak ada

kesalahan atau pun kerusakan komponen.

Kemudian sebuah tag RFID didekatkan ke

IC ID-12. Dalam kondisi yang sangat

ideal, ID-12 dapat membaca tag RFID

maksimal dalam jarak 12 cm. Namun pada

keadaan praktis, jarak baca berkisar 3

hingga 5 cm. Bila kondisi tidak berjalan

semestinya, berarti ada kesalahan yang

menuntut pemeriksaan ulang langkah-

langkah sebelumnya.

Pemeriksaan_data_berikutnya

dilakukan_menggunakan_program_hypert

erminal_yang_memiliki_port_serial_di

komputer. Hyperterminal adalah program

untuk melakukan komunikasi data lalu

nomor port comm yang dikenali oleh

sistem operasi dicatat untuk dimasukan

dalam setting hyperterminal.

Pada gambar diatas proses setting

hyperterminal_menunjukan_proses_pemili

han nomor port. Bila komputer masih

memiliki serial port, nomor port comm

akan langsung dikenali. Jika komputer

tidak lagi memiliki serial port, maka

digunakan usb to rs-232 converter. Gambar

74_menunjukan_parameter_serial_port

untuk berkomunikasi dengan RFID reader.

Bila semua pengaturan berjalan benar,

jendela hyperterminal akan menampilkan

nomor tag RFID ketika suatu tag

didekatkan pada reader, seperti pada

Gambar 75.

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

4.

Page 5: Jurnal Skripsi Indonesia

Hingga tahapan ini, bila semua langkah berjalan benar, dapat dipastikan perangkat

hardware telah berfungsi baik. Tabel 21 Hasil Pengujian Tegangan Rangkaian.

Gambar 75 Output RFID Reader di Hyperterminal.

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

5.

Page 6: Jurnal Skripsi Indonesia

2. Hasil Pengujian Perangkat Lunak

Tabel 25 hingga Tabel 28 menunjukan hasil pengujian beberapa parameter yang

telah dikriteriakan di Bab III.

Tabel 27 menunjukan bahwa sofware berhasil mengenali semua nomor tag dengan

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

6.

Page 7: Jurnal Skripsi Indonesia

benar. Tabel 28 menunjukan bahwa setelah software berhasil mengenali nomor tag, sistem pun

dapat mengenali identas yang bereferensi dengan nomor tag tersebut dalam database. Gambar

76 menunjukan hasil pengujian untuk use case utama dan Gambar 77 menujukan bahwa setiap

pegawai melakukan absen, akan dicatatkan history yang ditambah ke database. Data di

database ini dapat dilihat kembali melalui menu history di Window Utama.

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

7.

Page 8: Jurnal Skripsi Indonesia

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro

Universitas Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

8.

Page 9: Jurnal Skripsi Indonesia

IV. PEMBAHASAN

Seperti yang sudah dijelaskan pada

hasil penelitan diatas, maka pembahasan

hasil penelitian juga ada 2 diantaranya :

1. Pembahasan Hasil Pengujian

Perangkat Keras

RFID reader yang digunakan

dalam sistem ini adalah berupa modul

IC yang telah memiliki semua fungsi

dasar pembacaan tag RFID secara

internal. Dari hasil pengujian di atas

dapat disimpulkan bahwa rangkaian

RFID reader telah berhasil berfungsi

sesuai dengan yang diharapkan. Oleh

karena itu, RFID reader dapat

diintegrasikan dengan software sebagai

sensor pendeteksi dan pembaca tag

RFID.

2. Pembahasan Hasil Pengujian

Perangkat Lunak

Dari uraian Tabel 25 hingga Tabel

28 di atas dapat dilihat bahwa Software

berhasil menunaikan tugas dasar

membaca port RFID reader dan

melakukan koneksi serta query ke

database._Sementara,_Gambar_76

memperlihatkan jika use case utama

sistem_yaitu_melakukan_absensi,_

menulis history serta mengupdate tabel

absen_di_database_telah_berhasil_dilak

ukan._Secara_keseluruhan,_Software_

telah berjalan seusai dengan yang

diharapkan.

Pada implikasinya dari perangkat

lunak ini dapat digunakan pada bidang

keteknikan dan pendidikan penelitian.

Implikasi_pada_bidang_keteknikan

kehadiran_perangkat_lunak_ini

diharapkan_dapat_mengotomasi

pendataaan kehadiran pegawai semisal

di jurusan teknik elektro Universitas

Negeri Jakarta. RFID sebagai sebuah

teknologi yang prospektif memiliki

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro

Universitas Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

9.

Page 10: Jurnal Skripsi Indonesia

faktor keunggulan dan kekurangan

dalam implementasi dalam sistem

manajemen_kehadiran_pegawai.

Keunggulannya adalah kecepatan, jarak

baca yang dapat ditingkatkan, pembacan

multi tag untuk sistem yang canggih

sedangkan kelemahan sistem RFID

adalah masalah kemungkinan pendataan

yang dititipkan (tag dititipkan ke orang

lain). Dalam penerapan pendataan yang

membutuhkan kecepatan, sistem yang

dirancang dalam penelitian ini dapat

mengungguli sistem identifikasi lain

semisal sistem fingerprint identification.

Untuk implikasi bidang pendidikan

penelitian ini dapat digunakan sebagai

salah satu alat bantu pengajaran yang

mendemostrasikan fungsi RFID, dasar

rekayasa_perangkat_lunak_dan

pengembangan perangkat lunak dengan

paradigma orientasi objek. Penelitian ini

juga_diharapkan_dapat_memicu

penelitian lain dalam bidang rekayasa

perangkat_lunak_dengan_metodologi

yang tepat sesuai dengan lingkup bidang

ilmu elektronika.

