@cspeduli / desember 2018 content filekabar.cs peduli 2 / desember 2018 hu wa ta’ala , dia...

21
Tauhid Kunci Keberkahan Suatu Negeri Saudaraku seiman dan seaqidah, berbicara tentang keamanan, ketentraman dan keberkahan di dalam hidup adalah dambaan setiap orang, juga merupakan fitrah manusia mencintai hal-hal tersebut. Oleh karena itu, bagi setiap orang yang menginginkan keimanan dan keberkahan secara menyeluruh yang mencakup pribadi, lingkungan maupun kehidupannya di dalam suatu negeri, hendaknya dia mengetahui sebab - se- bab yang mendatangkan hal-hal tersebut. Insyaallah pada kesempatan kali ini kami akan menyebutkan sebab terbesar dan sebab mutlaq untuk meraihnya. Sebab terbesar yang menjadikan turunnya keberkah- an dari Allah Subhanahu wa Ta’ala adalah mentauhid- kan Allah Subhanahu wa Ta’ala, yaitu memurnikan segala bentuk peribadatan hanya kepada Allah Sub- hanahu wa Ta’ala serta meniadakan segala bentuk penghambaan diri kepada selain-Nya. Hendaknya kita semua sadar, bahwa semua ke- baikan dunia dan akhirat adalah milik Allah Subhana- CS PEDULI content Tausiyah Singkat .........................1 A. Program Rutin .........................3 B. Program Non Rutin /Tematik ................................10 C. Grafik Donasi .........................13 D. Grafik Sosial Media ...............17 E. Laporan Keuangan ................19 KANTOR CINTA SEDEKAH Kampung Cipondok RT 03/05 Desa Cibodas Kecamata Jonggol Kabupaten Bogor www.cintasedekah.org Email: [email protected] KANTOR PERWAKILAN JAKARTA Jl. H. Niih No. 4 Ragunan Jakarta Selatan Kode Pos 12550 Telp. 021-2904 8865 KANTOR PERWAKILAN YOGYAKARTA Jl. Nyi Ageng NIS, KG/511 Kelurahan Rejowinangun Kecamatan Kotagede Yogyakarta - 55171 0274-284-1599 INFO DONASI CS PEDULI (a.n : Yayasan Cinta Sedekah) CS Peduli Dakwah Bank Syariah Mandiri Kode Bank 451 7814 5000 17 CS Peduli Sosial Bank Syariah Mandiri Kode Bank 451 7814 5000 41 CS Peduli sahabat BiAS Mandiri Kode Bank 008 167 000 166 6725 www.cintasedekah.org/donasi @cspeduli informasi: 0812 5000 160 www.cintasedekah.org / DESEMBER 2018 / TAUSIYAH SINGKAT

Upload: truongdiep

Post on 25-May-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

Tauhid Kunci Keberkahan Suatu Negeri

Saudaraku seiman dan seaqidah, berbicara tentang keamanan, ketentraman dan keberkahan di dalam hidup adalah dambaan setiap orang, juga merupakan fitrah manusia mencintai hal-hal tersebut. Oleh karena itu, bagi setiap orang yang menginginkan keimanan dan keberkahan secara menyeluruh yang mencakup pribadi, lingkungan maupun kehidupannya di dalam suatu negeri, hendaknya dia mengetahui sebab - se-bab yang mendatangkan hal-hal tersebut. Insyaallah pada kesempatan kali ini kami akan menyebutkan sebab terbesar dan sebab mutlaq untuk meraihnya.

Sebab terbesar yang menjadikan turunnya keberkah-an dari Allah Subhanahu wa Ta’ala adalah mentauhid-kan Allah Subhanahu wa Ta’ala, yaitu memurnikan segala bentuk peribadatan hanya kepada Allah Sub-hanahu wa Ta’ala serta meniadakan segala bentuk penghambaan diri kepada selain-Nya.

