beliefs report/ar... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. menjadi kewajiban kami sebagai...

76
BelieFS Our 01 Keyakinan Kami Kami percaya bahwa hanya dengan sumber daya yang dinamis, berkualitas dan berintegritas tinggi serta menerapkan teknologi informasi yang sesuai dengan perkembangan jaman, khususnya untuk mengantisipasi pasar modal yang semakin tidak mengenal batas, kami akan menjadi sebuah Lembaga Kliring dan Penjaminan pasar modal Indonesia dengan standar internasional yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi bursa, untuk senantiasa tanpa henti, mengupayakan penerapan prinsip- prinsip pengelolaan risiko dengan baik, serta harmonisasi terhadap kegiatan kliring dan penjaminan agar tetap sesuai dengan standar yang berlaku di dunia internasional. Kami juga yakin kerjasama antar lembaga pasar modal, baik lokal, regional maupun internasional merupakan salah satu kunci dalam mewujudkan misi utama kami. Only with quality resources that are dynamic and of high integrity, applying state-of-the-art information technology, especially in anticipation of a capital market that knows no boundaries, do we believe we can become the Indonesian capital market Clearing and Guarantee House of international standard, commanding the market practitioner’s trust and respect. As central counterparty in stock exchange transaction clearing and settlement activities, we are obligated to consistently implement correct principles of risk management and practices synchronized toward clearing and guarantee activities in compliance with internationally recognized standards. We trust as well that cooperation among capital market institutions, whether local, regional, or international, is a key factor to achieve our primary mission.

Upload: others

Post on 08-Sep-2021

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

BelieFSOur

01Keyakinan Kami

Kami percaya bahwa hanya dengan sumber daya yang dinamis, berkualitasdan berintegritas tinggi serta menerapkan teknologi informasi yang sesuaidengan perkembangan jaman, khususnya untuk mengantisipasi pasar modalyang semakin tidak mengenal batas, kami akan menjadi sebuah LembagaKliring dan Penjaminan pasar modal Indonesia dengan standar internasionalyang handal dan terpercaya.

Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (CentralCounterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan penyelesaian transaksibursa, untuk senantiasa tanpa henti, mengupayakan penerapan prinsip-prinsip pengelolaan risiko dengan baik, serta harmonisasi terhadap kegiatankliring dan penjaminan agar tetap sesuai dengan standar yang berlaku didunia internasional. Kami juga yakin kerjasama antar lembaga pasar modal,baik lokal, regional maupun internasional merupakan salah satu kunci dalammewujudkan misi utama kami.

Only with quality resources that are dynamic and of highintegrity, applying state-of-the-art informationtechnology, especially in anticipation of a capital marketthat knows no boundaries, do we believe we can becomethe Indonesian capital market Clearing and GuaranteeHouse of international standard, commanding the marketpractitioner’s trust and respect.

As central counterparty in stock exchange transactionclearing and settlement activities, we are obligated toconsistently implement correct principles of riskmanagement and practices synchronized toward clearingand guarantee activities in compliance withinternationally recognized standards. We trust as wellthat cooperation among capital market institutions,whether local, regional, or international, is a key factorto achieve our primary mission.

Page 2: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

A NEW HORIZON

02

Pada tanggal 21 Oktober 2005 KPEI menapakkan kakinya menuju cakrawalabaru, yakni dunia pasar modal yang semakin mengglobal dan tanpa batas,dengan meluncurkan logo baru sebagai tanda penerapan cara berpikirbaru dalam menyikapi perubahan tersebut. Logo baru KPEI menyimbolkantekad untuk mentransformasikan diri menjadi mitra pengimbang sentral(Central Counterparty), Lembaga Kliring dan Penjaminan yang lebih modern,profesional, berorientasi ke masa depan dan global.

Berbentuk sebuah bintang empat sama sisi, logo baru KPEI melambangkanakal budi dan moral dalam diri seseorang yang berfungsi sebagai penuntundan pengimbang yang harmonis. Bentuk ini melambangkan fungsi KPEIsebagai pelaksana sekaligus penanggung-jawab kliring, pelaksana regulasi,dan penjamin transaksi Anggota Kliring. Visualisasi tiga dimensi perspektifdari simbol bintang empat sama sisi tersebut menggambarkan KPEIsebagai institusi yang terus berdenyut, bergerak dan dinamis, sertaberorientasi ke masa depan dan global.

On October 21st 2005, KPEI set foot into a new horizon,the global capital market that knows no limitations,launching its new logo as token of its philosophy inperceiving such rapid changes. The new logo symbolizesKPEI’s commitment to transform itself into a centralcounterparty, a more modern, professional, and future-oriented Clearing and Guarantee Institution.

In the image of the Qua-Equiangular Star, the new KPEIlogo signifies the deliberation and moral values containedwithin oneself, functioning as a harmonious guide andcounterweight of conduct. This image symbolizes KPEI’sfunction as both the performing and responsible handbehind clearing, regulator and guarantor of membertransactions. Visualization of the Qua-Equiangular Starsymbol in three-dimensional perspective pictures KPEIas a dynamic, flourishing, and constantly movingorganization with the future and a global orientation inmind.

Page 3: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Cakrawala Baru 03

KPEI is committed to remain active, dynamic andconsistent in its ability to make the best of technologicaldevelopment in the course of its development and alongthe path of performing its role, which is symbolized bythe green of the logo. The color is balanced by gray,symbolizing professionalism, experience, and maturitythat was built through the test of time. “KPEI” in smallcase stands as a token of its amiable and sincere attitudein associating with elements of the Stock Exchange.

From a practical view, our new way of thinking hasbecome the inspiration as well as driving factor behindthe whole KPEI management network, which is slimmer,younger, more dynamic, and above all, more competentin becoming a world-class and customer-centered centralcounterparty of Stock Exchange transaction settlement.Passing through its ninth anniversary, KPEI has evolvedinto a central counterparty that is evermore responsivetoward the market in general and customer needs inspecific.

KPEI bertekad untuk selalu aktif dan dinamis serta mampu untuk senantiasamemaksimalkan perkembangan teknologi di dalam pertumbuhan dandalam menjalankan perannya, disimbolkan dengan warna hijau dalamlogo tersebut. Warna hijau tersebut diimbangi oleh warna abu-abu yangmelambangkan profesionalitas, pengalaman, dan kedewasaan yang telahterbentuk seiring dengan perjalanan waktu. Huruf kecil untuk menuliskan“KPEI” melambangkan sikap yang bersahabat dan terbuka dalamhubungannya dengan elemen-elemen yang ada di dalam bursa.

Pada tataran praktis, cara berpikir baru tersebut telah menjadi inspirasidan daya dorong bagi seluruh jajaran manajemen KPEI, yang lebih ramping,lebih muda dan dinamis, serta lebih kompeten, untuk menjadi mitrapengimbang sentral penyelesaian transaksi bursa yang mengutamakanpelanggan dan berkelas dunia. Melewati sembilan tahun usianya, KPEItelah bermetamorfosa menjadi mitra pengimbang sentral yang lebihtanggap akan kebutuhan pelanggan khususnya, dan pasar pada umumnya.

Page 4: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Nilai-nilai Baru04

VALUES

Mengingat peran KPEI yang semakin strategis sebagai mitra pengimbangsentral dalam dunia pasar modal, baik lokal maupun internasional, kamimemandang perlu untuk menerapkan nilai-nilai inti perusahaan. Perubahankonteks pasar tersebut mengandung tuntutan agar kami menjalankanfungsinya sebagai pelaksana kliring dan penjaminan berkelas dunia, yangtidak lain berarti bahwa kami harus memusatkan seluruh perhatian padakepentingan pelanggan (customer focus). Untuk bisa menempatkanpelanggan sebagai pusat perhatian, kami bertekad untuk memberikanunjuk kerja yang sungguh prima (achievement of excellence), dalam bentuklayanan yang berkelas dunia. Kami juga bertekad untuk menunjukkantingkat integritas (integrity) dan kehati-hatian (prudence) yang penuhdalam segala aktivitasnya, sebagai jaminan bahwa pasar modal Indonesiasungguh bisa diandalkan. Namun pada saat yang sama kami sadar bahwamembangun pasar modal yang terpercaya membutuhkan semangatkebersamaan (fellowship) antar Anggota Kliring, dan karenanya kamimenempatkan kebersamaan tersebut pada nilai utama yang harusdiperjuangkan.

Considering KPEI’s ever-strategic role, as a locally as wellas internationally functioning central counterparty, inthe capital market industry, we find it a must toimplement corporate core values. The market of changingperspectives entails a demand that we perform like aworld-class clearing and guarantee institution,undoubtedly meaning that we be customer focused.Putting the customer in center focus, we spare nothingin our devotion to deliver achievement of excellence inthe form of world-class services. We are also committedto show a high degree of integrity and prudence in allour endeavors, assuring that the Indonesian capitalmarket is truly dependable. Simultaneously, we areconscious of the need for fellowship among ClearingMembers as to develop such a dependable capital market.Such is the reason for placing fellowship as the core valuethat we must elevate.

Our

Page 5: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

05Laporan Keuangan

(Dalam jutaan rupiah) (In millions rupiah)

NERACA 2005 2004 2003 BALANCE SHEET

AKTIVA ASSETS

Aktiva Lancar 504.638 652.053 658.595 Current AssetsAktiva Tidak Lancar 25.469 21.635 25.804 Non Current AssetsJUMLAH AKTIVA 530.107 673.688 684.399 TOTAL ASSETS

KEWAJIBAN LIABILITIES

Kewajiban Lancar 440.971 614.165 638.950 Current LiabilitiesKewajiban Tidak Lancar 5.967 5.287 5.349 Non Current LiabilitiesJUMLAH KEWAJIBAN 446.938 619.451 644.299 TOTAL LIABILITIESJUMLAH EKUITAS 83.169 54.236 40.100 TOTAL EQUITIESJUMLAH KEWAJIBAN & EKUITAS 530.107 673.688 684.399 TOTAL LIABILITIES & EQUITIES

LAPORAN LABA RUGI INCOME STATEMENT

Pendapatan Usaha 73.717 51.544 22.565 Operating RevenuesBeban Usaha 37.863 34.480 32.201 Operating ExpensesLABA (RUGI) USAHA 35.854 17.064 (9.636) OPERATING INCOME (LOSS)Penghasilan (Beban) Lain 5.938 3.692 15.908 Other Income – NetLABA SEBELUM PAJAK 41.792 20.756 6.272 INCOME BEFORE TAXBeban Pajak (12.859) (6.620) (2.113) Tax ExpensesLABA BERSIH 28.933 14.136 4.159 NET INCOME

Note: Numericals in these financial highlights use Bahasa Indonesia’s notational marks.Catatan: Seluruh angka dalam ikhtisar keuangan ini menggunakan notasi Bahasa Indonesia.

Page 6: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

06

Customer FocusCore Value

KPEI PLACES A STRONG EMPHASIS OF THE

NEEDS AND INTEREST OF THE CUSTOMER

AT ALL TIMES, ALSO EXERTS EVERY

EFFORT TO PROVIDE THE BEST-QUALITY

SERVICE TO ALL STAKEHOLDERS, BOTH

INTERNAL AND EXTERNAL. CUSTOMER

FOCUS REFLECTS OUR COLLECTIVE

CONDUCT THAT IS RESPONSIVE,

PROACTIVE, WITH BROAD PERSPECTIVES,

AND READY TO LEND A HAND.

Page 7: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Customer Focus 07

KPEI SENANTIASA MENGUTAMAKAN

KEPENTINGAN & KEBUTUHAN PELANGGAN

DAN BERUPAYA MEMBERIKAN PELAYANAN

DENGAN MUTU TERBAIK KEPADA SELURUH

PELANGGAN, BAIK INTERNAL MAUPUN

EKSTERNAL.

FOKUS TERHADAP PELANGGAN

MERUPAKAN SIKAP YANG RESPONSIF,

PROAKTIF, BERPANDANGAN LUAS, DAN

SIAP MEMBANTU YANG MEMBUTUHKAN.

Page 8: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

January, 2005

The aftermath of the Nangroe Aceh Darussalam Tsunami in yearend 2004, arousedKPEI’s sense of social responsibility. KPEI had a volunteer staff member sent on ahumanitarian mission to help ease the sufferings of our disaster-struck brethren.

Menyusul musibah Tsunami pada akhir tahun 2004 di Nangroe Aceh Darusalam,sebagai bagian dari tanggung jawab sosial, KPEI turut membantu denganmengirimkan seorang staf sebagai sukarelawan untuk sekedar mengurangi bebanpenderitaan saudara kita yang terkena bencana.

Along with fellow SROs of the Indonesian CapitalMarket, KPEI participated in the Capital MarketExpo, with the objective of improving publicawareness on the Indonesian capital marketestablishment.

Bersama dengan SRO lain di lingkungan Pasar Modal,KPEI ikut ambil bagian dalam Pameran Pasar Modalyang bertujuan untuk meningkatkan pemahamanmasyarakat terhadap dunia pasar modal di Indonesia.

Fully aware that human resources are a key company asset, KPEIheld a workshop on the theme “Success for Change” for all membersof its staff. The workshop was intended to internalize the newcorporate core values.

Menyadari bahwa sumber daya manusia merupakan salah satu asetpenting bagi perusahaan, KPEI menyelenggarakan lokakarya dengantema “Sukses dalam Perubahan” bagi seluruh karyawan KPEI. Lokakaryatersebut ditujukan untuk internalisasi nilai inti baru perusahaan.

In its quest to enter world competition, KPEIperfected its management strategy byimplementing the Balance Scorecardmethodology.

Untuk berkembang menjadi institusi yangberdaya saing global, KPEI melakukanpenyempurnaan termasuk penerapan metodologiBalance Scorecard dalam strategi manajemen.

KPEI also maintains its sustained learningstrategy by sending staff members to attendthe 7th ACG Cross-Training Seminar in Taipei.

Sebagai wujud dari pembelajaran yangberkesinambungan maka KPEI mengirimkanbeberapa staff untuk hadir dalam 7th ACG CrossTraining Seminar di Taipei.

KPEI held an internal workshop on “Managing Change” aspart of an institutional and human resource developmentprogram.

KPEI menyelenggarakan lokakarya internal tentang “MengelolaPerubahan”, sebagai bagian dari proses pengembanganorganisasi dan sumberdaya perusahaan.

200508

Milestones

March, 2005

On April 21st 2005, KPEI held an Annual General Meetingof Shareholders to secure approval for the 2005Financial Report.

Pada tanggal 21 April 2005 diselenggarakan Rapat UmumPemegang Saham Tahunan untuk menyetujui LaporanKeuangan Perusahaan Tahun 2005.

April, 2005

May, 2005

February, 2005

We believe that besides internal organization and human resources, other stakeholders as well should respondwisely and positively toward change. In this regard, KPEI held a workshop on “Managing Change” for ClearingMembers. We offered the workshop to customers in confirmation of our commitment.

Dengan kesadaran penuh bahwa perubahan perlu disikapi dengan bijak dan positif oleh organisasi dan SDM sertamemerlukan dukungan dan pemahaman dari stakeholder, KPEI juga menyelenggarakan lokakarya “MengelolaPerubahan” dengan mengikutsertakan Anggota Kliring. Lokakarya ini diselenggarakan untuk memastikan danmewujudkan komitmen KPEI kepada pelanggan.

A KPEI representative spoke at the PASLA/RMAConference on Asian Securities Lending in Seoul, Korea.

KPEI tampil sebagai pembicara dalam PASLA/RMAConference on Asian Securities Lending di Seoul, Korea.

KPEI took up membership in the task force formarket integration preparation at the 2ndLinkage Task Force Meeting and ASEAN 100Task Force Meeting in Singapore.

KPEI ikut ambil bagian dalam gugus tugaspersiapan integrasi pasar dalam 2nd LingkageTask Force Meeting dan ASEAN 100 Task ForceMeeting di Singapura.

KPEI incorporated the Value at Risk (VAR)methodology into the current RiskManagement System as to accommodate ever-increasing market transactions.

KPEI mengadopsi metodologi Value at Risk(VAR) ke dalam sistem Pengelolaan Risiko yangada sehingga dapat mengakomodasi transaksipasar yang kian berkembang secara positif.

With the aim of providing customers with betterquality services, KPEI held focus groupdiscussions as to gather suggestions and inputfrom KPEI Clearing Member customers.

Untuk memberikan kualitas layanan yang lebihbaik bagi pelanggan, KPEI mengadakan focusgroup discussion untuk mendapatkan sarandan masukan dari Anggota Kliring KPEI.

Page 9: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

As Mr. Eddy Sugito took up his new post in the Board of the Jakarta StockExchange, KPEI held an Extraordinary General Meeting of Shareholders onJune 17 in search of a new director. Former Risk Management DivisionHead Mr. Hoesen was thus appointed as his successor.

Pada tanggal 17 Juni 2005 KPEI menyelenggarakan Rapat UmumPemegang Saham Luar Biasa untuk mencari pengganti Eddy Sugito yangmenempati posisi baru di Bursa Efek Jakarta. RUPS menetapkan Hoesen,Kepala Divisi Pengendalian Risiko, sebagai anggota dewan direksi.

To forge effectiveness and perfection into itsstructure, KPEI underwent organizationalrestructuring in answer to rising challenges.

Untuk meningkatkan efektifitas dan melakukanpenyempurnaan dalam tubuh perusahaan, padabulan Agustus KPEI melakukan restrukturisasiorganisasi dengan harapan dapat menjawabtantangan yang semakin meningkat.

As CSD Group member, KPEI attended the 9thGeneral Meeting of ACG-CSD Group in Tokyo,Japan.

Sebagai anggota dari CSD Group, KPEI hadirdalam the 9th General Meeting of ACG-CSDGroup di Tokyo, Jepang.

In a bid to develop the Indonesian capital market, KPEI – along with theSurabaya Stock Exchange, Himdasun, DPSUN and Bapepam – attendedthe Global Bond Summit in Hong Kong on November 13–16, 2005.

Sebagai salah satu upaya dalam pengembangan pasar modal Indonesia,bersama dengan Bursa Efek Surabaya, Himdasun, DPSUN dan Bapepam,KPEI menghadiri Global Bond Summit di Hong Kong pada tanggal13-16 November 2005.

August, 2005

09Kilas Balik 2005

On June 19th 2005, KPEI launched the e-BOCS (Electronic Bonds Clearing System),a clearing system for bonds transactions in the Surabaya Stock Exchange.

Pada tanggal 19 Juni 2005 KPEI meluncurkan e-BOCS (Electronic BondsClearing System), satu sistem kliring untuk transaksi obligasi di Bursa EfekSurabaya.

September, 2005

October, 2005

November, 2005

December 2005

Aware of tightening competition, KPEI enhanced international cooperation by signing a Memorandumof Understanding with The Korea Securities Depository on August 19th 2005, witnessed by BapepamExecutive Secretary Wahyu Hidayat, and the Directors of SROs.

Sadar bahwa kompetisi pasar akan semakin ketat di masa mendatang, KPEI memperkokoh kerjasamainternasional dengan menandatangani nota kesepahaman dengan Korea Securities Depository padatanggal 19 Agustus 2006. Penandatanganan nota kesepahaman tersebut disaksikan oleh WahyuHidayat, sekretaris eksekutif Bapepam, dan para direksi SRO lain.

KPEI attended the 45th General Assembly of the World Federation ofExchanges in Mumbai, India, to demonstrate its intention to monitordevelopments of regional and international markets.

KPEI hadir dalam the 45th General Assembly of the World Federation ofExchanges di Mumbai, India sebagai wujud dari keinginan KPEI untuk selalumengikuti perkembangan yang terjadi di pasar regional dan internasional.

