company profile · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. pelayanan yang selalu mengikuti...

22
Gd City Square C-22 Jl Abdulrahman Saleh Bandung Tel : 022 6125446 / 447 Email : [email protected] www.and.lc.com COMPANY PROFILE SERVICES & Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Upload: others

Post on 19-Jan-2021

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Gd City Square C-22 Jl Abdulrahman Saleh BandungTel : 022 6125446 / 447 Email : [email protected]

www.and.lc.com

COMPANY PROFILESERVICES&

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Page 2: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Psychological Testing & Assessment

Recruitment,Selection &

Promotion

Assessment Center

Coaching & Counseling

Organization Coaching

Executive Coaching

Personal Coaching

Consulting

Development Competency Model

Development Need Analysis

Organizational Mapping

Career Development Management

System

Employee Satisfaction Survey

HR Consulting

Human Resources Information

System

Job Description, Job Analysis &

Job Evaluation

Standard Operation & Procedure

Training

Leadership & Management

Principles of Proactive Leadership

Strategic Planning for Manager

Life & Working Effectiveness

Supervisory Development

Effective Coaching & Counseling

Delivering Service Excellent

Team Building

Training

Leadership & Management

Principles of Proactive

Leadership

Strategic Planning for Manager

Life & Working Effectiveness

Supervisory Development

Effective Coaching &

Counseling

Delivering Service Excellent

Team Building

Self Improvement

Problem Solving & Desicion

Making Skill

High Impact Presentation Skill

DISC Personal Profile

Effective Time Management

Planning & Organizing

Selling Skill

Negotiation Skill

Managing Conflict at Work

The Art of Communication

Human Resources Training

Program

Trainng Need Analysis

Strategic Human Resources

Management

Training for Trainers

HR for Non HR Managers

Behavior Event Interview

Recruitment Management

OUR SERVICE

Page 3: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

PT Anugerah Nusa Dinamika atau disebut AND-

Learning & Coaching merupakan konsultan

psikologi dan manajemen yang berorientasi

pada pengembangan sumber daya manusia baik

secara pribadi maupun SDM dalam ruang

lingkup organisasi. Karena kami percaya bahwa

manusia yang handal merupakan aset terbesar

dalam organisasi apapun juga, sehingga dengan

melakukan seleksi dengan tepat,

mengembangkan dengan optimal dan

mengevaluasinya secara berkesinambungan

akan membantu organisasi menjadi besar dan

kuat.

Pengalaman kami dalam melakukan riset

perilaku, dapat membantu organisasi untuk

mengelola SDM yang ada dengan optimal. Area

pelayanan yang kami lakukan adalah mulai dari

proses seleksi melalui psikotes dengan berbagai

metoda yang kami kembangkan, sehingga

tingkat akurasinya menjadi sangat tinggi. Hasil

Psikotest ini, dapat digunakan untuk

memperoleh TNA training yang tepat serta

disupport dengan sistem organisasi yang handal

melalui pelayanan konsultansi. Sehingga pada

akhirnya kompetensi SDM yang ada dapat

diukur melalui metoda assessment centre dan

dilakukan coaching & counseling yang

terstruktur.

PROFILE

Interactive

Self Exploration

Experiential Learning

Dynamic

Gd City Square C-22 Jl Abdulrahman Saleh BandungTel : 022 6125446 / 447 Email : [email protected]

www.and.lc.com

Page 4: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

VISI & MISIVISI : Menjadi perusahaan yang bertaraf Internasional

dalam memberi pelayanan bagi organisasi di Indonesia.

MISI : Perusahaan berorientasi pada :

Klien adalah fokusterpenting bagi perusahaan

kami dan kami terusbertekad untuk

memberikan pelayananterbaik melalui kompetensiyang berkualitas yang kami

miliki.

Kejujuran menjadi dasarbagi kami dalam melayaniklien internal dan eksternal

yang merupakan modal untuk membangun

kepercayaan.

Pelayanan yang selalumengikuti trend

perkembangan bisnis melaluiinovasi yang

berkesinambungan untuk menghasilkan produk yang

berkualitas.

Kami berupaya memberikanjasa pelayanan yang optimal dalam membantu organisasi

didalam pengembangan bisnisdan pencapaian keuntungan

yang tinggi.

