cara daftar domain namecheap

3
Cara Daftar Domain di NameCheap.com syamsulalam.net /cara-daf tar-domain-namecheap/ Untuk melengkapi tutorial cara membuat website yang sudah ada, saya buat tutorial singkat tentang cara daftar domain di namecheap.com. Sebenarnya ada dua domain registrar yang sering saya gunakan untuk membeli domain, NameCheap.com dan Name.com, saya akan buat tutorial tentang dua domain registrar tersebut, tapi pertama-tama saya akan buat tutorial beli domain di namecheap dulu. Cara buat domain di NameCheap sebenarnya sederhana saja, intinya adalah pilih domain yang ingin anda beli, buat akun di NameCheap dan isikan detail diri anda, kemudian bayar dengan kartu kredit atau PayPal. Tentu saja saran saya adalah pilih domain yang anda rasa akan selalu anda gunakan, misalnya domain nama anda (contoh: SyamsulAlam.com untuk saya). Dengan begini anda akan punya alasan untuk order domain selama mungkin untuk berhemat (harga domain akan terus naik di masa depan, jadi beli sekarang dan pesan langsung 3 tahun, 5 tahun, atau 10 tahun biar hemat). Langkah-Langkah Cara Daftar Domain di NameCheap Langkah #1: Kunjungi http://www.namecheap.com kemudian ketikkan nama domain yang anda inginkan. Klik “Search”. Langkah #2: Pilih domain yang anda inginkan, yang berakhiran .com, .net, .org, atau bahkan yang lain dengan memberikan tanda centang di sampingnya. Klik “add to cart” pada domain yang anda ingin beli. Kemudian klik “Checkout” di jendela berikutnya. Langkah #3: Jika anda sudah memiliki akun, login ke NameCheap untuk melanjutkan pembelian domain anda. Jika anda belum punya akun bersama NameCheap, buatlah akun terlebih dahulu. Isikan setiap detail yang dibutuhkan untuk melanjutkan. Langkah #4: Masukkan detail informasi anda sebagai pendaftar domain dalam tahap ini. Pastikan semuanya benar, anda tak perlu untuk merahasiakan apapun pada pelanggan anda jika anda memiliki bisnis yang jujur. Setelah itu klik “Next Step” di bagian kanan atau klik “Save and Continue” di bagian bawah. Langkah #5: Anda bisa langsung klik “Next Step” atau ubah settings dari domain anda. Anda bisa meng-enable ‘Whois Guard’ agar tak ada yang dapat melihat detail informasi anda (bagi saya tidak perlu karena saya tak punya apapun untuk disembunyikan). Anda juga bisa mengatur name server anda di sini. Masukkan name server hostgator anda di sini jika anda menggunakan hostgator sebagai hosting anda. Detail name server anda biasanya sudah di kirim ke email anda oleh perusahaan hosting yang anda gunakan. Jika anda ingin meng-forward URL anda ke URL lain, anda juga bisa men-setting-nya di sini. Setelah semuanya beres, klik “Save and Continue”. Langkah #6: Pastikan domain yang anda beli sudah benar, kemudian pilih cara pembayaran yang anda inginkan. Anda bisa menggunakan kartu kredit atau PayPal untuk pembayaran. Jika anda membayar dengan PayPal, anda akan diarahkan ke halaman pembayaran PayPal. Langkah #7: Login ke PayPal akun milik anda, bayar, dan setelah NameCheap mengonfirmasi pembayaran anda, akan diarahkan ke halaman Summary yang berisi ringkasan dari pembelian anda barusan. Detail ini dapat anda print, sementara itu domain yang baru saja anda beli kini

Upload: thariq16

Post on 29-Sep-2015

8 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

  • Cara Daftar Domain di NameCheap.comsyamsulalam.net /cara-daf tar-domain-namecheap/

    Untuk melengkapi tutorial cara membuat website yang sudah ada, saya buat tutorial singkat tentang cara daftardomain di namecheap.com. Sebenarnya ada dua domain registrar yang sering saya gunakan untuk membelidomain, NameCheap.com dan Name.com, saya akan buat tutorial tentang dua domain registrar tersebut, tapipertama- tama saya akan buat tutorial beli domain di namecheap dulu.

    Cara buat domain di NameCheap sebenarnya sederhana saja, intinya adalah pilih domain yang ingin anda beli,buat akun di NameCheap dan isikan detail diri anda, kemudian bayar dengan kartu kredit atau PayPal.

    Tentu saja saran saya adalah pilih domain yang anda rasa akan selalu anda gunakan, misalnya domain namaanda (contoh: SyamsulAlam.com untuk saya). Dengan begini anda akan punya alasan untuk order domain selamamungkin untuk berhemat (harga domain akan terus naik di masa depan, jadi beli sekarang dan pesan langsung 3tahun, 5 tahun, atau 10 tahun biar hemat).

    Langkah-Langkah Cara Daf tar Domain di NameCheapLangkah # 1: Kunjungi ht tp://www.namecheap.com kemudian ketikkan nama domain yang anda inginkan. KlikSearch.

