Download - 18. HPT

Transcript
Page 1: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

I. REFERENSI

Modul PraktikuM laboratorium Uji Tanah Politeknik Negeri Bandung

II. TUJUAN

1. Menduga kekerasan tanah pada setiap lapisan dengan mengukur perlawanan tanah

terhadap konus yang ditekan kedalam tanah sehingga diketahui letak lapisan tanah

yang keras.

2. Menentukan hambatan lekat tanah.

3. Mahasiswa dapat menyelidiki/ mengetahui lapisan tanah yang memiliki

kestabilan rendah, misalnya lapisan pasir atau tanah yang lembek

Alat sondir merupakan alat yang digunakan di dalam melakukan percobaan

penetrasi yang lebih dikenal dengan nama penetrometer. Alat ini bekerja dengan cara

menekan ujungnya secara langsung ke dalam tanah dengan kecepatan tertentu dan

kita mengukur gaya perlawanannya (qc dalam Kg/cm2).

Alat sondir yang dikenal di Indonesia merupakan jenis alat penetrometer statis

(static penetrometer). Alat sondir (Dutch Penetrometer, juga disebut Dutch deep

sounding apparatus), yaitu suatu alat statis yang berasal dari negeri Belanda. Dengan

alat ini ujungnya dapat ditekan secara langsung kedalam tanah sehingga lubang bor

tidak diperlukan. Ujung dari alat ini berbentuk konus (kerucut) yang dihubungkan

pada suatu rangkaian stang-dalam dan casing luar (juga disebut pipa sondir),

kemudian ditekan kedalam tanah dengan pertolongan suatu rangka dan dongkrak

yang dijangkarkan pada permukaan tanah. Ada dua macam ujung penetrometer yang

biasa dipakai, yaitu “Standard Type” (konus biasa) dan “Friction Sleeve” atau

Adhesion Jacket Type” (bikonus).

Alat penetrometer statis ini (sondir) cukup luas digunakan, ada tiga macam alat

sondir yang umum digunakan, yaitu :

1. Sondir ringan dengan kapasitas 2,50 ton, gaya tusuk maksimal 20 m, dan bacaan

maksimal manometer 150 kg/cm².

Page | 13

Page 2: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

2. Sondir sedang dengan kapasitas 5,00 sampai 10,00 ton, gaya tusuk maksimal 40 m,

bacaan maksimal manometer 350 kg/cm².

3. Sondir berat dengan kapasitas > 10,00 ton, gaya tusuk maksimal 60 m, dan bacaan

maksimal 500 kg/cm².

Dengan melakukan penyondiran kita dapat memperoleh data kekerasan tanah

yang akan digunakan sebagai pondasi suatu bangunan. Tanah merupakan suatu

lapisan sedimen lepas seperti kerikil (gravel), pasir (sand), lanau (silt), lempung (clay)

atau campuran bahan–bahan tersebut. Pada berbagai macam pekerjaan teknik sipil,

tanah berguna sebagai bahan bangunan dan juga sebagai pendukung dari bangunan,

karena itu perlu diketahui sifat – sifat ataupun karakteristik tanah.

Untuk mengetahui kekerasan tanah pada setiap kedalaman tertentu digunakan

sondir yaitu sebuah alat yang ujungnya berbentuk kerucut dengan sudut 60° dan

dengan luasan ujungnya = 10 cm². Secara lebih rinci alat sondir terdiri dari:

a. Bagian Konus

Bagian yang memiliki ujung berbentuk kerucut dengan sudut 60 derajat. Di atas

bagian kerucut ini ada lapisan selimut dengan panjang 10 cm, bagian ini bisa

bergerak naik atau turun akibat gesekan (friction) dari tanah.

Page | 14

Page 3: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

b. Bagian Stang Sondir

Bagian ini terdiri dari casing (selimut yang berbentuk seperti pipa dari baja) dan

bagian “rod” yang merupakan batang besi yang dimasukkan ke casing.

c. Bagian Manometer

Bagian yang dihubungkan dengan piston yang berisi oli dan bagian yang disebut

plunger. Bagian pluger ini menghubungkan bagian rod pada stang sondir dengan

piston.