Kualitas pelayananmerupakan semangat yang kami berikan kepada klien

melampaui ekspektasi yang diharapkan.

Gd City Square C-22 Jl Abdulrahman Saleh BandungTel : 022 6125446 / 447 Email : [email protected]

www.and.lc.com

Page 5: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

• AND Learning & Coaching telah menyusun metode yang efektifdalam membantu seseorang mengimplementasikanketerampilan baru tersebut dalam lingkungan kerja, Sehinggadampak perubahan keterampilan, pengetahuan dan sikapbarunya dapat di observasi dengan detail

• Perubahan perilaku (behavior change) merupakan aspek yangmutlak harus diukur, karena merupakan bukti dari keberhasilansebuah training.

• Setelah pelatihan trainer akan melakukan coaching session padapeserta melalui media : email, sms, telepon, fax. Dengan tujuanmemberikan masukan dan konsultasi mengenai penerapan dariketerampilan barunya.

• Jika diperlukan AND Learning & Coaching juga membantumembuat form efektivitas pelatihan, sesuai dengan topikpelatihan untuk membantu memonitor seberapa besarpartisipan mengimplementasikan keterampilan barunya.

Before

Knowledge

Skill Attitude

Accelerated Learning Based on

Adult Learning

Psychological Approach

with Coaching & Counseling Activities

Exclusive Customized

Modul Based on Industry

After

Evaluation Program with

Coaching Session

to ensure the Action Plan

will be Execute

• Pelatihan merupakan proses pembelajaran bagiseseorang untuk meningkatkan pengetahuan(knowledge), keterampilan (skill) dan sikap(attitude).

• Memadukan agar ketiga aspek tersebut dapatterpenuhi dalam pelatihan, perlu memahamiproses pembelajaran orang dewasa (AdultLearning Process).

• Pelatihan yang kami lakukan telah terbuktimemberikan dampak yang besar terhadapperubahan perilaku kerja dengan metode selfexploration, building block dan purpose drivenwork.

Page 6: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Leadership in Action

Program yang dipersiapkan secara ekstensifuntuk membantu peserta lebih efektif menjadi

pemimpin didalam organisasi.

• Program 2-3 hari yang dilakukan secara inhouse dengan komposisi 70% praktek dan30% teori.

• Mengembangkan kepemimpinan bersinergitinggi terhadap strategi perusahaan.

• Memahami role kepemimpinan berdasarkanpengembangan sikap dan emotionalquotient.

• Mengembangkan kekuatan dalammembangun trust, melakukan mentoring,empowering other, charistmatic.

Problem Solving & Decision Making

Menyelesaikan suatu masalah secaraterstruktur, detail dan sistematis sehingga

mampu menghasilkan keputusan yang baik.

• Program 2-3 hari yang dilakukan secara inhouse dengan praktek berkesinambungan.

• Mampu mengidentifikasikan masalahdengan tajam dan akurat.

• Mampu melaksanakan proses PSDMdengan matang dengan 5 ( lima) tahapanproblem solving.

• Mampu mengambil keputusan denganbaik dan tepat.

DISC Personal Profile

Memahami karakteristik kepribadian dan caramenghadapinya, sehingga mampu

membangun hubungan kerja yang efektif.

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan praktek berkesinambungan.

• Mampu mengidentifikasikan masalahdengan tajam dan akurat.

• Mampu melaksanakan proses PSDMdengan matang dengan 5 (lima) tahapanproblem solving.

• Mampu mengambil keputusan denganbaik dan tepat.

Progresive Interview

Membantu meningkatkan kemampuanmelaksanakan interview yang efektif dantajam dengan metode interview terbaru.

• Program 1-2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikterbaru.

• Menggunakan teknik interview basedcompetency yang handal bagi para leaders

• Mampu mengidentifikasikan informasiyang bermanfaat dan penting untukmemprediksi kinerja kandidat.

• Mampu melakukan interview dengan baikdan akurat.

Handling Difficult People

Membantu menghadapi lingkungan kerja dengan berbagai perilaku yang

mengindikasikan keterkaitan dengan kinerja.

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikterbaru.

• Memahami karakteristik perilaku normaldan tidak normal yang menghambatkinerja.

• Mampu membuat matriks perilaku danbagaimana cara-cara mengatasinya.

• Mampu menghadapi dan mengendalikanperilaku dengan efektif.