    Langkah # 2: Pilih domain yang anda inginkan, yang berakhiran .com, .net, .org, atau bahkan yang lain denganmemberikan tanda centang di sampingnya. Klik add to cart pada domain yang anda ingin beli. Kemudian klikCheckout di jendela berikutnya.

    Langkah # 3: Jika anda sudah memiliki akun, login ke NameCheap untuk melanjutkan pembelian domainanda. Jika anda belum punya akun bersama NameCheap, buatlah akun terlebih dahulu. Isikan setiap detail yangdibutuhkan untuk melanjutkan.

    Langkah # 4: Masukkan detail informasi anda sebagai pendaftar domain dalam tahap ini. Pastikan semuanyabenar, anda tak perlu untuk merahasiakan apapun pada pelanggan anda jika anda memiliki bisnis yang jujur.Setelah itu klik Next Step di bagian kanan atau klik Save and Cont inue di bagian bawah.

    Langkah # 5: Anda bisa langsung klik Next Step atau ubah settings dari domain anda.

    Anda bisa meng-enable Whois Guard agar tak ada yang dapat melihat detail informasi anda (bagi saya tidakperlu karena saya tak punya apapun untuk disembunyikan).

    Anda juga bisa mengatur name server anda di sini. Masukkan name server hostgator anda di sini jika andamenggunakan hostgator sebagai hosting anda. Detail name server anda biasanya sudah di kirim ke email andaoleh perusahaan hosting yang anda gunakan.

    Jika anda ingin meng- forward URL anda ke URL lain, anda juga bisa men-setting-nya di sini. Setelah semuanyaberes, klik Save and Cont inue.

    Langkah # 6: Past ikan domain yang anda beli sudah benar, kemudian pilih cara pembayaran yang andainginkan. Anda bisa menggunakan kartu kredit atau PayPal untuk pembayaran. Jika anda membayar denganPayPal, anda akan diarahkan ke halaman pembayaran PayPal.

    Langkah # 7: Login ke PayPal akun milik anda, bayar, dan setelah NameCheap mengonfirmasi pembayarananda, akan diarahkan ke halaman Summary yang berisi ringkasan dari pembelian anda barusan.

    Detail ini dapat anda print, sementaraitu domain yang baru saja anda beli kini

  • sudah ada dalam akun NameCheapanda. NameCheap juga akan meng-email anda untuk detail tambahan. Dan,begitulah cara daftar domain diNameCheap. Cukup mudah kan?

    Untuk tutorial cara mengintegrasikandomain dengan hosting anda(hostgator), silakan cek tutorial caramembuat site dengan WordPress SelfHosting ini

    Jika ada pertanyaan seputarpendaftaran domain di NameCheap, silakan gunakan kotak komentar di bawah.

  • syamsulalam.net http://www.syamsulalam.net/tentang-syamsul-alam/

    Tentang Penulis: Syamsul AlamSaya adalah penulis report ini

    Sekaligus pemilik situs tutorial bisnis online gratis terbesar di Indonesia (serius, jika tidak sekarang ya nantidi masa depan). Anda bisa belajar tutorial gratis dalam f ormat video tentang SEO, WordPress, EmailMarketing, Toko Online, dan banyak lagi di situs saya: http://www.syamsulalam.net/

    Selain video, tutorial, dan report gratis yang saya bagi di SyamsulAlam.net, saya juga memiliki beberapaproduk premium yang saya yakin anda pasti akan sangat suka.

    Beberapa produk saya antara lain:

    Premium Membership Keanggotaan premium di SyamsulAlam.net untuk akses SELURUH produkpremium saya yang ada sekarang dan yang akan ada nanti di masa depan. Membeli membership inisama artinya dengan membeli akses ke seluruh e-course saya.SEO Linking Guide E-Course yang membahas topik SEO, lebih spesif ik tentang cara membangunlink, strategi link building yang benar, aman, dan super duper ef ektif , dan sangat banyak lagi.Ulimate On Page SEO E-Course yang membahas topik SEO, secara khusus tentang on-page SEOsuper duper sakti yang mengijinkan anda untuk dengan lebih mudah ranking lebih t inggi daripadakompetitor anda yang membangun link sekalipun. E-course ini sudah termasuk dalam SEO LinkingGuide.Link Building Manual E-Course yang membahas topik SEO, secara khusus tentang panduan superlengkap tentang cara membangun link massal dari beragam tipe link yang ada, sekaligus panduantentang cara meng-outsource proses link building anda ke pihak ketiga. E-course ini sudah termasukdalam SEO Linking Guide.Dan banyak lagi yang masih draf t di hard disk saya, menunggu untuk saya launch.

    Jika anda suka yang gratis-gratis dan alergi dengan yang bayar-bayar (hahaha), saya punya banyaktutorial gratis dan report gratis super duper keren di SyamsulAlam.net, jadi pastikan anda mampir dan jadisubscriber mailing list f eedburner saya.

    Terima kasih karena telah membaca report ini,

    Salam senyum!

    ~Syamsul Alam C.E.O Lusmo Digital.