berita acara rapat penjelasan/aanwijzing & addendum · daftar kuantitas dan ... daftar hadir...

11
Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum Dokumen Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/AA/VIII/2018, tanggal 14 Agustus 2018 Page 1 of 2 Pada hari ini, Selasa tanggal Empat Belas bulan Agustus tahun Dua Ribu Delapan Belas pukul 14:00 WIB bertempat di Kantor PT. Kereta Commuter Indonesia, Stasiun Juanda Lt. 2 Jl. Ir. H. Juanda I Jakarta Pusat, telah diadakan penjelasan (Aanwijzing) untuk pengadaan: 1. Nama Kegiatan : Pekerjaan Pengadaan dan Pemasangan Peron Temporary Stasiun Rangkasbitung 2. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 3. Pengumuman Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/PEN/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 Hasil : 1. Panitia telah melaksanakan penjelasan dan menjawab semua pertanyaan sesuai dengan ketentuan pada surat Pengumuman/Undangan dan dokumen RKS/KAK diatas. 2. Pertanyaan yang diajukan oleh peserta adalah pertanyaan umum dan telah dijawab oleh Panitia. 3. Peserta sudah mengerti terhadap seluruh isi dan ketentuan di dalam dokumen lelang. 4. Bila ada perubahan maka perubahan tersebut menjadi ketentuan yang mengikat. A. PERUBAHAN No. Dokumen Sebelumnya Menjadi 1. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 Nomor Dokumen Nomor Dokumen :70/LL/NONSAR/KCJ/RKS/VIII/2018 Nomor Dokumen :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018 2. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 BAB I. PENYAMPAIAN PENAWARAN, NO. 19. SAMPUL DAN TANDA PENAWARAN, 19.1. 19.1 Peserta lelang harus memasukkan dokumen penawaran asli dan seluruh rekamannya ke dalam 1 (satu) sampul dan masing-masing sampul ditandai “ASLI” dan “REKAMAN” kemudian kedua sampul “ASLI” dan “REKAMAN” dimasukkan kedalam 1 (satu) sampul dan direkat untuk menjaga kerahasiaan. 19.1 Peserta lelang harus memasukkan dokumen penawaran asli termasuk Jaminan Penawaran dan seluruh rekamannya ke dalam 1 (satu) sampul dan masing-masing sampul ditandai “ASLI” dan “REKAMAN” kemudian kedua sampul “ASLI” dan “REKAMAN” dimasukkan kedalam 1 (satu) sampul dan direkat untuk menjaga kerahasiaan. 3. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 BAB I. PENYAMPAIAN PENAWARAN, NO. 19. SAMPUL DAN TANDA PENAWARAN, 19.2 19.2 Pada sampul luar harus ditulis: a. Alamat Pengguna Barang, sesuai dengan ketentuan dalam data lelang, pada bagian tengah; b. Jenis pekerjaan, tempat, hari, tanggal, bulan, tahun, jam pemasukan, sesuai ketentuan dalam data lelang, pada sudut kiri atas; dan c. “JANGAN DIBUKA SEBELUM WAKTU PEMBUKAAN PENAWARAN”, pada sudut kanan atas. 19.2 Pada sampul luar harus ditulis: a. Alamat Pengguna Barang, sesuai dengan ketentuan dalam data lelang; b. Jenis pekerjaan, tempat, hari, tanggal, bulan, tahun, jam pemasukan, sesuai ketentuan dalam data lelang; dan c. “JANGAN DIBUKA SEBELUM WAKTU PEMBUKAAN PENAWARAN”. 4. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 BAB II. A. DATA LELANG No. 4. KUALIFIKASI PESERTA LELANG 4.3.c 4.3. c. Tidak pernah memiliki permasalahan Hukum / Perkara Hukum baik Pidana / Perdata dengan PT KCJ atau PT KCI. 4.3. c. Peserta atau pengurus perusahaan peserta pengadaan/lelang tidak pernah memiliki permasalahan Hukum / Perkara Hukum baik Pidana / Perdata dengan PT KCJ atau PT KCI. 5. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 B. DAFTAR SIMAK, No.3 3. Surat Kuasa bila yang menandatangani Dokumen Penawaran bukan Direktur Utama atau Pejabat yang berwenang 3. Surat Kuasa bila yang menandatangani Dokumen Penawaran bukan Direktur Utama atau Direktur 6. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 A. BENTUK SURAT PENAWARAN Terlampir Terlampir 7. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018 BAB IV. SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK, No. 6.1 6.1 Penyedia Barang/Jasa wajib menyerahkan jaminan pelaksanaan kepada Pengguna Barang selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari kerja setelah diterbitkannya Surat Penunjukan Rekanan (SPR) sebelum dilakukan penandatanganan kontrak. Besarnya jaminan pelaksanaan sesuai ketentuan dalam syarat- syarat khusus kontrak. 6.1 Penyedia Barang/Jasa wajib menyerahkan jaminan pelaksanaan kepada Pengguna Barang selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari kerja setelah diterbitkannya Surat Penunjukan Rekanan (SPR) sebelum dilakukan penandatanganan kontrak. Besarnya jaminan pelaksanaan sesuai ketentuan dalam syarat-syarat khusus kontrak.

