perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id internalisasi ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi...

18
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user INTERNALISASI NILAI-NILAI TOLERANSI SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN INTEGRASI SOSIAL MELALUI FORUM PERSAUDARAAN BANGSA INDONESIA (FPBI) DI KOTA SURAKARTA SKRIPSI Oleh : SUPRI ARIYADI K6409058 PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

Upload: haxuyen

Post on 08-Mar-2019

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

INTERNALISASI NILAI-NILAI TOLERANSI

SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN INTEGRASI SOSIAL

MELALUI FORUM PERSAUDARAAN BANGSA INDONESIA (FPBI)

DI KOTA SURAKARTA

SKRIPSI

Oleh :

SUPRI ARIYADI

K6409058

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2013

Page 2: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ii

Page 3: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iii

PENGAJUAN

INTERNALISASI NILAI-NILAI TOLERANSI

SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN INTEGRASI SOSIAL

MELALUI FORUM PERSAUDARAAN BANGSA INDONESIA (FPBI)

DI KOTA SURAKARTA

Oleh :

SUPRI ARIYADI

K6409058

Skripsi

diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2013

Page 4: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iv

Page 5: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

v

Page 6: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vi

ABSTRAK

Supri Ariyadi. INTERNALISASI NILAI-NILAI TOLERANSI SEBAGAI

UPAYA MENINGKATKAN INTEGRASI SOSIAL MELALUI FORUM

PERSAUDARAAN BANGSA INDONESIA (FPBI) DI KOTA

SURAKARTA.

Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas

Maret Surakarta. September.2013.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Bagaimana

pelaksanaan internalisasi nilai-nilai toleransi oleh Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) di Kota Surakarta, (2) Apa kendala yang dihadapi Forum

Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI) dalam pelaksanaan internalisasi nilai-nilai

toleransi di Kota Surakarta, (3) Bagaimana dampak internalisasi nilai-nilai

toleransi terhadap peningkatkan integrasi sosial di Kota Surakarta.

Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif. Jenis

Penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif. Sumber data

diperoleh dari informan, tempat, peristiwa dan dokumen. Teknik sampling yang

digunakan adalah purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan

untuk memperoleh dan menyusun data penelitian adalah dengan wawancara,

observasi serta analisis dokumen. Guna memperoleh validitas data digunakan

trianggulasi data dan trianggulasi metode. Sedangkan teknik analisis data

menggunakan model analisis interaktif dengan tahap-tahap sebagai berikut: (1)

Pengumpulan Data, (2) Reduksi Data, (3) Sajian Data, (4) Pengambilan

Kesimpulan. Adapun prosedur penelitian dengan langkah-langkah sebagai

berikut: (1) Tahap Pra Penelitian, (2) Tahap Pekerjaan Lapangan, (3) Tahap

Analisis Data, (4) Tahap Penyusunan Laporan Penelitian.

Berdasarkan hasil penelitian ini, maka dapat disimpulkan bahwa: (1)

Pelaksanaan internalisasi nilai-nilai toleransi oleh Forum persaudaraan bangsa

Indonesia (FPBI) kepada masyarakat Kota Surakarta menggunakan pendekatan

penanaman moral, pendekatan ini digunakan oleh FPBI melalui penerapan strategi

penguatan nilai toleransi yang telah dimiliki oleh masyarakat melalui berbagai

kegiatan yaitu, gebyar seni persaudaraan, malam persaudaraan, dialog interaktif

melalui radio, dan sosialisasi ke masyarakat. (2) FPBI masih mengalami berbagai

kendala dalam melaksanakan internalisasi nilai-nilai toleransi, diantaranya

keterbatasan anggaran, belum adanya sekretariat tetap, kualitas sumber daya

pengurus yang masih perlu ditingkatkan, kesulitan mencari metode dan materi

yang tepat, dan partisipasi masyarakat masih kurang. (3) Internalisasi nilai-nilai

toleransi yang dilakukan oleh FPBI Kota Surakarta cukup memberikan pengaruh

terhadap sikap toleransi masyarakat, meskipun pengaruh yang ditimbulkan bagi

masyarakat Surakarta secara luas tidak begitu besar. Namun bagi masyarakat yang

telah mengikuti kegiatan internalisasi nilai-nilai toleransi dari FPBI yaitu

masyarakat di Kampung Baru, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta,

masyarakatnya menjadi lebih toleran dan menghargai perbedaan sehingga

berdampak pada peningkatan integrasi sosial, yang terwujud dalam hubungan

interaksi masyarakat yang harmonis, adanya kegiatan-kegiatan sosial, dan adanya

kerjasama antar anggota masyarakat yang berbeda etnis maupun agama.