Penyondiran merupakan suatu percobaan geoteknik yang bertujuan untuk

mengetahui perlawanan penetrasi konus (qc), perlawanan geser setempat (Lf), dan

perlawanan geser total (JHP).

Sondir memiliki keuntungan dan kerugian sebagai berikut :

Keuntungan

1. Baik untuk menghitung daya dukung lapisan tanah lempung.

2. Dapat dengan cepat menentukan letak lapisan tanah keras.

3. Dapat memperkirakan perbedaan lapisan tanah.

4. Dapat dipergunakan untuk menghitung daya dukung tanah lempung dengan

rumus empiris.

Kerugian

1. Tidak dapat digunakan untuk tanah berbutir kasar, terutama lapisan tanah

yang kerikil atau batu.

2. Hasilnya meragukan apabila alat tidak vertikal atau konus bekerja tidak baik.

Pekerjaan penyondiran diberhentikan pada keadaan sebagai berikut:

Untuk sondir ringan pada tekanan manometer 3 x berturut – turut melebihi 150

kg/cm2 atau kedalaman max 30 m.

Untuk sondir berat pada waktu tekanan manometer 3 x berturut– turut

melebihi 500 kg/cm2 atau kedalaman max 50 m.

Page | 15

Page 4: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

Karena tanah terus menerus ditekan oleh konus maka tanah akan mengadakan

perlawanan (qc) terus menerus. Dan perlawanan itu diukur pada interval 20 cm,

bacaan yang diamati adalah (C) sebagai bacaan awal dan (C+F) sebagai bacaan

kedua.

Perlawanan penetrasi konus (qc) dihitung dengan menggunakan rumus :

Gaya konus =Gaya plunger

qc . Ac =Cw . Apl

qc=Aplr

Asel

×Cw ( kg/cm² )

Dimana : qc = Gaya konus

Cw = Gaya plunger

Apl = Luas penampang plunger

Ac = Luas penampang konus

Page | 16

Page 5: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

Untuk mengetahui tingkat kekerasan pada lapisan tanah digunakan tabel

konsistensi yaitu suatu sifat tanah berbutir halus yang dipengaruhi oleh tingkat

kekerasan akibat kandungan air di dalamnya, tanah tersebut diklasifikasikan sebagai

berikut :

qc( kg/cm2)

Konsistensi Tanah

< 6 sangat lunak

6-12 Lunak

12-24 Sedang

24 – 45 Liat

45 – 75 sangat liat

> 75 Keras

Local friction (Lf) adalah perlawanan vertikal tanah terhadap kepala konus dan

perlawanan/gesekan tanah terhadap selubung biconus bagian atas dalam gaya per

satuan panjang. Dihitung dengan menggunakan rumus :

Gaya plunger + Gaya selimut = Gaya plunger

Cw . Aplr + Lf . Asel = Tw . Apl

Lf =(T w−Cw )

Asel

Apl ( kg/cm² )

Dimana : Aplr = Luas penampang plunger

Asel = Luas selimut konus

Tw = Pembacaan manometer kedua

Cw = Pembacaan manometer pertama

Jumlah Hambatan Pelekat (JHP) adalah perlawanan geser tanah terhadap

selubung biconus dengan mengalikannya pada kedalaman tertentu setiap interval

penusukan konus (dilakukan tiap interval = 20 cm).

Page | 17

Page 6: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

JHP =∑i=1

n

( Lfx20 ) i

Friction ratio (Fr) adalah perbandingan Local friction (Lf) terhadap Cone

resistant (qc). Dengan didapat nilai Fr maka kita dapat juga memperkirakan

jenis tanah dengan melihat tabel Fr.

Fr= Lfqc

×100

Berdasarkan hasil percobaan sondir yang dilakukan dapat diperkirakan jenis

lapisan tanah seperti pada tabel berikut:

FR (%) Perkiraan jenis tanah

< 0,5 Kerikil

0,5 – 2 Pasir

2 – 5 lanau / lempung pasiran

> 5 Lempung

Klasifikasi Tanah terhadap nilai qc dan Lf .