In order to strengthen relationships amongelements of the organization and pursuant tointernalizing “fellowship”, a corporate corevalue, KPEI took out the whole staff, Board ofDirectors and Commissioners, on a three-daycompany outing to Bali.

Dalam rangka menjalin keakraban antar seluruhelemen dalam organisasi dan terkait denganinternalisasi salah satu nilai inti perusahaanyaitu “Fellowship”, KPEI menyelenggarakanrekreasi bersama untuk seluruh staf, Direksidan Dewan Komisaris selama tiga hari di Bali.

As a member of the Information SystemsSecurity Association (ISSA), KPEI attended theISSA Regional Meeting in Seoul, Korea.

Sebagai salah satu anggota dari InformationSystems Security Association (ISSA). KPEI hadirdalam ISSA Regional Meeting di Seoul, Korea.

As a vendor of services, KPEI is well aware that its clientele is a prime asset. In follow-upof the March workshop and to develop stronger relationships while showing appreciationto stakeholders, KPEI held a fellowship program in Jogjakarta on December 2-4, 2005.

Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang jasa, KPEI menyadari bahwa klien adalah aset.Sebagai kelanjutan dari lokakarya sebelumnya dan untuk membangun relasi yang lebihkokoh serta untuk memberikan penghargaan kepada stakeholder-nya, KPEI menyelenggarakanprogram “fellowship” di Jogjakarta pada tanggal 2-4 Desember 2005.

Complying with its commitment to development and in practice of its core values, KPEI instatedits new logo on October 20th, 2005. The new logo visualizes KPEI’s function in the Indonesiancapital market community, as well as its vision and mission for the future.

Sesuai dengan komitmen terhadap perkembangan dan untuk mengimplementasikan nilai-nilaiinti perusahaan, KPEI meluncurkan logo baru pada tanggal 20 Oktober 2005. Logo baru tersebutmerupakan visualisasi dari fungsi KPEI di lingkungan Pasar Modal Indonesia maupun visi serta misiKPEI dalam menatap masa depan.

June, 2005

Page 10: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

10

Achievement of

ExcellenceCore Value

KPEI CONSTANTLY STRIVES TO

CONTRIBUTE OPTIMALLY,

ACHIEVING A BALANCE BETWEEN

ENDS AND MEANS TO PRODUCE

THE VERY BEST.

Page 11: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Achievement of Excellence 11

KPEI SENANTIASA BERUPAYA

MEMBERI KONTRIBUSI

YANG MAKSIMAL, MENJAGA

KESEIMBANGAN ANTARA

TUJUAN DAN PROSES GUNA

MERAIH HASIL YANG TERBAIK.

Page 12: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

12

Dear Shareholders,

Macroeconomic development of Indonesia has beenmarked by two domestic oil price hikes in a year,following the oil price increase in the global market.The oil price hike has unavoidably driven up the inflationrate, especially during the fourth quarter of 2005. Tocalm down the inflationary pressure, the monetaryauthority has increased the interest rate, raising concernthat it would harm the national economic growth.

To some extent, the high inflation has become a burdenfor the business sector as well as the community. Froman overall perspective, however, the country’s grossdomestic product (GDP) has grown by 5.6 percent in2005, compared with the state budget target of 6 percent.The country has registered a GDP of Rp 2,729.7 trillion.

On the other hand, the international community anddomestic economists have applauded the government’sdecision to increase the domestic oil price, saying thatit was the right and realistic decision. That was whyforeign investors have returned to the country, markedwith the appreciation of the local currency and the bullishstock market. It is true that local investors have sold theirbonds, but the foreign investors have taken theopportunity to buy amidst the lower price of domesticbonds.

Para Pemegang Saham Yang Terhormat,

Perkembangan ekonomi makro di Indonesia ditandai dengan kenaikan hargabahan bakar minyak (BBM) sebanyak dua kali dalam setahun, akibatmelonjaknya harga minyak mentah di pasaran dunia. Tak bisa dihindarkan,kenaikan harga BBM ini telah menjadi penyebab utama kenaikan inflasi,terutama pada triwulan keempat tahun 2005. Demi meredam laju inflasi,otoritas moneter mengambil langkah menaikkan suku bunga, yang olehsejumlah pihak dikhawatirkan akan menghambat laju pertumbuhan ekonominasional.

Di satu sisi benar bahwa inflasi dan suku bunga yang tinggi memang cukupmemberatkan dunia usaha maupun masyarakat luas, akan tetapi secarakeseluruhan pada tahun 2005 Indonesia masih mencatat pertumbuhan produkdomestik bruto (PDB) sebesar 5,6%, sedikit di bawah target APBN sebesar6%. Total nilai PDB tahun lalu tercatat sebesar Rp 2.729,7 triliun.

Di sisi lain keputusan pemerintah untuk menaikkan harga BBM, oleh kalanganekonom dan pasar internasional dinilai sebagai langkah yang tepat, realistisdan berani. Dan justru karena itulah investor kembali melirik pasar dalamnegeri, ditandai dengan apresiasi nilai tukar rupiah dan pasar modal yangkembali bergairah. Sebagian investor dalam negeri memang melepaskepemilikan mereka atas obligasi yang tercatat di bursa, tetapi pembelianoleh investor asing tidak surut, bahkan mereka cenderung mengambilkesempatan dar i penurunan harga obl igas i dalam neger i .

Page 13: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

AGUS MUHAMMADPresident Commissioner

FARID HARIANTOCommissioner

13Laporan Dewan Komisaris

from

Undoubtedly, this condition has been the reason for thebuoyant market during 2005, meaning that KPEI shouldprovide the best services to bolster the ease and securityof transactions at the domestic stock market—and wethink we have done the job well. In fact, the JakartaStock Exchange has played a major role in Asia, becomingthe third most profitable market in the region after Koreaand Japan.

We therefore thank the Board of Directors for theirleadership; we hope that success will always accompanytheir efforts in the future. We also convey our gratitudeand appreciation to the Capital Market SupervisoryAgency (Bapepam) and our peer Self-RegulatoryOrganizations for their guidance and cooperation, ourstaffs for their commitment and dedication, and all ourClearing Members and associates for their constructiveinput. With your continuous supports, we hope that KPEIwill be able to meet the challenges of 2006 and realizeits vision and mission of becoming a world-class clearingand guarantee institution.

Kondisi itulah yang membuat bursa di tanah air tetap bergairah sepanjangtahun 2005, satu hal yang menuntut KPEI untuk terus memberikan layananterbaik untuk menunjang kelancaran dan keamanan transaksi di pasar modal,dan tugas itu pada hemat kami telah dilakukan dengan baik. Kenyataannya,Bursa Efek Jakarta tetap mampu berperan di kawasan Asia, denganmenempatkan diri pada urutan ketiga dalam hal laju pertumbuhan indeks,di bawah bursa Korea dan Jepang.

Karena itu pada kesempatan pertama dewan komisaris menyampaikanterimakasih dan penghargaan kepada direksi atas kepemimpinannya, disertaiharapan agar kesuksesan selalu menyertai langkah selanjutnya. Penghargaandan terimakasih juga kami sampaikan kepada Bapepam dan Self RegulatoryOrganization (SRO) lainnya atas arahan dan kerjasama yang baik selama ini, kepada para karyawan atas komitmen dan dedikasinya, serta kepada AnggotaKliring dan pihak lain yang telah memberikan masukan konstruktif. Dengandukungan dari berbagai pihak, kami berharap KPEI di tahun 2006 dapatmenjawab tantangan dalam mewujudkan visi dan misinya sebagai lembagakliring dan penjaminan yang berkelas dunia.

The Board of CommissionersMessage

Page 14: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Integrity14

KPEI IS ALWAYS CONSISTENT IN

THOUGHTS, WORDS AS WELL AS

DEEDS, ENGAGES IN OPEN DISCUSSIONS,

SUPPORTS THE DECISION THAT HAS

BEEN MADE, AND CULTIVATES A HIGH

SENSE OF BELONGING.

Core Value

Page 15: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Integrity 15

KPEI SENANTIASA MENJAGA

KONSISTENSI ANTARA PIKIRAN,

UCAPAN DAN TINDAKAN, MELAKUKAN

DISKUSI SECARA TERBUKA,

MENDUKUNG KEPUTUSAN YANG TELAH

DITETAPKAN, SERTA MENUMBUHKAN

RASA MEMILIKI YANG TINGGI.

Page 16: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

16

The Indonesian stock market sector has had a colorfulyear in 2005. On one hand, the Jakarta Stock ExchangeComposite Index registered 16.4 percent growth, makingit the third best performing stock market in Asia afterKorean Stock Exchange, with a 52 percent upsurge, andthe stock market of Japan, with a 40 percent rise.

On the other hand, the domestic secondary bonds markethas decreased substantially, the result of higher bankinterest rates, and due to a higher inflation rate causedby the oil price hike. The higher interest rate has changedthe investment direction from bonds to the traditionalinstrument of time deposit, driving bond prices down.The fall of domestic bond prices was even worse, due tothe mass liquidation of fixed income mutual funds,especially in the fourth quarter of 2005.

Apart from that, the capital market of any country,including Indonesia, has become increasingly inseparablefrom the global capital market system. More foreigninvestors have been investing in Indonesia, while moreand more domestic investors have been trying to investoverseas. Undoubtedly, this will create a more integratedglobal capital market.

This is the context in which KPEI should play a role asthe clearing and guarantee institution of IndonesianCapital Market. We are pleased that our clearing systemhas been able to support the stock market’s dailytransaction of Rp 1.2 trillion last year, withoutencountering any serious problem.

New HorizonIn such a new capital market horizon, KPEI has to showthe ability to support domestic securities transactionsettlements with a sound clearing and guarantee system. No matter what the investment direction and how theinvestment environment is, a sound clearing andguarantee process should become the stake of the capitalmarket. Therefore, KPEI is committed to provide thebest clearing and guarantee system.

Tahun 2005 merupakan tahun yang penuh warna bagi dunia pasar modal diIndonesia. Di satu sisi Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Jakarta(BEJ) mencatat pertumbuhan 16.4%, sehingga menjadikannya bursa efek terbaikketiga di Asia, setelah bursa saham Korea yang melonjak 52% dan bursa sahamJepang yang melaju 40% setahun.

Di sisi lain harga obligasi di pasar sekunder dalam negeri mengalami penurunantajam menyusul kenaikan suku bunga yang disebabkan oleh tingginya inflasi,yang dipicu oleh kenaikan harga bahan bakar minyak. Kenaikan suku bungatelah mengubah arah investasi dari obligasi ke deposito, sehingga harga obligasitertekan. Tekanan pada harga obligasi diperparah lagi oleh aksi jual reksadanapendapatan tetap sehingga bursa obligasi dalam negeri semakin terpuruk,khususnya pada triwulan keempat 2005.

Di samping itu dunia pasar modal di suatu negara, termasuk Indonesia, semakintidak bisa dipisahkan dengan pasar modal global. Semakin hari semakin banyakinvestor asing yang memasuki pasar modal dalam negeri, dan sebaliknya banyakinvestor lokal yang mulai melirik pasar modal internasional. Di masa yang akandatang pergerakan arah investasi ini akan menyebabkan integrasi pasar modalinternasional semakin tak terhindarkan.

Itulah konteks dimana KPEI telah dan akan terus menjalankan fungsinya sebagailembaga kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi bursa di Indonesia.Kami bersyukur bahwa sistem kliring kami mampu mendukung transaksi sahamyang rata-rata sudah mencapai Rp 1, 2 triliun per hari sepanjang tahun lalu,praktis tanpa masalah yang berarti.

Cakrawala BaruDalam pasar modal seperti itulah KPEI dituntut untuk sebaik mungkin, danmembuktikan, mampu melaksanakan fungsi kliring dan penjaminan di lingkunganpasar modal Indonesia. Kemanapun arah pergerakan investasi berikut lansekapnya,proses kliring dan penjaminan pasar modal menjadi taruhan bagi berlangsungnyapasar modal itu sendiri. Karena itu KPEI terus mencurahkan seluruh perhatiandan pikiran untuk menyediakan jasa kliring dan penjaminan yang terbaik.

Board ofDirectors’

Page 17: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

In 2005, KPEI increased the efficiency of securitiestransactions settlement to 44 percent with a dailysettlement of 932 million shares, daily transaction volumeof which was 1.3 billion shares. On the netting for cashsettlement, KPEI has increased the efficiency to 77percent, with a daily settlement value of Rp 321.6 billionof the daily transaction value at the Jakarta StockExchange, and Surabaya Stock Exhange, of Rp 1.2 trillion.

Amid the effort to meet market challenge, at the sameyear KPEI kept developing new products and services toaccommodate new investment instruments offered bythe stock exchanges. In this regard, KPEI launched thee-BOCS (Electronic Bonds Clearing System) in July 2005,a solution to settle corporate bonds transactions at theSurabaya Stock Exchange.

This system was a breakthrough in clearing activitiesthat involved the Custodian Bank as one of the partiesin clearing and settlement of bonds transactions, whichproactively carries out the confirmation and affirmationprocesses of bond transaction data, cutting short thelengthy process of bonds transactions. The newlyintroduced clearing system was designed to improvethe efficiency of the settlement process and to reducethe operational cost of KPEI’s clearing members.

As an institution responsible for the risk managementof Indonesia’s capital market, KPEI has the responsibilityto manage the Guarantee Fund of the domestic capitalmarket industry. In 2005, the total Guarantee Fund wasRp 372 billion, increased by 30 percent from that of theprevious year.

Report Pada tahun 2005, KPEI berhasil mengefisiensikan penyelesaian transaksi bursahingga mencapai 44% dengan rata-rata efek yang diselesaikan sebesar 932juta lembar saham per hari dari volume transaksi harian sebesar 1,3 miliarunit saham. Sedangkan untuk penyelesaian dana secara netting, KPEI telahmelakukan efisiensi sebesar 77% dengan rata-rata penyelesaian dana sebesar321,6 miliar rupiah per hari dari rata-rata 1,2 triliun rupiah per hari di BursaEfek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya.

Selain itu, di tahun 2005 dalam rangka menjawab tantangan pasar KPEI terusmengembangkan produk atau jasa baru untuk mengakomodir instrumen yangdiluncurkan oleh Bursa Efek. Sistem e-BOCS (Electronic Bonds Clearing System)diluncurkan KPEI pada bulan Juli 2005 untuk mendukung proses penyelesaiantransaksi obligasi korporasi yang diluncurkan oleh Bursa Efek Surabaya.

Secara konseptual sistem ini merupakan suatu terobosan dalam kegiatankliring yang melibatkan Bank Kustodian sebagai salah satu pihak yang proaktifdalam melakukan proses konfirmasi dan afirmasi data transaksi obligasi,sehingga diharapkan dapat memperpendek rantai penyelesaian atas transaksiobligasi. Mekanisme kliring yang diperkenalkan diharapkan dapatmeningkatkan efisiensi dalam proses penyelesaian setidaknya akan mengurangikekhawatiran mengenai pembiayaan penyelesaian transaksi (Funding Cost)di tingkat Anggota Kliring KPEI.

Sebagai institusi yang bertanggung jawab dalam melakukan PengendalianRisiko (Risk Management) di pasar modal Indonesia, KPEI dipercaya untukmengelola Dana Jaminan milik industri. Sepanjang tahun 2005,Dana Jaminan mencapai 372 miliar rupiah atau meningkat 30%dari posisi di tahun sebelumnya.

17Laporan Dewan Direksi

Page 18: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

18 Board of Directors’ Report

Apart from the Guarantee Fund, KPEI has also managedthe collateral pledged by 123 of its clearing members, asthe tool to determine respective trading limits. Thecombined collateral amount after haircut of Rp 4.2 trillionconsisted of off-line collateral worth Rp 1.3 trillion and on-line collateral worth Rp 2.9 trillion.

Among the most developedinstruments of KPEI’s r iskmanagement in 2005 was SecuritiesLending and Borrowing (SLB). SLBshowed significant growth to 198transactions at a total value of Rp257 billion, as compared to 38transactions at a total value of Rp182 billion the previous year.

Risk monitoring is part of KPEI’s riskmanagement responsibility. Amidrapid development of stockexchange transactions, KPEI has theobligation to improve the capacity of risk management.In this regard, KPEI has adopted the method of Value atRisk to enable measuring the extreme risk of transactionguaranteed by KPEI. At the same time, KPEI has developeda database of the Clearing Members’ transactions so thatwe can determine the maximum allowed transaction ofevery Clearing Member. If the limitation is exceeded, thenit becomes an early warning system forKPEI to analyze and follow-up thiswarning by asking for clarification fromthe clearing member or, if necessary,by asking the Stock Exchange or theIndonesian Capital Market SupervisoryAgency (Bapepam) to audit the clearingmember.

The development of such a riskmanagement system actuallyunderwent the test of trial in September 2005 when KPEIidentified the substantial risk of an unusual transaction onSUGI (PT Sugi Samapersada Tbk) and ARTI (PT AronaBinasejati Tbk), in the amount of Rp 48.9 billion, beforethe settlement date. The risk management principleimplemented by KPEI has enabled the rapid identificationof such unusual transactions, minimizing the risk toinvestors and to protect the Indonesian capital marketfrom unusual trading practices.

Di samping Dana Jaminan, KPEI juga mengelola agunan milik 123 AnggotaKliring yang digunakan sebagai dasar penghitungan trading limit. Nilai agunanyang dikelola oleh KPEI setelah haircut mencapai Rp 4,2 triliun terdiri dariagunan off line senilai Rp 1,3 triliun dan agunan on line senilai Rp 2,9 triliun.

Salah satu instrumen pengendalian risiko KPEI yang mencatat perkembanganyang cukup menggembirakan di tahun 2005 adalah jasa Pinjam Meminjam

Efek (Securities Lending and Borrowing). PMEmenunjukkan perkembangan yang signifikan yaitusebanyak 198 kali transaksi dengan total nilaipinjaman mencapai 257 miliar rupiah, meningkatdibandingkan tahun sebelumnya yang hanyamencatat 38 kali transaksi dengan total nilaipinjaman 182 milyar rupiah.

Kegiatan yang sangat penting di KPEI adalah“Pemantauan Risiko”, sebagai bagian dari sistempengendalian risiko KPEI. Seiring denganperkembangan aktivitas transaksi di Bursa Efek, KPEIdituntut untuk terus meningkatkan kemampuanpengelolaan risiko terkait dengan transaksi bursa.

Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan mengadopsi metodologiValue at Risk untuk menghitung nilai paparan risiko yang mungkin terjadisecara ekstrim atas penyelesaian transaksi bursa yang dijamin oleh KPEI. Disamping itu KPEI melakukan pembentukan database Anggota Kliring termasukaktivitas transaksi di Bursa Efek yang kemudian diterjemahkan dan dirumuskanmenjadi batasan normal aktivitas penyelesaian transaksi bursa yang dilakukanoleh Anggota Kliring. Apabila batasan-batasan tersebut terlampaui akan

memberikan peringatan dini (early warning) kepadaKPEI untuk dianalisa dan ditindaklanjuti dengan suatuklarifikasi dari Anggota Kliring bahkan sampai denganpermintaan pemeriksaan (audit) oleh Bursa Efek dan/atauBapepam.

Pengembangan terhadap sistem pemantauan risiko KPEItersebut teruji di bulan September 2005 pada saat KPEIberhasil mengidentifikasikan adanya nilai paparan risikoyang begitu besar atas transaksi saham SUGI (PT SugiSamapersada Tbk) dan ARTI (PT Arona Binasejati Tbk)

senilai Rp 48,9 miliar sebelum tanggal jatuh tempo penyelesaian transaksi,yang mengindikasikan adanya aktivitas transaksi yang di luar kebiasaan.Penerapan prinsip-prinsip risk management yang diimplementasikan KPEImemungkinkan proses identifikasi yang cepat sehingga diharapkan dapatmeminimalkan potensi kerugian yang dihadapi pelaku pasar dan melindungiPasar Modal Indonesia dari praktek-praktek yang menyimpang.

