berita acara

2
BERITA ACARA UITZET LAPANGAN Kegiatan : PENINGKATAN PEMBERSIHAN DAN PENGERUKAN SUNGAI / KALI Pekerjaan : Pengerukan Avour Dsn.Kalibener RT.06 Ds. Margobener Kec. Tarik Lokasi : KAB. SIDOARJO DINAS PEKERJAAN UMUM PENGAIRAN KAB. SIDOARJO Pada hari ini RABU tanggal Enam bulan Mei tahun Dua Ribu Lima Belas telah dilaksanakan uitzet lapangan oleh : 1. Pengawas Lapangan Dinas PU Pengairan 2. Konsultan Pengawas 3. Kontraktor Pelaksana Dengan hasil uitzet adalah sebagai berikut : Dari Hasil pengamatan Dilapangan Pekerjaan Tambah Sebagai Berikut : - Mortar tipe N ( Untuk mutu PP tertentu setara dengan campuran 1 PC : 4 Pp ) Terdapat Pekerjaan Kurang sebagai berikut : - Tiang Pancang Bongkotan P = 1,5 M - siaran dengan Mortar jenis PC - PP tipe M ( Untuk mutu PP tertentu setara dengan campuran 1 PC : 2 Pp ) - Plesteran tebal 1 cm dengan Mortar jenis PC - PP tipe S ( Untuk mutu PP tertentu setara dengan campuran 1 PC : 3 Pp ). Gambar dan hitungan pekerjaan Tambah Kurang terlampir Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya. Sidoarjo, 06 Mei 2015 1. KOJIN 1. ............... Pengawas Dinas Mengetahui/Menyetujui

Upload: hero

Post on 06-Nov-2015

24 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

berita acara pemkot

TRANSCRIPT

SURAT TUGAS

BERITA ACARA UITZET LAPANGAN

Kegiatan : PENINGKATAN PEMBERSIHAN DAN PENGERUKAN SUNGAI / KALIPekerjaan : Pengerukan Avour Dsn.Kalibener RT.06 Ds. Margobener Kec. TarikLokasi : KAB. SIDOARJO

DINAS PEKERJAAN UMUM PENGAIRAN KAB. SIDOARJO

Pada hari ini RABU tanggal Enam bulan Mei tahun Dua Ribu Lima Belas telah dilaksanakan uitzet lapangan oleh :

1. Pengawas Lapangan Dinas PU Pengairan2. Konsultan Pengawas3. Kontraktor Pelaksana

Dengan hasil uitzet adalah sebagai berikut :

Dari Hasil pengamatan Dilapangan Pekerjaan Tambah Sebagai Berikut :

Mortar tipe N ( Untuk mutu PP tertentu setara dengan campuran 1 PC : 4 Pp )

Terdapat Pekerjaan Kurang sebagai berikut :

Tiang Pancang Bongkotan P = 1,5 M siaran dengan Mortar jenis PC - PP tipe M ( Untuk mutu PP tertentu setara dengan campuran 1 PC : 2 Pp ) Plesteran tebal 1 cm dengan Mortar jenis PC - PP tipe S ( Untuk mutu PP tertentu setara dengan campuran 1 PC : 3 Pp ).

Gambar dan hitungan pekerjaan Tambah Kurang terlampir

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Sidoarjo, 06 Mei 2015

1. KOJIN 1. ...............Pengawas DinasMengetahui/MenyetujuiPejabat Pembuat Komitmen

2. MUH. YAHYA 2. ...............Konsultan PengawasCV. TIRTA BUANA

Ir. HEKSA WIDAGDO,MMNIP. 19620906 199401 1 0023. NUR HADI 3. ...............Kontraktor PelaksanaCV. SUMBER AGUNG