Page 7: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vii

ABSTRACT

Supri Ariyadi. INTERNALIZATION OF TOLERANCE VALUES AS THE

ATTEMPT OF IMPROVING SOCIAL INTEGRATION THROUGH FORUM

PERSAUDARAAN BANGSA INDONESIA (FPBI) IN SURAKARTA CITY. Thesis, Surakarta: Teacher Training and Education Faculty of Surakarta Sebelas

Maret University. September. 2013.

The objective of research was to find out: (1) how the implementation of

tolerance values internalization was by Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia

(FPBI) in Surakarta City, (2) what constraints Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) in Surakarta City faced in implementation of tolerance values

internalization in Surakarta City, and (3) how the effect of tolerance values

internalization was on the improvement of social integration in Surakarta City.

This study employed a qualitative research approach. The type of research

used was a descriptive qualitative research. The data source was obtained from

informant, place, event, and document. The sampling technique used was

purposive sampling. Techniques of collecting data used were interview,

observation and document analysis. In order to validate the data, data and

method triangulations were used. Meanwhile technique of analyzing data used

was an interactive model of analysis encompassing the following stages: (1) data

collection, (2) data reduction, (3) data display, (4) conclusion drawing. The

procedure of research included: (1) preliminary study, (2) field work, (3) data

analysis, (4) research report writing stages.

Considering the result of research, the following conclusions could be

drawn. (1) The implementation of tolerance values internalization by Forum

Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI) to Surakarta City’s people employed

moral implantation approach; this approach was carried out by FPBI through

applying the strategy of reinforcing the tolerance values the people have through

such activities as: fraternity art glitter, fraternity night, interactive dialogue with

radio, and socialization to the people. (2) FPBI still encountered some constraints

in implementing the internalization of tolerance values including: limited budget,

no fixed secretariat, the quality of human resource requiring improvement in the

management, the difficulty of looking for appropriate method and material, and

limited participation among the people. (3) The internalization of tolerance values

carried out by FPBI of Surakarta city exerted effect on the people’s tolerance

attitude, despite not too considerable effect. However, the people who had

attended the tolerance values internalization activity held by FPBI, the one in

Kampung Baru, Pasar Kliwon Subdistrict, of Surakarta, had become more

tolerant and appreciating the difference, thereby leading to the improvement of

social integration, manifested in harmonious interaction among the people, the

existence of social activity, and the cooperation between the people with different

ethnical and religious background.

Page 8: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

viii

MOTTO

“Dan janganlah kamu menyerupai orang-orang yang bercerai-berai dan berselisih

sesudah datang keterangan yang jelas kepada mereka. Mereka itulah orang-orang

yang mendapat siksa yang berat”.

(QS: Ali Imran Ayat: 105)

“Bangunlah suatu dunia di mana semua bangsa hidup dalam damai dan persaudaraan”

(Ir. Soekarno)

“Tidak ada kebaikan yang bisa kita dapatkan dari sebuah perpecahan, maka kunci

menghindari perpecahan adalah mensyukuri perbedaan”.

(Abdullah Gymnastiar)

Page 9: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ix

PERSEMBAHAN

Karya ini dipersembahkan untuk:

1. Bapak dan Ibu tersayang atas segala kasih

sayang, doa, dan dukungan yang tidak pernah

putus.

2. Kakak tercinta atas motivasinya yang

memperkuat semangat dan percaya diri untuk

bisa menciptakan sesuatu yang lebih luar biasa.

3. Teman-teman mahasiswa PKn 2009 atas

kebersamaan dan canda tawanya yang memberi

warna di dalam setiap keseharianku.

4. Almamater kebanggaan UNS tercinta.

Page 10: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

x

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kepada Allah SWT, karena

atas rahmat dan hidayah-Nya skripsi ini akhirnya dapat terselesaikan untuk

memenuhi persyaratan guna mendapatkan gelar sarjana pendidikan.

Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penyelesaian

penulisan skripsi ini. Namun atas bantuan dari berbagai pihak hambatan tersebut

dapat teratasi. Untuk itu pada kesempatan kali ini, penulis menghaturkan

terimakasih kepada yang terhormat:

1. Prof. Dr. H. Muhamad Furqon Hidayatullah, M.Pd selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang

telah memberikan ijin dalam penyusunan skripsi ini.

2. Drs. Syaiful Bachri, M.Pd selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ilmu

Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas

Sebelas Maret Surakarta yang telah menyetujui ijin atas permohonan

penyusunan skripsi ini.