SLB Transaction DataData Transaksi PME

Rp 257,881,635,000 Rp 1,065,626,591

Rp 182,075,730,000 Rp 775,500,954

198

38

2005 2004

Composition of Online CollateralKomposisi Agunan Online

Securities94%

Cash6%

Total Transaction Daily Transaction Frequency of TransactionValue Value

Page 19: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

19Laporan Dewan Direksi

%

Growth of Guarantee FundPertumbuhan Dana Jaminan

2002 - 2003 2003 - 2004

Year

2004 - 2005

14

2530

40

30

20

10

-

The increasingly borderless market has also driven KPEI tobecome more responsive towards change. KPEI perceivesthe market demand as a call to improve accountability ascentral counterparty of the stock exchange transaction.The role as central counterparty willbe strategic in the future, amidst themore integrated regional andinternational markets.

In respond to the new horizon, whatKPEI has done during 2005 was toarticulate the development strategy ofKPEI into four perspectives: thecustomer perspective, the financialperspective, the business processperspective, and the learning and growth perspective. Wehope that the target formulation of KPEI’s developmentstrategy, which is clearly understood by all levels of theKPEI staff, will provide the synergy to meet the corporateobjectives. A new belief also isnecessary for KPEI to play its role ascentral counterparty in the stockexchange transactions settlementprocess with high standards and byapplying the principles of transparency,accountability, responsibility, integrity,and fairness. The launching of the newlogo on October 21, 2005, symbolizesthat we have transformed ourselvesinto an organization with new beliefsand a new spirit.

Tuntutan pasar yang semakin tanpa batas juga mendorong KPEI untuk semakinresponsif terhadap segala bentuk perubahan yang ada. KPEI memaknaituntutan pasar tersebut untuk semakin meningkatkan peran dan tanggung-jawab sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam proses

transaksi di pasar modal. Peran dan tanggung-jawab sebagai mitra pengimbang sentral iniakan semakin mengemuka di masamendatang seiring dengan kian terintegrasinyapasar modal regional maupun internasional.

Kami berpendapat bahwa untuk meresponcakrawala baru tersebut, langkah yang KPEIlakukan sepanjang tahun 2005 adalah denganmengartikulasikan strategi pengembanganusaha KPEI ke dalam empat perspektif yaitu

perspektif pelanggan, perspektif finansial, perspektif proses bisnis internal,serta perspektif pembelajaran yang berkesinambungan. Harapannya,perumusan target kinerja terkait dengan strategi pengembangan usaha KPEIyang jelas dan dipahami oleh seluruh lapisan di KPEI akan menghasilkan

sinergi dalam pencapaian tujuan perusahaan.Selain itu, diperlukan sebuah keyakinan barubahwa KPEI harus menjalankan perannyasebagai mitra pengimbang sentral dalampenyelesaian transaksi bursa dengan standaryang tinggi, yang mengedepankan prinsip-p r i n s i p t r a n s p a r a n s i , k e h a n d a l a n(accountabil ity) , bertanggung-jawab(responsibility), berintegritas (integrity), danjujur serta adil (fair). Untuk memaknaipengembangan yang dirumuskan tersebut

pada tanggal 21 Oktober 2005 KPEI meluncurkan logo baru sebagai simbolbahwa kami telah melakukan transformasi diri menjadi perusahaan denganmanajemen dan semangat serta keyakinan yang baru.

Treasury Bonds 3%Minimum Cash 5%

Seat of Stock 1%

Composition of Offline CollateralKomposisi Agunan Offline

Time Deposit 19%

Bank Guarantee72%

Collateral Structure of Clearing MembersKomposisi Agunan AK KPEI

Offline31%

Online69%

Page 20: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

20 Board of Directors’ Report

Sejalan dengan itu, KPEI senantiasa aktif turut serta dalam berbagai kegiatantingkat internasional. Pada tahun 2005 ini KPEI turut serta dalam berbagaikonferensi internasional, diantaranya konferensi Pan Asia Securities LendingAssociation (PASLA), konferensi Risk Management Association (RMA) , GlobalBonds Summit, Asia Pacific Central Depository Group (ACG) -Meeting danCross Training. Untuk tingkat ASEAN, KPEI juga berpartisipasi aktif sebagaianggota gugus tugas persiapan integrasi pasar (ASEAN 100 Task Force).Upaya lain untuk memantapkan diri sebagai mitra pengimbang sentral dipasar modal Indonesia, pada bulan Agustus 2005 KPEI telah menandatanganiNota Kesepahaman dengan Korea Securities Depository yang mencakupkerjasama yang sal ing menguntungkan antar dua lembaga.

Menyikapi PerubahanSemangat melakukan transformasi diri tercermin pada upaya KPEI dalammemberikan layanan terbaik bagi pelanggan. Di awal tahun, KPEI mengadakanFocus Group Discussion untuk memperoleh masukan dari Anggota KliringKPEI. Berbagai saran dan masukan yang diperoleh kemudian menjadi dasarbagi KPEI dalam merumuskan strategi perbaikan layanan bagi pelanggan.Selanjutnya KPEI mengadakan serangkaian Workshop dan Gathering yangmelibatkan Anggota Kliring dengan tema “Mengelola Perubahan”. DalamWorkshop dan Gathering tersebut KPEI menyampaikan kepada Anggota Kliringbahwa KPEI sedang melakukan perubahan yang tercermin dalam visi, misi,nilai inti, serta logo yang baru.

Sangat disadari bahwa perubahan yang terjadi di KPEI perlu dikomunikasikankepada stakeholder terutama kepada pengguna jasa KPEI, bahkan lebih dariitu KPEI mengharapkan dukungan dan umpan balik dari Anggota Kliringuntuk secara bersama-sama mengelola perubahan yang terjadi sehinggadapat terus berkembang ke arah yang lebih baik.

Upaya KPEI dalam mendapatkan masukan dari Anggota Kliring terus dilanjutkandengan melakukan kunjungan-kunjungan ke Anggota Kiring. Kami percayabahwa dengan pemahaman yang mendalam terhadap aspirasi pelangganmerupakan kunci bagi kepuasan pelanggan.

In the meantime, KPEI has always participated in variousinternational events. In 2005, KPEI attended severalinternational conferences, such as the Pan Asia SecuritiesLending Association (PASLA) Conference, Risk ManagementAssociation (RMA) Conference, Global Bonds Summit, AsiaPacific Central Depository Group (ACG) Meeting, and CrossTraining. At the regional level of ASEAN, KPEI took up anactive role in the task force of ASEAN market integration(ASEAN 100 Task Force) . In a bid to strengthen its positionas the central counterparty in the Indonesian capital market,in August 2005, KPEI and the Korea Securities Depositorysigned a memorandum of understanding to conduct mutualbenefit cooperation.

Dealing with ChangeThe spirit of transformation has been reflected in the KPEIefforts to provide the best services to the customers. In early2005, KPEI held a Focus Group Discussion to gather inputform Clearing Members. The advice and input was thefoundation on which KPEI formulated its service improvementstrategy. Since then, KPEI has held a series of workshopsand gatherings, by inviting all Clearing Members to discusshow best to manage change. During the workshops andgatherings, KPEI made it clear to Clearing Members that KPEIitself has changed, as reflected in the vision, mission, andcore values, as well as the new logo.

KPEI believes that the internal transformation should becommunicated to stakeholders, especially the participantsof KPEI. Principally, KPEI has invited all the Clearing Membersto hand-in-hand help manage every change for a betterfuture.

KPEI has never seized searching for input and visiting ClearingMembers. We believe that understanding the aspirations ofcustomers is the key factor to attain customer satisfaction.

Second Annual

Global Bond Summit14–16 November 2005 Four Seasons Hotel, Hong Kong

B U I L D I N G B L O C K S F O R G R O W T H

Page 21: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Penyempurnaan proses bisnis di internal perusahaan juga merupakan fokusutama KPEI di tahun 2005. Restrukturisasi organisasi, yang mulaidiimplementasikan pada pertengahan tahun, merupakan upaya KPEI dalammeningkatkan efektivitas proses bisnis di setiap lini bisnis perusahaan.Perubahan yang membuat struktur organisasi menjadi lebih efisien, merupakansebuah langkah mutlak yang dibutuhkan KPEI untuk dapat menjawabtantangan-tantangan di masa datang. Selain itu berbagai upaya untukmeningkatkan efisiensi proses bisnis juga dilakukan, yang diantaranya meliputipengkajian ulang dan perbaikan serta penyempurnaan atas setiap temuanaudit internal dan eksternal, khususnya dalam mempertahankan sertifikasiISO 9001 : 2000 yang sudah diperoleh sejak tahun 2001, penyempurnaanmetodologi pengendalian risiko dan optimalisasi penggunaan teknologiinformasi.

Penataan ulang terhadap struktur organisasi membuat proses pembelajarankaryawan menjadi faktor penting dalam strategi bisnis jangka panjangperusahaan. Karena itu dibutuhkan suatu proses pembelajaran yangberkesinambungan untuk menjamin ketersediaan sumber daya manusiasebagai aset penting perusahaan. Serangkaian panjang pelatihan internalkami lakukan agar perhatian kepada pelanggan, unjuk kerja yang prima,integritas, kehati-hatian, dan kebersamaan sungguh menjadi kredo bagiseluruh elemen dalam KPEI.

Sejumlah pelatihan dilaksanakan karyawan untuk mengembangkankompetensi yang dipunyai oleh masing-masing karyawan. Peningkatankompetensi tersebut berguna bagi manajemen untuk menempatkan orangyang tepat pada tempat yang tepat (right man on the right place). Prosespembelajaran ini akan terus berlanjut karena tantangan yang datang semakinlama semakin bertambah.

Penerapan ketiga sudut pandang di atas yang meliputi fokus terhadappelanggan, proses bisnis internal, dan proses pembelajaran yangberkesinambungan memberikan kontribusi yang sangat besar terhadappengelolaan biaya dan peningkatan pendapatan KPEI.

21Laporan Dewan Direksi

Improvement of internal business processes has beenthe main focus of KPEI in 2005. Institutional restructuring,implemented since mid-2005, was the main effort ofKPEI to sharpen effectiveness in the line of business ofthe entire organization. A change that makes anorganization become more efficient has been theindispensable condition for KPEI to deal with the future’schallenges. KPEI also has improved the efficiency of theinternal business process by reviewing and correctingfindings of internal as well as external audits, as tomaintain ISO 9001 : 2000 certification that theorganization has held since 2001, and by improving themethodology of risk management and the optimizationof information technology application.

A sustainable learning process is needed to guaranteethe availability of top quality human resources as animportant corporate asset. In this regard, theorganizational restructuring has placed the learningprocess of KPEI’s staff as an important factor in the long-term corporate strategy. We have held a long series ofinternal training programs therefore primary services,integrity, prudence, and fellowship will become theprided prize to all elements of KPEI.

Training was provided for the staffs in an effort to improveindividual competence. Management’s understandingof the competence of each employee will helpmanagement assign each of them to the right tasks.The learning process will continue, as the future bringsincreasingly serious challenges.

The application of the three perspectives, covering ourfocus to customers, internal business process, and thelearning and growth, has contributed substantially tothe cost management and revenue generating of KPEI.

Page 22: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

22 Board of Directors’ Report

Penyempurnaan-penyempurnaan yang telah dilakukan KPEI di sisi pelanggan,sisi proses bisnis internal, dan proses pembelajaran yang berkesinambunganbagi karyawan maupun stakeholders, pada akhirnya bermuara pada aspekfinansial perusahaan. Dengan kata lain, terpenuhinya ekspektasi pelanggan,proses bisnis internal yang makin efisien, dan sumber daya manusia yangsemakin profesional, akan berimbas positif terhadap keuangan perusahaan.Pertumbuhan positif yang berkesinambungan akan mendukung ”goingconcern” perusahaan dan akan meningkatkan kemampuan KPEI dalammelakukan investasi terutama untuk kepentingan pengembangan pasarmodal Indonesia ke depan.

Pengembangan ke DepanSesuai dengan perkembangan pasar modal, KPEI selalu aktif melakukanberbagai perbaikan, baik ke dalam institusi KPEI sendiri maupunpengembangan yang melibatkan institusi lain di industri pasar modal padaumumnya. Secara umum kami menyusun rencana bisnis KPEI dalam tigastrategi besar, yakni peningkatan pendapatan, turut berperan serta aktif dalampengembangan pasar, dan memposisikan diri sebagai organisasi berkelasdunia.

Bagaimanapun juga, usaha meningkatkan pendapatan merupakan satu halyang mutlak dilakukan agar pada gilirannya dapat menjadi faktor pemicupeningkatan kualitas pelayanan KPEI sebagai salah satu Self RegulatoryOrganization (SRO) di lingkungan pasar modal. KPEI akan terus berinovasiuntuk memunculkan produk atau layanan baru, sebagai upaya diversifikasisumber pendapatan. Pengembangan sistem kliring dan penjaminan untukmendukung transaksi Surat Utang Negara (SUN) ritel dan pengembanganinstrumen Repurchase Agreement (REPO), merupakan contoh upaya KPEIdalam hal ini.

Di balik perannya sebagai lembaga yang bertanggung jawab terhadap jalannyaproses kliring dan penjaminan di pasar modal, KPEI juga mengemban misibangsa untuk ikut mengembangkan pasar modal dalam negeri denganmeningkatkan likuiditas pasar modal sehingga dapat mengundang sebanyakmungkin investor untuk bertransaksi di bursa efek. Upaya itu hanya tercapaibila KPEI dapat melaksanakan fungsi kliring dan penjaminan sesuai denganstandar yang diharapkan oleh investor. Selanjutnya, bersama dengan SROlain dan Bapepam serta pihak-pihak terkait lainnya, KPEI berkomitmen untuksenantiasa berusaha memberikan kontribusi dalam upaya menciptakan pasarmodal yang menarik bagi investor.

Improvements in customer focus, internal businessprocess, and learning and growth for the staff as well asfor the stakeholders have helped in the corporate financialaspect. In other words, the fulfillment of customerexpectations, a more efficient internal business process,and a more professional pool of human resources willpositively affect the corporate financial condition. Thepositive and sustainable growth will, in turn, supportthe corporation as a going concern, and will enhancethe investment assisting capability of KPEI for thedevelopment of the Indonesian capital market.

Future DevelopmentIn line with capital market development, KPEI haspromoted internal as well as external improvements byinvolving other institutions in the capital marketcommunity. In general, we have drafted our businessplan in three grand strategies of sustainable profit growth,investment for capital market development, and buildinga world-class organization.

Nevertheless, sustainable profit growth is an imperativethat, in turn, will be the driving factor for theimprovement of KPEI services as a Self-RegulatoryOrganization (SRO) in the Indonesian capital market.KPEI will keep innovating new products and services todiversify the source of revenue. Developing clearing andguarantee system to support retail government bondstransactions, and the development of REPO instrument,are among KPEI’s program in extending new productsand services.

Apart from the responsibility of providing clearing andguarantee services, KPEI also has the responsibility todevelop the domestic capital market, especially inincreasing the liquidity and luring more investors. KPEIwill meet the target only if it can secure a clearing andguarantee process performance that meets investorexpectation standards. Therefore, KPEI has committeditself, in cooperation with other SROs, Bapepam, andother stakeholders, to create a capital market interestingto investors.

Page 23: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Integrasi pasar modal internasional merupakan sebuah keniscayaan yangtidak bisa dihindari. Sejumlah bursa efek di Eropa sudah semakin terintegrasi,sedangkan bursa-bursa di Asia sudah mulai mewacanakan hal yang sama.Oleh karena itu menjadi organisasi yang berkelas dunia merupakan syaratyang tidak bisa dihindarkan. Di tengah perubahan pasar yang semakin tidakmengenal batas, para investor akan menuntut suatu standar pelayanan yangsama di setiap negara.

Seperti langkah-langkah yang banyak dilakukan oleh lembaga sejenis dinegara lain, KPEI akan terus mengembangkan aliansi strategis dengan lembagapasar modal internasional. Kami memandang pentingnya keterlibatan KPEIdalam working group dan task force regional maupun global serta menjalinkerjasama dengan institusi sejenis di negara lain sebagai upayamengembangkan diri menjadi mitra pengimbang sentral (Central Counterparty)yang berkelas dunia.

PenutupSebagai penutup, kami mengucapkan terima kasih kepada otoritas pasarmodal, anggota kliring, pemegang saham, dewan komisaris, karyawan KPEIdan pihak-pihak lain yang telah ikut berperan serta memajukan industri pasarmodal dalam negeri sepanjang tahun 2005. Kami yakin pasar modal Indonesiaakan berkembang kian pesat di masa mendatang, dan KPEI akan senantiasasiap menjadi mitra pengimbang sentral dalam setiap perkembangan tersebut.

INARNO DJAJADIPresident Director

HOESENDirector

23Laporan Dewan Direksi

Global capital market integration has been unavoidable.Some European stock exchanges have been integrated,while some Asian markets also have had similar plans.In this regard, becoming a world-class organization isimperative for KPEI. Amid the increasingly borderlessmarket, investors will require an equal standard of servicesanywhere in the world.

Giving heed to what is taking place in other corners ofthe world, KPEI will keep developing strategic allianceswith global capital market organizations. We believe itis important for KPEI to be involved in regional as wellas international working groups and task forces of therelated industry in line with its destiny to become aworld-class central counterparty.

Closing RemarksWe wish to extend our appreciation to the capital marketauthority, shareholders, and board of commissioners,KPEI staff, and other parties that have played an activerole in developing the Indonesian capital market during2005. We believe the Indonesian capital market will bewell developed in the years ahead, and KPEI will be readyto become the central counterparty in the light of sucha bright future.

Page 24: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

KPEI REQUIRES EVERYONE IN

THE COMPANY TO ADOPT

THE PRINCIPLES OF RISK

MANAGEMENT IN LINE WITH BEST

PRACTICES, AND TO TAKE INTO

ACCOUNT ALL IMPACTS OF EVERY

ACTION AND DECISION.

24

PrudenceCore Value

Page 25: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

25Prudence

KPEI MENYADARI BAHWA SEMUA

PIHAK DI LINGKUNGAN PERUSAHAAN

HARUS MEMPERTIMBANGKAN

DAMPAK DARI SETIAP TINDAKAN DAN

PENGAMBILAN KEPUTUSAN, SERTA

MENERAPKAN KAIDAH PENGELOLAAN

RISIKO DENGAN BAIK.

Page 26: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Operating RevenueThe Indonesian Clearing and Guarantee Corporation (KPEI) wasestablished on August 5, 1996, to provide clearing and guaranteeservices for the settlement of transactions in Indonesian stockexchanges. With paid-up capital of Rp 15 billion, KPEI is jointly-owned by the Jakarta Stock Exchange and Surabaya Stock Exchangewith 9% and 10% shareholdings, respectively.

KPEI generates its operating revenues from clearing fees accruedbased on transactions at the Jakarta Stock Exchange at 0.00975% ofthe transaction value, from clearing fees on futures index transactionsat the Surabaya Stock Exchange at Rp 7,000 (LQ45 index),Rp 21,250 (DJIA index) and Rp 6,250 (XLJPN index) for everytransaction that results in an open position, and from informationservice fees (message sent via SMS).

In 2005, the daily average transaction value at the Jakarta StockExchange amounted to Rp 1.67 trillion, an increase of 63% fromthe daily average transaction value in 2004 of Rp 1.024 trillion. Asa result, revenue from clearing fees also increased by 43%, fromRp 51.544 billion in 2004 to Rp 73.717 billion in 2005.