Hendaknya kita semua sadar, bahwa semua ke-baikan dunia dan akhirat adalah milik Allah Subhana-

CS PEDULI

contentTausiyah Singkat .........................1A. Program Rutin .........................3B. Program Non Rutin /Tematik ................................10C. Grafik Donasi .........................13D. Grafik Sosial Media ...............17E. Laporan Keuangan ................19

KANTOR CINTA SEDEKAHKampung Cipondok RT 03/05Desa Cibodas Kecamata JonggolKabupaten Bogorwww.cintasedekah.orgEmail: [email protected]

KANTOR PERWAKILAN JAKARTAJl. H. Niih No. 4 RagunanJakarta Selatan Kode Pos 12550Telp. 021-2904 8865

KANTOR PERWAKILAN YOGYAKARTAJl. Nyi Ageng NIS, KG/511Kelurahan RejowinangunKecamatan KotagedeYogyakarta - 551710274-284-1599

INFO DONASICS PEDULI(a.n : Yayasan Cinta Sedekah)CS Peduli DakwahBank Syariah MandiriKode Bank 4517814 5000 17

CS Peduli SosialBank Syariah MandiriKode Bank 4517814 5000 41

CS Peduli sahabat BiASMandiriKode Bank 008167 000 166 6725www.cintasedekah.org/donasi

@cspeduliinformasi: 0812 5000 160

www.cintasedekah.org

/ DESEMBER 2018

/ TAUSIYAH SINGKAT

Page 2: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20182

hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya, bu-kan kepada selain-Nya dari segala yang di anggap oleh sebagian orang dapat men-datangkan manfaat dan menolak mud-horot seperti orang-orang sholih, para nabi, para malaikat, serta benda - benda keramat yang tidak memiliki kekuatan apapun walau sebutir debu. Allah Subhanahu wa Ta’ala telah me-merintahkan manusia untuk beribadah hanya kepada-Nya, sebagaimana yang tertera dalam firman-Nya:

ن من ذ�ي وال ك

قل

ذي خ

ال ك ب وا ر

اس اعبد ا الن �ي

أ �ي

ا

فراش

رضأ ال ك

ل

ذي جعل

ال

ون

ق ت

ت ك

عل

ل بلك

ق

رج به من

خأماء ماء ف من الس

ل ن �ن

ماء بناء وأ والس

ون عل

ت ن�ت

ادا وأ

ند

أ

وا لل

عل ج

ت�

ل

ف ك

ا ل

ق

مرات رزالث

Artinya: ”Wahai manusia! sembahlah Tuhanmu yang telah menciptakan kamu dan orang-orang sebelum kamu, agar kamu bertakwa (21) (Dialah) yang men-jadikan bumi sebagai hamparan bagimu dan langit sebagai atap, dan Dialah yang menurunkan air (hujan) dari lan-git ,lalu Dia hasilkan dengan (hujan ) itu buah-buahan sebagai rizki untukmu.Oleh karena itu janganlah kamu mengadakan tandingan - tandingan bagi Allah, padahal kamu mengetahui.(Al-Baqoroh:21-22). Di antara buah dari mentauhidkan Allah Subhanahu wa Ta’ala ialah turunnya keberkahan dan rizki yang melimpah dari langit dan yang keluar dari bumi, se-bagaimana yang telah Allah Subhanahu wa Ta’ala sebutkan dalam firman-Nya:

ن ت م

ك م �ج �يتحنا عل

فوا ل

قرى آمنوا وات

ق ال

هل

أ

ن

و أ

ول

رضأ ماء وال الس

Artinya: “Dan sekiranya penduduk suatu

negeri dan bertakwa, pasti Kami akan melimpahkan kepada mereka keberkahan dari langit dan bumi...”.(Al-A’roof:96). Allah Subhanahu wa Ta’ala juga menjanjikan keamanan bagi suatu negeri apabila penduduknya beriman dan men-tauhidkan Allah Subhanahu wa Ta’ala, dalam firmannya:

ات ال وا الصل

وع ن آمنوا منك ذ�ي

ال الل

وعد

بلهمن من ق ذ�ي

ال

ف

ل

ا استخ

رض كأ ي ال

نم � �ن

لف

يستخ

ل

ن بعد م م �نل

يبد

م ول ل �ن

ذي ارت

م ال م دي�ن ن ل �ن

يمك

ول

ايئ

ي ش �ج

ون

ك

ي�ش

ي ل �نون

يعبد

منا

م أ

نو�

خ

Artinya: ”Allah telah menjanjikan kepada orang-orang yang beriman di antara kamu dan yang mengerjakan amal sholih, bah-wa Dia sungguh akan menjadikan mer-eka berkuasa di bumi sebagaimana Dia telah menjadikan orang-orang sebelum mereka berkuasa, dan sungguh Dia akan meneguhkan bagi mereka dengan agama yang telah Dia ridhoi. Dan Dia benar-be-nar mengubah (keadaan) mereka setelah berada dalam ketakutan menjadi aman sentosa, mereka tetap menyembah-Ku dengan tidak menyekutukan-Ku dengan sesuatu apapun...”.(An-nur:56). Sebaliknya , balasan bagi suatu negeri yang penduduknya berada dalam kekufuran dan jauh dari tauhid kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala, Allah Sub-hanahu wa Ta’ala timpakan siksa dan bencana kepadanya, Allah Subhanahu wa Ta’ala menjelaskan dalam firman-Nya:

ا �ت

ا رز ت�ي أ �ي

ة مئن

مط

ت آمنة

ن

ك

ية ر

ق

ل

مث ب الل و�ن

لباس ا الل ا�تذ

أ ف

عم الل

ن أ �ج

رت

ف

ك

ن ف

مك

ا من ك

د

رغ

وا يصنعون

ن

ا ك

وف �ج ن وع وال ج

ال

Artinya: Dan Allah membuat suatu pe-rumpamaan (dengan) suatu negeri yang dahulunya aman lagi tentram, rizki datang

Page 3: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20183

A. PROGRAM RUTIN

Merupakan program Yayasan Cinta Sedekah yang rutin membantu membangun dan mengembangkan kegiatan dakwah di Indonesia agar menjadi bangsa yang berpendidikan tinggi dan berakhlak mulia.

I. DAKWAH ONLINE

A) POSTER DAKWAH HARIANMerupakan poster dakwah yang kontennya merujuk pada Al-Qur’an, As-sunnah dan kitab – kitab para ulama yang dishare melalui sosial media Telegram, Instagram, Facebook, Twitter.

B) APLIKASI JADWAL KAJIAN SUNNAH INDONESIAAplikasi yang dikembangkan oleh Tim Cinta Sedekah Peduli, menyediakan jadwal kajian Sunnah di Kota – kota Indonesia yang diperbaharui setiap hari Insyaallah. Dibuat dengan tujuan agar kaum muslimin mudah mencari kajian bermanhaj salaf di daerahnya.Menampilkan Jadwal Kajian Sunnah dengan pemateri Ustadz Abu Yahya Badru Salam, Lc, Ustadz Dr. Syafiq Reza

Basalamah, Lc., M.A, Ustadz Firanda Andirja, Lc., M.A., dan Ustadz – Ustadz lainnya.

C) BIMBINGAN ISLAMPenanggung Jawab/Contact Person : Ustadz Amrullah Akadhinta, S.TBimbingan Islam atau lebih sering disingkat BiAS adalah wadah untuk belajar agama islam melalui media aplikasi Whatsapp, saat ini BiAS bermarkas di Jalan Nyi Ageng Nis, KG1/511 , Rejowinangun, Kotagede, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Bimbingan Islam atau BiAS Diasuh dan dibimbing oleh para ustadz lulusan dari Universitas Islam Al-Madinah Kerajaan Saudi Arabia.

Materi yang disampaikan meliputi pembahasan tentang aqidah yang wajib diketahui dan diyakini oleh seorang muslim, pembahasan tentang fiqih ibadah, adab, Akhlaq dan muamalah. Dengan metode penyampaian yang ringkas, bahasa yang ringan dan mudah dipahami.

kepadanya secara melimpah dari segenap penjuru, tetapi (penduduknya) menging-kari (nikmat-nikmat Kami), karena itu Kami menimpakan kepada mereka bencana kelaparan dan ketakutan di sebabkan apa yang mereka perbuat”. (An-Nahl:112) Dari ayat-ayat diatas ,kita bisa meny-impulkan bahwa tauhid adalah kunci utama untuk membuka pintu keberkahan dan kebahagiaan di dunia sebelum di akhi-

rat. Semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala menjadikan tauhid sebagai jalan hidup kita sampai kematian menjemput kita, sehingga kita dapat kembali kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala dengan membawa kebahagiaan yang sesungguhnya, Amiin.

Penulis : Yazid ZarkasyiAhad, 10 Rabi’al al-Awwal 1440 H / 18 November 2018

Page 4: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20184

Bimbingan Islam kini sudah berbentuk Yayasan dengan Akta Notaris Nomor 3 tanggal 17 Oktober 2018 yang dibuat oleh Notaris Sugeng Rahayu, S.H., MKn. Adapun Pembina yayasan yaitu Ustadz Fauzan Abdullah, M.A , Pengawas Yayasan yaitu Heru Nur Ihsan, S.T dan Ketua yayasan yaitu Ustadz Amrullah Akadhinta, S.T

