cara penanganan spesimen

Upload: sumaarnaanda

Post on 07-Aug-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/20/2019 Cara Penanganan Spesimen

    1/1

    RSUD TASIKMALAYA CARA PENANGANAN SPESIMEN

    NO. DOKUMEN017/LAB/2010

    NO.REVISI00

    HALAMAN1 /1

    STANDARPROSEDUR

    OPERASIONAL

    Tanggal Te!"#01$12$2010

    D"#e#a%&an'D"e()

    *. H . +a,",#- H"*aa# . M Ke,NIP. 11111 120 1 010

    Penge#"an

    Perlakuan khusus terhadap penanganan spesimen bahanpemeriksaan laboratorium untuk mencegah teradin!apencemaran lingkungan atau penularan pen!akitterhadap petugas laboratorium

    T(3(anUntuk mengantisipasi baha!a tercemarn!a lingkungandan tertularn!a petugas laboratorium akibat darispesimen bahan pemeriksaan laboratorium

    Ke!"3a&anKeseahteraan pega"ai dilaksanakan melalui aminankesehatan dan perlindungan kesehatan

    P-,e*(

    1. BAHAN SPESIMEN DARAH- #ahan spesimen darah setelah selesai pemeriksaan

    darah dibuang ke dalam saluran IPAL sedangkantabung direndam dalam "adah !ang berisi larutanklorin $%&

    2. BAHAN URINE- 'adah urine menggunakan "adah pot plastik

    dengan tutup berulir agar rapat(tak mudah tumpah- Setelah selesai pemeriksaan) urine dibuang ke

    dalam saluran IPAL sedangkan "adahn!a direndamdalam air !ang telah diberi bahan desin*ektan klorin$%

    . BAHAN 4AESES- 'adah *aeses menggunakan "adah pot plastik

    dengan tutup berulir agar rapat- Diperiksa sesuai dengan permintaan pemeriksaan

    dari dokter- Setelah selesai pemeriksaan *eses dan "adahn!a

    ditampung dalam plastik sampah medis

    - Langsung hari itu uga diba"a ke bagian inceneratoruntuk dimusnahkan &

    5. BAHAN SPUTUM- Pengambilan sputum dilakukan dengan

    menggunakan "adah pot plastik dengan tutupberulir agar rapat

    - Setelah selesai pemeriksaan sisa sputum dalam"adah dituangi klorin $% +$,-. dan didiamkan /0menit kemudian ditampung dalam plastik sampahmedis bersama "adahn!a

    - Dibuang(diba"a ke bagian incenerator untuk

    dimusnahkan pada hari itu uga. BAHAN CAIRAN TUBUH

    - #ahan dipindahkan kedalam botol(pot plastikdengan tutup berulir agar rapat

    - Setelah selesai pemeriksaan sisa cairan tubuhdibuang ke dalam saluran IPAL dan "adah direndamdalam air !ang telah diberi larutan klorin $% &&

    Un"# #e&a"#$& Masing1masing Sub bagian di Instalasi Lab2& K/ RSU TSK