Operating Expenses• Operating expenses amounted to Rp 37.863 billion in 2005,

an increase of Rp 3.383 billion or 10% from Rp 34.480 billionin 2004

• Personnel expenses amounted to Rp 16.575 billion, an increaseof Rp 4.325 billion or 35% from Rp 12.250 billion in 2004.

• General and administrative expenses amounted to Rp 5.994billion in 2005, an increase of Rp 51 million or 1% fromRp 5.943 billion in 2004.

• Information technology maintenance expenses amounted toRp 4.463 billion in 2005, a decline of Rp 989 million or 18%from Rp 5.452 billion in 2004.

26

FinancialAnalysisPendapatan UsahaPT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) didirikan pada tanggal5 Agustus 1996 untuk memberikan layanan kliring dan penjaminanpenyelesaian transaksi bursa di Indonesia. Dengan modal disetorRp 15 miliar, KPEI dimiliki bersama oleh PT Bursa Efek Jakarta danPT Bursa Efek Surabaya, masing-masing dengan kepemilikan 90%dan 10%.

Pendapatan KPEI diperoleh dari pendapatan jasa kliring ataspenyelesaian transaksi di Bursa Efek Jakarta, yaitu sebesar 0,00975%dari nilai transaksi, serta pendapatan jasa kliring atas transaksiKontrak Berjangka Indeks Efek (KBIE) di Bursa Efek Surabaya sebesarRp 7.000 (KBIE LQ45), Rp21.250 (KBIE DJIA), Rp 6.250 (KBIE Titan100) per kontrak dan jasa pengiriman informasi (pengirimaninformasi melalui SMS).

Pada tahun 2005 nilai transaksi harian di Bursa Efek Jakarta adalahRp 1,67 triliun, meningkat 63% dari Rp 1,024 triliun pada tahun2004. Kenaikan nilai transaksi harian ini telah meningkatkanpendapatan usaha sebesar 43% dari Rp 51,544 miliar pada tahun2004 menjadi Rp 73,717 mil iar pada tahun 2005.

Beban Usaha• Beban Usaha sebesar Rp 37,863 miliar pada tahun 2005,

meningkat sebesar Rp 3,383 miliar atau 10% dari Rp 34,480miliar pada tahun 2004.

• Beban Personalia sebesar Rp 16,575 miliar pada tahun 2005,meningkat Rp 4,325 miliar atau 35% dari Rp 12,250 miliarpada tahun 2004.

• Beban Umum dan Administrasi sebesar Rp 5,994 miliar padatahun 2005, naik sebesar Rp 51 juta atau 1% dari Rp 5,943miliar pada tahun 2004.

• Beban Pemeliharaan Teknologi Informasi sebesar Rp 4,463miliar pada tahun 2005, turun sebesar Rp 989 juta atau 18%dari Rp 5,452 miliar pada tahun 2004.

Page 27: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

• Beban Sewa sebesar Rp 1,426 miliar pada tahun 2005, relatiftidak berubah dari posisi tahun 2004.

• Beban Penyusutan sebesar Rp 2,931 miliar pada tahun 2005,turun sebesar Rp 3,312 miliar atau 53% dari Rp 6,243 miliarpada tahun 2004.

• Beban Pengembangan Usaha sebesar Rp 6,474 miliar padatahun 2005 meningkat sebesar Rp 3,308 miliar atau 104%dari Rp 3,166 miliar pada tahun 2004.

Laba (Rugi) UsahaDengan realisasi pendapatan dan beban usaha sebagaimanadiuraikan sebelumnya, pada tahun 2005 tercatat laba usaha sebesarRp 35,854 miliar, sedangkan pada tahun 2004 tercatat laba usahasebesar Rp 17,064 miliar. Dengan demikian laba usaha naik sebesarRp 18,790 miliar atau 110% dari tahun sebelumnya.

Pendapatan/Beban LainPendapatan/Beban Lain mencatat kenaikan sebesar Rp 2,246 miliaratau 61% dari Rp 3,692 pada tahun 2004 menjadi Rp 5,938 miliarpada tahun 2005.

Laba Sebelum PajakSetelah memperhitungkan pendapatan/beban lain, maka padatahun 2005 tercatat laba sebelum pajak sebesar Rp 41,792 miliar,sedangkan pada tahun 2004 tercatat laba sebelum pajak sebesarRp 20,756 miliar, naik sebesar Rp 21,036 miliar atau 101% daritahun sebelumnya.

Laba BersihDengan memperhitungkan beban pajak penghasilan sebesarRp 12,859 miliar pada tahun 2005, diperoleh laba bersih sebesarRp 28,933 miliar, sedangkan laba bersih pada tahun 2004 tercatatsebesar Rp 14,136 miliar, naik sebesar Rp 14,797 miliar atau 105%.

Analisa Keuangan 27

• Rent expenses amounted to Rp 1.426 billion in 2005, relativelyunchanged from the similar figure of 2004.

• Depreciation expenses amounted to Rp 2.931 billion, a declineof Rp 3.312 billion or 53% from Rp 6.243 billion in 2004.

• Business development expenses amounted to Rp 6.474 billion,an increase of Rp 3.308 billion or 104% from Rp 3.166 billionin 2004.

Operating Income (Loss)As a result of the aforementioned revenues and expenses, KPEIposted an operating income of Rp 35.854 billion in 2005, whichrepresented an improvement of Rp 18.790 billion or 110% fromthe operating income posted in 2004 of Rp 17.064 billion.

Other Income and ExpensesOther income (net) registered an increase of Rp 2.246 billion, or61%, from Rp 3.692 billion in 2004 to Rp 5.938 billion in 2005.

Income Before TaxAfter the calculation for other income (net), KPEI posted an incomebefore tax of Rp 41.792 billion in 2005, which represented anincrease of Rp 21.036 billion, or 101%, from income before tax ofRp 20.756 billion posted in 2004.

Net IncomeAfter accounting for income tax expenses of Rp 12.859 billion in2005, the net income in 2005 amounted to Rp 28.933 billion, whichrepresented an increase of Rp 14.797 billion, or 105%, from netincome of Rp 14.136 billion posted in 2004.

Page 28: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

FellowshipKPEI CONTINUOUSLY

NURTURES STRONG

TEAMMANSHIP, AS WELL AS

MUTUAL SUPPORT AND RESPECT.

Core Value

28

Page 29: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

29Fellowship

KPEI SENANTIASA

MENUMBUHKAN KERJASAMA

TIM YANG ERAT, BERSIKAP

SALING MENDUKUNG DAN

SALING MENGHARGAI.

Page 30: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

Responsibility for Financial Reporting

30 Tanggung jawab Laporan Keuangan

This Annual Report, including the accompanying financial statementsand other related information, is the responsibility of the managementand has been signed by the respective members of the Board ofCommissioners and the Board of Directors of the Indonesian Clearingand Guarantee Corporation, as follows:

Laporan tahunan ini, berikut laporan keuangan dan informasi lainyang terkait, merupakan tanggung jawab manajemen PT KliringPenjaminan Efek Indonesia, dan ditandatangani oleh seluruh DewanKomisaris dan Direksi sebagai berikut:

AGUS MUHAMMADPresident Commissioner

FARID HARIANTOCommissioner

INARNO DJAJADIPresident Director

HOESENDirector

Page 31: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERSRAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM

BOARD OF COMMISSIONERSDEWAN KOMISARIS

DIRECTORDIREKTUR

31Informasi Perusahaan

CorporateInformationCOMPANY STRUCTURE

CREDIT POLICY & RISKMONITORING COMMITTE

KOMITEKEBIJAKAN KREDIT &

PENGENDALIAN RISIKO

RISK MANAGEMENTDIVISION

DIVISI PENJAMINAN,PENGENDALIAN RISIKO &

PENGEMBANGAN

OPERATIONDIVISION

DIVISI OPERASIONALKLIRING & PENYELESAIAN

INFORMATION TECHNOLOGYDIVISION

DIVISITEKNOLOGI INFORMASI

LEGAL & SUPPORTDIVISION

DIVISI HUKUM,KOMUNIKASI & UMUM

FINANCE & HUMANRESOURCES DIVISION

DIVISI KEUANGAN,AKUNTANSI & SDM

INTERNAL AUDIT

SATUAN PEMERIKSAINTERNAL

PRESIDENT DIRECTORDIREKTUR UTAMA

FUND MANAGEMENT &MEMBERSHIP DEPT.

DEPARTEMEN DANA JAMINAN,AGUNAN & KEANGGOTAAN

RISK MANAGEMENTDEPARTMENT

DEPARTEMENPENGENDALIAN RISIKO

RESEARCH & DEVELOPMENTDEPARTMENT

DEPARTEMEN PENGKAJIAN &PENGEMBANGAN BISNIS

EQUITY DEPARTMENT

DEPARTEMEN EKUITI

FIXED INCOME & DERIVATIVEDEPARTMENT

DEPARTEMENSURAT UTANG & DERIVATIF

SECURITIES LENDINGBORROWING DEPARTMENT

DEPARTEMEN PINJAMMEMINJAM EFEK & REPO

SYSTEM OPERATIONSDEPARTMENT

DEPARTEMEN OPERASIONAL & ADMINISTRASI SISTEM

SYSTEM DEVELOPMENTDEPARTMENT

DEPARTEMENPENGEMBANGAN SISTEM

TECHNICAL SUPPORTDEPARTMENT

DEPARTEMENDUKUNGAN TEKNIS

LEGAL & CORPORATECOMMUNICATION DEPT.

DEPARTEMEN HUKUM &KOMUNIKASI PERUSAHAAN

GENERAL AFFAIRSDEPARTMENT

DEPARTEMENURUSAN UMUM

FINANCEDEPARTMENT

DEPARTEMENKEUANGAN

ACCOUNTINGDEPARTMENT

DEPARTEMENAKUNTANSI

HUMAN RESOURCEDEVELOPMENT DEPT.

DEPARTEMENSUMBER DAYA MANUSIA

Page 32: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

32

Farid Harianto has been the Commissioner of KPEI since 1998. He has beena Director with the PPM Institute (1989–1993), Senior Researcher, Universityof Indonesia (1990–1993), and Guest Professor of CIS University, Toronto(1993–1995). He was also the President Director of the credit rating agency:Pefindo (1995–1998); Commissioner of Pefindo (1998–2001); and DeputyHead, Indonesian Bank Restructuring Agency (IBRA), (1998–2000). He isalso a Corporate Finance Consultant in his personal capacity. He holds abachelor degree from the Bandung Institute of Technology, and has botha Master degree and a Ph.D. from the University of Pennsylvania, USA.

Agus Muhammad has been KPEI President Commissioner since 2001. He has beenwith the Indonesian Government for more than 29 years, and concurrently servesas the Inspector General of the Ministry of Finance of the Republic of Indonesiasince 2002. He started his career as an Accounting Auditor with the National Gasand Oil Company in 1977 and over the years has assumed many other positionsof accounting responsibility with the Indonesian Government, including Directorof Market Institutions and Trading Bureau; and Director of Investment Managementand Research Bureau, with the Capital Market Supervisory Agency (Bapepam). Heholds a degree in Accountancy from the Gadjah Mada University, Yogyakarta, andMaster degree in Accountancy from the Southern Illinois University, USA.

Board ofCommissioners

Agus Muhammad menjabat Komisaris Utama KPEI sejak 2001. Lebih dari 29tahun beliau mengabdikan diri untuk Pemerintah Republik Indonesia, dan saatini menjabat sebagai Inspektur Jenderal Departemen Keuangan RI sejak tahun2002. Karir beliau dimulai dengan menjabat sebagai Auditor Perusahaan Minyakdan Gas Negara pada tahun 1977, dan itulah awal kepercayaan bagi beliau untukmenjalankan tugas yang berkenaan dengan Akuntansi di kalangan PemerintahIndonesia termasuk: Kepala Biro Transaksi dan Lembaga Efek, serta Kepala BiroPengelolaan Investasi dan Riset di Bapepam. Gelar kesarjanaannya di bidangakuntansi diperoleh dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta serta gelar Masterdi bidang akuntansi dari Southern Illinois University, Amerika Serikat.

Farid Harianto menjabat sebagai Komisaris KPEI sejak 1998. Beliau pernahmenjabat sebagai direktur Lembaga PPM (1989-1993); Peneliti SeniorUniversitas Indonesia (1990-1993), serta Dosen Tamu CIS University, Toronto(1993-1995). Beliau juga pernah menjadi Direktur Utama PT Pemeringkat EfekIndonesia (Pefindo, 1995-1998), Anggota Komisaris Pefindo (1998-2001),dan Deputi Ketua BPPN (1998-2000). Selain itu beliau saat ini adalah konsultandi bidang Corporate Finance. Gelar kesarjanaan diperoleh beliau dari InstitutTeknologi Bandung, sedangkan gelar Master dan Doktoral diperoleh dariUniversity of Pennsylvania, Amerika Serikat.

FARID HARIANTOCommissioner

AGUS MUHAMMADPresident Commissioner

Dewan Komisaris

Page 33: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

INARNO DJAJADIPresident Director

33Dewan Direksi

Hoesen has become the Director since June 2005. His carreer in capitalmarkets started in 1993 when he left his position as a Coordinator, Researcher,and Program Methodologist of an NGO. He started his career as the AssistantManager at PT Kustodian Depositori Efek Indonesia (1993–1996) andfollowed by the Division Head of Guarantee and Risk Management atPT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (1996–2005). He acquired a bachelordegree in agriculture from Padjadjaran University, Bandung and Magisterof Management degree from the Pelita Harapan University, Jakarta.

Inarno Djajadi has been the President Director since June 2003. Havingover seventeen years of experience in securities and finance, he first beganhis career as a Money Market and Capital Market Dealer with PT BankUppindo (1989–1991). Thereafter, Mr. Djajadi held the Director positionsin several securities companies, including PT Aspac Uppindo Sekuritas(1991–1997), PT Mitra Duta Sekuritas (1997–1999), PT Widari Securities(1999), and was the President Director of PT Madani Securities(2000–2003). He has a degree in Economics from Gadjah Mada University,Yogyakarta.

Board ofDirectors

Inarno Djajadi menjabat sebagai Direktur Utama KPEI sejak Juni 2003.Perjalanan karir beliau di bidang sekuritas dan keuangan selama 17 tahundiawali dengan posisi sebagai Dealer Pasar Uang dan Pasar Modal padaPT Bank Uppindo (1989-1991). Sejak itu beliau pernah beberapa kalimenjabat sebagai direktur di beberapa perusahaan sekuritas seperti:PT Aspac Uppindo Sekuritas (1991-1997), PT Mitra Duta Sekuritas (1997-1999), PT Widari Securities (1999), dan Direktur Utama PT MadaniSecurities (2000-2003). Gelar kesarjanaan di bidang ekonomi beliau raihdari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Jabatan sebagai Direktur KPEI diemban oleh Hoesen sejak Juni 2005.Awal karier Beliau di industri pasar modal dimulai pada tahun 1993mengikuti kepindahannya sebagai Coordinator, Researcher and ProgramMethodologist di salah satu LSM. Meniti karier dari Assistant Manager diPT Kustodian Depositori Efek Indonesia (1993-1996) berlanjut sebagaiKepala Divisi Penjaminan dan Pengendalian Risiko di PT Kliring PenjaminanEfek Indonesia (1996-2005). Beliau memperoleh gelar kesarjanaan dalambidang Pertanian dari Universitas Padjadjaran, Bandung dan gelar MagisterManajemen dari Universitas Pelita Harapan, Jakarta.

HOESEN Director

Page 34: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

This page is intentionally left blank.Halaman ini sengaja dikosongkan.

34

Page 35: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

FINANCIAL STATEMENTSFOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2005 AND 2004

AND INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT

LAPORAN KEUANGANUNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2005 DAN 2004

DAN LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN

PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia

35

Page 36: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA LAPORAN KEUANGAN/ FINANCIAL STATEMENTS UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2005 DAN 2004/ FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2005 AND 2004 DAN LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN/ AND INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT

Page 37: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA DAFTAR ISI/ TABLE OF CONTENTS

Halaman/Page

LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN/INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT 1

LAPORAN KEUANGAN - Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004 serta untuk tahun-tahun berakhir pada tanggal tersebut/

FINANCIAL STATEMENTS - As of December 31, 2005 and 2004 and for the years then ended

Neraca/Balance Sheets 2

Laporan Laba Rugi/Statements of Income 3

Laporan Perubahan Ekuitas/Stataments of Changes in Equity 4

Laporan Arus Kas/Statements of Cash Flows 5

Catatan atas Laporan Keuangan/Notes to the Financial Statements 6

Page 38: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan
Page 39: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIANERACA BALANCE SHEETS31 DESEMBER 2005 DAN 2004 DECEMBER 31, 2005 AND 2004

Catatan/2005 Notes 2004Rp Rp

AKTIVA ASSETS

AKTIVA LANCAR CURRENT ASSETSKas dan setara kas 69.602.491.201 2d,3 36.859.005.671 Cash and cash equivalentsInvestasi jangka pendek - 2e,4 5.214.692.877 Short-term investmentPiutang penyelesaian transaksi bursa 426.876.397.000 2f,5 602.128.158.500 Securities transactions settlements receivablesPiutang usaha 4.537.146.188 2g,6,27 6.276.473.531 Accounts receivablePiutang lain-lain 1.840.985.221 2g,7 80.504.247 Other accounts receivablePajak dibayar dimuka 787.683.033 2n,8,25 787.683.033 Prepaid taxesBiaya dibayar dimuka 993.319.728 2h 706.613.857 Prepaid expensesJumlah Aktiva Lancar 504.638.022.371 652.053.131.716 Total Current Assets

AKTIVA TIDAK LANCAR NONCURRENT ASSETSAktiva dana pengaman 5.255.301.013 2i,5 4.825.770.782 Security fund assetsDana disisihkan sebagai cadangan Fund reserved for guarantee of

jaminan penyelesaian transaksi bursa 6.951.804.321 2i,9 6.951.804.321 settlement of securities transactionsInvestasi saham 2.263.315.380 2j,10,27 2.263.315.380 Investment in shares of stockAktiva pajak tangguhan 726.573.787 2n,25 1.049.663.945 Deferred tax assets - netAktiva tetap - setelah dikurangi Equipment and facilities - net of

akumulasi penyusutan sebesar accumulated depreciation of Rp 41.584.622.925 tahun 2005 dan Rp 41,584,622,925 in 2005 and Rp 38.700.479.308 tahun 2004 7.754.112.566 2k,11 4.174.004.586 Rp 38,700,479,308 in 2004

Aktiva lain-lain 2.517.726.787 12 2.369.955.098 Other assetsJumlah Aktiva Tidak Lancar 25.468.833.854 21.634.514.112 Total Noncurrent Assets

JUMLAH AKTIVA 530.106.856.225 673.687.645.828 TOTAL ASSETS

KEWAJIBAN DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY

KEWAJIBAN LANCAR CURRENT LIABILITIESHutang penyelesaian transaksi bursa 426.876.397.000 2f,5 602.128.158.500 Securities transactions settlements payablesHutang pajak 7.233.309.753 2n,13 7.193.191.304 Taxes payableHutang lain-lain 4.112.533.032 14 2.114.204.168 Other liabilitiesBiaya masih harus dibayar 2.748.578.758 2c,15 2.729.272.576 Accrued expensesJumlah Kewajiban Lancar 440.970.818.543 614.164.826.548 Total Current Liabilities

KEWAJIBAN TIDAK LANCAR NONCURRENT LIABILITIESKewajiban dana pengaman 5.255.301.013 2i,5 4.825.770.782 Security fund liabilitiesKewajiban imbalan pasca kerja 711.686.000 2c,2m,26 460.834.009 Post-employment benefit obligationsJumlah Kewajiban Tidak Lancar 5.966.987.013 5.286.604.791 Total Noncurrent Liabilities

EKUITAS EQUITY Modal saham - nilai nominal Rp 1 juta per saham Capital stock - Rp 1 million par value per share

Modal dasar - 60.000 saham Authorized - 60,000 shares Modal ditempatkan dan disetor - 15.000 saham 15.000.000.000 16 15.000.000.000 Subscribed and paid-up - 15,000 shares

Saldo laba 68.169.050.669 39.236.214.489 Retained earningsJumlah Ekuitas 83.169.050.669 54.236.214.489 Total Equity

JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 530.106.856.225 673.687.645.828 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

See accompanying notes to financial statements which are anintegral part of the financial statements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagian yangtidak terpisahkan dari laporan keuangan.