Upload: lydiep

Post on 30-Mar-2019

280 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & AddendumDokumen Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/AA/VIII/2018, tanggal 14 Agustus 2018

Page 1 of 2

Pada hari ini, Selasa tanggal Empat Belas bulan Agustus tahun Dua Ribu Delapan Belas pukul 14:00 WIB bertempat di KantorPT. Kereta Commuter Indonesia, Stasiun Juanda Lt. 2 Jl. Ir. H. Juanda I – Jakarta Pusat, telah diadakan penjelasan (Aanwijzing) untuk pengadaan:

1. Nama Kegiatan : Pekerjaan Pengadaan dan Pemasangan Peron Temporary Stasiun Rangkasbitung2. RKS Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 20183. Pengumuman Nomor : 70/LL/NONSAR/KCI/PEN/VIII/2018, tanggal 08 Agustus 2018

Hasil :1. Panitia telah melaksanakan penjelasan dan menjawab semua pertanyaan sesuai dengan ketentuan pada surat

Pengumuman/Undangan dan dokumen RKS/KAK diatas.2. Pertanyaan yang diajukan oleh peserta adalah pertanyaan umum dan telah dijawab oleh Panitia.3. Peserta sudah mengerti terhadap seluruh isi dan ketentuan di dalam dokumen lelang.4. Bila ada perubahan maka perubahan tersebut menjadi ketentuan yang mengikat.

A. PERUBAHAN

No. Dokumen Sebelumnya Menjadi

1.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018Nomor Dokumen

Nomor Dokumen :70/LL/NONSAR/KCJ/RKS/VIII/2018 Nomor Dokumen :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018

2.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018BAB I. PENYAMPAIAN PENAWARAN,NO. 19. SAMPUL DAN TANDAPENAWARAN, 19.1.

19.1 Peserta lelang harus memasukkan dokumenpenawaran asli dan seluruh rekamannya kedalam 1 (satu) sampul dan masing-masingsampul ditandai “ASLI” dan “REKAMAN”kemudian kedua sampul “ASLI” dan“REKAMAN” dimasukkan kedalam 1 (satu)sampul dan direkat untuk menjagakerahasiaan.

19.1 Peserta lelang harus memasukkan dokumenpenawaran asli termasuk JaminanPenawaran dan seluruh rekamannya kedalam 1 (satu) sampul dan masing-masingsampul ditandai “ASLI” dan “REKAMAN”kemudian kedua sampul “ASLI” dan“REKAMAN” dimasukkan kedalam 1 (satu)sampul dan direkat untuk menjagakerahasiaan.