3. Dr. Sri Haryati, M.Pd selaku Ketua Program Pendidikan Pancasila dan

Kewarganegaraan yang telah memberikan ijin dalam penyusunan skripsi ini.

4. Dra. Rusnaini, M.Si selaku Pembimbing I yang tiada henti-hentinya

memberikan semangat, bimbingan dan saran dalam penyusunan skripsi ini.

5. Moh Muchtarom, S.Ag, M.Si selaku Pembimbing II yang telah memberikan

pengarahan, petunjuk dan bimbinganya dalam penyusunan skripsi ini.

6. Wijianto, S.Pd, M.Sc selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan

bimbingan serta pengarahan.

7. Segenap Bapak/Ibu dosen Program Studi Pendidikan Pancasila dan

Kewarganegaraan yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan sehingga

penulis mampu menyelesaikan penyusunan skripsi ini.

8. Pengurus Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI) Kota Surakarta yang

telah memberikan izin, pengarahan, dan membantu dalam pengumpulan data

yang diperlukan.

Page 11: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xi

9. Sahabat-sahabat PKn angkatan 2009 yang selalu memberikan semangat dan

motivasi kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Berbagai pihak yang telah membantu penulis demi lancarnya penyusunan

skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Penulis berharap semoga amal kebaikan semua pihak tersebut mendapatkan

imbalan dari Alloh SWT.

Penulis telah berusaha mencurahkan segala daya dan kemampuan

seoptimal mungkin dengan harapan skripsi ini dapat memenuhi persyaratan

sebagai suatu karya ilmiah yang bermanfaat. Namun mengingat keterbatasan

pengetahuan, penulis menyadari bahwa skripsi ini masih ada kekurangan, maka

dari itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi

perbaikan dan kesempurnaan skripsi ini. Di samping itu penulis tetap berharap

semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi majunya ilmu pendidikan di

sekitar kita, khususnya bagi kemajuan Pendidikan Pancasila dan

Kewarganegaraan.

Surakarta, September 2013

Penulis

Page 12: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL .................................................................................... i

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN...................... ....... ii

HALAMAN PENGAJUAN ......................................................................... iii

HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................... iv

HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................... v

ABSTRAK ................................................................................................... vi

ABSTRACT ................................................................................................... vii

HALAMAN MOTTO .................................................................................. viii

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................. ix

KATA PENGANTAR ................................................................................. x

DAFTAR ISI ............................................................................................... xii

DAFTAR TABEL ........................................................................................ xv

DAFTAR GAMBAR ................................................................................... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................ xvii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ..................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................................. 6

C. Tujuan Penelitian ................................................................ 6

D. Manfaat Penelitian .............................................................. 7

BAB II LANDASAN TEORI .............................................................. 8

A. Kajian Pustaka ..................................................................... 8

1. Tinjauan Tentang Internalisasi Nilai-Nilai Toleransi... . 8

a. Pengertian Internalisasi ......................................... . 8

b. Hakikat Nilai ....................................................... 12

c. Pengertian Toleransi .............................................. 17

d. Pengertian Internalisasi Nilai-Nilai Toleransi ........ 20

2. Tinjauan Tentang Integrasi Sosial .... ............................ 22

a. Pengertian Integrasi dan Disintegrasi .................... 22

b. Faktor Pendukung dan Penghambat Integrasi . ...... 24

Page 13: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiii

c. Macam-Macam Integrasi ........................................ 26

d. Pengertian Integrasi Sosial ..................................... 27

3. Tinjauan Tentang Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) ........................................................... 30

a. Pengertian Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia

(FPBI) ..................................................................... 30

b. Peran Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia

(FPBI) ..................................................................... 31

B. Penelitian yang Relevan ..................................................... 33

C. Kerangka Berfikir ................................................................ 34

BAB III METODE PENELITIAN .......................................................... 36

A. Tempat dan Waktu Penelitian ............................................. 36

B. Pendekatan dan Jenis Penelitian .......................................... 37

C. Data dan Sumber Data ........................................................ 38

D. Teknik Pengambilan Sampel ............................................... 42

E. Teknik Pengumpulan Data ................................................. 43

F. Uji Validitas Data ............................................................... 47

G. Analisis Data ....................................................................... 49

H. Prosedur Penelitian ............................................................. 50

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Lokasi /Obyek Penelitian ....................................... 52

1. Gambaran Umum Kota Surakarta……... .......................... 52

2. Gambaran Umum Tentang Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) Kota Surakarta ..................................... 55

