buku besar 1

33
 RENCANA PELAKSANAAN PEMELAJARAN (RPP)  Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kedawung Mata Pelajaran : Perdagangan Kelas/Semester : X/I Program Keahlian : Perdagangan Waktu : 24 x 45 menit Stan dar Kompetensi : Melakukan Proses Administras i Transaksi Kompetensi Dasar : Menyiapkan formulir atau berkas berkas administrasi 1.1 Daftar formulir atau berkas berkas administrasi diidentifikasi sesuai dengan  prosedur perusahaan 1.2 Formulir atau berkas administrasi 1.3 dipersiapkan sesuai dengan daftar yang telah ditetapkan Indikator : 1. Menjelaskan pengertian administrasi 2. Menyimpulkan manfaat administrasi transaksi 3. Menjelaskan keterkaitan unsure unsure administrasi Transaksi 4. Mengid ent ifik asi pro sed ur admini str asi transaksi pada perusahaan kecil dan  perusahaan besar 5. Menjelaskan contoh format administrasi transaksi A. Pendekatan : Komunikatif, Interaktif, Pakem B. Tujuan Pemelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian administrasi Transaksi 2. Siswa dapat mengungkapkan kembali manfaat Administrasi Transaksi 3. Siswa dapat menjelaskan keterkaitan unsure – unsure Administrasi Transaksi

Upload: ady-nuramdani-purwanto

Post on 10-Jul-2015

608 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 1/33

RENCANA PELAKSANAAN PEMELAJARAN

(RPP)

 Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kedawung

Mata Pelajaran : Perdagangan

Kelas/Semester : X/I

Program Keahlian : Perdagangan

Waktu : 24 x 45 menit

Standar Kompetensi : Melakukan Proses Administrasi Transaksi

Kompetensi Dasar : Menyiapkan formulir atau berkas – berkas

administrasi

1.1 Daftar formulir atau berkas – berkas

administrasi diidentifikasi sesuai dengan

 prosedur perusahaan

1.2 Formulir atau berkas administrasi

1.3 dipersiapkan sesuai dengan daftar yang

telah ditetapkan

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian administrasi2. Menyimpulkan manfaat administrasi

transaksi

3. Menjelaskan keterkaitan unsure – unsure

administrasi Transaksi

4. Mengidentifikasi prosedur administrasi

transaksi pada perusahaan kecil dan

 perusahaan besar 

5. Menjelaskan contoh format administrasi

transaksi

A. Pendekatan : Komunikatif, Interaktif, Pakem

B. Tujuan Pemelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian

administrasi Transaksi

2. Siswa dapat mengungkapkan kembali

manfaat Administrasi Transaksi

3. Siswa dapat menjelaskan keterkaitan

unsure – unsure Administrasi

Transaksi

Page 2: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 2/33

4. Siswa dapat mengidentifikasi prosedur 

administrasi pada perusahaan kecil

dan perusahaan besar 

C. Materi Pelajaran : 1. Pengertian Administrasi transaksi

2. Manfaat administrasi transaksi

3. Unsur – unsure administrasi transaksi

4. Prosedur administrasi transaksi pada

 perusahaan besar dan perusahaan

kecil

5. Format administrasi Transaksi

D. Metode Pemelajaran : Ceramah, Tanya jawab, diskusi

E. Media pemelajaran : Macam – macam contoh format administrasi

Transaksi

F. Alat/sumber belajar : 1. Modul Proses Administrasi Transaksi, Lilis

Liza Y, SMK Negeri 1 Kedawung, 2007

2. Pengantar Bisnis, Atep Adya Brata, Armico,

1989

3. Melakukan Administrasi Transaksi,

Sutrisno,

Yudistira, 2007

G. Skenario Pemelajaran :

I. Pertemuan I :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru tentang pengertian

administrasi transaksi

 b. Bertanya – jawab

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mengerjakan soal post - testII. Pertemuan 2 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

Page 3: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 3/33

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak deskripsi guru tentang manfaat administrasi

transaksi melalui contoh – contoh yang actual

 b. Siswa menulis kesimpulannya

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mengungkapkan kembali kesimpulannya

III. Pertemuan 3 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru tentang unsure - unsure

administrasi transaksi

 b. Bertanya – jawab

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mengungkapkan kembali unsure - unsure

administrasi transaksi

IV. Pertemuan 4 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru tentang Prosedur 

administrasi

transaksi pada perusahaan besar dan perusahaan kecil

 b. Siswa mengidentifikasi prosedur administrasi transaksi pada

 perusahaan kecil dan perusahaan besar 

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mengerjakan soal post – test