Coaching & Counseling

Mampu melakukan coaching terhadap bawahan yang berdampak terhadap motivasidan kinerja bawahan dalam jangka panjang

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikterbaru.

• Mampu mengidentifikasikan masalahsecara komprehensif.

• Mampu mengembangkan sikap positifterhadap proses pengembangan SDM.

• Mampu mempertahankan kinerja bawahandengan aktivitas coaching yang tepat.

Page 7: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Supervisory Skill

Mampu melakukan supervisi bawahansecara sistematis dengan menggunakan

berbagai tools management modern.

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikterbaru.

• Mampu men-supervisi dengan tepat sesuaidengan karakteristik pekerjaan.

• Mampu mengenali standar kualitas kerja.• Mampu melakukan controlling dan

monitoring dengan baik dan efektif.

Handling Conflict

Mampu mengelola konflik di tempatkerja dengan efektif dan bisa

menyelesaikan dengan win win solution.

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan model roleplay.

• Mampu mengelola konflik ditempat kerjadengan efektif.

• Menemukan cara terbaik untuk mengatasikonflik dengan matrix analysis.

• Mampu bersikap professional dalammenghadapi konflik sehingga mengurangistress.

High Impact Presentation Skill

Mampu menyampaikan ide dan gagasandengan sistematis, menarik, menantang

dan membantu individu untuk percaya diri

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikpresentasi terbaru.

• Mampu menyusun, melaksanakan danmengevaluasi presentasi dengan baik.

• Memanfaatkan seluruh fasilitas untukmemberikan presentasi yang berkesanpositif.

• Mampu menyiapkan modul dan presentasiyang baik dan persuasive.

Building Motivation at Work

Mampu membangun motivasi diri danbawahan untuk mencapai kinerja puncakdan meningkatkan keterlibatan bawahan

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikterbaru.

• Membangun motivasi kerja yang efektif.• Membangun cara berpikir positif dan

mampu mengaplikasikannya kedalamdunia kerja.

• Meningkatkan level of resiliency (dayatahan) dalam menghadapi tekanan kerja.

Performance Management

Mengembangkan performance kerja yang berdampak kuat terhadap pengembangan

perilaku positif dan berkinerja tinggi

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan model roleplay.

• Mampu melaksanakan proses performancemanagement didepartemennya.

• Mampu mengelola proses performancemonitoring dan controlling yang efektif.

• Mampu mengevaluasi performance danmemberikan rekomendasi perbaikan.

Managing Stress for Higher Productivity

Menghadapi tekanan kerja dengan penyesuaian pola berpikir dan analisis

masalah

• Program 2 hari yang dilakukan secara inhouse dengan menggunakan teknik-teknikrelaksasi.

• Mampu memahami bagaimana dinamikastress terjadi.

• Mampu mengidentifikasikan situasi-situasiyang menimbulkan stress dan melakukancoping dengan tepat.

• Mampu menggunakan stress sebagai faktoryang meningkatkan produktivitas kerja.

Page 8: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Training Kits

Presenttaio

n

Skill

MBTI

Developing

Others

DISC Personal

Profile

Progresive

Interview

Book and Publishing

Negotiation

Skill

Life Balance

Creativy

Thinking

SMARTTraining for

Trainers

AMT

Planning

Organizing

Presenttaion

SkillPurpose Driven

Work

Resiliency

Page 9: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

9

Merupakan proses untuk mengukur

kompetensi seseorang melalui rangkaian

teknik seperti tes psikologi, simulasi yang

berhubungan dengan pekerjaan dan

interview berbasis perilaku yang bertujuan

untuk menggambarkan perilaku-perilaku

dengan kompetensi kriteria yang akan

dibandingkan dengan nilai ideal suatu

organisasi.

Assessment Center dijalankan dengan

standar etika yang baku dengan kualifikasi

assessor dan materi assessment center

yang menggambarkan simulasi posisi

jabatan. Proses pelaporan assessment

center juga mempertimbangkan bukti

evidence perilaku sebagai unjuk kinerja.