3.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018BAB I. PENYAMPAIAN PENAWARAN,NO. 19. SAMPUL DAN TANDAPENAWARAN, 19.2

19.2 Pada sampul luar harus ditulis:a. Alamat Pengguna Barang, sesuai dengan

ketentuan dalam data lelang, pada bagiantengah;

b. Jenis pekerjaan, tempat, hari, tanggal,bulan, tahun, jam pemasukan, sesuaiketentuan dalam data lelang, pada sudutkiri atas; dan

c. “JANGAN DIBUKA SEBELUM WAKTUPEMBUKAAN PENAWARAN”, padasudut kanan atas.

19.2 Pada sampul luar harus ditulis:a. Alamat Pengguna Barang, sesuai

dengan ketentuan dalam data lelang;b. Jenis pekerjaan, tempat, hari, tanggal,

bulan, tahun, jam pemasukan, sesuaiketentuan dalam data lelang; dan

c. “JANGAN DIBUKA SEBELUM WAKTUPEMBUKAAN PENAWARAN”.

4.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018BAB II. A. DATA LELANGNo. 4. KUALIFIKASI PESERTALELANG 4.3.c

4.3. c. Tidak pernah memiliki permasalahan Hukum /Perkara Hukum baik Pidana / Perdata denganPT KCJ atau PT KCI.

4.3. c. Peserta atau pengurus perusahaanpeserta pengadaan/lelang tidak pernahmemiliki permasalahan Hukum / Perkara Hukumbaik Pidana / Perdata dengan PT KCJ atau PTKCI.

5.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018B. DAFTAR SIMAK, No.3

3. Surat Kuasa bila yang menandatanganiDokumen Penawaran bukan Direktur Utamaatau Pejabat yang berwenang

3. Surat Kuasa bila yang menandatanganiDokumen Penawaran bukan Direktur Utamaatau Direktur

6.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018A. BENTUK SURAT PENAWARAN

Terlampir Terlampir

7.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018BAB IV. SYARAT-SYARAT UMUMKONTRAK, No. 6.1

6.1 Penyedia Barang/Jasa wajib menyerahkanjaminan pelaksanaan kepada PenggunaBarang selambat-lambatnya 7 (tujuh) harikerja setelah diterbitkannya Surat PenunjukanRekanan (SPR) sebelum dilakukanpenandatanganan kontrak. Besarnya jaminanpelaksanaan sesuai ketentuan dalam syarat-syarat khusus kontrak.

6.1 Penyedia Barang/Jasa wajib menyerahkanjaminan pelaksanaan kepada Pengguna Barangselambat-lambatnya 7 (tujuh) hari kerja setelahditerbitkannya Surat Penunjukan Rekanan (SPR)sebelum dilakukan penandatanganan kontrak.Besarnya jaminan pelaksanaan sesuai ketentuandalam syarat-syarat khusus kontrak.

Page 2: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Page 2 of 2

Masa berlakunya jaminan pelaksanaansekurang-kurangnya 240 hari kalender stelahterbit surat penunjukan rekanan.

Masa berlakunya jaminan pelaksanaansekurang-kurangnya 2 x MPPL setelah terbitsurat penunjukan rekanan.

8.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018BAB VII. DAFTAR KUANTITAS DANHARGA SATUAN, A. MUKADDIMAH,No. 5. Sistem Kontrak

Menggunakan Gabungan Lump-Sum dan hargasatuan

Harga Satuan

9.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018BAB VII. DAFTAR KUANTITAS DANHARGA SATUAN, C. ANALISAHARGA SATUAN

Tidak Ada Terlampir

10.