V. Pertemuan 5 :I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

Page 4: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 4/33

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru tentang contoh format

administrasi transaksi

 b. Siswa membagi kelompok untuk berdiskusi pada pertemuan

selanjutnya

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Masing – masing kelompok membagi tema diskusi untuk 

 pertemuan berikutnya

VI. Pertemuan 6 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 1 mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya,

yaitu tentang daftar harga barang, daftar harga konsumen,

daftar pesanan konsumen

 b. Bersama – sama membuat kesimpulan terakhir 

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan tentang hasil diskusi

VII. Pertemuan 7 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 2 mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya,

yaitu tentang buku pembelian, buku penjualan, kartu

 persediaan.

 b. Bersama – sama membuat kesimpulan terakhir 

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan tentang hasil diskusiVIII. Pertemuan 8 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

Page 5: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 5/33

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 3 mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya,

yaitu tentang faktur, nota, kwitansi.

 b. Bersama – sama membuat kesimpulan terakhir 

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan tentang hasil diskusi

H. Penilaian :

1. Bentuk soal : Essai

2. Soal :

Jawablah pertanyaan – pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar !

1. Apa yang dimaksud dengan adminstrasi transaksi ?

2. Jelaskan manfaat administrasi transaksi !

3. Sebutkan unsure – unsure administrasi transaksi !

4. Jelaskan perbedaan prosedur administrasi transaksi pada perusahaan

 besar dengan perusahaan kecil !

5. Tuliskan macam – macam contoh format administrasi transaksi !

3. Kunci Jawaban :

1. Administrasi transaksi adalah mencatat segala sesuatu kejadian yang

 behubungan dengan penjualan secara sistematis.

2. Manfaat adminisrasi penjualan :

Memudahkan pelaksanaan kegiatan

Memperkecil resiko kehilangan barang

Mengetahui perkembangan perusahaan

3. Unsur – unsure administrasi penjualan :

Manusia

Uang

Peralatan dan perlengkapan

Tempat

Metode

Kegiatan transaksi

4. Perbedaan prosedur administrasi pada perusahaan besar dan

 perusahaan

kecil :

A. Pada perusahaan kecil :

Page 6: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 6/33

Dalam perusahaan kecil, pelaksanaan dan pengadaan barang

dagangannya dilakukan sendiri, seperti pesanan, pengarsipan

faktur, pelaksanaan pembayaran, persediaan barang dagangan,

retur dan klaim.

B. Pada Perusahaan Besar, administrasi penjualan lebih besar,

dimana

kegiatan pengadaan dan penjualan dilakukan oleh pegawai/orang

yang berlainan.

5. Macam – macam contoh format administrasi transaksi, seperti

daftar harga barang, daftar pesanan konsumen, buku pembelian,

 buku penjualan, nota, faktur, kwitansi, kartu persediaan,

“TERLAMPIR”.

I. Pedoman Penilaian :

NO. JAWABAN SKOR  

1. BENAR 10

2. BENAR 10

3. BENAR 104. BENAR 20

5. BENAR 50

Jumlah 100

Nilai akhir = perolehan skor x skor ideal

Skor maksimal

Kedawung, Juli 2009Mengetahui,

Kepala SMK Negeri 1 Kedawung Guru Mata Pelajaran

Drs.H. WAWAN SISWANDI,M.MPd LILIS LIZA YULIAWATI, S.Pd

NIP.131 470 827 NIP.132 169 706

RENCANA PELAKSANAAN PEMELAJARAN

(RPP)

Page 7: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 7/33

 Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kedawung

Mata Pelajaran : Perdagangan

Kelas/Semester : X/I

Program Keahlian : Perdagangan

Waktu : 9 x 45 menit

Standar Kompetensi : Melakukan Proses Administrasi Transaksi

Kompetensi Dasar : Menyiapkan formulir atau berkas – berkas

Administrasi

I.3 Formulir atau berkas administrasi

diperiksa

kembali kelengkapannya

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian macam – macam

 bukti Transaksi

2. Menjelaskan cara membuat format

administrasi transaksi dengan memeriksa

kembali kelengkapannya

3. Mengidentifikasi format administrasi yang

dipelajari di sekolah dengan hasil observasi

ke perusahaan

A. Pendekatan : Edukatif, Interaktif, Contextual Teaching

Learning/CTL

B. Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian

macam – macam administraksi transaksi

2. Siswa dapat membuat format macam – 

macam administrasi transaksi dengan

memeriksa kembali kelengkapannya

3. Siswa dapat mengidentifikasi format

administrasi transaksi yang dipelajari di

sekolah dengan hasilobservasi ke

 perusahaan berupa kliping

C. Materi Pemelajaran : 1. Pengertian macam – macam administrasi

transaksi (daftar konsumen, daftar pesanankonsumen, daftar harga barang, buku

 pembelia/ penjualan, faktur, nota, kwitansi,

kartu persediaan)

Page 8: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 8/33

2. Macam – macam format administrasi

transaksi

D. Metode Pemelajaran : Ceramah, Tanya – jawab, penugasan,

observasi.