Tah

ap

1 :

Pre

-

Ass

ess

men

t

Tah

ap

2 :

Ass

ess

men

t

Cen

ter

Tah

ap

3 :

Rep

ort

ing

1. Pembuatan Model Kompetensi

(untuk perusahaan yang belum

memiliki model kompetensi)

2. Review Dimensi Perilaku

(untuk perusahaan yang telah

memiliki model kompetensi)

Focus Group

Disscussion

Behavior Event

Interview

In Basket

Role Play

Psychological

Testing

1.Evaluasi2. Assesor

Meeting3. Reporting

ASSESSMENT CENTER

Page 10: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

10

Merupakan metode yang dapat menilai kompetensi individu untuk menjalankan tugas pada posisi jabatan di masa mendatang dengan menggunakan serangkaian simulasi. Pelaksanaan Assessment Center mengacu pada proses yang memiliki karakteristik sbb :• Acuan Assessment Center haruslah

spesifik : mengacu pada hasilanalisis jabatan dan kriteria target jabatan yang akan diduduki.

• Simulasi yang dilakukan dengan Multi-Battery Test : Menggunakan lebih dari satu simulasi yang dapat memancing munculnya perilaku efektif pada target jabatan.

• Penilaian Multi Assessor : Melibatkan lebih dari satu orang assessor untuk mengamati seorangpeserta pada simulasi yang berbeda.

• Bukti perilaku yang Konkret : Penilaian diberikan berdasarkanhasil pengamatan assessor terhadap bukti perilaku pesertayang muncul pada saat simulasidilakukan.

• Penetapan Konsensus : hasilpenilaian ditetapkan berdasarkankonsensus para assessor dengan menggunakan assessor meeting.

Seluruh hasil simulasi menjadilandasan penilaian dengan membandingkan antara unjuk kerja peserta dalam simulasi, denganpersyaratan kompetensi pada target posisi jabatan.

Metoda Assessment Center

1. Mendapatkan gambaran mengenaipotensi dari setiap peserta.

2. Memetakan kompetensi darisetiap peserta.

3. Melihat rentang yang terjadi antara standart kompetensi ideal dan standart kompetensiminimum dengan kompetensiaktual peserta.

4. Dapat dilakukannya polastaffing/placement yang tepatdalam rangka optimalisasi kinerja.

5. Dasar pertimbanganpengembangan karir dan promosi.

6. Dasar rencana program pembinaan dan pemberdayaanbagi peserta.

Benefit Assessment Center

Page 11: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

SIMULASI URAIAN TUJUAN

PsychologicalTesting

Peserta akan diberikan serangkaian tes danmengisi sejumlah questioner yang menjaringpotensi dan kekuatan bakat dalam suatupekerjaan.

Untuk melihat potensi dan bakat yang dimiliki olehindividu terhadap suatu posisi jabatan tertentu.

Problem Analysis Peserta diperhadapkan pada suatu kasus yangharus dianalisa dan diminta menuangkannyadalam bentuk laporan tertulis.

Untuk melihat corakberpikir dankemampuanpemecahan masalah

Oral Presentation Exercises

Peserta memaparkan hasil dari analisadihadapan para assessor.

Mengukurkemampuan pesertadidalammengungkapkansecara lisan gagasanhasil analisaterhadap suatumasalah

Group Discussion

Peserta diberikan tugas secara berkelompokuntuk mendiskusikan materi yang telahditentukan. Setiap peserta diminta untukmengkontribusikan sebagai individu, anggotakelompok atau bagian dari suatu organisasi.Seluruh peserta harus mencapai konsensusuntuk memecahkan masalah.

Untuk melihatinisiatif dankontribusinya dalaminteraksi kelompok

Role Play

Peserta dihadapkan pada skenario dalamsituasi nyata dipekerjaannya. Ia diminta untukberhadapan langsung dengan pihak laindiperankan oleh assessor dengan karaktertertentu untuk membicarakan masalah yangdihadapi dan mendiskusikan solusinya.

Untuk melihatrespon terhadapsituasi yang munculdalam berbagaiperan, tugas dantanggungjawab

In Basket

Inbasket terdiri dari beberapa email masukyang memberi kesempatan bagi peserta untukmengambil tindakan atas sejumlah masalahyang dihadapi dalam kegiatan operasionalsehari-hari.

Untuk melihatketerampilanpeserta dalammengelola pekerjaan(kinerja kelompok, pemecahan masalahdan pengambilankeputusan)

Behavior Event Interview

Proses interview berbasis kompetensi dimanapeserta diminta untuk menceritakanpengalaman spesifik ditempat kerja yangmemperlihatkan kompetensi yang diperlukanuntuk dapat berhasil sesuai dengan jabatanyang akan diukur.