RKS Nomor :70/LL/NONSAR/KCI/RKS/VIII/2018,tanggal 08 Agustus 2018LAMPIRAN IV RKS

Terlampir Terlampir

B. PERTANYAAN-JAWABAN

No Pertanyaan Jawaban

1 Dokumen apa sajakah yang dapat disusulkan pada saat pembukaandokumen penawaran ?

Dokumen yang sifatnya tidak substantif yang dapat disusulkanadalah : Akta Pendirian Perusahaan dan Perubahannya, SIUP, SPTPajak Tahunan dan SPT Masa Bulanan, SK Domisili, NPWP, PKP,TDP, SIUJK, SBU, Copy Kontrak dan Laporan Keuangan yang telahdiaudit oleh KAP dalam waktu penyerahan 1 X 24 Jam setelahdilakukan pembukaan dokumen penawaran.

2 Apakah dapat menawarkan harga pekerjaan dibawah 80% dari PaguDana?

Peserta dapat menawarkan harga pekerjaan dibawah 80% dariPagu Dana.Panitia Pengadaan akan melakukan klarifikasi kepada PesertaLelang terkait kemampuan Peserta Lelang dalam melaksanakanPekerjaan dan Peserta Lelang harus menyatakan kemampuanmelaksanakan Pekerjaan dalam Surat Pernyataan Bermaterai.

3 Bagaimana untuk peron yang eksisting terpasang dan akan dibongkar? Terkait peron eksisting yang dibongkar, koordinasi dengan user.

4 Bagaimana dengan material bongkaran peron? Terkait material bongkaran peron, koordinasi dengan user.

Peserta/Perusahaan yang hadir : 2 (Dua) Perusahaan.Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini.Panitia mengirim/memberikan Berita Acara Penjelasan dan Perubahannya kepada seluruh peserta Rapat Penjelasan pengadaan.Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Peserta :Nama : ........................................... Nama : ...........................................Wakil Rekanan ................................. Wakil Rekanan ....................................................................................... ......................................................Jabatan : ......................................... Jabatan : .........................................

(....................................) (....................................)

Manager Fasilitas PelayananPanitia Pengadaan Non SaranaPT. Kereta Commuter Indonesia

TTD

Hidaya Pramana

Ketua

TTD

Hepjon Pakpahan

PYMT VP Pelayanan

TTD

Devri Bawinto

Page 3: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Lampiran BA Rapat Penjelasan/Aanwijzing dan Addendum No : 70/LL/NONSAR/KCI/AA/VIII/2018, tanggal 14 Agustus 2018

Semula :

A. BENTUK SURAT PENAWARAN

Nomor : ….., ……………….20…Lampiran :

Kepada Yth.:

Panitia Pengadaan Barang/JasaPT. Kereta Commuter Indonesia

di Jakarta

Perihal : PEKERJAAN PENGADAAN DAN PEMASANGAN PERON TEMPORARY STASIUN RANGKASBITUNG

Sehubungan dengan undangan Pengadaan.................................................. nomor: ....................... Tanggal................... , dan setelah kami mempelajari dengan saksama Dokumen Lelang/Seleksi termasuk berita acara penjelasandan addendumnya, dengan ini kami mengajukan penawaran sebesar Rp. ………….........(……………………………………………...............................).

Dalam penawaran ini sudah termasuk semua kewajiban pajak dan pengeluaran lainnya yang berhubungan denganpengadaan ini dan keuntungan.

Masa berlaku penawaran dan jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan Dokumen Lelang (RKS BAB II, DATALELANG) dan perubahannya (bila ada).