E. Media Pemelajaran : Blanko- blangko administrasi transaksi

F. Alat/sumber belajar : 1. Modul Proses Administrasi Transaksi,

Lilis Liza Y, SMK Negeri 1 Kedawung,

2007

2. Pengantar Bisnis, Atep Adya Brata,

Armico, 1989

3. Melakukan Administrasi Transaksi,

Sutrisno, Yudistira, 2007

G. Skenario Pemelajaran :

I. Pertemuan I :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru tentang macam - macam

administrasi transaksi

 b. Bertanya – jawab

c. Siswa menyimpulkan materi tersebut

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Post –test

II. Pertemuan 2 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara membuat

format administrasi transaksi dan emmeriksa kembalikelengkapannya

 b. Siswa membuat contoh format administrasi transaksi dan

memeriksa kembali kelengkapannya

Page 9: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 9/33

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan tugas untuk membuat kliping format

administrasi transaksi sebagai hasil observasi masing – 

masing kelompok ke berbagi perusahaan, untuk pertemuan

 berikutnya.

III. Pertemuan 3 :

I. Kegiatan Pendahuluan (15menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyusun kliping hasil observasi ke perusahaan yaitu

tentang format administrasi dengan masing – masing

kelompok 

 b. Siswa membuat komentar tentang perbedaan format

administrasi

transaksiyang di pelajari disekolah dengan hasil

observasinya.

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Kliping dan komentar dikumpulkan

 b. Guru memberikan penilaian

H. Penilaian :

1. Bentuk soal : Essay

2. Soal :

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar !

1. Apa yang dimaksud dengan :

a) Daftar harga barang

 b) Daftar Konsumen

c) Faktur 

d) Nota

e) Kwitansi

2. Apa perbedaan faktur dengan nota ?

3. Buatlah format administrasi transaksi :

a) Faktur   b) Nota

c) Kwitansi

3. Kunci Jawaban :

Page 10: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 10/33

1. a) Daftar harga barang adalah daftar dari eberapa barang

yang

disusun dalam sebuah buku/lembaran yang dilengkapi

dengan keterangan jual beli/katalogus

 b) Daftar konsumen adalah daftar nama – nama konsumen

dengan alamatnya yang akan membeli barang di took 

c) Faktur adalah daftar perincian barang ynag dibeli secara

kredit/bukti pembelian kredit

d) Nota adalah daftar perincian arang yang dibeli secara

kredit

e) Kwitansi adalah bukti pembelian secara kredit,

sedangkan

nota secara tunai

2. Faktur adalah bukti pembelian secara kredit, sedangkan

nota

secara tunai

3. Format faktur, nota, kwitansi (terlampir)

I. Pedoman Penilaian

 NO JAWABAN SKOR  

1 Benar 30

2 Benar 10

3 Benar 60

Jumlah 100

Nilai akhir = perolehan skor x skor ideal (100)

Skor maksimal

Kedawung, Juli 2009

Mengetahui,

Kepala SMK Negeri 1 Kedawung Guru Mata Pelajaran

Page 11: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 11/33

Drs.H. WAWAN SISWANDI,M.MPd LILIS LIZA YULIAWATI, S.PdNIP.131 470 827 NIP.132 169 706

RENCANA PELAKSANAAN PEMELAJARAN

(RPP)