V. KESIMPULAN DAN SARAN

Sistem perangkat lunak pengelola

data_kehadiran_pegawai_terdiri_dari

subsistem hardware RFID reader dan

subsistem software. Sub-sistem hardware

adalah RFID reader yang dibangun dari

modul IC RFID ID-12. RFID reader ini

dihubungkan ke software di komputer

melalui koneksi serial port. RFID reader

bertugas_membaca_tag_RFID_dan

meneruskan data yang dibaca ke software.

Subsistem software dibangun menggunakan

bahasa_pemrograman_Java._Proses

pengembangan_software_menggunakan

metodologi Unified Process dengan UML

sebagai bahasa pemodelannya. Koneksi ke

serial port memungkinkan sistem untuk

membaca data tag RFID yang dibaca RFID

reader. Koneksi ke database memungkinkan

sistem melakukan berbagai query data ke

database.

Setelah fungsi dasar terpenuhi, maka

dapat dipastikan sistem mampu melakukan

semua use case yang dipersyaratkan pada

tahap analisis awal sebelum pengembangan

software_Use_case

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

10.

Page 11: Jurnal Skripsi Indonesia

tersebut meliputi use case absensi, menulis

history, menulis absen, manajemen pegawai

(dilakukan oleh admin), manajemen mata

kuliah, menampilkan biodata dan use case

GUI. Setiap aksi pengguna ke GUI akan

direspon dengan reaksi yang sesuai dengan

desain.__Pada_akhirnya__penelitian_ini

menyimpulkan bahwa proses pengembangan

Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran

Pegawai di Jurusan Teknik Elektro

Universitas Negeri Jakarta telah berhasil.

Penelitian ini dapat dikembangkan dengan

memanfaatkan fleksibilitas dan keunggulan

yang dimiliki bahasa pemrograman java

dengan paradigma orientasi objeknya.

DAFTAR PUSTAKA

Menilik Gadget Masa Depan, Harian

Kompas, Selasa 29 Januri 2008.

RFID_dan_Integritas.http://blogs.netindones

ia.net/yusuf.wibisono/,diakses 25 Juni 2007.

Sistem_Informasi.http://id.wikipedia.org/wi

ki/Sistem_informasi/, diakses 28 Januari

2008.

Barker, Jacquie. Beginning Java Objects.

(New York: Appress, 2005).

Bhatt,_Himanshu_and Bill Glover. RFID

Essentials. (Sebastopol: O'Reilly, 2006).

Deitel, H. M. Java™ How to Program, Sixth

Edition. (New Jersey: Prentice Hall, 2004).

Finkenzeller, Klaus. RFID Handbook,

Second Edition, (West Sussex: Wiley,

2003).

Kaisler, Stephen H. Software Paradigms,

(New Jersey: Wiley-Interscience, 2005).

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

11.

Page 12: Jurnal Skripsi Indonesia

Horstmann, Cay . Computing Concept With

Java 2 Essentials. (New York: Willey, 2000)

Kruchten,_Philippe._The_Rational_Unified

_Process, An Introduction, Third Edition.

(Boston: Addison Wesley, 2003).

Lahiri,_Sandip._RFID_Source_book.

(Massachusetts: Prentice Hall, 2005).

Liang,_Y._Daniel._Introduction_To_Java

Programmin_Comprehensive Version, 6th

Edition. (New Jersey: Prentice Hall, 2007).

Manish, Bhuptani. RFID Field Guide:

Deploying Radio Frequency Identification

Systems. (Massachusetts: Prentice Hall

2005).

O’Docherty,_Mike._Object-Oriented

Analysis and Design. (West Sussex: Willey,

2005).

Olivé, Antoni. Conceptual Modeling of

Information Systems. (Berlin: Springer,

2007).

Powell,_Gavin._Beginning_Database

Design. (Indiana: Wiley, 2006).

Sheldon, Robert and Geoff Moes. Beginning

MySQL®. (Indiana: Wiley, 2005).

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

12.

Page 13: Jurnal Skripsi Indonesia

PERMOHONAN IZIN PEMUATAN NASKAH ARTIKEL JURNAL PEVOTE

Dengan ini, saya mahasiswa Jurusan Teknik Elektro

. Nama : ADITYA TRIANTORO W

Noreg : 5215077538

Program Keahlian : PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRONIKA

Memohon izin pemuatan naskah artikel Jurnal PEVOTE

Judul : PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK PENGELOLA DATA

KEHADIRAN PEGAWAI JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA MENGGUNAKAN JAVA

DAN RFID

Karya Alumni : Jon Kartago Lamida

Tahun luius : 2008

Program Keahlian : PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO

Pekerjaan sekarang : …………………………………………………

Jabatan Nama Tanda Tangan

Alumni Jon Kartago Lamida

Pembimbing I/II Widodo, M. Kom

Dosen Pemangku Dr. Bambang Dharmaputra M.Pd.

Terima kasih atas kesediaannya dan terlampir naskah artikel jurnal yang dimintakan izin.

Jakarta, 14-6-2011

( Aditya Triantoro W )

Pengembangan Perangkat Lunak Pengelola Data Kehadiran Pegawai Jurusan Teknik Elektro Universitas

Negeri Jakarta Menggunakan Java dan RFID

Aditya Triantoro W

13.


Top Related