Bersama ini juga menyatakan :

1. Berminat dan tunduk pada proses pengadaan yang akan dilaksanakan sesuai dengan ketentuan Pengadaan PT KeretaCommuter Indonesia;

2. Tidak akan melakukan praktek KKN dan akan melaporkan kepada pihak yang berwajib/berwenang apabilamengetahui ada indikasi KKN di dalam proses pengadaan ini;

3. Dalam proses pengadaan ini, berjanji akan melaksanakan tugas secara bersih, transparan, dan profesional dalam artiakan mengerahkan segala kemampuan dan sumber daya secara optimal untuk memberikan hasil kerja terbaik mulaidari penyiapan penawaran, pelaksanaan dan penyelesaian pekerjaan/kegiatan ini;

4. Apabila saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS ini, saya bersedia dikenakansanksi moral, sanksi administrasi serta dituntut ganti rugi dan pidana sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

5. Menjaga Kerahasiaan Dokumen.

Sesuai dengan persyaratan, bersama ini kami lampirkan 1 (satu) asli dan 1 (satu) fotocopy dokumen sesuai denganDokumen Lelang (BAB II, DAFTAR SIMAK).

Demikian Penawaran, Pernyataan dan Data Perusahaan ini kami buat dengan benar dan penuh tanggung jawab.PT. .......................

…………………….

Direktur Utama /Berdasarkan Surat Kuasa

KOP PERUSAHAAN

Materai,

Tanda tangan dan cap perusahaan

Page 4: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Menjadi :

B. BENTUK SURAT PENAWARAN

Nomor : ….., ……………….20…Lampiran :

Kepada Yth.:

Panitia Pengadaan Barang/JasaPT. Kereta Commuter Indonesia

di Jakarta

Perihal : PEKERJAAN PENGADAAN DAN PEMASANGAN PERON TEMPORARY STASIUN RANGKASBITUNG

Sehubungan dengan Pengumuman Pengadaan.................................................. nomor: ....................... Tanggal................... , dan setelah kami mempelajari dengan saksama Dokumen Lelang/Seleksi termasuk berita acara penjelasandan addendumnya, dengan ini kami mengajukan penawaran sebesar Rp. ………….........(……………………………………………...............................).

Dalam penawaran ini sudah termasuk semua kewajiban pajak dan pengeluaran lainnya yang berhubungan denganpengadaan ini dan keuntungan.

Masa berlaku penawaran dan jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan Dokumen Lelang (RKS BAB II, DATALELANG) dan perubahannya (bila ada).

Bersama ini juga menyatakan :

1. Berminat dan tunduk pada proses pengadaan yang akan dilaksanakan sesuai dengan ketentuan Pengadaan PT KeretaCommuter Indonesia;

2. Tidak akan melakukan praktek KKN dan akan melaporkan kepada pihak yang berwajib/berwenang apabilamengetahui ada indikasi KKN di dalam proses pengadaan ini;

3. Dalam proses pengadaan ini, berjanji akan melaksanakan tugas secara bersih, transparan, dan profesional dalam artiakan mengerahkan segala kemampuan dan sumber daya secara optimal untuk memberikan hasil kerja terbaik mulaidari penyiapan penawaran, pelaksanaan dan penyelesaian pekerjaan/kegiatan ini;

4. Apabila saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS ini, saya bersedia dikenakansanksi moral, sanksi administrasi serta dituntut ganti rugi dan pidana sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

5. Menjaga Kerahasiaan Dokumen.

Sesuai dengan persyaratan, bersama ini kami lampirkan 1 (satu) asli dan 1 (satu) fotocopy dokumen sesuai denganDokumen Lelang (BAB II, DAFTAR SIMAK).

Demikian Penawaran, Pernyataan dan Data Perusahaan ini kami buat dengan benar dan penuh tanggung jawab.PT. .......................

…………………….

Direktur Utama /Berdasarkan Surat Kuasa

KOP PERUSAHAAN

Materai,

Tanda tangan dan cap perusahaan

Page 5: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Lampiran BA Rapat Penjelasan/Aanwijzing dan Addendum No : 70/LL/NONSAR/KCI/AA/VIII/2018, tanggal 14 Agustus 2018

C. ANALISA HARGA SATUAN

Semula :

Tidak ada

Menjadi :