Page 12: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 12/33

 Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kedawung

Mata Pelajaran : Perdagangan

Kelas/Semester : X/I

Program Keahlian : Perdagangan

Waktu : 24 x 45 menit

Standar Kompetensi : Melakukan Proses Administrasi Transaksi

Kompetensi Dasar : 2. Menjelaskan kepada pelanggan mengenai

formulir atau berkas – berkas administrasi

yang diperlukan

2.1 Bahasa yang mudah dimengerti

dalam menjelaskan formulir 

administrasi transaksi

2.2 Isi dan kelengkapan formulir 

administrasi transaksi telah dimengerti

dengan baik oleh pelanggan

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian komunikasi

2. Menjelaskan komponen komunikasi

3. Mengidentifikasi cara komunikasi

4. Menggunakan media berkomunikasi

5. Membuat scenario cara menjelaskan isi

administrasi transaksi/bukti Transaksi

6. Menyusun Instrumen pertanyaan bahwa

 pelanggan telah mengerti isi

administrasi transaksi/ bukti transaksi

A. Pendekatan : Interaktif, Contextual Teaching Learning/CTL

B. Tujuan Pemelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian

komunikasi

2. Siswa dapat menjelaskan komponen

komunikasi

3. Siswa dapat mengidentifikasi cara

 berkomunikasi

4. Siswa dapat menggunakan berbagai media

komunikasi5. Siswa dapat membuat scenario cara

menjelaskan administrasi penjualan dengan

 bahsa yang mudah dimengerti oleh

Page 13: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 13/33

pelanggan

6. Siswa dapat menyusun instrument pertanyaan

 bahwa administrasi penjualan telah dimengerti

dengan baik oleh pelanggan

C. Materi Pemelajaran : 1. Pengertian komunikasi

2. Komponen komunikasi

3. Cara berkomunikasi

4. Media komunikasi

5. Bahasa yang baik dan mudah mengerti

dalam menjelaskan administrasi penjualan

kepada pelanggan

D. Metode Pemelajaran : Ceramah, Tanya jawab, simulasi

E. Media pemelajaran : blanko – blanko administrasi penjualan,

telepon

F. Alat/ sumber belajar : 1. Modul Proses Administrasi Transaksi, Lilis

Liza Y, S.Pd, SMKN 1 Kedawung 2007

2. Pengantar Bisnis, Atep Adya Brata, Armico,

1989

3. Melakukan Proses Administrasi Transaksi,

Yudistirs, 2007

G. Skenario Pemelajaran :

I. Pertemuan I :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru mengenai pengertian

komunikasi

 b. Bertanya jawab

c. Siswa menyimpulkan

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. post – test

II. Pertemuan 2 :1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

Page 14: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 14/33

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru mengenai komponen

komunikasi

 b. Bertanya jawab

c. Siswa menyimpulkan

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. post – test

III. Pertemuan 3 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan yang guru tentang cara

 berkomunikasi perseorangan maupun kelompok 

 b. Siswa mengidentifikasi cara berkomunikasi perseorangan

maupun kelompok 

c. Siswa memberikan contoh cara cara berkomunikasi dengan

 perseorangan maupun kelompok 

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. post – test

IV. Pertemuan 4 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak contoh yang diberikan oleh guru dalam

menggunakan media komunikasi untuk menghubungi

 pelanggan

 b. Siswa secara bergiliran mempraktekannya, karena

diperkirakan waktunya tidak cukup bisa dilanjutkan pada

 pertemuan selanjutnya3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan koreksi dari hasil praktek siswa

dalam menggunakan media komunikasi untuk 

Page 15: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 15/33

menghubungi pelanggan.

V. Pertemuan 5 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa secara bergiliran mempraktekkan cara nenggunakan

media komunikasi senbagai lanjutan dari pertemuan

sebelumnya

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan koreksi dari hasil praktek 

tersebut

VI. Pertemuan 6 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru mengenai cara

menjelaskan formulir administrasi transaksi denagn

menggunakan bahasa yang baik dan mudah dimengerti ole

 pelanggan

 b. Siswa membuat scenario cara menjelaskan formulir 

administrasi penjualan dengan mudah menggunakan bahasa

yang baik dan mudah dimengerti oleh pelanggan

3.kegiatan Penutup (20 menit)

a. Guru memberikan koreksi dan penilaian

VII. Pertemuan 7 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsic. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

Page 16: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 16/33

a. Siswa menyimak contoh yang diberikan oleh guru dalam

membuat instrument pertanyaan untuk pelanggan apakah

 pelanggan sudah menerti mengenai formulir administrasi

transaksi yang sudah dijelaskan

 b. Siswa membuat instrument pertanyaan untuk menanyakan

apakah pelanggan sudah mengerti mengenai formulir 

administrasi transaksi yang sudah dijelaskan

3.kegiatan Penutup (20 menit)

a. Guru memberikan koreksi dan penilaian

VIII. Pertemuan 8 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Guru menugaskan siswa untuk mengadakan simulasi untuk 

menjelaskan kepada pelanggan mengenai formulir administrasi

 penjualan yang diperolehnya sebagai bukti transaksi dengan

menggunakan tempat di toko sekolah

3.kegiatan Penutup (20 menit)

a. Di kelas, guru memberikan ulasan dan penilaian

H. Penilaian :

1. Bentuk soal : Essay

2. Soal :

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar !

1. Apa yang dimaksud dengan komunikasi !

2. Sebutkan komponen – komponen komunikasi

3. Jelaskan 2 cara berkomunikasi

4. Sebutkan media komunikasi

5. Buatlah scenario untuk menjelaskan nota dengan menggunakan

 bahasa yang baik dan mudah dimengerti oleh pelanggan

3.Kunci Jawaban :

1. Komunikasi adalah suatu cara menyampaiakan ide /gagasandiantara 2 orang atau lebih unutk mencapai respon yang baik 

2. Komponen – komponen komunikasi :

a) Komunikator 

Page 17: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 17/33

 b) Pesan

c) Komunikan

d) Saluran

e) Respon

3. Cara berkomunikasi :

a) Komunikasi Perseorangan

- Menentukan situasi dan kondisi yang tepat

- mengucapkan salam dengan nada yang manis, sopan,

dan menarik 

- Menggunakan bahasa tubuh

- Mengucapkan terima kasih atau salam

 b) Komunikasi kelompok :

- kelompok kecil (small group communication)

Caranya hamper sama dengan komunikasi

 perseorangan, hanya dalam komunikasi kelompok 

kecil volume suara harus levih keras dan persiapan

untul pokok pembicaraan harus lebih matang. Seperti

guru yang mengajar kepada murid di kelas

- Kelompok Besar (Big group communication)

Hampir sama denan komunikasi kelompok kecil,

hanya dalam komunikasi kelompok besar suaranya

harus lebih keras lagi dan hanya terjadi komunikasi

satu arah saja, seperti kampanye di lapangan

4. Media komunikasi :

- telepon

- email

- pertemuan

- internet

- surat

5. Contoh scenario untuk menjelaskan nota kepada pelanggan dengan

menggunakan bahasa yang baik dan mudah dimegerti ole

 pelanggan :

- Ibu, ini niotanya sebagai bukti transaksi atas

 barang – barang yang sudah dibeli oleh ibu- Barang yang dibeli oleh ibu adalah 100 botol

kecap merx X, harga satuannya Rp. 4.000,

sehingga jumlah yang harusdibayar oleh ibu

Page 18: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 18/33

adalah Rp. 400.000, dan yang menandatangani

notanya adalah TN. Joko

- Silahkan dibayar di kasir, terima kasih.

I. Pedoman Penilaian :

No JAWABAN SKOR  

1. Benar 10

2. Benar 10

3. Benar 40

4. Benar 105. Benar 40

JUMLAH 100

Nilai akhir = perolehan skor x skor ideal

Skor maksimal

Kedawung, Juli 2009

Mengetahui,

Kepala SMK Negeri 1 Kedawung Guru Mata Pelajaran

Drs.H. WAWAN SISWANDI,M.MPd LILIS LIZA YULIAWATI, S.PdNIP.131 470 827 NIP.132 169 706

RENCANA PELAKSANAAN PEMELAJARAN

(RPP)

 Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kedawung

Mata Pelajaran : Perdagangan

Kelas/Semester : X/2

Page 19: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 19/33

Program Keahlian : Perdagangan

Waktu : 21 x 45 menit

Standar Kompetensi : Melakukan Proses Administrasi Transaksi

Kompetensi Dasar : 3. Mengisi formulir atau berkas – berkas

administrasi yang diperlukan

3.1 Pengisian formulir atau berkas – berkas

diketahui oleh pelanggan

3.2 Isi atau berkas – berkas administrasi

yang disetujui oleh pelanggan

Indikator : 1. Mengisi formulir dan berkas- berkas

administrasi pembelian sesuai dengan SOP

 perusahaan

2. Mengisi formulir dan berkas – berkas

administrasi pembelian sesuai dengan SOP

 perusahaan

3. Mengisi buku persediaan barang sesuai

dengan SOP perusahaan

A. Pendekatan : Interaktif, Contextual Teaching Learning/CTL

B. Tujuan Pemelajaran : 1. Siswa dapat mengisi formulir dan berkas – 

 berkas administrasi pembelian sesuai dengan

SOP perusahaan

2. Siswa dapat Mengisi buku persediaan barang

sesuai dengan SOP perusahaan

C. Materi Pemelajaran : 1. Berkas – berkas administrasi pembelian

2. Berkas – berkas administrasi transaksi

Penjualan

3. Kartu persediaan

D. Metode Pemelajaran : Tanya jawab, simulasi

E. Media Pemelajaran : blanko – blanko administrasi transaksi,

kalkulator 

F. Alat/ Sumber Belajar : 1. Modul Proses Administrasi Transaksi,

Lilis Liza Y, SMK Negeri 1 Kedawung,2007

2. Pengantar Bisnis, Atep Adya Brata,

Armico, 1989

Page 20: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 20/33

3. Melakukan Administrasi Transaksi,

Sutrisno, Yudistira, 2007

G. Skenario Pemelajaran :

I. Pertemuan I :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru tentang contoh nota

 perminyaan barang dan surat pesanan

 b. Siswa mengerjakan soal latihan yang diberiakn oleh guru

tentang nota permintaa barang dan surat pesanan sebgai

administrasi penjualan

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa bersama – sama guru membahas soal latihan yang

dikerjakan siswa

II. Pertemuan 2 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru tentang cara pengisian

faktur sebagai administrasi penjualan

 b. Siswa mengerjakan soal latihan yang diberiakn oleh guru

yaitu nota

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa bersama – sama guru membahas soal latihan faktur 