- 2 -

Page 40: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIALAPORAN LABA RUGI STATEMENTS OF INCOMEUNTUK TAHUN TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2005 AND 2004

Catatan/2005 Notes 2004Rp Rp

PENDAPATAN USAHA 73.717.542.672 2l,18 51.543.972.814 OPERATING REVENUES

BEBAN USAHA OPERATING EXPENSESGaji, honor dan tunjangan 16.575.116.692 2l,19 12.249.560.241 Salaries, honorarium and allowancesPengembangan usaha 6.474.041.208 2l,20 3.166.195.357 Business developmentUmum dan administrasi 5.993.868.575 2l,21 5.943.059.092 General and administrationPemeliharaan teknologi informasi 4.463.002.849 2l,22 5.452.054.212 Information technology maintenancePenyusutan 2.930.521.987 2l,11 6.242.495.745 DepreciationSewa 1.426.506.359 2l,29 1.426.410.559 Rental Jumlah Beban Usaha 37.863.057.670 34.479.775.206 Total Operating Expenses

LABA USAHA 35.854.485.002 17.064.197.608 OPERATING INCOME

PENGHASILAN (BEBAN) LAIN-LAIN OTHER INCOME (CHARGES)Penghasilan bunga 5.716.392.731 23 2.514.906.306 Interest incomePenghasilan iuran keanggotaan Membership fees from clearing

bank pembayaran - 24 1.689.889.113 settlement banksLainnya - bersih 221.485.194 (512.613.507) Others - netPenghasilan Lain-lain - Bersih 5.937.877.925 3.692.181.912 Other Income - Net

LABA SEBELUM PAJAK 41.792.362.927 20.756.379.520 INCOME BEFORE TAX

BEBAN PAJAK (12.859.526.747) 2n,25 (6.620.057.278) TAX EXPENSE

LABA BERSIH 28.932.836.180 14.136.322.242 NET INCOME

See accompanying notes to financial statements which are anintegral part of the financial statements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagianyang tidak terpisahkan dari laporan keuangan.

- 3 -

Page 41: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIALAPORAN PERUBAHAN EKUITAS STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITYUNTUK TAHUN TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2005 AND 2004

Yang Belum Yang TelahDitentukan Ditentukan

Catatan/ Modal Disetor/ Penggunaannya/ Penggunaannya/ Jumlah/ Jumlah Ekuitas/Note Capital stock Unappropriated Appropriated Total Total Equity

Rp Rp Rp Rp Rp

Saldo per 1 Januari 2004 18 15.000.000.000 15.466.503.356 9.633.388.891 25.099.892.247 40.099.892.247 Balance as of January 1, 2004

Laba bersih tahun berjalan - 14.136.322.242 - 14.136.322.242 14.136.322.242 Net income for the year

Saldo per 31 Desember 2004 15.000.000.000 29.602.825.598 9.633.388.891 39.236.214.489 54.236.214.489 Balance as of December 31, 2004

Laba bersih tahun berjalan - 28.932.836.180 - 28.932.836.180 28.932.836.180 Net income for the year

Saldo per 31 Desember 2005 15.000.000.000 58.535.661.778 9.633.388.891 68.169.050.669 83.169.050.669 Balance as of December 31, 2005

Saldo Laba/ Retained Earnings

See accompanying notes to financial statements which are an integral part of thefinancial statements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan.

- 4 -

Page 42: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIALAPORAN ARUS KAS STATEMENTS OF CASH FLOWSUNTUK TAHUN TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2005 AND 2004

2005 2004Rp Rp

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI CASH FLOWS FROM OPERATING ACTIVITIESLaba sebelum pajak penghasilan 41.792.362.927 20.756.379.520 Income before taxPenyesuaian untuk: Adjustments for:

Penyusutan 2.930.521.987 6.242.495.745 DepreciationKerugian (keuntungan) penjualan aktiva tetap (6.363.636) 12.078.306 Loss on sale of equipment and facilitiesKenaikan nilai aktiva bersih investasi Increase in net assets value of

jangka pendek - (14.692.877) short term investmentPenghasilan iuran keanggotaan bank pembayaran - (1.689.889.113) Membership fees from clearing settlement banksKewajiban imbalan pasca kerja 250.851.991 - Post-employment benefits obligation Penghasilan bunga (5.716.392.731) (2.514.906.306) Interest income

Arus kas operasi sebelum perubahan modal kerja 39.250.980.538 22.791.465.275 Cash flows before changes in working capitalPerubahan modal kerja: Changes in working capital:

Piutang penyelesaian transaksi bursa 175.251.761.500 30.071.003.000 Securities transactions settlements receivablesPiutang usaha 1.739.327.343 (3.272.466.161) Accounts receivablePiutang lain-lain (1.539.674.434) (3.978.679) Other accounts receivablePajak dibayar dimuka - 581.707.513 Prepaid taxesBiaya dibayar dimuka (286.705.871) 354.742.294 Prepaid expensesAktiva lain-lain (147.771.689) (147.223.883) Other assetsHutang penyelesaian transaksi bursa (175.251.761.500) (30.071.003.000) Securities transactions settlements payablesHutang pajak (57.054.900) 147.240.558 Taxes payableHutang lain-lain (33.414.791) 23.220.243 Other liabilitiesBiaya masih harus dibayar 19.306.182 2.341.463.888 Accrued expenses

Penerimaan bunga 5.495.586.191 2.504.123.992 Interest receivedPembayaran pajak penghasilan (12.439.263.240) (2.970.034.651) Income tax paidKas Bersih Diperoleh dari Aktivitas Operasi 32.001.315.329 22.350.260.389 Net Cash Provided by Operating Activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI CASH FLOWS FROM INVESTING ACTIVITIESPenempatan dalam investasi jangka pendek 5.214.692.877 (4.862.692.625) Withdrawal (placement) in short-term investmentsPerolehan aktiva tetap (4.478.886.312) (906.062.950) Acquisitions of equipment and facilitiesHasil penjualan aktiva tetap 6.363.636 59.500.000 Proceeds from sale of equipment and facilitiesKas Bersih Digunakan untuk Aktivitas Investasi 742.170.201 (5.709.255.575) Net Cash Used in Investing Activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN CASH FLOWS FROM FINANCING ACTIVITIESKenaikan dana jaminan untuk penyelesaian Increase in guarantee fund for settlement of

transaksi bursa - (339.753.518) securities transactionsKas Bersih Digunakan untuk Aktivitas Pendanaan - (339.753.518) Cash Used in Financing Activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS DANA KLIRING CASH FLOWS FROM CLEARING FUND ACTIVITIESPenurunan aktiva dana pengaman (429.530.231) 62.355.292 Decrease (increase) in security fund assetsPenurunan kewajiban dana pengaman 429.530.231 (62.355.292) Increase (decrease) in security fund liabilitiesKas Bersih Dari Aktivitas Dana Kliring - - Net Cash From Clearing Fund Activities

NET INCREASE (DECREASE) IN CASH AND KENAIKAN BERSIH KAS DAN SETARA KAS 32.743.485.530 16.301.251.296 CASH EQUIVALENTS

CASH AND CASH EQUIVALENTS AT BEGINNING KAS DAN SETARA KAS AWAL TAHUN 36.859.005.671 20.557.754.375 OF YEAR

KAS DAN SETARA KAS AKHIR TAHUN 69.602.491.201 36.859.005.671 CASH AND CASH EQUIVALENTS AT END OF YEAR

PENGUNGKAPAN TAMBAHAN SUPPLEMENTAL DISCLOSURES Aktivitas investasi yang tidak mempengaruhi kas: Noncash investing activities:

Equipment and facilities acquired through Penambahan aktiva tetap dengan hutang 2.031.743.655 347.914.880 incurrence of liability

See accompanying notes to financial statements which are an integralpart of the financial statements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagian yangtidak terpisahkan dari laporan keuangan.

- 5 -

Page 43: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

- 6 -

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED

1. UMUM 1. GENERAL

P.T. Kliring Penjaminan Efek Indonesia (Perusahaan), didirikan berdasarkan akta notaris No. 8 tanggal 5 Agustus 1996 dari Mudofir Hadi, SH. Akta pendirian dan anggaran dasar Perusahaan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. C2-9083.HT.01.01.Th.96 tanggal 24 September 1996 serta diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia No. 10 tanggal 4 Pebruari 1997, Tambahan No. 484. Anggaran dasar Perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan, terakhir dengan akta notaris No. 27 tanggal 23 Oktober 2003 dari Amrul Partomuan Pohan, SH, mengenai perubahan pengurus perusahaan. Perubahan tersebut telah dilaporkan dan diterima oleh Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia dengan Surat No. C-27590.HT.01.04.TH.2003 tanggal 18 Nopember 2003. Perusahaan mendapat persetujuan sebagai Lembaga Kliring dan Penjaminan dari Ketua Badan Pengawas Pasar Modal (Bapepam) melalui Surat Keputusannya No. Kep-26/PM/1998 tanggal 1 Juni 1998.

P.T. Kliring Penjaminan Efek Indonesia (the Company) was established based on Notarial Deed No. 8 dated August 5, 1996 of Mudofir Hadi, SH. The Company’s Articles of Association were approved by the Minister of Justice of the Republic of Indonesia in his Decision Letter No. C2-9083.HT.01.01.Th.96 dated September 24, 1996 and were published in Supplement No. 484 to State Gazette No. 10 dated February 4, 1997. The articles of association have been amended several times, most recently by notarial deed No. 27 dated October 23, 2003 of Amrul Partomuan Pohan, SH, concerning the changes in Company’s Board of Commissioners and Directors. This change was reported to and accepted by the Minister of Justice and Human Rights of the Republic of Indonesia in his Letter No. C-27590.HT.01.04.TH.2003 dated November 18, 2003. The Company obtained its operating license as a Clearing and Guarantee Institution from the Chairman of Capital Market Supervisory Agency (Bapepam) in his Decision Letter No. Kep-26/PM/1998 dated June 1, 1998.

Sesuai dengan pasal 3 anggaran dasar Perusahaan, maksud dan tujuan Perusahaan didirikan adalah untuk menunjang kebijaksanaan pemerintah dalam mengembangkan Pasar Modal Nasional, dengan menyediakan jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi bursa yang teratur, wajar dan efisien.

In accordance with article 3 of the Articles of Association, the Company was established to support the Indonesian Government’s policies in developing National Capital Market by providing clearing and stock exchange transaction settlement guarantee services in orderly, fair and efficient manner.

Perusahaan mulai beroperasi pada tahun 1997. Aktivitas Perusahaan adalah menyelenggarakan jasa kliring penyelesaian transaksi bursa untuk perdagangan efek dengan warkat dan jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi bursa untuk perdagangan efek tanpa warkat. Pelaksanaan penjaminan penyelesaian transaksi bursa untuk perdagangan efek tanpa warkat dimulai sejak tanggal 24 Juli 2000, berdasarkan Surat Keputusan Ketua Bapepam No. 1687/PM/2000.

The Company commenced operations in 1997. The Company is engaged in providing services for settlement of transactions involving scrip trading of securities, as well as clearing and guarantee services for settlements of stock exchange transactions on scripless trading of securities. Settlement guarantee services for scripless trading of securities became effective on July 24, 2000, based on Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. 1687/PM/2000.

Perusahaan juga menyelenggarakan jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi bursa untuk perdagangan derivatif yaitu Kontrak Berjangka Indeks Efek (KBIE), Opsi Saham (OS), Jasa Pinjam Meminjam Efek serta Obligasi Korporasi.

The Company also provides services for clearing and guarantee of derivative securities transactions such as stock index futures trading, stock option trading, services for securities lending and borrowing and corporate bond.

Perusahaan beralamat di Gedung Bursa Efek Jakarta Menara I Lantai 5, Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53, Jakarta. Jumlah karyawan Perusahaan adalah 70 orang pada tahun 2005 dan 67 orang pada tahun 2004.

The Company is located at Jakarta Stock Exchange Building, Tower I, 5th Floor, Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53, Jakarta. The Company had 70 employees in 2005 and 67 employees in 2004.

Page 44: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 7 -

Berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa sebagaimana tercantum dalam akta notaris No. 27 tanggal 17 Juni 2005 dari Dr. A. Partomuan Pohan, S.H., LL.M., susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2005 adalah sebagai berikut:

Based on the extraordinary meeting of stockholders as stated in notarial deed No. 27, dated June 17, 2005 of Dr. A. Partomuan Pohan, S.H., LL.M., the Company’s Board of Commissioners and Directors as of December 31, 2005 are as follows:

Komisaris Utama Agus Muhammad President CommissionerKomisaris Farid Harianto Commissioner

Direktur Utama Inarno Djajadi President DirectorDirektur Hoesen Director

Susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2004 adalah sebagai berikut:

The Company’s Board of Commissioners and Directors as of December 31, 2004 consisted of the following:

Komisaris Utama Agus Muhammad President CommissionerKomisaris Farid Harianto Commissioner

Direktur Utama Inarno Djajadi President DirectorDirektur Eddy Sugito Director

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING

POLICIES

a. Penyajian Laporan Keuangan a. Financial Statement Presentation Laporan keuangan disusun dengan menggunakan prinsip dan praktek akuntansi yang berlaku umum di Indonesia.

The financial statements have been prepared using accounting principles and reporting practices generally accepted in Indonesia.

Dasar penyusunan laporan keuangan, kecuali untuk laporan arus kas, adalah dasar akrual. Mata uang pelaporan yang digunakan untuk penyusunan laporan keuangan adalah mata uang Rupiah dan laporan keuangan tersebut disusun berdasarkan nilai historis, kecuali beberapa akun tertentu disusun berdasarkan pengukuran lain sebagaimana diuraikan dalam kebijakan akuntansi masing-masing akun tersebut.

The financial statements, except for the statements of cash flows, are prepared under the accrual basis of accounting. The reporting currency used in the preparation of the financial statements is the Indonesian Rupiah, while the measurement basis used is the historical cost, except for certain accounts which are measured on the bases described in the related accounting policies.

Laporan arus kas disusun dengan menggunakan metode tidak langsung dengan mengelompokkan arus kas dalam aktivitas operasi, investasi, pendanaan dan dana kliring.

The statements of cash flows are prepared using the indirect method with classifications of cash flows into operating, investing, financing and clearing fund activities.

Page 45: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 8 -

b. Transaksi dan Saldo Dalam Mata Uang Asing

b. Foreign Currency Transactions and Balances

Pembukuan Perusahaan diselenggarakan dalam mata uang Rupiah. Transaksi-transaksi selama tahun berjalan dalam mata uang asing dicatat dengan kurs yang berlaku pada saat terjadinya transaksi. Pada tanggal neraca, aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing disesuaikan untuk mencerminkan kurs yang berlaku pada tanggal tersebut. Keuntungan atau kerugian kurs yang timbul, dikreditkan atau dibebankan pada laporan laba rugi tahun yang bersangkutan.

The books of accounts of the Company are maintained in Indonesian Rupiah. Transactions during the year involving foreign currencies are recorded at the rates of exchange prevailing at the time the transactions are made. At balance sheet date, monetary assets and liabilities denominated in foreign currencies are adjusted to reflect the rates of exchange prevailing at that date. The resulting gains or losses are credited or charged to current operations.

c. Penggunaan Estimasi c. Use of Estimates

Penyusunan laporan keuangan sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia mengharuskan manajemen membuat estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah aktiva dan kewajiban yang dilaporkan dan pengungkapan aktiva dan kewajiban kontinjensi pada tanggal laporan keuangan dan jumlah pendapatan dan beban selama periode pelaporan. Realisasi dapat berbeda dari jumlah diestimasi.

The preparation of financial statements in conformity with accounting principles generally accepted in Indonesia requires management to make estimates and assumptions that affect the reported amounts of assets and liabilities and disclosure of contingent assets and liabilities at the date of the financial statements and the reported amounts of revenues and expenses during the reporting period. Actual results could differ from those estimates.

d. Kas dan Setara Kas

Kas dan setara kas terdiri dari kas, bank dan semua investasi yang jatuh tempo dalam jangka waktu tiga bulan atau kurang sejak tanggal perolehannya dan yang tidak dijaminkan serta tidak dibatasi penggunaannya.

d. Cash and Cash Equivalents

Cash and cash equivalents consist of cash on hand and in banks and all unrestricted investments with maturities of three months or less from the dates of placement.

e. Investasi Jangka Pendek e. Short-term Investments

Investasi dalam unit penyertaan reksa dana disajikan sebesar nilai wajar. Laba dan rugi belum direalisasi akibat kenaikan atau penurunan nilai wajar diakui dalam laporan laba rugi tahun berjalan. Nilai wajar investasi dalam unit penyertaan reksa dana ditentukan berdasarkan nilai aktiva bersih reksa dana yang bersangkutan pada tanggal neraca.

Investments in units of mutual fund are stated at fair value. Unrealized gains or losses from the increase or decrease in fair value are recognized in the current operations. The fair value of investments in units of mutual fund is based on the related mutual fund’s net assets value at balance sheets date.

f. Piutang dan Hutang Penyelesaian Transaksi Bursa

f. Securities Transactions Settlements Receivables and Payables

Piutang dan hutang penyelesaian transaksi bursa merupakan tagihan/kewajiban Perusahaan kepada anggota kliring atas transaksi bursa normal maupun kontrak berjangka indeks efek sebelum tanggal penyelesaian.

Securities transactions settlement receivables and payables represent the Company’s receivable/payable arising from normal securities transactions and stock index futures trading of the clearing members prior to settlement date.

Page 46: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 9 -

Perusahaan tidak menanggulangi kegagalan penyelesaian transaksi bursa yang diselesaikan secara per transaksi oleh karena itu akun ini tidak termasuk piutang dan hutang yang timbul dari transaksi tersebut.

The Company does not handle failure on trade for trade settlement of securities transactions, and accordingly this account does not include receivables and payables arising from such transactions.

g. Penyisihan Piutang Ragu-ragu

Perusahaan menetapkan penyisihan piutang ragu-ragu berdasarkan penelaahan terhadap masing-masing akun piutang pada akhir tahun.

g. Allowance for Doubtful Accounts

Allowance for doubtful accounts is provided based on a review of the status of the individual receivable accounts at the end of the year.

h. Biaya Dibayar Dimuka

Biaya dibayar dimuka diamortisasi selama masa manfaat masing-masing biaya dengan menggunakan metode garis lurus.

h. Prepaid Expenses

Prepaid expenses are charged to operations over their beneficial periods using the straight-line method.

i. Dana Pengaman, Cadangan Jaminan dan Dana Jaminan

i. Security Fund, Reserve for Guarantee Fund and Guarantee Fund

Dana Pengaman Security Fund Dalam rangka penanganan kegagalan penyelesaian transaksi perdagangan kontrak berjangka indeks efek secara netting, anggota kliring diwajibkan menyetor dana pengaman.

For the purpose of handling failure on net settlement of stock index futures trading, the clearing members are required to contribute to a security fund.