B. Deskripsi Temuan Penelitian ................................................. 63

1. Pelaksanaan Internalisasi Nilai-Nilai Toleransi oleh

Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI) Kota

Surakarta .......................................................................... 66

2. Kendala yang Dihadapi Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) dalam Pelaksanaan Internalisasi Nilai-

Nilai Toleransi di Kota Surakarta .................................... 85

Page 14: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiv

3. Dampak Internalisasi Nilai-Nilai Toleransi Terhadap

Peningkatan Integrasi Sosial di Kota Surakarta .................... 89

C. Pembahasan/Temuan Studi ........................................................ 96

1. Pelaksanaan Internalisasi Nilai-Nilai Toleransi oleh Forum

Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI) Kota Surakarta ....... 96

2. Kendala yang Dihadapi Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) dalam Pelaksanaan Internalisasi Nilai-

Nilai Toleransi di Kota Surakarta ......................................... 101

3. Dampak Internalisasi Nilai-Nilai Toleransi Terhadap

Peningkatan Integrasi Sosial di Kota Surakarta .................... 104

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

A. Kesimpulan ................................................................................. 112

B. Implikasi ..................................................................................... 115

C. Saran ........................................................................................... 116

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 118

LAMPIRAN ..................................................................................................... 121

Page 15: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Jadwal Kegiatan Penelitian ……………………………………... 37

Tabel 2. Banyaknya Kelurahan, RT, RW, dan Kepala Keluarga di Kota

Surakarta Tahun 2011 …………………………………………...

53

Tabel 3. Banyaknya Penduduk Menurut Agama yang Dianut di Kota

Surakarta Tahun 2011………………………………………........

54

Tabel 4. Etnis-Etnis di Kota Surakarta……………………………………. 55

Tabel 5. Susunan Dewan Pembina Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia

(FPBI) Kota Surakarta Periode Tahun 2009-2014……………….

61

Tabel 6.

Susunan Pengurus Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia

(FPBI) Kota Surakarta Periode Tahun 2009-2014……………….

62

Tabel 7. Kecakapan-Kecakapan Kewarganegaraan (Civic Skill)................. 109

Page 16: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Taksonomi Afektif Menurut Krathwohl ....................................... 8

Gambar 2. Proses Perkembangan Identitas (self, ego) ..................................... 12

Gambar 3. Kategori Nilai Menurut Thomas Lickona ...................................... 14

Gambar 4. Skema Kerangka Berfikir ............................................................... 35

Gambar 5. Prosedur Kegiatan Penelitian ......................................................... 51

Gambar 6. Peta Lokasi Penelitian Kota Surakarta .......................................... 52

Page 17: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Daftar Informan ........................................................... 121

Lampiran 2. Pedoman Wawancara .................................................. 124

Lampiran 3. Petikan Hasil Wawancara ........................................... 129

Lampiran 4. Pedoman Observasi...................................................... 177

Lampiran 5. Hasil Observasi ………………………………........... 178

Lampiran 6. Foto-Foto Kegiatan ………………………................. 186

Lampiran 7. Studi Dokumen............................................................ 189

Lampiran 8. Trianggulasi Data........................................................ 196

Lampiran 9. Trianggulasi Metode................................................... 201

Lampiran 10. Inventarisasi Kegiatan Forum Persaudaraan Bangsa

Indonesia (FPBI) Kota Surakarta Tahun 2010-

2012..............................................................................

205

Lampiran 11. Daftar Hadir Kegiatan Gebyar Seni Persaudaraan....... 215

Lampiran 12.

Lampiran 13.

Lampiran 14.

Lampiran 15.

Lampiran 16.

Lampiran 17.

Surat Permohonan Kepada Dekan FKIP UNS untuk

Menyusun Skripsi .......................................................

Surat Keputusan Dekan FKIP UNS tentang Ijin

Penyusunan Skripsi......................................................

Surat Permohonan Ijin Research/Try Out Kepada

Rektor UNS.................................................................

Surat Permohonan Ijin Research/Try Out Kepada

Ketua Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI)

Kota Surakarta..............................................................

Permohonan Pengantar Surat Ijin Penelitian Kepada

Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

(KESBANGPOL) Kota Surakarta...............................

Permohonan Pengantar Surat Ijin Penelitian Kepada

Kepala Kantor Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah (BAPPEDA) Kota Surakarta.........................

234

235

236

237

238

239

Page 18: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INTERNALISASI ... · sebagai upaya meningkatkan integrasi sosial melalui forum persaudaraan bangsa ... k6409058 pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xviii

Lampiran 18.

Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian dari

Forum Persaudaraan Bangsa Indonesia (FPBI) Kota

Surakarta......................................................................

240