II. KADERISASI DA’I PONDOK PESANTREN MADINATUL QUR’AN

• Penanggung Jawab: Ustadz Fauzan Abdullah

• Alamat: Desa Singasari, Kec. Jonggol, Bogor

• Pondok Pesantren Madinatul Qur’an – Jonggol didirikan dengan harapan untuk melahirkan kembali generasi penegak kejayaan Islam yang akan mengembalikan masyarakat muslim kepada masa keemasannya, kepada Al-Qur’an, kepada kemurnian ajaran Islam, kepada Aqidah yang lurus dan Akhlaqul karimah yang berlandaskan Al-Quran, dan As-Sunnah, serta berdasarkan pemahaman ulama salaf Ahlus Sunnah wal Jama’ah, dan mengembalikan bahasa Arab sebagai bahasa kaum muslimin.

• Terdapat beberapa program Pendidikan diantarannya untuk SD, SMP, SMA, SMK, Pendidikan Tahfidz, dan Mahad Aly.

III. WISMA CINTA SEDEKAH

Jumlah mahasiswa ada sekitar 7 orang dengan Program :• Belajar Bersama

• Setoran hafalan yang dibimbing oleh ustadz Yazid Zarkasih Hafidzahullah, beliau bersanad

• Rencana mau bimbing TPQ di mushola warga dekat wisma.

• Target :• Mendampingi warga sekitar dalam

Pendidikan Qur’an dan Aqidah• Mendampingi para mahasiswa LIPIA

dalam masa pendidikannya.

IV. RUMAH TAHFIDZ

Cinta Sedekah Peduli Dakwah bermitra dengan 20 Rumah Tahfidz dibawah ini :

1) Rumah Tahfidz Nurul Ilmi• Alamat: Perumnas Suradita Jl.

Ciremai VII Blok1 No. 2, • Suradita, Cisauk, Tangerang, Banten• Penanggungjawab: Abu Muhammad

Faris Sy (Ewo Karwa)• Jumlah Guru: 3 Orang• Ummu Hanna• Ummu Yasmin• Abu Muhammad Faris Sy.• Jumlah santri: 47 Orang AnakWaktu Belajar Senin – Jum’at Bada Ashar (pk. 16.00 s.d. 17.30)• Kegiatan • Kelas Iqra• Kelas Al-Qur’an• Kelas Tajwid• Kelas Tahfizhul Qur’an

2) Rumah Tahfidz Bani Salam• Alamat: Jl. Irigasi Kp. Baru Petak

Seng Rt 001 Rw 009 No. 37 Cipondoh Makmur, Kota Tangerang, Banten

• Nama Pembimbing/CP: Ust.Hasanuddin S.Pd.I

• Jumlah Guru: 2 Orang• Jumlah anak didik: 48 orang

Page 5: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20185

• Kegiatan• Kegiatan iqro, Tahsin, tajwid, praktek

sholat di ajarkan setiap hari.• Kegiatan belajar untuk pelajaran

aqidah,fiqih, siroh,Al-Qur’an , hadits,bahasa arab,inggris ,Indonesia, matematika dan sains dilaksanakan sore hari.

• Kegiatan ekskul Futsal,Renang dan Memanah sekali dalam sebulan.

3) Ponpes Tahfidz Al Qur’an Jabal Thariq • Alamat: Girimargo RT.18 Desa

Girimargo, Kab. Sragen Jawa • Tengah• Penanggung Jawab: Ustadz Samsuri• Jumlah Guru: 12 Orang• Jumlah santri: 129 Orang• Jam Belajar: 14 Jam / Hari• Kegiatan • Tahfidz • Tahsin • Diniyah • Bahasa arab • Materi umum 1 pekan 1kali

4) SDIS Ibnu Qoyyim• Alamat: Jl. Gajah Mada No. 97

Surakarta 57132 Telp. (0271) 735287

• Nama Pembimbing: Ust. Yunus Irawan

• Jumlah Guru:13 orang• Jumlah anak didik:13 orang

5) Rumah Tahfidz Darul Wildan• Alamat kegiatan: Duren Jaya Bekasi

Timur• Nama pengampu: Ummu Fadl• Untuk bulan Desember dan

seterusnya Rumah Tahfidz ini ditutup dan dialihkan ke Rumah Tahfidz Al – Fathonah yang beranggotakan para

ibu – ibu dhuafa.

6) Rumah Tahfizh Putri Ar-Rahmah Jonggol• Alamat: Kp. Pojok Salak Rt08/04

Jonggol Bogor• Penanggung Jawab: Leo Atmaja• Jumlah santri: 32 orang.