NO. NAMA PEKERJAAN SATUAN HARGA

I Pekerjaan Peron Temporary

1 Peron 2/3 Panel tipe A Panjang 63,65 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

2 Peron 2/3 Panel tipe A Panjang 29,85 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

3 Peron 2/3 Panel tipe A Panjang 38,65 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Page 6: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

4 Peron 2/3 Panel tipe A Panjang 45 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

5 Peron 1/2 Panel tipe A Panjang 16 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

6 Peron 1/2 Panel tipe A Panjang 47,65 m m2

Page 7: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

7 Peron 1/2 Panel tipe A Panjang 29,85m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

8 Peron 1/2 Panel tipe B Panjang 43,65 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

Page 8: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

9 Peron 1/2 Panel tipe C Panjang 40 m m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

10 Panel Ramp dan Tangga Peron 2/3 m2

UPAH

Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp

Tukang 1,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang 0,012 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0006 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Plat Bordes 3 mm 0,35 lbr Rp = Rp

Besi Siku 40x40 dudukan Plat 0,17 btg Rp = Rp

Besi siku 20x20 Pengikat Pelat 0,33 btg Rp = Rp

Baud Roffing 13,00 bh Rp = Rp

Plat besi alas kaki bancik 10x10 cm, tebal 3mm 0,003 lbr Rp = Rp

Besi Hollow 40x60 mm 1,10 btg Rp = Rp

Besi Hollow 40x40 mm 0,59 btg Rp = Rp

Rp

III Pengelasan Las Listrik Untuk Setiap Titik 10 cm

11 Pekerjaan Las m2

UPAH

Pekerja 0,0400 Oh Rp = Rp

Tukang Las 0,0200 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0020 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Kawat Las RB 0,0400 Kg Rp = Rp

Rp

IV Pekerjaan Pengecatan Besi

12 Pekerjaan pengecatan besi

UPAH

Pekerja 0,0200 Oh Rp = Rp

Page 9: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Tukang cat 0,2000 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang Cat 0,0200 Oh Rp = Rp

Mandor 0,0025 Oh Rp = Rp

Rp

BAHAN

Cat meni besi 0,1000 Kg Rp = Rp

Kwas 3" 0,0100 Bh Rp = Rp

Cat Kayu/Besi 0,3000 Kg Rp = Rp

Rp

V Pekerjaan Bongkaran Peron Eksisting

13 Pekerjaaan Bongkaran

UPAH

Pekerja 1,0500 Oh Rp = Rp

Tukang Besi 1,0500 Oh Rp = Rp

Kepala Tukang Besi 0,1050 Oh Rp = Rp

Mandor 0,1050 Oh Rp = Rp

Rp

Page 10: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Stasiun : Gangsentiong

Keterangan :

Dikerjakan oleh : Tanda Tangan

Pekerjaan :

Diperiksa Oleh :

Disetujui CH Tanda Tangan

MEGA RUSIANDINIK.1020

Disetujui CHF Tanda Tangan

HIDAYA PRAMANANIPP.47208

SPV Fasilitas Tanda Tangan

TATIS SUTRISNANIK.1042

Judul Gambar

Keterangan :

· Satuan dalam cm

A. S. Arif WibowoNIK.2012

Denah Eksisting Stasiun

Peron Temporary

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type ASkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type ASkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type ASkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type BSkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type BSkala 1:100

lenovo
Typewritten text
Lampiran BA Rapat Penjelasan/Aanwijzing dan Addendum No : 70/LL/NONSAR/KCI/AA/VIII/2018, tanggal 14 Agustus 2018
lenovo
Typewritten text
Lampiran IV RKS Semula :
Page 11: Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum · DAFTAR KUANTITAS DAN ... Daftar Hadir Rapat Penjelasan terlampir pada berita acara ini. ... Pekerja 1,2000 Oh Rp = Rp Tukang

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type ASkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type ASkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type ASkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type BSkala 1:100

Tampak Samping Peron 1 / 2 Type BSkala 1:100

lenovo
Typewritten text
Menjadi :