Dana pengaman yang berasal dari setoran anggota kliring, serta hasil pengelolaannya, ditempatkan dalam bentuk deposito berjangka yang akan digunakan untuk menanggulangi kegagalan dalam penyelesaian transaksi perdagangan kontrak berjangka indeks efek. Dana pengaman dapat ditarik kembali apabila anggota kliring yang bersangkutan tidak lagi memakai jasa Perusahaan dan telah menyelesaikan seluruh kewajibannya pada Perusahaan.

The security fund arising from contributions of clearing members and the yield thereon are placed in time deposits which will be used for the purpose of handling any failures in settlement of stock index futures transactions. The security funds are refundable once the clearing member ceases to utilize the Company’s services and its liabilities to the Company have been fully settled.

Cadangan Jaminan Reserve for Guarantee Fund Berdasarkan Surat Keputusan Ketua Bapepam No. KEP-25/PM/2000 tentang Penjaminan Penyelesaian Transaksi Bursa, yang diperbaharui dengan Surat Keputusan No. KEP-46/PM/2004 tanggal 9 Desember 2004, Perusahaan membentuk cadangan jaminan yang disisihkan dari surplus operasional Perusahaan yang dipergunakan untuk membiayai penjaminan penyelesaian transaksi bursa. Cadangan jaminan ditempatkan dalam bentuk deposito berjangka dan rekening giro.

In accordance with the Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. KEP-25/PM/2000, regarding Securities Transactions Settlement Guarantee amendment with the Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. KEP-46/PM/2004 dated December 9, 2004, the Company established a reserve for guarantee fund which is taken from the Company’s operating surplus which will be used to guarantee the settlement of securities transactions. The reserve for guarantee fund is placed in time deposits and current accounts.

Page 47: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 10 -

Dana Jaminan Guarantee Fund Berdasarkan Surat Keputusan Ketua Bapepam No. KEP-26/PM/2000 tanggal 30 Juni 2000 tentang Dana Jaminan, yang sebelumnya diatur dalam surat Bapepam No. S-1484/PM/1997 tanggal 27 Juni 1997, Bapepam memberikan persetujuan kepada Perusahaan untuk melakukan pungutan sebesar 0,01% dari nilai transaksi bursa sebagai salah satu sumber utama pembentukan dana jaminan.

Selanjutnya, berdasarkan Surat Keputusan Ketua Bapepam No. Kep-47/PM/2004 tanggal 9 Desember 2004, Bapepam menyetujui Perusahaan untuk memungut Dana Jaminan sebesar 0,005% dari nilai transaksi kontrak berjangka dan 0,00125% dari nilai transaksi efek hutang.

Dana Jaminan bukan merupakan milik pihak tertentu dan tidak didistribusikan untuk keperluan apapun kecuali untuk tujuan yang telah diatur dalam ketentuan tersebut. Dana jaminan akan digunakan untuk penanggulangan kegagalan penyelesaian transaksi bursa pada perdagangan efek tanpa warkat dan perdagangan kontrak berjangka indeks efek. Perusahaan diwajibkan untuk mempertanggungjawabkan dana jaminan tersebut dan penggunaannya harus memperoleh persetujuan terlebih dahulu dari Bapepam.

Based on the Decision Letter of the Chairman of the Bapepam No. KEP-26/PM/2000 dated June 30, 2000 regarding Guarantee Fund, which is previously regulated by the Letter of Bapepam No. S-1484/PM/1997 dated June 27, 1997, Bapepam has approved the Company to collect 0.01% of cumulative value of securities transactions as a major source for the guarantee fund.

Moreover, based on the Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. Kep-47/PM/2004 dated December 9, 2004, Bapepam has approved KPEI to collect 0.005% of futures transactions and 0.00125% of debt securities transaction for the guarantee fund.

The guarantee fund does not belong to a certain party and is not distributed for any purpose unless as stated in the regulation. The guarantee fund is intended to provide resources for handling failures in settlements of scripless trading of securities and stock index futures trading. KPEI is responsible in managing the guarantee fund, and its utilization should have prior approval from Bapepam.

Dana jaminan hanya dapat diinvestasikan dalam Surat Utang Negara dan atau deposito bank dengan komposisi yang disetujui oleh komite kebijakan kredit dan pengendalian risiko. Hasil investasi Dana Jaminan wajib ditambahkan ke dalam Dana Jaminan setelah dikurangi biaya atas jasa pengelolaan kepada Lembaga Kliring dan Penjaminan.

The guarantee fund is only allowed to be invested in Government Bonds and or time deposits with a certain composition which has been approved by a credit policy and risk management committee. The investment’s results, net of the clearing and guarantee institution’s management fee should be added to the guarantee fund.

j. Investasi Saham

j. Investment In Shares of Stock

Investasi dalam bentuk saham dengan pemilikan kurang dari 20% yang nilai wajarnya tidak tersedia dan dimaksudkan untuk investasi jangka panjang, dinyatakan sebesar biaya perolehan (metode biaya). Bila terjadi penurunan nilai yang bersifat permanen, nilai tercatatnya dikurangi untuk mengakui penurunan tersebut dan kerugiannya dibebankan pada laporan laba rugi tahun berjalan.

Investments in shares of stock with ownership interest of less than 20% that do not have readily determinable fair values and are intended for long-term investments are stated at cost. The carrying amount of the investments is written down to recognize a permanent decline in value of the individual investments. Any such write-down is charged directly to current operations.

Page 48: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 11 -

k. Aktiva Tetap

Aktiva tetap dinyatakan berdasarkan biaya perolehan setelah dikurangi akumulasi penyusutan. Penyusutan dihitung dengan metode garis lurus berdasarkan taksiran masa manfaat selama empat tahun.

k. Equipment and Facilities

Equipment and facilities are stated at cost less accumulated depreciation. Depreciation is computed using the straight-line method based on the estimated useful life of four years.

Bila nilai tercatat suatu aktiva melebihi taksiran jumlah yang dapat diperoleh kembali, nilai tersebut diturunkan ke jumlah yang dapat diperoleh kembali tersebut, yang ditentukan sebagai nilai tertinggi antara harga jual netto dan nilai pakai.

When the carrying amount of an asset exceeds its estimated recoverable amount, the asset is written down to its estimated recoverable amount, which is determined as the higher of net selling price or value in use.

Beban pemeliharaan dan perbaikan dibebankan pada laporan laba rugi pada saat terjadinya; pengeluaran yang memperpanjang masa manfaat atau memberi manfaat ekonomik di masa datang dikapitalisasi. Aktiva tetap yang tidak digunakan lagi, dijual atau dihapuskan, dikeluarkan dari kelompok aktiva tetap berikut akumulasi penyusutannya. Keuntungan atau kerugian dari penjualan aktiva tetap tersebut diakui dalam laporan laba rugi tahun yang bersangkutan.

The cost of maintenance and repairs is charged to operations as incurred; expenditures, which extend the useful life of the asset or result in increased future economic benefits, are capitalized. When assets are retired, sold or otherwise disposed of, their carrying values and the related accumulated depreciation are removed from the accounts and any resulting gain or loss is reflected in the current operations.

Aktiva dalam penyelesaian dinyatakan sebesar biaya perolehan. Akumulasi biaya perolehan akan dipindahkan ke masing-masing aktiva tetap yang bersangkutan pada saat selesai dan siap digunakan.

Construction in progress is stated at cost and transferred to the respective equipment and facilities account when completed and ready for use.

l. Pengakuan Pendapatan dan Beban l. Revenue and Expense Recognition Pendapatan usaha Perusahaan diperoleh dari (i) Jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi perdagangan saham di bursa sebesar 0,00975% untuk tahun 2005 dan 0,0105% untuk tahun 2004 dari nilai transaksi; dan (ii) Jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi perdagangan kontrak berjangka indeks efek sebesar Rp 7.000 untuk LQ 45, Rp 1.400 untuk LQ Mini, Rp 21.250 untuk Dow Jones Industrial Average (DJIA), dan Rp 6.250 untuk DJ Japan Titans 100 yang dikenakan pada setiap transaksi yang menimbulkan posisi terbuka.

The Company’s revenues are derived from (i) Clearing and settlement guarantee services for transactions at the stock exchange amounting to 0.00975% in 2005 and 0.0105% in 2004 of the transaction value; and (ii) Clearing and settlement guarantee services for local stock index futures trading transactions amounting to Rp 7,000 for LQ 45, Rp 1,400 for LQ Mini Rp 21,250 for Dow Jones Industrial Average (DJIA) and Rp 6,250 for DJ Japan Titans 100 for each transaction in relation with open position.

Pendapatan diakui pada saat jasa diserahkan. Beban diakui sesuai manfaatnya pada tahun yang bersangkutan.

Revenue is recognized when the service is rendered. Expense is recognized when incurred.

Pendapatan diterima dimuka diakui sebagai pendapatan sesuai masa pemberian jasa kepada langganan.

Unearned revenue is recognized as revenue during the period when the service is rendered to the customer.

Page 49: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 12 -

m. Imbalan Pasca Kerja

m. Post-employment Benefits

Perusahaan menyelenggarakan program pensiun iuran pasti untuk seluruh karyawan tetap yang telah bekerja paling sedikit 6 bulan dan tidak berumur lebih dari 55 tahun. Iuran yang ditanggung Perusahaan diakui sebagai beban pada tahun berjalan.

The Company established a defined contribution pension plan covering all of its local permanent employees who have worked for a minimum period of six months and who are not more than 55 years old. Contribution is charged to current operations.

Perusahaan juga memberikan imbalan pasca kerja imbalan pasti untuk karyawan sesuai dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13/2003. Kekurangan imbalan yang diberikan program pensiun dibandingkan dengan manfaat yang diwajibkan oleh Undang-undang Ketenagakerjaan dicatat sebagai imbalan pasti pasca kerja tanpa pendanaan.

The Company also provides defined post-employment benefits to its employees in accordance with Labor Law No. 13/2003. Shortage of benefits provided under the pension plan against the benefits required by the Labor Law is accounted for as unfunded defined post-employment benefit plan.

Perhitungan imbalan pasca kerja imbalan pasti ditentukan dengan menggunakan metode Projected Unit Credit. Akumulasi keuntungan dan kerugian aktuarial bersih yang belum diakui yang melebihi 10% dari nilai kini imbalan pasti diakui dengan metode garis lurus selama rata-rata sisa masa kerja yang diprakirakan dari para pekerja dalam program tersebut. Biaya jasa lalu dibebankan langsung apabila imbalan tersebut menjadi hak atau vested, dan sebaliknya akan diakui sebagai beban dengan metode garis lurus selama periode rata-rata sampai imbalan tersebut menjadi vested.

The cost of providing post-employment benefits is determined using the Projected Unit Credit Method. The accumulated unrecognized actuarial gains and losses that exceed 10% of the present value of the Company’s defined benefit obligations is recognized on straight-line basis over the expected average remaining working lives of the participating employees. Past service cost is recognized immediately to the extent that the benefits are already vested, and otherwise is amortized on a straight-line basis over the average period until the benefits become vested.

Jumlah yang diakui sebagai kewajiban imbalan pasti di neraca merupakan nilai kini kewajiban imbalan pasti disesuaikan dengan keuntungan dan kerugian aktuarial yang belum diakui dan biaya jasa lalu yang belum diakui.

The benefit obligation recognized in the balance sheet represents the present value of defined benefit obligation, as adjusted for unrecognized actuarial gains and losses and unrecognized past service cost.

n. Pajak Penghasilan

n. Income Tax

Beban pajak kini ditentukan berdasarkan laba kena pajak dalam periode yang bersangkutan yang dihitung berdasarkan tarif pajak yang berlaku.

Current tax expense is determined based on taxable income for the period computed using prevailing tax rates.

Aktiva dan kewajiban pajak tangguhan diakui atas konsekuensi pajak periode mendatang yang timbul dari perbedaan jumlah tercatat aktiva dan kewajiban menurut laporan keuangan dengan dasar pengenaan pajak aktiva dan kewajiban. Kewajiban pajak tangguhan diakui untuk semua perbedaan temporer kena pajak dan aktiva pajak tangguhan diakui untuk perbedaan temporer yang boleh dikurangkan, sepanjang besar kemungkinan dapat dimanfaatkan untuk mengurangi laba kena pajak pada masa datang.

Deferred tax assets and liabilities are recognized for the future tax consequences attributable to differences between the financial statement carrying amounts of existing assets and liabilities and their respective tax bases. Deferred tax liabilities are recognized for all taxable temporary differences while deferred tax assets are recognized for deductible temporary differences to the extent that it is probable that taxable income will be available in future periods against which the deductible temporary differences can be utilized.

Page 50: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 13 -

Pajak tangguhan diukur dengan menggunakan tarif pajak yang berlaku atau secara substansial telah berlaku pada tanggal neraca. Pajak tangguhan dibebankan atau dikreditkan dalam laporan laba rugi, kecuali pajak tangguhan yang dibebankan atau dikreditkan langsung ke ekuitas.

Deferred tax is calculated at the tax rates that have been enacted or substantively enacted by the balance sheet date. Deferred tax is charged or credited in the statement of income, except when it relates to items charged or credited directly to equity, in which case the deferred tax is also charged or credited to equity.

Aktiva dan kewajiban pajak tangguhan disajikan di neraca atas dasar kompensasi sesuai dengan penyajian aktiva dan kewajiban pajak kini.

Deferred tax assets and liabilities are offset in the balance sheet, in the same manner the current tax assets and liabilities are presented.

3. KAS DAN SETARA KAS

3. CASH AND CASH EQUIVALENTS

2005 2004Rp Rp

Kas 7.000.000 5.000.000 Cash on handBank Cash in banks

Rupiah RupiahBank Lippo 61.633.908 8.542.970 Bank LippoBank Permata 37.155.955 5.781.693 Bank PermataBank Mandiri 28.457.633 13.271.183 Bank MandiriBank Danamon 16.793.557 12.029.495 Bank DanamonBank Negara Indonesia 1.298.128 4.388.373 Bank Negara IndonesiaABN Amro Bank N.V. - 177.414 ABN Amro Bank N.V.Jumlah 152.339.181 49.191.128 Subtotal

Dollar Amerika Serikat U.S. Dollar Bank Permata 101.352.608 - Bank PermataBank Mandiri 3.431.456 4.373.268 Bank MandiriABN Amro Bank N.V. - 441.275 ABN Amro Bank N.V.Jumlah 104.784.064 4.814.543 Subtotal

Jumlah kas dan bank 257.123.245 54.005.671 Total cash on hand and in banks

Deposito berjangka Time deposits Rupiah Rupiah

Bank Niaga 13.150.000.000 7.080.000.000 Bank NiagaBank Mandiri 13.072.224.891 6.100.000.000 Bank MandiriBank Danamon 11.465.599.315 450.000.000 Bank DanamonBank NISP 10.232.743.750 9.500.000.000 Bank NISPBank Permata 8.000.000.000 5.925.000.000 Bank PermataBank Muamalat Indonesia 6.000.000.000 - Bank Muamalat Indonesia Bank Mega 4.335.000.000 5.250.000.000 Bank MegaBank Panin 2.500.000.000 2.500.000.000 Bank PaninJumlah 68.755.567.956 36.805.000.000 Subtotal

Dollar Amerika Serikat U.S. Dollar Bank Permata 393.200.000 - Bank PermataBank NISP 196.600.000 - Bank NISP Jumlah 589.800.000 - Subtotal

Jumlah deposito berjangka 69.345.367.956 36.805.000.000 Total time deposits

Jumlah kas dan setara kas 69.602.491.201 36.859.005.671 Total cash and cash equivalents

Tingkat bunga deposito berjangka Interest rates per annum on time per tahun depositsRupiah 6,50% - 13,00% 5,25% - 7,33% Rupiah Dollar Amerika Serikat 3,50% - 3,75% - U.S. Dollar

Page 51: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 14 -

4. INVESTASI JANGKA PENDEK

4. SHORT-TERM INVESTMENT

Akun ini merupakan investasi pada Reksadana Korporasi Mandiri tahun 2004.

This account represents investment in Reksadana Korporasi Mandiri in 2004.

5. KLIRING DAN PENYELESAIAN TRANSAKSI

BURSA

5. SECURITIES CLEARING AND TRANSACTIONS SETTLEMENTS

Piutang dan Hutang Penyelesaian Transaksi Bursa

Securities Transactions Settlements Receivable and Payable

2005 2004Rp Rp

Piutang penyelesaian Securities transactions settlementstransaksi bursa: receivable:Kliring saham 426.859.282.000 602.098.884.500 Stock clearingKliring derivatif 17.115.000 29.274.000 Derivative clearing

Jumlah 426.876.397.000 602.128.158.500 Total

Hutang penyelesaian Securities transactions settlementstransaksi bursa: payable:Kliring saham 426.859.282.000 602.098.884.500 Stock clearingKliring derivatif 17.115.000 29.274.000 Derivative clearing

Jumlah 426.876.397.000 602.128.158.500 Total

Piutang dan hutang kliring utama merupakan kewajiban pembayaran oleh/kepada anggota kliring sehubungan dengan transaksi bursa yang terjadi pada T + O (pada hari transaksi bursa) sampai dengan T + 3 (tiga hari setelah tanggal transaksi bursa).

Main clearing receivables and payables represent obligations by/to the clearing members arising from securities transactions which occurred on T + O (on the day of transaction) until T + 3 (three days after the transaction date).

Dana Pengaman Security Fund

2005 2004Rp Rp

Aktiva dana pengaman Security fund assetsBank 655.301.013 425.770.782 Cash in banksDeposito berjangka 4.600.000.000 4.400.000.000 Time deposits

5.255.301.013 4.825.770.782

Kewajiban dana pengaman Security fund liabilitiesSetoran anggota kliring 5.255.301.013 4.825.770.782 Clearing members' contribution

Dana pengaman dikelola Perusahaan dalam bentuk deposito berjangka yang ditempatkan pada Bank Mandiri, Bank Niaga dan Bank Lippo dengan tingkat bunga berkisar antara 5,5% - 13% untuk tahun 2005 dan 5,5% - 5,75% untuk tahun 2004.

The security fund was invested by the Company in time deposits placed in Bank Mandiri, Bank Niaga and Bank Lippo with interest rates ranging from 5.5% - 13% per annum in 2005 and 5.5% - 5.75% per annum in 2004.

Page 52: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 15 -

Dana pengaman merupakan agunan atas transaksi Kontrak Berjangka Indeks Efek yang ditempatkan dalam rekening giro Dana Pengaman KBIE atau ditempatkan dalam bentuk deposito berjangka atas nama anggota kliring.

The security fund represents deposits for stock Index Futures Trading transactions which are placed in security fund for Stock Index Futures Trading current account or in time deposits under clearing member’s name.

6. PIUTANG USAHA

6. ACCOUNTS RECEIVABLE

2005 2004Rp Rp

PT Bursa Efek Jakarta 4.530.497.438 6.263.124.781 PT Bursa Efek JakartaPT Bursa Efek Surabaya 6.648.750 13.348.750 PT Bursa Efek SurabayaJumlah 4.537.146.188 6.276.473.531 Total

Tagihan kepada PT Bursa Efek Jakarta berasal dari pemberian jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi bursa dan perdagangan opsi saham kepada anggota kliring yang penagihannya dilakukan melalui PT Bursa Efek Jakarta. Tagihan kepada PT Bursa Efek Surabaya berasal dari pemberian jasa kliring perdagangan kontrak berjangka indeks efek kepada anggota kliring yang penagihannya dilakukan melalui PT Bursa Efek Surabaya.

Accounts receivable from PT Bursa Efek Jakarta were derived from clearing and settlement guarantee for securities transactions and stock option trading which are collected through PT Bursa Efek Jakarta. Accounts receivable from PT Bursa Efek Surabaya were derived from clearing and settlement guarantee for Stock Index Futures Trading transactions which is collected through PT Bursa Efek Surabaya.