7) Rumah Tahfidz Kuttab Abqori• Alamat: Jln.Kolonel Sunandar

No.01A• Nama Pembimbing : Muhammad Ulin

Nuha• Jumlah Guru: 2 orang• Jumlah anak didik: 14 orang• Jam belajar:• Pagi mulai setelah Sholat Shubuh

sampai jam 06.00• Sore mulai setelah Sholat Ashar

sampai jam 17.00• Untuk yang jam pagi yang biasa

masuk 5 anak

8) Rumah Tahfidz Daar Tahfidz• Alamat: Komplek Dusun Meunasah

Cut Desa • ManyangCut, Kecamatan Meureudu

Kabupaten Pidie Jaya Aceh.• Nama Pembimbing/CP: Ust

Zainuddin Muhammad Taib• Jumlah Guru: 4 orang, rinciannya :• Ustadz Zainuddin Muhammad Taib• Ustadz Muhammad bin Muhammad

Taib• Ustadzah Nurul Aflah• Ustadzah Lisnawati• Jumlah anak didik: 68 orang,

rinciannya:• Belajar Iqra’ 38 santri• Tahsin Quran 7 santri• Tahfidz 20 santri • Jam belajar: • Pendidikan Daar Tahfidz di

Page 6: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20186

laksanakan pada sore hari dengan alokasi waktu sebagai berikut :

• Untuk iqra dan tahsin mulai pukul 14.00 -- 16.00 wib

• Untuk tahfidz mulai pukul 16.30 -- 18.30 wib.

• Program Pendidikan : • Mubtadik• Tahsin• Tahfidhul Quran

9) Rumah Tahfidz Bimbingan Islam• Alamat : Jeruk Legi Tegal Tandan

Banguntapan Bantul, Yogyakarta• Nama Pembimbing/CP: Ust. Rosyid

Abu Rosyidah • Jumlah Guru: 6 orang• Jumlah anak didik: >15 orang santri• Jam belajar: 08:00 - 10:00 WIB• Kegiatan• Rumah Tahfidz BiAS Yogyakarta

ini adalah Rumah Tahfidz yg menekankan pembelajaran pada sisi Tajwid & Tahfidz Usia Dini (3-6th). Untuk tajwid serta pengenalan huruf hijaiyyah RT BiAS menggunakan metode Baghdadiyah, adapun untuk KHM (Kegiatan Hafal Menghafal) menggunakan metode Audio & Talqin.

10) Rumah Tahfidz Darul Barokah• Alamat: Rumah Tahfidz 1 : Jl Kates

No.47 Boyolali• Rumah Tahfidz 2 : Sawit Boyolali• Rumah Tahfidz 3 : Ampel Boyolali• Rumah Tahfidz 4 : Cepogo Boyolali• Nama Pembimbing: Mahmud Zunus

Amirudin• Jumlah Guru: 13 orang• Jumlah Anak Didik: Di Rumah Tafidz 1

Jalan Kates• Kelas Anak2: 189 orang• Kelas SMP & SMA: 40 orang• Kelas Ibu-ibu: 30 orang

• Kelas Bapak2 : 17 orang• Jam Belajar Mengajar :• Kelas Anak2 dibagi 2 kelompok :• Senin - Rabu (Jam 15.30 s/d 17.10)• Kamis - Sabtu (Jam 15.30 s/d 17.10)• Kelas SMP & SMA : (Putra dan Putri

Terpisah Tempatnya)• Setiap Senin - Rabu jam 15.30 s/d

17.10• Kelas Ibu-ibu• Setiap hari jam 15.30 s/d 17.10• Kelas Bapak2• Setiap Selasa,Kamis dan Sabtu jam

19.30 s/d 21.00

11) Rumah Tahfidz BBQ An-Najah• Alamat: Jl. Muara No. 124, Tanjung

Barat - Jakarta Selatan• Nama Pembimbing/CP: Abu Abdillah

Adi Nugroho• Jumlah Guru: 4 orang,• Abu Abdillah Adi Nugroho , Robiatul

Adawiyah, Eti Sumiati, Nurhasanah.• Jumlah anak didik: 37 orang• Jam belajar: Setiap hari Senin, Rabu &