III. Pertemuan 3 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsic. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru tentang bagaimana cara

Page 21: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 21/33

mengisi nota sebagai administrasi transaksi penjualan

 b. Siswa mengerjakan soal latihan yang diberiakn oleh guru

yaitu nota

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa bersama – sama guru membahas soal latihan yang

sudah dikerjakan

IV. Pertemuan 4 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru tentang cara mengisi

kwitansi sebagai administrasi transaksi penjualan

 b. Siswa mengerjakan soal latihan yang diberiakn oleh guru

yaitu tentnag kwitansi

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa bersama – sama guru membahas soal latihan yang

sudah dikerjakan

V. Pertemuan 5 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru tentang cara mengisi

kartu persediaan

 b. Siswa mengerjakan soal latihan yang diberiakn oleh guru

yaitu kartu persediaan

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa bersama – sama guru membahas soal latihan yang

sudah dikerjakan

VI. Pertemuan 6 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

Page 22: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 22/33

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa melakukan simulasi pembelian dan penjualan dalam

kelompok 

 b. Formulir yang sudah diisi sebagai hasil dari simulasi

dikumpulkan

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan tentang simulasi

VII. Pertemuan 7 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa mempraktekkan langsung di toko milik sekolah

mengenai administrasi pembelian dan administrasi transaksi

 penjualan

 b. Siswa membuat kesimpulan tentang kegiatan terebut

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan penilaian

H. Penilaian :

1. Bentuk Soal : Essay

2. Soal :

Jawablah pertanyaan – pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar 

1) Apa saja yang harus ada dalam nota permintaan barang !

2) Apa yang dimaksud dengan surat pesanan !

3) Apa saja yang harus dalam faktur !

4) Pada tanggal 25 Desember 2007, Tn. Fawwaz yang beralamat di Jl.

Randu no.65 melakukan pembelian barang di toko Pembina Jl.

Tuparev no 12. Cirebon, adapun barang tersebut adalah :

- 100 lusin buku tulis XYZ dengan harga Rp.

17.000/lusin

- 50 rim kertas hvs 80 gr dengan harag Rp.

34.000/lusin

Diminta : Buatkan notanya !3. Kunci Jawaban :

1) Yang harus ada dalam no ta permintaan barang :

- Jenis barang dan spesifikasinya

Page 23: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 23/33

- Banyaknya barang yang diminta

- Otorisasi

- Tanggal permintaan

2) Surat pesanan adalah surat yang dikirimkan pembeli dimana isinya

tentang pemesana barang

3) Yang harus ada dalam faktur :

- Nama pelanggan beserta alamatnya

- Nama barang dan spesifikasi

- Jumlah barang

- Harga satuan

- Jumlah harga

- Jumlah yang harus dibayar oleh konsumen

- Otorisasi penerimaan dan penyerahan

- Syarat Pembayaran

TOKO PEMBINA

JL.TUPAREV NO.12

CIREBON

Kepada Yth : Tn. Fawwaz

Jl. Randu no.65

Cirebon

Page 24: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 24/33

FAKTUR 

 No.1/Pembina/PJ/12/2007

NO

NAMA

BARANG BANYAKNYA

HARGA

SATUAN

JUMLAH

HARGA

1.Buku Tulis

XYZ100 lusin 17.000 1.700.000

2.Kertas HVS 80

gr 50 rim 34.000 1.700.000

Jumlah 3.400.000

Yang menerima, Hormat kami,

Tn. Fawwaz Tn. Fariq

Toko Pembina

I. Pedoman Penilaian :

NO JAWABAN SKOR  1 Benar 20

2 Benar 10

3 Benar 30

4 Benar 40

Page 25: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 25/33

Jumlah 100

Nilai akhir = perolehan skor x skor ideal

Skor maksimal

Kedawung, Juli 2009

Mengetahui,

Kepala SMK Negeri 1 Kedawung Guru Mata Pelajaran

Drs.H. WAWAN SISWANDI,M.MPd LILIS LIZA YULIAWATI, S.Pd

NIP.131 470 827 NIP.132 169 706

RENCANA PELAKSANAAN PEMELAJARAN

(RPP)

 Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kedawung

Mata Pelajaran : Perdagangan

Kelas/Semester : X/2

Program Keahlian : Perdagangan

Waktu : 36 x 45 menit

Standar Kompetensi : Melakukan Proses Administrasi Transaksi

Kompetensi Dasar : 4. Menghubungi pihak – pihak terkait

Page 26: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 26/33

4.1. Pihak – pihak lain diidentifikasi

sesuai dengan prosedur perusahaan

4.2. Pihak – pihak lain dihubungi sesuai

dengan perusahaan

4.3. Hasil kesepakatan dengan pihak lain

dicatat dan dikonfirmasi kembali

4.4. Hasil kesepakatan tersebut

diberitahukan kepada pelanggan

Indikator : 1. Mengidentifikasi pihak – pihak yang terkait

dengan transaksi

2. Menghubungi pihak – pihak terkait

dengan transaksi

3. Menbuat kesepakatan transaksi

A. Pendekatan : Interaktif, Contextual Teaching Learning/CTL

B. Tujuan Pemelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan teori ACE

2. Siswa dapat mejelaskan penertian jual beli

3. Siswa dapat menjelaskan pihak – pihak 

yang terkait

4. Siswa dapat mengidentifikasi jenis

 perjanjian jual beli

5. Siswa dapat mengidentifikasi hal – hal yang

harus termuat dalam surat perjanjian jual

 beli

6. Siswa dapat membuat format surat

 perjanjian jual beli

7. Siswa dapat membuat surat perjanjian jual

Beli

8. Siswa dapat mengkomunikasikan hasil

kesepakatan perjanjian jual beli kepada

 pelanggan

C. Materi Pemelajaran : 1. Teori ACE

2. Pihak – pihak terkait dengan transaksi

3. Membuat jesepakatan transaksi

D. Metode Pemelajaran : Ceramah, Tanya jawab, diskusi, simulasiE. Media Pemelajaran : Format surat perjanjian jual beli

F. Alat/ Sumber Belajar : 1. Modul Proses Administrasi Transaksi,

Lilis Liza Y, SMK Negeri 1 Kedawung,

Page 27: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 27/33

2007

2. Pengantar Bisnis, Atep Adya Brata,

Armico, 1989

3. Melakukan Administrasi Transaksi,

Sutrisno, Yudistira, 2007

G. Skenario Pemelajaran :

I. Pertemuan I :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru mengenai Teori ACE

 b. Bertanya jawab

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Post - test

II. Pertemuan 2 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru mengenai pihak – pihak 

yang terkait dengan transaksi

 b. Siswa berdiskusi untuk menentukan pihak – pihak terkait

dengan transaksi

c. Siswa membuat hasil kesimpulan dari hasil diskusi tersebut

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan penilaian dari hasil diskusi

tersebut

III. Pertemuan 3 :1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

Page 28: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 28/33

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru mengenai pengertia jual

 beli

 b. Bertanya jawab

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mengerjakan soal post - test

IV. Pertemuan 4 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan Guru mengenai hal – hal yang

harus termuat dalam surat perjanjian jual beli

 b. Siswa membuat kesimpulan

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mengungkapkan kembali hal – hal yang harus termuat

dalam perjanjian jual beli

V. Pertemuan 5 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa membuat format surat perjanjian jual beli

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Guru memberikan penilaian

VI. Pertemuan 6 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :a. Siswa membuat surat perjanjian jual beli yang soalnya

diberikan oleh guru

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

Page 29: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 29/33

a. Guru memberikan penilaian

VII. Pertemuan 7 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Siswa menyimak penjelasan guru untuk melakukan simulasi

menghubungi pihak – pihak terkait dengan menggunakan

surat perjanjian jual beli

 b. Siswa membagi kelompok dan berdiskusi

3. Kegiatan Penutup (20 menit) :

a. Siswa mendiskusikan scenario untuk melakukan simulasi

 pada pertemuan selanjutnya.

VIII. Pertemuan 8 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 1 melakukan simulasi tentang baagaimana cara

menghubungi pihak – pihak terkait dengan transaksi dengan

menggunakan surat perjanjian jual beli

3. Kegiatan Penutup (15 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan penilaian

X. Pertemuan 9 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 2 melakukan simulasi menghubungi pihak – pihak 

terkait dengan menggunakan surat perjanjian jual beli

3. Kegiatan Penutup (15menit) :a. Guru memberikan ulasan dan penilaian

X. Pertemuan 10 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

Page 30: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 30/33

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

d. Menyiapkan format simulasi

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 3 melakukan simulasi menghubungi pihak – pihak 

terkait dengan menggunakan surat perjanjian jual beli

3. Kegiatan Penutup (15 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan penilaian

XI. Pertemuan 1I :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

d. Menyiapkan format simulasi

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 4 melakukan simulasi menghubungi pihak – pihak 