Untuk mendapatkaninformasi pentingmengenai perilakupeserta dalammenjalankan tugaspekerjaannya

TOOLS ASSESSMENT CENTER

Page 12: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Melakukan proses rekrutmen dan seleksi yangbenar merupakan fungsi manajemen yang palingpenting dalam organisasi. Hal ini dikarenakanmanusia merupakan aset penting dalam suatuorganisasi. Namun kerap kali proses ini tidakmendapatkan perhatian penuh dan hanyadilakukan secara seadanya saja, sehinggaakhirnya, bisa saja salah memilih orang yangseharusnya ditolak dan menolak orang yangseharusnya diterima. Perfomance kerjaseseorang tidak dapat diukur hanya daripenampilan atau pandangan pertama saja,namun lebih dari hal itu, perlu adanya sarana,sistem atau teknik tertentu yang telah terujikeakuratannya untuk melaksanakan HumanAssesment agar memperoleh orang yang benarpada posisi yang tepat (The Right Man in TheRight Place).

Psikotes merupakan alat seleksi yang kerapdigunakan sebagai evaluasi terhadap perilaku(kapasitas intelektual, dinamika kepribadian dansikap kerja) seseorang yang diperlukan dalamjabatan tertentu.

PSIKOTESTes TertulisInterview

KarakteristikKepribadian, Keahlian dan

Sikap Kerja

Calon Kandidat

Right Man in the Right Place

ASPEK-ASPEK PSIKOLOGIS YANG DIUKUR

Page 13: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

PROPOSALPSIKOTES

Page 14: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Melakukan proses rekrutmen dan seleksi yang benar merupakan

fungsi manajemen yang paling penting dalam organisasi. Hal ini

dikarenakan manusia merupakan aset penting dalam suatu organisasi.

Namun kerap kali proses ini tidak mendapatkan perhatian penuh dan

hanya dilakukan secara seadanya saja, sehingga akhirnya, bisa saja

salah memilih orang yang seharusnya ditolak dan menolak orang yang

seharusnya diterima. Karena perfomance kerja seseorang tidak dapat

diukur hanya dari penampilan atau pandangan pertama saja, namun

lebih dari hal itu, perlu adanya sarana, sistem atau teknik tertentu

yang telah teruji keakuratannya untuk melaksanakan Human Assesment

untuk mendapatkan orang yang benar pada posisi yang tepat (The Right

Man inThe Right Place)

Merupakan alat seleksi yang kerap digunakan sebagai

evaluasi terhadap perilaku (kapasitas intelektual, dinamika kepribadian

dan sikap kerja) seseorang yang diperlukan dalam jabatan tertentu.

PENDAHULUAN

Page 15: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Dapat mengenal lebih dalam para calon karyawannya

sehingga memungkinkan untuk memperoleh kesesuaian

penempatan kerja dan perencanaan pengembangan SDM dan

unit kerjanya dengan lebih terarah.

Merupakan diri untuk menyadari kelebihan dan kekurangan

berkaitan dengan pekerjaan yang ditawarkan serta mendorong

adanya pembenahan diri, serta membuka peluang untuk

mengoptimalkan potensinya.

MANFAAT PSIKOTES

Page 16: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

suatu proses pemilihan calon karyawan yang

dinilai paling sesuai untuk menduduki jabatan atau posisi

tertentu dalam organisasi dengan menggunakan

Ada 2 (dua) Metode Psikotes yang kami tawarkan, yaitu :

Proses pemilihan calon karyawan akan dilakukan

melalui beberapa tahapan dan pada setiap tahap calon

karyawan akan mendapat penilaian yang menentukan

untuk dapat atau tidak melanjutkan proses seleksi hingga

tahap akhir.

Seleksi Administrasi

Psikotes WawancaraFinal Reporting

(Recommended)

GUGURGUGUR

GUGUR

METODOLOGI PELAKSANAAN

Page 17: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Proses pemilihan calon karyawan akan dilakukan

melalui rangkaian tahap yang memberikan

kesempatan pada calon karyawan untuk mengikuti

keseluruhan tahapan. Penilaian dibuat berdasarkan

analisa keseluruhan dari proses yang telah dijalankan

sehingga setiap peserta psikotes mempunyai

kesempatan yang sama.