Perusahaan tidak membentuk penyisihan piutang ragu-ragu karena manajemen berpendapat bahwa seluruh piutang tersebut dapat ditagih.

No allowance for doubtful accounts was provided as the management believes that the above receivables are fully collectible.

7. PIUTANG LAIN-LAIN

7. OTHER ACCOUNTS RECEIVABLE

2005 2004Rp Rp

Jasa pengelolaan dana jaminan 845.341.243 - Guarantee fund management Bunga deposito 273.432.108 52.625.568 Time depositLain-lain 722.211.870 27.878.679 Others Jumlah 1.840.985.221 80.504.247 Total

8. PAJAK DIBAYAR DIMUKA

8. PREPAID TAXES

Akun ini merupakan pajak penghasilan Pasal 28A dibayar dimuka.

This account represents prepaid income tax Article 28A.

Page 53: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 16 -

9. DANA DISISIHKAN SEBAGAI CADANGAN JAMINAN

9. FUNDS RESERVED FOR GUARANTEE OF SETTLEMENT OF SECURITIES TRANSACTIONS

2005 2004Rp Rp

Bank 52.791.292 52.791.292 Cash in bankDeposito berjangka 6.899.013.029 6.899.013.029 Time depositsJumlah 6.951.804.321 6.951.804.321 Total

10. INVESTASI SAHAM 10. INVESTMENT IN SHARES OF STOCK

Akun ini merupakan penyertaan saham kepada PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (PT KSEI) dengan kepemilikan sebesar 7,5%.

This account represents investment in shares of stock of PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (PT KSEI), with ownership interest of 7.5%.

11. AKTIVA TETAP

11. EQUIPMENT AND FACILITIES

1 Januari/ 31 Desember/January 1 , Penambahan/ Pengurangan/ December 31,

2005 Additions Deductions 2005Rp Rp Rp Rp

Biaya perolehan At costPeralatan dan sistem Computer

komputer 40.064.092.950 4.734.782.227 46.378.370 44.752.496.807 systemPembangunan ruangan Leasehold

gedung yang disewa 1.191.120.117 - - 1.191.120.117 improvementsPeralatan dan perabotan Furniture and

kantor 1.468.915.827 119.462.140 - 1.588.377.967 fixtures Kendaraan 62.855.000 198.400.000 - 261.255.000 VehiclesAktiva dalam Construction

penyelesaian 87.500.000 1.457.985.600 - 1.545.485.600 in progress Jumlah 42.874.483.894 6.510.629.967 46.378.370 49.338.735.491 Total

Akumulasi penyusutan Accumulated depreciationPeralatan dan sistem Computer

komputer 36.833.002.042 2.553.783.101 46.378.370 39.340.406.773 systemPembangunan ruangan Leasehold

gedung yang disewa 453.340.672 296.030.029 - 749.370.701 improvementsPeralatan dan perabotan Furniture and

kantor 1.352.047.209 48.830.741 - 1.400.877.950 fixtures Kendaraan 62.089.385 31.878.116 - 93.967.501 VehiclesJumlah 38.700.479.308 2.930.521.987 46.378.370 41.584.622.925 Total

Jumlah Tercatat 4.174.004.586 7.754.112.566 Net Book Value

Page 54: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 17 -

1 Januari/ 31 Desember/January 1 , Penambahan/ Pengurangan/ December 31,

2004 Additions Deductions 2004Rp Rp Rp Rp

Biaya perolehan At costPeralatan dan sistem Computer

komputer 39.019.041.432 1.072.744.343 27.692.825 40.064.092.950 systemPembangunan ruangan Leasehold

gedung yang disewa 1.191.120.117 - - 1.191.120.117 improvementsPeralatan dan perabotan Furniture and

kantor 1.620.030.693 93.733.487 244.848.353 1.468.915.827 fixtures Kendaraan 138.355.000 - 75.500.000 62.855.000 VehiclesAktiva dalam Construction

penyelesaian - 87.500.000 - 87.500.000 in progress Jumlah 41.968.547.242 1.253.977.830 348.041.178 42.874.483.894 Total

Akumulasi penyusutan Accumulated depreciationPeralatan dan sistem Computer

komputer 31.050.379.851 5.809.560.715 26.938.524 36.833.002.042 systemPembangunan ruangan Leasehold

gedung yang disewa 157.310.642 296.030.030 - 453.340.672 improvementsPeralatan dan perabotan Furniture and

kantor 1.392.229.053 133.842.504 174.024.348 1.352.047.209 fixtures Kendaraan 134.526.889 3.062.496 75.500.000 62.089.385 VehiclesJumlah 32.734.446.435 6.242.495.745 276.462.872 38.700.479.308 Total

Jumlah Tercatat 9.234.100.807 4.174.004.586 Net Book Value

Aktiva dalam penyelesaian merupakan pengembangan sistem E-clears dan perangkat kerasnya yang diperkirakan akan selesai tahun 2006.

Construction in progress represents development of E-clears system and its hardware, which are estimated to be completed in 2006.

Beban penyusutan adalah Rp 2.930.521.987 dan Rp 6.242.495.745 masing-masing untuk tahun 2005 dan 2004.

Depreciation charged to operations amounted to Rp 2,930,521,987 and Rp 6,242,495,745 in 2005 and 2004, respectively.

Pada 31 Desember 2005, aktiva tetap telah diasuransikan kepada PT Asuransi AXA Indonesia, PT Asuransi AIU Indonesia, PT Asuransi Sinar Mas, PT Asuransi Mitsui Sumitomo dan PT Asuransi Central Asia dengan perincian sebagai berikut:

As of December 31, 2005, equipment and facilities were insured with PT Asuransi AXA Indonesia, PT Asuransi AIU Indonesia, PT Asuransi Sinar Mas, PT Asuransi Mitsui Sumitomo and PT Asuransi Central Asia with details as follows:

Nilaipertanggungan/

Insurance Jatuh tempo/coverage Expiration date

a. Peralatan dan sistem komputer a. Trading computer systemi. Kerusakan material dan i. Material damage and

terhentinya usaha Rp 24.352.443.957 22 Desember 2006/ business interruptionDecember 22, 2006

ii. Tindakan kejahatan 5 Pebruari 2006/ ii. Comprehensive crimekomprehensif US$ 5.000.000 February 5, 2006

b. Peralatan elektronik Rp 14.687.033.789 26 Nopember 2006/ b. Electronic equipmentNovember 26, 2006

c. Kendaraan Rp 331.050.000 14 Oktober 2006/ c. Motor vehiclesOctober 14, 2006

Page 55: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 18 -

Manajemen berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutupi kemungkinan kerugian atas aktiva yang dipertanggungkan.

Management believes that the insurance coverage is adequate to cover possible losses on the assets insured.

12. AKTIVA LAIN-LAIN 12. OTHER ASSETS

2005 2004Rp Rp

Dana kliring anggota kliring Clearing fund of inactive tidak aktif (Catatan 14) 1.721.063.477 1.573.291.788 clearing members (Note 14)

Uang jaminan 796.663.310 796.663.310 DepositsJumlah 2.517.726.787 2.369.955.098 Total

Sesuai dengan Surat No. S-2324/PM/1997 tanggal 6 Oktober 1997, Bapepam menyetujui Perusahaan untuk melaksanakan kegiatan yang berkaitan dengan kliring, penyelesaian pembayaran, pengelolaan dana kliring serta pengendalian risiko. Perusahaan menerima dan mengelola dana kliring sebesar 2% dari modal disetor anggota kliring. Hasil pengelolaan atas setoran tersebut diakumulasikan sebagai bagian dari dana kliring.

Based on Bapepam approval No. S-2324/PM/1997 dated October 6, 1997, the Company performs clearing, settlement, clearing fund management and risk management activities. In relation to these activities, the Company receives and manages a clearing fund equivalent to 2% of the clearing members’ paid-up capital. The yields of the fund are accumulated for as part of the clearing fund.

Dana kliring anggota kliring tidak aktif merupakan dana kliring yang belum dapat dikembalikan Perusahaan karena anggota kliring tidak aktif. Sampai dengan 31 Desember 2005 dana tersebut belum ditentukan penggunaannya oleh Perusahaan. Kewajiban dana kliring anggota bursa tidak aktif dicatat dalam akun hutang lain-lain (Catatan 14).

Clearing fund of inactive clearing members represents the clearing fund, which could not been returned by the Company since the clearing members were inactive. As December 31, 2005, the Company has not decided the use of this fund. The “Liability for Clearing Fund of Inactive Clearing Member” was recorded under other liabilities accounts (Note 14).

13. HUTANG PAJAK

13. TAXES PAYABLE

2005 2004Rp Rp

Pajak kini (Catatan 25) 5.767.748.316 6.105.213.870 Current tax (Note 25) Pajak penghasilan Income tax

Pasal 21 561.569.512 367.072.138 Article 21Pasal 23 18.387.715 20.757.936 Article 23Pasal 25 564.077.037 129.438.134 Article 25

Pajak pertambahan nilai - bersih 321.527.173 570.709.226 Value added tax - netJumlah 7.233.309.753 7.193.191.304 Total

Page 56: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 19 -

14. HUTANG LAIN-LAIN 14. OTHER LIABILITIES

2005 2004Rp Rp

Dana kliring anggota bursa Clearing fund of inactivetidak aktif (Catatan 12) 1.721.063.477 1.573.291.788 clearing members (Note 12)

Pembelian aktiva tetap 2.031.743.655 347.914.880 Purchase of property and equipment Lainnya 359.725.900 192.997.500 OthersJumlah 4.112.533.032 2.114.204.168 Total

15. BIAYA MASIH HARUS DIBAYAR 15. ACCRUED EXPENSES

2005 2004Rp Rp

Keperluan kantor 2.161.015.465 2.074.159.283 Office suppliesBiaya konsultan 584.200.000 651.750.000 Consultant feesLain-lain 3.363.293 3.363.293 OthersJumlah 2.748.578.758 2.729.272.576 Total

16. MODAL SAHAM 16. CAPITAL STOCK

Jumlah Persentase Jumlah modalsaham/ pemilikan/ disetor/

Number of Percentage of Total paid-upshares ownership capital stock

% Rp

PT Bursa Efek Jakarta 13.500 90 13.500.000.000PT Bursa Efek Surabaya 1.500 10 1.500.000.000Jumlah/Total 15.000 100 15.000.000.000

Name of StockholderNama Pemegang Saham/

2005 dan/and 2004

17. SALDO LABA YANG TELAH DITENTUKAN PENGGUNAANNYA

17. APPROPRIATION OF RETAINED EARNINGS

Berdasarkan keputusan rapat umum pemegang saham luar biasa tanggal 21 September 1998, para pemegang saham telah menetapkan cadangan untuk jaminan pelaksanaan kliring dan penjaminan sebesar 40% dari laba bersih tahunan. Sejak Januari 2005, penghasilan bunga dari deposito berjangka dan jasa giro tidak diakumulasi dalam cadangan jaminan.

Based on the minutes of the extraordinary stockholders’ meeting dated September 21, 1998, the stockholders approved an appropriation for clearing and guarantee activities reserve equivalent to 40% of annual net income. Since January 2005, interest income on time deposits and current accounts was not accumulated in the reserve for guarantee fund.

Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, dana cadangan jaminan sebesar Rp 6.951.804.321 berasal dari saldo laba sebesar Rp 4.816.694.345 dan akumulasi penghasilan bunga sebesar Rp 2.135.109.976 (Catatan 9).

As of December 31, 2005 and 2004, the guarantee fund amounted to Rp 6,951,804,321 derived from appropriation of retained earnings of Rp 4,816,694,345 and accumulated interest income of Rp 2,135,109,976 (Note 9).

Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, saldo laba Perusahaan yang telah ditentukan penggunaannya masing-masing sebesar Rp 9.633.388.891.

As of December 31, 2005 and 2004, the Company appropriated retained earnings amounted to Rp 9,633,388,891, respectively.

Page 57: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 20 -

18. PENDAPATAN USAHA

18. OPERATING REVENUES

2005 2004Rp Rp

Jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi Clearing and settlement guaranteeperdagangan saham 72.708.500.506 51.327.907.815 services for securities transactions

Jasa pengelolaan dana jaminan 845.341.243 - Guarantee fund management services Jasa kliring dan penjaminan

penyelesaian transaksi Clearing and settlement perdagangan kontrak berjangka guarantee services for indeks efek 96.747.262 158.295.100 stock index future transactions

Lain-lain 66.953.661 57.769.899 Others Jumlah 73.717.542.672 51.543.972.814 Total

Sesuai dengan Nota Kesepahaman No. MOU-001/DIR/KSEI/0104 dan No. PJ-001/KPEI/0104 tanggal 13 Januari 2004 antara Perusahaan dengan PT KSEI, dan surat Bapepam No. S-3451/PM/2004 tanggal 8 Nopember 2004, pendapatan atas jasa kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi perdagangan saham yang diterima Perusahaan berubah dari 0,0105% menjadi 0,00975% dari nilai transaksi.

Based on the Memorandum of Understanding No. MOU-001/DIR/KSEI/0104 and No. PJ-001/KPEI/0104 both dated January 13, 2004, and Bapepam’s approval No. S-3451/PM/2004 dated November 8, 2004, between the Company and PT KSEI, the revenues of the Company derived from clearing and settlement guarantee services transactions has changed from 0.0105% to 0.00975% of transactions value.

Berdasarkan Surat Keputusan Ketua Bapepam Nomor Kep-47/PM/2004 Tanggal 9 Desember 2004 tentang Dana Jaminan, Lembaga Kliring dan Penjaminan dapat mengenakan biaya atas jasa pengelolaan investasi sebanyak-banyaknya 10% (sepuluh perseratus) dari pendapatan bersih setelah pajak. Biaya jasa pengelolaan dibebankan dalam laporan operasi tahun berjalan.

Based on the Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. Kep-47/PM/2004 dated December 9, 2004 regarding Guarantee Fund, the Clearing and Guarantee Institution is allowed to charge investment management fee at maximum of 10% (ten percent) of net investment income after tax. The management fee is charged to statement of operations for the year.

19. BEBAN GAJI, HONOR DAN TUNJANGAN

19. SALARIES, HONORARIUM AND ALLOWANCE EXPENSES

2005 2004Rp Rp

Direksi dan karyawan 12.047.922.236 9.810.476.741 Directors and employeesBonus 3.343.490.000 1.803.535.000 BonusesPesangon dan imbalan pasca Severance payment and post

kerja 861.954.456 343.048.500 employment benefits Komisaris 321.750.000 292.500.000 Commissioners Jumlah 16.575.116.692 12.249.560.241 Total

Page 58: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 21 -

20. BEBAN PENGEMBANGAN USAHA

20. BUSINESS DEVELOPMENT EXPENSES

2005 2004Rp Rp

Asosiasi dan pasar modal 3.843.034.157 835.354.191 Association and capital market Pelatihan 1.037.175.810 50.508.100 Training Sponsor 821.698.842 1.854.444.203 Sponsorship Lainnya 772.132.399 425.888.863 OthersJumlah 6.474.041.208 3.166.195.357 Total

21. BEBAN UMUM DAN ADMINISTRASI

21. GENERAL AND ADMINISTRATIVE EXPENSES

2005 2004Rp Rp

Biaya konsultan 1.080.466.500 947.214.000 Consultant feesPeralatan kantor 1.063.659.426 771.759.362 Office suppliesPelatihan dan literatur 1.015.227.569 1.153.172.166 Training and libraryAsuransi 864.454.536 798.432.721 InsuranceTelekomunikasi 733.358.664 904.354.774 TelecommunicationsKendaraan kantor 204.108.030 175.180.999 Office car Listrik dan AC 164.746.286 256.016.170 Electricity and ACLainnya 867.847.564 936.928.900 OthersJumlah 5.993.868.575 5.943.059.092 Total

22. BEBAN PEMELIHARAAN TEKNOLOGI INFORMASI

22. INFORMATION TECHNOLOGY MAINTENANCE EXPENSE

Akun ini merupakan beban pemeliharaan perangkat lunak dan perangkat keras sistem komputer.

This account represents expense for the maintenance of computer software and hardware and computer system.

23. PENGHASILAN BUNGA 23. INTEREST INCOME

2005 2004Rp Rp

Deposito berjangka 5.704.121.059 2.507.932.037 Time depositsJasa giro 12.271.672 6.974.269 Current accountsJumlah 5.716.392.731 2.514.906.306 Total

24. PENGHASILAN IURAN KEANGGOTAAN BANK

PEMBAYARAN

24. MEMBERSHIP FEES FROM CLEARING SETTLEMENT BANKS

Akun ini merupakan penghasilan iuran keanggotaan bank pembayaran yang berasal dari Bank Mandiri tahun 2004.

This account represents membership fees from clearing settlement banks of Bank Mandiri in 2004.

Page 59: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 22 -

25. PAJAK PENGHASILAN

25. TAXATION

Beban (manfaat) pajak Perusahaan terdiri dari:

The Company’s tax expense (benefit) consists of the following:

2005 2004Rp Rp

Pajak kini 11.589.940.700 6.768.834.200 Current taxPajak final 946.495.889 316.514.721 Final TaxPajak tangguhan 323.090.158 (465.291.643) Deferred taxBeban pajak 12.859.526.747 6.620.057.278 Tax expense

Pajak Kini Current Tax

Rekonsiliasi antara laba sebelum pajak menurut laporan laba rugi dan laba kena pajak adalah sebagai berikut:

A reconciliation between income before tax per statements of income and taxable income, is as follows:

2005 2004Rp Rp

Laba sebelum pajak menurut Income before tax per statements laporan laba rugi 41.792.362.927 20.756.379.520 of income

Perbedaan temporer : Temporary differencesPenyusutan (1.327.819.183) 1.550.972.144 DepreciationKewajiban imbalan pasca kerja 250.851.991 - Post-employment benefits obligation

Perbedaan yang tidak dapat diperhitungkan menurut fiskal : Permanent differences Beban gaji, honor dan Salaries, honorarium and

tunjangan 2.567.747.233 1.675.180.021 allowancesBeban umum dan General and administration

adminstrasi 637.493.389 489.099.122 expensesBeban pengembangan usaha 413.573.302 35.835.000 Business development expensesPenghasilan bunga (5.716.392.731) (2.514.906.306) Interest income Lain-lain 73.652.767 628.554.596 Others

Laba kena pajak 38.691.469.695 22.621.114.097 Taxable income

Beban pajak dengan tarif pajak yang Tax expense at effective berlaku: tax rates :10% x Rp 50.000.000 5.000.000 5.000.000 10% x Rp 50,000,00015% x Rp 50.000.000 7.500.000 7.500.000 15% x Rp 50,000,00030% x Rp 38.591.469.000 30% x Rp 38,591,469,000

tahun 2005 dan in 2005 and Rp 22,521,114,000Rp 22.521.114.000 tahun 2004 11.577.440.700 6.756.334.200 in 2004

Beban pajak kini 11.589.940.700 6.768.834.200 Current tax expense

Pajak penghasilan final 946.495.889 316.514.721 Final income taxPajak penghasilan dibayar di muka Prepaid income taxes

Pasal 23 (3.983.880) (3.429.660) Article 23Pasal 25 (5.770.208.504) (647.190.670) Article 25Fiskal (48.000.000) (13.000.000) Fiscal Pajak penghasilan final (946.495.889) (316.514.721) Final income tax

Hutang pajak kini 5.767.748.316 6.105.213.870 Current tax payable

Page 60: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 23 -

Pajak Tangguhan Deferred Tax

Rincian dari aktiva (kewajiban) pajak tangguhan adalah sebagai berikut:

The details of the Company’s deferred tax assets (liability) are as follows:

Dikreditkan(dibebankan) Dikreditkan

ke laporan ke laporanlaba rugi/ laba rugi/

1 Januari/ Credited 1 Januari/ Credited 31 Desember/January 1, (charged) January 1, (charged) December 31 ,

2004 to income 2005 to income 2005Rp Rp Rp Rp Rp

Kewajiban imbalan Post-employment benefit pasca kerja 138.250.203 - 138.250.203 75.255.597 213.505.800 obligationsAktiva tetap 446.122.099 465.291.643 911.413.742 (398.345.755) 513.067.987 Equipment and facilitiesAktiva pajak tangguhan - bersih 584.372.302 465.291.643 1.049.663.945 (323.090.158) 726.573.787 Net

Rekonsiliasi antara beban pajak dan hasil perkalian laba akuntansi sebelum pajak dengan tarif pajak yang berlaku adalah sebagai berikut:

A reconciliation between tax expense and the amount computed by applying the prevailing tax rates to income before tax per statements of income is as follows:

2005 2004Rp Rp

Laba sebelum pajak menurut Income before tax per statements laporan laba rugi 41.792.362.927 20.756.379.520 of income

Beban pajak sesuai dengan tarif Tax expense at prevailing pajak yang berlaku 12.520.208.878 6.209.413.856 tax rates

Pajak penghasilan final 946.495.889 316.514.721 Final income taxPengaruh pajak atas beban Tax effect of permanent

(manfaat) yang tidak dapat differencesdiperhitungkan menurut fiskal :Beban gaji, honor dan Salaries, honorarium and

tunjangan 770.324.170 502.554.006 allowancesBeban umum dan General and administration

administrasi 191.248.017 146.729.737 expensesBeban pengembangan usaha 124.071.991 10.750.500 Business development expensePenghasilan bunga (1.714.917.819) (754.471.892) Interest income Lain-lain 22.095.621 188.566.350 Others

Beban pajak 12.859.526.747 6.620.057.278 Tax expense

Page 61: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 24 -

26. IMBALAN PASCA KERJA

26. POST-EMPLOYMENT BENEFITS

Program Pensiun Iuran Pasti

Defined Contribution Pension Plan

Perusahaan menyelenggarakan program pensiun iuran pasti untuk semua karyawan tetap yang berumur tidak lebih dari 55 tahun dan mempunyai masa kerja tidak kurang dari enam bulan sejak diangkat menjadi pegawai tetap. Program pensiun ini dikelola oleh PT Asuransi Jiwa Manulife Indonesia. Perusahaan memberikan kontribusi iuran sebesar 12% dan karyawan menanggung sebesar 6% dari jumlah gaji pokok per bulan. Jumlah karyawan yang berhak atas program ini adalah 59 karyawan di tahun 2005 dan 63 karyawan di tahun 2004. Beban pensiun dicatat pada akun gaji dan tunjangan sebesar Rp 425.412.120 pada tahun 2005 dan Rp 381.634.064 pada tahun 2004.