terkait dengan menggunakan surat perjanjian jual beli

3. Kegiatan Penutup (15 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan penilaian

XII. Pertemuan 12 :

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit) :

a. Mengkondisikan kelas

 b. Apersepsi

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran

d. Menyiapkan format simulasi

2. Kegiatan Inti (100 menit) :

a. Kelompok 5 melakukan simulasi menghubungi pihak – pihak 

terkait dengan menggunakan surat perjanjian jual beli

3. Kegiatan Penutup (15 menit) :

a. Guru memberikan ulasan dan penilaian

H. Penilaian :

1. Bentuk soal : Essay

2. Soal :Jawablah pertanyaan berikut dengan jelas dan benar !

1. Jelaskan teori tentang ACE yang dikemukakan oleh Carol Sapin

Gold !

Page 31: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 31/33

2. Apa yang dimaksud dengan jual beli !

3. Jelaskan tentang pihak – pihak yang terkait dengan transaksi !

4. Jelaskan 2 jenis perjanjian jual beli

5. Hal – hal apa saja yang harus dimuat dalam syrat perjanjian jual

Beli !

3. Kunci Jawaban :

1. Teori ACE menurut Carol Sapin Gold :

- Adaptabilitas, seseorang akan melakukan pekerjaan secara

 berulang – ulang dengan cara yang serupa, karena dirasa

mengena, tapi bila ia melakukan dengan cara yang berbeda

akan memerlukan adaptasi yang keras

- Consistency dalam pengawasan mutu dicapai dengan

mempertahankan kwalitas suatu produk dan

mengembangkannya

- Energy, energi fisik dan mental adalah dorongan kuat yang

mendasari keberhasilan

2. - Jual adalah kegiatan menyerhkan barang atau jasa dan

memperoleh imbalan uang sebagai balas jasanya.

- Beli adalah kegiatan menerima barang atau jasa dan

menyerahkan sejumlah uang sebagai balas jasanya

3. Pihak – pihak yang terkait dengan transaksi :

a) Sales adalah orang yang mempunyai kemampuan dengan

calon pelanggan sehingga mereka puas dan menimbulkan

sikap ingin membeli

 b) Pembeli adalah hal terpenting dalam transaksi yang harus

selalu dijaga hubungan baiknya.

c. Supplier (pemasok) :

1. Grosir, orang/badan yang menyediakan berbagai barang

yang akan dijual badan/orang lain sebagai pengecer,

 pedagang besar laid an sebagainya.

2. Agen, orang atau badan sebagai perwakilan resmi sebuah

 pabrikan yang menjual barang dengan merk tertentu.

d. Fasilitator, orang/badan yang menunjang kegiatan transaksi

dalam rangka distribusi barang dagangane. Lingkungan, kesuksesan akan dapat diraih jika perusahaan

selalu membaca lingkungannya, seperti keinginan konsumen

dan adanya pesaing.

Page 32: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 32/33

4. Jenis perjanjian jual beli :

a. Di bawah tangan,perjanjian tertulis yang disepakati oleh

kedua belah pihak tanpa diketahui oleh penjabat pemerintah

 b. Surat perjanjian autentik, perjanjian tertulis yang disepakati

dan diketahui oleh pejabat pemerintah atau yang ditunjuk 

oleh pemerintah

5. Hal – hal yang harus dimuat dalam surat perjanjian jual beli :

a. Subjek perjanjian , yaitu penjual dan pembeli dengan

identitas lengkap

 b. Objek perjanjian jual beli yang dijelaskan secara rinci

spesifikasinya dan harganya

c. Peraturan jual beli, seperti cara pengiriman, garansi, cara

 pembayaran, waktu pengiriman, tempat menyelesaikan

 perselisihan, hak dan kewajiban kedua belah pihak dan

sebagainya.

d. Masa berlaku perjanjian

e. Pengesahan perjanjian

f. Tempat dan waktunya dibuat perjanjian

g. Saksi dalam perjanjian

I. Pedoman Penilaian :

NO JAWABAN SKOR  

1. Benar 20

2. Benar 10

3. Benar 20

4. Benar 20

5. Benar 30

Junlah 100

Nilai akhir = perolehan skor x skor ideal

Skor maksimal

Page 33: buku besar 1

5/10/2018 buku besar 1 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/buku-besar-1 33/33

Kedawung, Juli 2009

Mengetahui,

Kepala SMK Negeri 1 Kedawung Guru Mata Pelajaran

Drs.H. WAWAN SISWANDI,M.MPd LILIS LIZA YULIAWATI, S.Pd

NIP.131 470 827 NIP.132 169 706