Hasil sondir ( kg/cm2 )Klasifikasi

qc Lf

0 – 6 0,15 – 0,40 Humus, lempung sangat lunak

6 – 100,20 Pasir kelanauan lepas, pasir sangat lepas

0,20 - 0,60 Lempung lembek, lempung kelanauan lembek

Page | 18

Page 7: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

10 - 30

0,10 Krikil lepas

0,10 - 0,40 Pasir lepas

0,40 - 0,80 Lempung atau lempung kelanauan

0,80 - 2,00 Lempung agak kenyal

30 - 601,50 Pasir kelanauan, pasir agak padat

1,00 - 3,00 Lempung atau lempung kelanauan kenyal

60 - 150

1,00 Krikil kepasiran lepas

1,00 - 3,00Pasir padat, pasir kelanuan atau lempung padat dan

kerikil

Kelempungan

3,00 Lempung kerikil kenyal

150 - 300 1,00 - 2,00Pasir padat, pasir kekerikilan padat, pasir kasar

padat, pasir

kelanauan sangat padat.

III. PERALATAN DAN BAHAN

1. Peralatan :

Page | 19

Page 8: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

Satu unit Hand Penetration Test yang terdiri dari :

a. Stang HPT panjang 1 meterb. Manometer dengan kapasitas

0-100 kg/m²c. Konus

2. Bahan

Pengujian dilakukan pada tanah lapang di depan Laboraturium Uji Bahan.

IV. LANGKAH KERJA

1. Letakan alat diatas tanah yang akan diperiksa

2. Letakan alat sedemikian rupa sehingga alat dalam posisi vertikal.

Page | 20

Page 9: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

3. Tekan alat kedalam tanah dengan interval 0,2 m; 0,4 m; 0,6 m.

4. Baca manometer setiap interval tadi.

Catatan:

* Pembacaan berhenti pada saat kita tidak mampu menekan stang HPT.

* Pembacaan berhenti pada saat batang HPT masuk ± 0,6m (karena panjang batang konus

penekan sepanjang 0,6m).

V. DATA DAN PERHITUNGAN

A. Data

Terlampir

B. Perhitungan

Page | 21

Page 10: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

Dik :

D (Ø) konus : 1,5 cm

A = 0,25 x ∏ x Ø2

A = 0,25 x ∏ x 1.52

= 1,77 cm2

Kedalaman 0,2 meter :

P = 10 kg

qc = P/A

= 10/1,77

= 5,66 kg/ cm2

1. DATA

Kedalaman (m) Beban (P)

(kg)

qc

(kg/cm²)

0 0 0

0,2 10 5.66

0,4 55 31.11

0,6 60 33.94

0,2 10 5.66

0.4 60 33.94

0.6 90 50.91

Page | 22

Page 11: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

2. GRAFIK

0.00 10.00 20.00 30.00 40.00 50.00 60.000

0.1

0.2

0.3

0.4

0.5

0.6

0.7

21

qc

keda

lam

an

VI. KESIMPULAN

Dari hasil uji HPT, didapat nilai qc sebesar 50.91kg/cm2 pada kedalaman

0,6 m di titik 2.

Alat ini digunakan untuk survey ke tanah yang akan di uji, ketika

mobilisasi untuk penyondiran tidak bisa dilakukan, karena HPT pada dasarnya

identik dengan Uji Sondir.

Page | 23

Page 12: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

Page | 24

Page 13: 18. HPT

LABORATORIUM UJI TANAHJURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI BANDUNGJl. Gegerkalong Hilir Ds. Ciwaruga Kotak Pos 6468 BDCD Tlp. (022) 2013789, Fax. (022) 2016150 Ext. 266 Bandung

Subyek : Penyelidikan Tanah Di lapangan Job : 18

Judul : Hand Penetration Test Halaman : 11

Page | 25


Top Related