case moccasin foot 97-2001

10
KASUS UJIAN KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMIN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TARUMANAGARA RUMAH SAKIT HUSADA JAKARTA Nama pemeriksa : Zachary Jacob Heryanto NIM : 4016131001 A. IDENTITAS PASIEN Nama : Ny. G S Umur : 53 tahun Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Jl. Graha Taman Blok HC3 No. 21, Bintaro Jaya Sektor 9 Tgl / Jam Masuk : 8 Mei 2015 / 12.38 WIB Status Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga Status Pernikahan : Menikah Agama : Katolik Dokter Yang Merawat : dr. Maria Dwikarya, SpKK B. ANAMNESIS Autoanamnesis dilakukan pada tanggal 8 Mei 2015 pukul 12.38 WIB. Moccasin Foot | 1

Upload: zachary-j-tanner

Post on 17-Sep-2015

218 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

moccccasdfd

TRANSCRIPT

KASUS UJIAN KEPANITERAAN KLINIKILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMIN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TARUMANAGARA

RUMAH SAKIT HUSADA JAKARTA

Nama pemeriksa

: Zachary Jacob Heryanto

NIM

: 4016131001

A. IDENTITAS PASIENNama

: Ny. G SUmur

: 53 tahun

Jenis Kelamin

: PerempuanAlamat

: Jl. Graha Taman Blok HC3 No. 21,

Bintaro Jaya Sektor 9

Tgl / Jam Masuk

: 8 Mei 2015 / 12.38 WIB

Status Pekerjaan

: Ibu Rumah TanggaStatus Pernikahan

: Menikah

Agama

: KatolikDokter Yang Merawat

: dr. Maria Dwikarya, SpKKB. ANAMNESIS

Autoanamnesis dilakukan pada tanggal 8 Mei 2015 pukul 12.38 WIB.Keluhan Utama: Pasien mengeluhkan gatal pada kedua telapak kaki sejak + 1

bulan sebelum masuk rumah sakit.Keluhan Tambahan: Telapak kaki terasa tebal dan kering + 1 tahun sebelum masuk rumah sakit.Riwayat Perjalanan Penyakit: Pasien datang ke klinik spesialis Kulit dan Kelamin RS

Husada dengan keluhan gatal yang di rasakan pada keduatelapak kaki sejak + 1 bulan sebelum masuk rumah sakit.Rasa gatal di rasakan sekitar di nilai 5 dari skala total 10.Pasien juga mengeluh telapak kaki terasa tebal + 1 tahun

sebelum masuk rumah sakit. Pada awal mula nya telapak kaki terasa tebal namun, pasien tidak terasa sangat terganggusehingga tidak di garuk oleh pasien. Pasien tidak melakukan aktivitas mencuci pakaian maupun membersihkan rumah

nya karena pasien menggunakan jasa pembantu rumah tangga untuk mengerjakan pekerjaan rumah.

Riwayat Penyakit Dahulu: Sebelumnya pasien belum pernah mengalami keluhan

serupa. Pasien mempunyai riwayat tekanan darah tinggi dan

mengkonsumsi obat darah tinggi Norvasc (amlodipine

besylate) namun pasien tidak mengetahui berapa dosis yangdikonsumsi. Riwayat alergi obat dan makanan, penyakit

kencing manis, asma, penyakit jantung, penyakit paru-paru,

maupun batuk lama disangkal.Riwayat Penyakit Keluarga: Tidak ada keluarga pasien yang diketahui mengalami

penyakit seperti ini. Riwayat alergi obat dan makanan pada keluarga disangkal.Riwayat Berobat: Pasien sudah berobat ke dokter spesialis Kulit dan Kelamin

di kota Medan sudah 3 kali dan di beri krim namun, tidak

ada perbaikan. Pasien juga mengaku tidak mengetahui krimapa yang diberikan dan juga tidak mengetahui isi dari krim

yang diberikan kepada pasien. Pasien tidak membawa obat krim yang diberikan kepada nya pada waktu berobat ke RS Husada.

Riwayat Alergi: Pasien mengaku tidak memiliki riwayat alergi obat maupun

alergi makanan.

Riwayat Kebiasaan: Pasien mengaku sering melakukan pedicure di salon setiap 2

minggu sekali dan sering terasa basah di telapak kaki karenaberkeringat.

