dinamika penyerapan tenaga kerja selama pandemi …

3
DINAMIKA PENYERAPAN TENAGA KERJA SELAMA PANDEMI COVID-19 LATAR BELAKANG PERMASALAHAN Pertumbuhan ekonomi Q1–Q4 2020 Sumber: Berita Resmi Statistik BPS Triwulan I–IV Tahun 2020. 1 2 3 4 5 Q1 Q2 Q3 Q4 -5 -4 -3 -2 -1 0 Q1 = 2,9% Q2 = -5,3% Q3 = -3,5% Q4= -2,2% Perdagangan Transportasi & Pergudangan Industri Pengolahan Akomodasi & Makan Minum Real Estat Perekonomian Indonesia membaik pada kuartal ke-3 2021. Penyerapan tenaga kerja di beberapa sektor selama kuartal IIIV 2020 mulai meningkat. Namun, penyerapan tenaga kerja di sektor real estat justru terus menurun. Sumber: Hasil estimasi data BPS 2005 dan 2020. 1–1,2 juta 978–995 ribu 774–892 ribu 642–677 ribu berkurang 70–340 Peningkatan/penurunan penyerapan tenaga kerja

Upload: others

Post on 16-Oct-2021

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: DINAMIKA PENYERAPAN TENAGA KERJA SELAMA PANDEMI …

DINAMIKA PENYERAPAN TENAGA KERJA SELAMA PANDEMI COVID-19

LATAR BELAKANG

PERMASALAHAN

Pertumbuhan ekonomi Q1–Q4 2020

Sumber: Berita Resmi Statistik BPS Triwulan I–IV Tahun 2020.

1

2

3

4

5

Q1 Q2 Q3 Q4

-5

-4

-3

-2

-1

0

Q1 = 2,9%

Q2 = -5,3%

Q3 = -3,5%

Q4 = -2,2%

Perdagangan

Transportasi &Pergudangan

Industri Pengolahan

Akomodasi &Makan Minum

Real Estat

Perekonomian Indonesia membaik pada kuartal ke-3 2021.

Penyerapan tenaga kerja di beberapa sektor selama kuartal II−IV 2020 mulai meningkat. Namun, penyerapan tenaga kerja di sektor real estat justru terus menurun.

Sumber: Hasil estimasi data BPS 2005 dan 2020.

1–1,2 juta

978–995 ribu

774–892 ribu

642–677 ribu

berkurang70–340

Peningkatan/penurunan penyerapan tenaga kerja

Page 2: DINAMIKA PENYERAPAN TENAGA KERJA SELAMA PANDEMI …

DIJUAL

Fakta-Fakta Terkait Ketenagakerjaan di Sektor Real Estat

1 2 3

4 5

421.000orang bekerja di sektor real estat.

Pekerja di sektor real estat mencakup

pekerja yang terlibat dalam kegiatan

menyewakan real estat, termasuk agen

dan/atau broker dalam penjualan,

pembelian, dan penyewaan real estat,

serta penyediaan jasa real estat lainnya.

Real estat sendiri mencakup gedung

dan tempat tinggal, mal dan tempat

perbelanjaan, serta tanah milik sendiri

atau sewaan, atau tempat tinggal yang

disediakan untuk penggunaan lebih

lama, khususnya secara bulanan atau

tahunan (KBLI, 2015).

Walau relatif lebih rendah daripada sektor lain, kontribusi sektor real estat tak dapat dipandang sebelah mata.

Sektor ini turut berkontribusi sebesar

453,8 triliun rupiah ke PDB Indonesia 2020.

41,3% pekerja di sektorreal estat adalah lulusan SMA.

Latar belakang pendidikan sebagian besar pekerja di sektor real estat adalah pendidikan menengah (SMP & SMA).

71,9% pekerja di sektor real estat adalah laki-laki.

1 dari 2 pekerja di sektor real estat berusia 40 tahun ke atas.

Mayoritas pekerja di sektor real estat adalah laki-laki.

Mayoritas pekerja di sektor real estat adalah pekerja berusia

40 tahun ke atas.

Dinamika Penyerapan Tenaga Kerja Selama Pandemi COVID-19

Sumber: Sakernas Februari 2020.

Dari pekerja yang berstatus buruh/ karyawan/pegawai di sektor real estat tersebut,

76,8%

berstatus pegawai tidak tetap.

Walaupun 97% pekerja di sektor real estat berstatus buruh/karyawan/pegawai (pekerja formal), situasi ketenagakerjaan mereka tergolong rentan.

Page 3: DINAMIKA PENYERAPAN TENAGA KERJA SELAMA PANDEMI …

42,5%29,9% 23,9%

12,3%

Kepemilikan jaminan sosial

KESIMPULAN

1 2 3

The SMERU Research Institute

The SMERU Research Institute

The SMERU Research Institute

@SMERUInstitute

@smeru.institute

smeru.or.id

Membaiknya perekonomian mulai meningkatkan penyerapan tenaga kerja di berbagai sektor, tetapi penyerapan tenaga kerja di sektor real estat justru masih terus menurun.

Mayoritas pekerja di sektor real estat berusia 40 tahun ke atas, berjenis kelamin laki-laki, dan berlatar belakang pendidikan SMA.

Mayoritas pekerja di sektor real estat memiliki tingkat kerentanan yang tinggi karena meskipun bekerja di sektor formal, mereka berstatus pekerja tidak tetap dengan tingkat kepesertaan program jaminan sosial ketenagakerjaan yang rendah.

Kepesertaan pekerja di sektor real estat pada program jaminan sosial ketenagakerjaan pun masih rendah. Hal ini berimplikasi pada rentannya para pekerja ini ketika menghadapi guncangan.

Dinamika Penyerapan Tenaga Kerja Selama Pandemi COVID-19

Jaminan Kecelakaan & Kerja

Jaminan Kematian

JaminanHari Tua

JaminanPensiun

Sumber: Sakernas Februari 2020.

SMERU adalah sebuah lembaga penelitian independen yang melakukan

penelitian dan pengkajian kebijakan publik secara profesional dan proaktif,

serta menyediakan informasi akurat dan tepat waktu dengan analisis yang

objektif mengenai berbagai masalah sosial-ekonomi dan kemiskinan yang

dianggap mendesak dan penting bagi rakyat Indonesia.

Temuan, pandangan, dan interpretasi dalam catatan penelitian ini merupakan tanggung jawab penulis dan tidak berhubungan dengan atau mewakili lembaga-lembaga yang mendanai kegiatan dan pelaporan The SMERU Research Institute.

Infografis ini merupakan

produk dari rangkaian tujuh

studi lanjutan yang mengkaji

kondisi sosial-ekonomi

masyarakat di Indonesia

selama pandemi COVID-19.

#StudiCOVID19SMERU