Jumat pukul 16.00 – 17.30• Kegiatan• Kelas Iqro (Buku Iqro metode Asy-

Syafi’i)• Kelas Tahsin (Buku Tajwid metode Asy-

Syafi’i)• Hafalan hadits• Hafalan doa• Hafalan dzikir pagi & petang• Bintang kelas setiap bulan &

pembagian snack setiap kegiatan belajar mengajar

• Hadiah untuk orangtua murid yang menjadi bintang kelas

• Video dakwah untuk orang tua santri• Rihlah tahunan

12) Rumah Tahfidz Alqosim• Alamat: Jln. Sei Beluru RT.01 Desa

Page 7: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20187

Talang Belido, Sei. Gelam Muaro Jambi

• Pembimbing: Fadhiel Abu Haziem, S.Hi

• Jumlah Guru: 5 Orang• Jumlah santri: 65 Orang• Jam Belajar: 07.00 – 09 50 (Pagi),

Ba’da maghrib dan Ba’da • Shubuh hingga Syuruq• Program• Pondok pesantren al-Qosim Jambi

merupakan Pondok Salaf yang penekanan materinya pada aspek Qira’atul Kutub, dengan harapan agar santri mampu membaca dan memahami karya ilmiah yang ditulis oleh para ulama salafus shalih. sehingga santri tersebut mampu mengamalkan hakikat manhaj dalam beragama yang benar. Di samping itu juga para santri ditekankan agar menghafal al-Qur’an dan hadits arbain an-Nawawi di bawah binaan para asatidzah.

13) Rumah Tahfidz Abu Bakar AsShiddiq• Alamat: Kelurahan Tana Batue, Kec

Libureng, Kabupaten • Bone Sulawesi Selatan.• Jumlah Tenaga Pengajar: 7 orang. • Jumlah anak didik: Sekitar 80 anak.• Jam Belajar: 4 Jam Halaqoh Al

Qur’an, 3 jam Halaqoh mutun, 4 • Jam Bahasa Arab dan Ilmu agama.• Kegiatan• Kegiatan setoran hapalan Al Quran

paling sedikit setengah halaman perhari.

• Muraja’ah paling sedikit 2 lembar perhari.

• Kegiatan ujian satu juz setiap bulannya.

• Kegiatan ujian 5 juz jarak jauh Masjid Nabawi.

• Kegiatan setoran hapalan ke Masjid Nabawi setiap hari bagi beberapa santri yang terpilih, terutama yang sudah memiliki hapalan 5 juz dengan baik.

• Kegiatan setoran hapalan mutun jarak jauh ke Masjid Nabawi.

14) Rumah Tahfidz Ibadurrahman• Alamat: Perum. Taman Sari Blok G2

No.19a, Tiban, Batam - Kepri• Nama Pembimbing: Halipah• Jumlah Guru: 1 orang• Jumlah anak didik:sekitar 6 orang• Kegiatan • Menghafal, menulis dan membaca

Iqra,menghafal doa doa pendek harian dan mengamalkan sunnah harian.

15) Rumah Qur’an Moslem Characters• Alamat: Cipayung, Jakarta Timur• Nama Pembimbing: Ustadz Khairullah• Jumlah anak didik: 24 orang• Kegiatan• Tahsin kelas 1, Tahfidz kelas 2,

Tahfidz kelas 3, Tahfizh, Tahfidz TK

16) Rumah Tahfidz Ibnu Hasyim Lembaga Tahfizh Ibnu Hasyim berdiri sejak 1,5 tahun yang lalu, kini kami menyewa di daerah Kota Tangerang dengan alamat : Jl. Masjid Albaidho Kp. Dukuh No. 54 RT 02/03 Sudimara Selatan Ciledug Kota Tangerang dan Lembaga ini terdiri dari Kuttab Tahfizh Ibnu Hasyim dan TAUD SaQu Ibnu Hasyim dibawah Yayasan Nakhlah Bimadani Indonesia

• Penanggung Jawab: Muhammad Zulkarnain

• Penasehat:• 1. Ust DR. Sofyan Baswedan Lc, MA

Page 8: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20188

• 2. Ust Alif Arfaini M.Pd• Jumlah Pengajar: 5 orang• 2 Pengajar Lulusan Pesantren• 2 Pengajar Lulusan Universitas Negeri• 1 Ustazah Hafizhoh• Jumlah Santri:• Kuttab Tahfizh : 10 Santri• Jumlah Taud SaQu : 14 Santri• Jadwal KBM :• Kuttab Tahfizh : Jam 18.00 – 20.00

WIB• TAUD SaQu : Jam 7.30 – 14.00 wib

17) Rumah Tahfidz Al-Hikmah• Alamat: Dusun kerangkeng Barat,

RT 06 desa Banyumulek, kec. Kediri lombok Barat, NTB.