C. STATUS GENERALISKeadaan Umum: Sakit ringan

Kesadaran

: Compos mentisTekanan Darah: 120 / 70 mmHg

Nadi

: 82 x / menit, reguler, kuat angkat baik

Pernapasan

: 18 x / menit, reguler

Suhu

: 37,2 oCMata

: Edema palpebra (-/-), konjungtiva anemis (-/-),sklera ikterik (-/-), pupil bulat, isokor, 3mm, refleks cahaya (+/+).Gigi dan mulut: Karies gigi (-), mukosa mulut normal dan tidak hiperemis.KGB

: Tidak teraba pembesaran kelenjar getah bening.THT

: Telinga: liang telinga lapang.Hidung: bentuk normal, mukosa hidung normal, sekret

minimal.Tenggorokan: mukosa faring posterior tidak hiperemis.D. STATUS DERMATOLOGIRegio

: Plantar pedisDistribusi

: BilateralEfluoresensi Primer

: PlakUkuran

: Numuler - PlakatJumlah

: MultipelEfluoresensi Sekunder: Skuama putih halusKonfigurasi

: Tidak adaE. PEMERIKSAAN PENUNJANG

Anjuran untuk melakukan pemeriksaan kerokan kulit dengan KOH 20%.

F. RESUMETelah diperiksa seorang pasien perempuan bernama Ny. G S berusia 53 tahun yang datang ke klinik spesialis Kulit dan Kelamin RS Husada dengan keluhan gatal yang di rasakan di kedua telapak kaki sejak + 1 bulan sebelum masuk rumah sakit. Rasa gatal di rasakan sekitar di nilai 5 dari skala total 10. Pasien juga mengeluh telapak kaki terasa tebal + 1 tahun sebelum masuk rumah sakit. Pada awal mula nya telapak kaki terasa tebal namun, pasien tidak terasa sangat terganggu sehingga tidak di garuk oleh pasien.

Pasien mempunyai riwayat darah tinggi dan mengkonsumsi obat darah tinggi Norvasc (amlodipine besylate) namun pasien tidak mengetahui berapa dosis yang dikonsumsi.

Pasien sudah berobat ke dokter spesialis Kulit dan Kelamin di kota Medan sudah 3 kali dan diberi krim dan pasien tidak mengetahui apa isi dari krim tersebut namun, tidak ada perbaikan.

Pasien juga mengaku sering melakukan pedicure di salon setiap 2 minggu sekali dan sering terasa basah di telapak kaki karena berkeringat.Pada pemeriksaan fisik dan status generalis didapatkan hasil :

Keadaan Umum

: Sakit ringan

Kesadaran

: Compos mentis

Tekanan Darah

: 120 / 70 mmHg

Nadi

: 82 x / menit, reguler, kuat angkat baik

Pernapasan

: 18 x / menit, reguler

Suhu

: 37,2 oCStatus dermatologikus pasien:

Regio

: Plantar pedisDistribusi

: BilateralEfluoresensi Primer

: PlakUkuran

: Numuler - PlakatJumlah

: MultipelEfluoresensi Sekunder: Skuama putih halusKonfigurasi

: Tidak ada

G. DIAGNOSIS

Diagnosis Kerja: Moccasin FootDiagnosis Banding: PsoriasisH. PENATALAKSANAANa. Non-medikamentosa Menghindari pedicure Menjaga kebersihan kaki dan menjaga kaki untuk selalu kering dan tidak lembap Tidak menggaruk lesib. Medikamentosa1. Anti jamur

: Griseofulvin

500mg2. Antipruritus (antihistamin): Loratadin

10 mg

3. Obat topikal

: - Asam Salisil6%- Asam benzoat 12%

- Vaselin album 30 gram

R/Fungistop500 mgtabno. XXVIII

S 1 dd Ipc

R/Loratadine10 mg

tabno. X

S 1 dd Ipc

R/Asam salisil

6%

Asam benzoat

12%

Vaselin albumad.

30 g

m.d. S.u.e

no. I

I. PROGNOSIS

Ad vitam

: BonamAd functionam: BonamAd kosmetikam: Bonam Ad sanationam: BonamJ. PEMERIKSAAN LANJUTANMelakukan kontrol kembali setelah obat habis.Moccasin Foot | 6