ADMINISTRASI

PSIKOTES

WAWANCARA

LAPORAN HASIL

RECOMMENDED

NOT RECOMMENDED

Page 18: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

PSIKOTES

Mengukur beberapaaspek potensial yang ada didalam diriindividu, yaitu:

mengukurkapasitas intelektualdalam melihat dan memahami masalah,menganalisa, kemampuan verbal, kemampuan matematis, dsb

mengukurpotensi seseorang dalambekerja, baik ketekunan, ketelitian, daya tahan, ritme kerja, kemampuanadaptasi, kebutuhan untuk berprestasi, dsb

melihat gambaran kepribadian seseorang dalam menghadapi masalah,memandang diri,penyesuaian diri, relasi sosial, stabilitas emosi,dsb

INTERVIEW

Wawancara dilaksanakan untuk menggali informasi-informasi yang tidakdapat diperoleh daripsikotes atau probingdari hasil psikotes

Gambaran performance seseorang melalui wawancara yang mendalam untuk mengukur kompetensi yang dikaitan denganperilaku yang dibutuhkan untuk suatu jabatan tertentu.

Page 19: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

Waktu yang dibutuhkan untuk proses penilaian dan analisa

ditentukan berdasarkan jumlah peserta psikotes, sebagai berikut :

JUMLAH PESERTA WAKTU PENYELESAIAN

1 4 Peserta 1 2 hari

5 10 Peserta 3 hari

11 20 Peserta 5 hari

Lebih dari 20 Peserta Sesuai kesepakatan

CONTOHREKAPITULASI HASIL

NO NAMA CORPORATE COMPETENCIES

TO

TA

L

POTENSI

TO

TA

L

REKOMENDASI

Str

ivin

gF

or

Ex

celle

nt

Pe

rso

na

lIn

teg

rity

Ris

kO

rie

nta

tio

n

Se

rvic

eE

xce

llen

ce

Ca

re &

Re

spe

ct

Da

ya

Ta

ng

ka

p

Ke

ma

mp

ua

nH

itu

ng

an

Ke

ma

mp

ua

nA

na

lisis

Ke

ma

mp

ua

nm

en

ga

mb

ilK

ep

utu

san

Lo

gik

aB

erp

ikir

Kre

ati

vita

s

Da

ya

Ing

at

Rit

me

Ke

rja

Ke

tek

un

an

Ke

telit

ian

Da

ya

Ta

ha

n

Ad

ap

tasi

Ke

ma

nd

iria

n

Sta

bili

tas

Em

osi

Ke

rja

sam

a

Ke

pe

rca

ya

an

Dir

i

Pe

ny

esu

aia

nD

iri

1 1 1 1 1 5 4 3 4 3 4 4 4 4 3 3 4 4 3 3 3 4 3 60 100%

1 DAPAT DISARANKAN

2 DAPAT DISARANKAN

3 DAPAT DISARANKAN

4 DAPAT DISARANKAN

5 DAPAT DISARANKAN

6 DAPAT DISARANKAN

7 MASIH DISARANKAN

8 MASIH DISARANKAN

9 MASIH DISARANKAN

10 MASIH DISARANKAN

11 MASIH DISARANKAN

12 MASIH DISARANKAN

13 MASIH DISARANKAN

14 MASIH DISARANKAN

15 MASIH DISARANKAN

16 MASIH DISARANKAN

17 MASIH DISARANKAN

18 MASIH DISARANKAN

REPORTING

Page 20: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

CONTOH LAPORANINDIVIDUAL

Page 21: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

OUR EVENT

Page 22: COMPANY PROFILE · 2018. 4. 3. · untuk membangun kepercayaan. Pelayanan yang selalu mengikuti trend perkembangan bisnis melalui inovasi yang berkesinambungan untuk menghasilkan

Assessment Psychotest Training HR Consulting Coaching & Counseling

AND-Learning & Coaching memiliki :

1 Ruang kapasitas 15 peserta (Psikotes)

1 Ruang kapasitas 35 peserta (Training &

Psikotes)

4 Ruang Interview

2 Ruang Simulasi

Fax and Free WIFI

Fotocopy

Fasilitas

22