• Nama Pembimbing : Usman, S.Pd. • Jumlah Guru : 2 orang • Jumlah Anak Didik : 26 orang

berkurang dari kemarin krn sesuatu hal.

• Jam Belajar Mengajar: ba’da asar dan magrib selama 5 hari.

• Kegiatan ba’da asar 1,5 jam . kegiatan magrib sampai dg azdan isya.

18) Rumah Tahfidz Imam Asyyafii• Alamat: Jalan Aji Iskandar Gang Aki

Ija RT 011 No. 38• Desa juata laut , Jln Kakap RT. 08 No.

92 Desa Juata Laut• Nama Pembimbing/CP: Ummu Sarah

dan Ummu Syifa• Jumlah Guru: 5 orang• Jumlah anak didik: 50 - 60 Anak• Jam belajar: • Anak yg sekolah siang mengaji di pagi

hari dan anak yg sekolah pagi mengaji di siang hari

• PAGI PUKUL 08-09.30• SIANG PUKUL 12.40-14.15 • Kurikulum :• Pandai dan fasih membaca Alquran

• Pandai dan fasih membaca doa• pandai dan fasih menghapal doa doa• Pandai dan fasih menghapal surah

surah pendek• Pandai menulis Huruf hijaiyyah• Pandai menghafal anggota tubuh

dalam bahasa arab dll• Serta adab dan akhlak

19) Rumah Tahfidz Tarbiyatuna• Alamat: Jalan Sudirman no 68 rt 04/

rw 04 Bangkinang kota kabupaten Kampar Riau

• Nama Pembimbing/CP: Bustami Min• Jumlah Guru: 3 orang• Jumlah anak didik:11 orang• Kegiatan• Semua anak-anak setiap pagi

nya berbaris dengan rapi sambil menggerakkan anggota tubuh dan sekaligus mengulangi semua hafalan surat-surat dan do’a – doa yang sudah di hafalkan kpd semua anak secara bersama-sama langsung di bimbing oleh ummi dan ustazah nya.

• Di dalam kelas semua anak-anak duduk dengan rapi untuk mengaji/membaca Iqra’(Al-Quran) dan membaca bahasa Indonesia serta menulis Arab dan latin secara individual/perorangan.

• Guru memberikan pelajaran seperti siroh,fiqih,aqidah,adab islami.

• Pelaksanaan praktek berwudhu,azan,iqamah, sholat secara berjamaah serta praktek membaca dzikir dia selesai shalat fardhu setiap hari.

• Belajar berhitung 1-30 dengan 3 bahasa (latin,arab dan Inggris).

• Mewarnai gambar pemandangan alam.

• Pembelajaran pengokohan hafalan di adakan penilaian atau evaluasi secara

Page 9: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 20189

perorangan . Dan hafalan dzikir doa harian.

20) TPA Riyadhus Shalihin• Alamat: JL. Lingkar Kota Muara

Teweh /Dermaga Ujung • Pendreh Rt. 30 Kel. Lanjas, Kec.

Teweh Tengah, Kota Muara Teweh, Kab. Barito Utara Kalteng 73811

• Nama pembimbing: Hadiyatmi, S.T• Jumlah Gur 4 Guru• Linda Hendrawati• Stevani Azzahrah• Sulistyorini• Hadiyatmi• Jumlah Anak Didik: 39 Santri• Jam Belajar Anak: Hari senin – Kamis

Waktu 15.30 - 17.00

• Mushola Assunnah• Menyelenggarakan proses pendidikan

yang mengajarkan materi Al-Qur’an serta hadist.

• Membimbing agar menjadi muslim yang cerdas dalam ilmu agama dan pendidikan sehingga menjadi generasi robbani.

• Mensyi’arkan Al-Qur’an• Kegiatan• Santri mampu membaca Al-Qur’an

dengan baik dan benar, khatam Al-Qur’an 30 juz (binadroh) serta menguasai ilmu tajwid, dasar ilmu tajwid, fiqih dan tauhid.

• taharus (khusus menghafal Al-Qur’an / Hafidz) hafal Al-Qur’an

Page 10: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201810

B. PROGRAM NON RUTIN /TEMATIK

Merupakan program Yayasan Cinta Sedekah yang tidak rutin/tematik membantu kaum muslimin baik bergerak di bidang Dakwah, bidang sosial (menitiberatkan kepada bantuan sosial, kemanusiaan, bencana alam), maupun Peduli Sahabat BiAS (terealisasi berkat kerjasama dengan Bimbingan Islam untuk membantu member BiAS yang mengalami kesulitan biaya dalam bidang Pendidikan, kesehatan dan Ekonomi). Berikut dibawah program non rutin/tematik :

1. CS PEDULI DAKWAH

a. Penyaluran Mushaf Al-Qur’an TPA Masjid Jami’ Al-Mubarok Yapadi

pada tanggal 11 Desember 2018, menyalurkan 15 Mushaf Al-Quran kepada TPA Masjid Jami’ Al-Mubarok Yapadi yang beralamat di Donotirto, Bangunjiwo, Kasihan, Bantul Yogyakarta.

b. Penyaluran 150 Mushaf Al-Qur’an Masjid Ash-Sholihin, KlatenPada tanggal 10 Desember 2018, menyalurkan 150 Mushaf Al-Quran kepada Masjid Ash-Sholihin, yang berada di Kebonan, RT 02 RW 03 Ngawen, Klaten Jawa Tengah. Masjid terserbut biasa digunakan untuk pengajian Ahad pagi

binaan Ustadz Abul Aswad Al-Bayaty, yang merupakan salah satu dewan konsultasi Bimbingan Islam.

2. CS PEDULI SOSIAL

a. Pembangunan Masjid Ar-Rahiim Rejowinangun Yogyakarta

Pada tanggal 5 Desember 2018, menyalurkan bantuan untuk pembangunan Masjid Ar-Rahiim, terletak di Rejowinangun , RT 29 RW 09, Kotagede Yogyakarta sebesar Rp. 6.000.000 dengan khusus peruntukan sumur peresapan.

b. Pembangunan Gedung Rumah Tahfidz Jabal Thariq PaluPada tanggal 11 Desember 2018, Yayasan Cinta Sedekah menyalurkan bantuan untuk pembangunan Gedung

Page 11: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201811

Rumah Tahfidz Jabal Thariq, Palu sebesar Rp. 100.000.000

3. CS PEDULI SAHABAT BIAS

a. Bantuan Biaya Pendidikan Untuk Keluarga Bapak M Abdurrohman

Pada 6 Desember 2018. Yayasan Cinta Sedekah memberikan bantuan kepada keluarga Bapak M Abdurrohman sebesar Rp. 3.000.000. Beliau beralamat di Bekasi

Barat. b. Bantuan Biaya Ekonomi Untuk Keluarga Ibu Sopiah

Pada tanggal 10 Desember 2018. Yayasan Cinta Sedekah memberikan bantuan kepada keluarga Ibu Sopiah sebesar Rp. 3.000.000 yang beralamat di Banyumas, Jawa Tengah.

c. Bantuan Biaya Pendidikan Untuk Keluarga Bapak Sumanta

Page 12: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201812

Pada tanggal 12 Desember 2018. Yayasan Cinta Sedekah memberikan bantuan kepada keluarga Bapak Sumanta sebesar Rp. 3.000.000. Beliau beralamat di kelurahan Lubang Buaya, kecamatan Cipayung, Pondok Gede, Jakarta Timur

d. Bantuan Biaya Pendidikan dan Ekonomi Untuk Keluarga Ibu Ferinda Sya-putriPada tanggal 24 Desember 2018. Yayasan Cinta Sedekah memberikan bantuan kepada keluarga Ibu Ferinda Syaputri sebesar Rp. 3.000.000 yang berdomisili di Depok Jawa Barat.

Page 13: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201813

C. GRAFIK PENERIMAAN DAN PENGELUARAN DANA DONASI Berikut dibawah merupakan grafik penerimaan dan pengeluaran dana donasi tiap rekening :

1. INFAQ

Page 14: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201814

2. SOSIAL

Page 15: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201815

3. ZAKAT

Page 16: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201816

4. WAKAF

Page 17: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201817

D. GRAFIK PERKEMBANGAN FOLLOWER SOSIAL MEDIA

Berikut dibawah merupakan informasi terkait perkembangan capaian follower sosial media seperti Facebook, Twitter dan lainnya.

Page 18: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201818

Page 19: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201819

E. LAPORAN KEUANGAN

Page 20: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201820

Page 21: @cspeduli / DESEMBER 2018 content filekabar.cs peduli 2 / Desember 2018 hu wa Ta’ala , Dia memberikannya kepada siapa yang Dia kehendaki, maka mintalah segala kebaikan hanya kepada-Nya,

kabar.cs peduli / Desember 201821

Yogyakarta, 4 Januari 2019 / 27 Rabi’ath – Thani 1440HMengetahui