The Company established a defined contribution pension plan covering all its permanent employees who are not more than 55 years old and have a minimum working period of six months since they became permanent employees. The pension plan is managed by PT Asuransi Jiwa Manulife Indonesia. The contributions are based on employees’ gross monthly salaries whereby the Company contributes 12% and the employees contribute 6% to the pension plan. The number of employees entitled to the plan is 59 in 2005 and 63 in 2004. Pension expense of Rp 425,412,120 and Rp 381,634,064 for the years ended December 31, 2005 and 2004, respectively, was recorded under salaries and allowances account.

Imbalan Pasca Kerja Lain Other Post-Employment Benefits

Perusahaan juga memberikan imbalan pasca kerja imbalan pasti untuk karyawan sesuai dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan. Kekurangan imbalan yang diberikan dari program pensiun iuran pasti dibandingkan dengan manfaat yang diwajibkan Undang-undang Ketenagakerjaan dicatat sebagai imbalan pasca kerja tanpa pendanaan.

The Company also provides defined post-employment benefits to its employees in accordance with Labor Law. Shortage of benefits provided under the pension plan against the benefits required by the Labor Law is accounted for as unfunded defined post-employment benefit plan.

Jumlah karyawan yang berhak atas imbalan pasca kerja tersebut adalah 59 karyawan di tahun 2005 dan 63 karyawan di tahun 2004. Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, kewajiban imbalan pasca kerja masing-masing adalah Rp 711.686.000 dan Rp 460.834.009.

The number of employees entitled to the benefits is 59 in 2005 and 63 in 2004. As of December 31, 2005 and 2004, the post-employment benefits obligation amounted to Rp 711,686,000 and Rp 460,834,009, respectively.

Perhitungan imbalan pasca kerja untuk periode yang berakhir 31 Desember 2005 dan 2004 masing-masing dihitung oleh aktuaris independen, PT Dayamandiri Dharmakonsilindo dan PT Dian Artha Tama. Penilaian aktuarial menggunakan asumsi utama sebagai berikut :

The cost of providing post-employment benefits for the period ended December 31, 2005 and 2004 are respectively calculated by independent actuary, PT Dayamandiri Dharmakonsilindo and PT Dian Artha Tama. The actuarial valuations were carried out using the following key assumptions :

2005 2004

Tingkat diskonto 13% 10% Discount rate Tingkat kenaikan gaji 11% 10% Salary increment rate Tingkat kematian Commissioners Commissioners Mortality rate

Standards Ordinary Standards Ordinary(CSO) - 1980 (CSO) - 1980

Tingkat pengunduran diri 2% 2% Resignation rate

Page 62: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 25 -

27. SIFAT DAN TRANSAKSI HUBUNGAN ISTIMEWA

27. NATURE OF RELATIONSHIP AND TRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES

Sifat Hubungan Istimewa Nature of Relationship

a. PT Bursa Efek Jakarta dan PT Bursa Efek Surabaya merupakan pemegang saham Perusahaan.

b. Perusahaan merupakan pemegang saham

dari PT Kustodian Sentral Efek Indonesia.

a. PT Bursa Efek Jakarta and PT Bursa Efek Surabaya are the Company’s stockholders.

b. The Company is a stockholder of PT Kustodian Sentral Efek Indonesia.

28. AKTIVA DAN KEWAJIBAN MONETER DALAM MATA UANG ASING

28. MONETARY ASSET AND LIABILITY DENOMINATED IN FOREIGN CURRENCY

Mata uang Mata uangAsing/ Asing/

Foreign Ekuivalen/ Foreign Ekuivalen/Currency Equivalent Currency Equivalent

US$ Rp US$ Rp

Aktiva ASSETKas dan setara kas 70.660 694.584.065 518 4.814.543 Cash and cash equivalents

Kewajiban LIABILITYBiaya masih harus dibayar 188.998 1.857.850.340 144.972 1.346.789.880 Accrued expenses

Kewajiban Bersih (118.338) (1.163.266.275) (144.454) (1.341.975.337) Net Liability

2005 2004

Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, kurs konversi yang digunakan Perusahaan masing-masing adalah Rp 9.830 per 1 USD dan Rp 9.290 per 1 USD.

On December 31, 2005 and 2004, the conversion rates used by Company were Rp 9,830 per USD 1 and Rp 9,290 per USD 1, respectively.

29. KOMITMEN DAN KONTINJENSI 29. COMMITMENTS AND CONTINGENCIES

a. Berdasarkan Surat Keputusan Ketua

Bapepam No. KEP-26/PM/2000 tanggal 30 Juni 2000 tentang Dana Jaminan, Bapepam memberikan persetujuan kepada Perusahaan untuk menerima 0,01% dari nilai kumulatif transaksi bulanan di bursa efek. Perusahaan diwajibkan melakukan pembentukan, pengelolaan dan penggunaan dana jaminan tersebut. Pelaporan keuangan dana jaminan dilakukan terpisah dari laporan keuangan Perusahaan.

a. Based on Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. KEP-26/PM/2000 dated June 30, 2000, regarding Guarantee Fund, Bapepam has given its approval for the Company to receive 0.01% of the monthly securities transactions cumulative value on the stock exchange. The Company is responsible for the establishment, management and utilization of the guarantee fund. The financial statements of the guarantee fund are maintained separately from the Company’s financial statements.

Berdasarkan Surat Keputusan Ketua Bapepam No. Kep-47/PM/2004 tanggal 9 Desember 2004, Bapepam memberikan persetujuan kepada Perusahaan untuk melakukan pungutan Dana Jaminan sebesar 0,005% dari nilai transaksi kontrak berjangka dan 0,00125% dari nilai transaksi obligasi.

Based on the Decision Letter of the Chairman of Bapepam No. Kep-47/PM/2004 dated December 9, 2004, Bapepam has approved KPEI to withhold Guarantee Fund of 0.005% and 0.00125%, respectively, of the value of futures and debt securities transactions.

Page 63: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 26 -

Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, posisi dana jaminan adalah sebagai berikut:

As of December 31, 2005 and 2004, the position of the guarantee fund is as follows:

2005 2004Rp Rp

Bank 8.072.726 146.726.557 Cash in bankDeposito berjangka 254.884.182.150 242.627.645.403 Time depositsInvestasi dalam Surat Investment in Government

Utang Negara 100.986.000.000 49.387.501.000 BondPiutang dana jaminan 3.506.336.329 4.906.239.275 Guarantee fund receivablePiutang bunga 2.874.819.284 1.840.587.450 Interest receivableKewajiban (845.341.243) (10.000.000) LiabilitiesJumlah 361.414.069.246 298.898.699.685 Total

b. Pada Agustus 2002, PT Usaha Bersama Sekuritas mengalami gagal bayar transaksi saham. Perusahaan memperkirakan jumlah potensi kegagalan beruntun sebesar Rp 30.986.550.000. Perusahaan memutuskan untuk menunda penyelesaian transaksi tersebut. Keputusan tersebut telah sesuai dengan surat Ketua Bapepam tanggal 11 Nopember 2002. Pada tanggal 31 Desember 2005, Perusahaan masih menunda penyelesaian sehubungan dengan status hukum transaksi tersebut.

b. In August 2002, PT Usaha Bersama Sekuritas failed to settle securities transactions. The Company estimated amount of potential recurring failure of Rp 30,986,550,000. The Company decided to postpone the settlement of such transaction. The decision was made in accordance with the letter of the Chairman of Bapepam dated November 11, 2002. As of December 31, 2005, the Company still has deferred the transaction settlement due to the legal status of the transaction.

c. Perusahaan menemukan indikasi transaksi

bursa tidak wajar yang dilakukan oleh PT Mentari Securindo dan PT Suprasurya Danawan atas saham PT Arona Binasejati (ARTI) dan PT Sugi Samapersada (SUGI) pada tanggal 21 September 2005. Jumlah kegagalan transaksi tersebut sebesar Rp 49.174.955.000. Perusahaan memutuskan untuk menunda penyelesaian transaksi tersebut dan melaporkan kepada Bapepam untuk melakukan pemeriksaan lebih lanjut atas transaksi tersebut.

c. The Company noted an indication of unfair securities transactions made by PT Mentari Securindo and PT Suprasurya Danawan on shares of PT Arona Binasejati (ARTI) and PT Sugi Samapersada (SUGI) on September 21, 2005. The liability due to failure of the transactions amounted to Rp 49,174,955,000. The Company decided to postpone the settlement of the transactions and reported to Bapepam for further investigation of such transactions.

d. Perusahaan menandatangani perjanjian sewa

ruang kantor dengan PT First Jakarta International (FJI) untuk masa sewa yang berakhir 31 Agustus 2007, atas ruang kantor di Gedung Bursa Efek Jakarta, Lantai 4 dan 5, Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53.

d. The Company entered into an office space lease agreement with PT First Jakarta International (FJI) for a period expiring on August 31, 2007, for an office space at Jakarta Stock Exchange Building, fourth and fifth floor, Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53.

Page 64: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS

DECEMBER 31, 2005 AND 2004 AND FOR THE YEARS THEN ENDED - Continued

- 27 -

30. PERISTIWA SETELAH TANGGAL NERACA 30. SUBSEQUENT EVENTS

Pada bulan Januari 2006, Perusahaan menerima pembayaran dari PT Kustodian Sentral Efek Indonesia sebesar US$ 720.000. Pembayaran tersebut merupakan bagian Perusahaan atas kontribusi dari bank pembayaran yaitu Bank Central Asia, Bank Lippo, Bank Mandiri dan Bank Niaga. Perjanjian antara PT Kustodian Sentral Efek Indonesia dengan bank tersebut sebagai bank pembayaran berlaku untuk jangka waktu 4 tahun.

In January 2006, the Company received payments from PT Kustodian Sentral Efek Indonesia of US$ 720,000. The payments represent the Company’s portion on payment banks contributions from Bank Central Asia, Bank Lippo, Bank Mandiri and Bank Niaga. Agreement between PT Kustodian Sentral Efek Indonesia and such banks as payment banks is valid for 4 years.

31. PERSETUJUAN LAPORAN KEUANGAN

31. APPROVAL OF FINANCIAL STATEMENTS

Laporan keuangan Perusahaan telah disetujui oleh Direksi untuk diterbitkan pada tanggal 17 Maret 2006.

The Company’s financial statements have been approved by the Company’s Directors for issue on March 17, 2006.

********

Page 65: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA

LAPORAN KEUANGAN DANA JAMINAN/FINANCIAL STATEMENTS OF GUARANTEE FUND

UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2005 DAN 2004/FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2005 AND 2004

DAN LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN/AND INDEPENDENT AUDITORS` REPORT

Page 66: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIADAFTAR ISI/ TABLE OF CONTENTS

Halaman/Page

LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN/INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT 1

LAPORAN KEUANGAN DANA JAMINAN - Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004 serta untuktahun-tahun yang berakhir pada tanggal tersebut/

FINANCIAL STATEMENTS OF GUARANTEE FUND - As of December 31, 2005 and 2004 and for theyears then ended

Laporan Aktiva dan Kewajiban/Statements of Assets and Liabilities 2

Laporan Operasi/Statements of Operations 3

Laporan Perubahan Aktiva Bersih/Statements of Changes in Net Assets 4

Catatan atas Laporan Keuangan/Notes to the Financial Statements 5

Page 67: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan
Page 68: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIADANA JAMINAN GUARANTEE FUNDLAPORAN AKTIVA DAN KEWAJIBAN STATEMENTS OF ASSETS AND LIABILITIES31 DESEMBER 2005 DAN 2004 DECEMBER 31, 2005 AND 2004

Catatan/2005 Notes 2004Rp Rp

AKTIVA ASSETS

Bank 8.072.726 146.726.557 Cash in banks

Deposito berjangka 254.884.182.150 2b,3 242.627.645.403 Time deposits

Investasi dalam Surat Utang Negara 100.986.000.000 2c,4 49.387.501.000 Investment in Government Bonds

Piutang dana jaminan 3.506.336.329 5 4.906.239.275 Guarantee fund receivables

Piutang bunga 2.874.819.284 6 1.840.587.450 Interest receivables

JUMLAH AKTIVA 362.259.410.489 298.908.699.685 Total Assets

KEWAJIBAN LIABILITY

Biaya masih harus dibayar 845.341.243 10.000.000 Accrued expense

AKTIVA BERSIH 361.414.069.246 298.898.699.685 NET ASSETS

See accompanying notes to financial statementswhich are an integral part of the financialstatements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yangmerupakan bagian yang tidak terpisahkan darilaporan keuangan.

- 2 -

Page 69: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIADANA JAMINAN GUARANTEE FUNDLAPORAN OPERASI STATEMENTS OF OPERATIONSUNTUK TAHUN -TAHUN YANG BERAKHIR FOR THE YEARS ENDED 31 DESEMBER 2005 DAN 2004 DECEMBER 31, 2005 AND 2004

Catatan/2005 Notes 2004Rp Rp

PENGHASILAN INVESTASI INVESTMENT INCOMEPenghasilan bunga 24.723.394.321 2d,7 13.735.451.783 Interest income

BEBAN EXPENSESPengelolaan dana jaminan 845.341.243 2d,2e - Guarantee fund managementAdministrasi bank 113.123.355 2d 20.600.000 Bank administration Jumlah Beban 958.464.598 20.600.000 Total Expenses

Penghasilan Investasi Bersih 23.764.929.723 13.714.851.783 Net Investment Income

KEUNTUNGAN (KERUGIAN) BELUM UNREALIZED GAIN (LOSS)DIREALISASI Perubahan nilai wajar Surat Change in fair value

Utang Negara (16.269.981.894) 2c,4 120.341.659 of Government Bonds

KENAIKAN AKTIVA BERSIH DARI INCREASE IN NET ASSETS FROMAKTIVITAS OPERASI 7.494.947.829 13.835.193.442 OPERATING ACTIVITIES

See accompanying notes to financialstatements which are an integral part of thefinancial statements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan.

- 3 -

Page 70: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIA P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIADANA JAMINAN GUARANTEE FUNDLAPORAN PERUBAHAN AKTIVA BERSIH STATEMENTS OF CHANGES IN NET ASSETSUNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR FOR THE YEARS ENDED31 DESEMBER 2005 DAN 2004 DECEMBER 31, 2005 AND 2004

2005 2004Rp Rp

KENAIKAN AKTIVA BERSIH DARI INCREASE IN NET ASSETS FROMAKTIVITAS OPERASI 7.494.947.829 13.835.193.442 OPERATING ACTIVITIES

KONTRIBUSI DARI ANGGOTA BURSA MEMBERS' CONTRIBUTIONSPenerimaan dana jaminan atas jasa Guarantee fund receivables

transaksi tahun berjalan 51.514.085.403 35.262.675.859 on transaction services during the yearPiutang dana jaminan 3.506.336.329 4.906.239.275 Guarantee fund receivables

Jumlah Kontribusi dari Anggota Bursa 55.020.421.732 40.168.915.134 Total Members' Contributions

JUMLAH KENAIKAN AKTIVA BERSIH 62.515.369.561 54.004.108.576 TOTAL INCREASE IN NET ASSETS

AKTIVA BERSIH AWAL TAHUN 298.898.699.685 244.894.591.109 NET ASSETS AT BEGINNING OF YEAR

AKTIVA BERSIH AKHIR TAHUN 361.414.069.246 298.898.699.685 NET ASSETS AT END OF YEAR

See accompanying notes to financial statements which arean integral part of the financial statements.

Lihat catatan atas laporan keuangan yangmerupakan bagian yang tidak terpisahkan darilaporan keuangan.

- 4 -

Page 71: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

- 5 -

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIACATATAN ATAS LAPORAN DANA JAMINAN31 DESEMBER 2005 DAN 2004SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIRPADA TANGGAL TERSEBUT

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIANOTES TO GUARANTEE FUNDDECEMBER 31, 2005 AND 2004

AND FOR THE YEARSTHEN ENDED

1. UMUM 1. GENERAL

Dana Jaminan dibentuk berdasarkan Undang-Undang Pasar Modal No. 8 pasal 55 ayat 4,tentang penyelesaian transaksi bursa yangmenetapkan bahwa Lembaga Kliring danPenjaminan dapat menetapkan dana jaminanpenyelesaian transaksi bursa yang wajib dipenuhioleh pemakai jasa Lembaga Kliring danPenjaminan.

The Guarantee Fund was establish based onArticle 55 section 4 of the Capital Market LawNo. 8 concerning securities transactionssettlement which states that a Clearing andGuarantee Institution may establish a guaranteefund for securities transactions settlement to befunded by the users of such service.

Berdasarkan Surat Keputusan Ketua BadanPengawas Pasar Modal (Bapepam)No. KEP-26/PM/2000 tentang Dana Jaminantanggal 30 Juni 2000, yang sebelumnya diaturdalam surat Bapepam No. S-1484/PM/1997tanggal 27 Juni 1997, PT Kliring Penjaminan EfekIndonesia (KPEI) disetujui untuk melakukanpungutan sebesar 0,01% dari nilai transaksi bursasebagai salah satu sumber utama pembentukandana jaminan.

Kemudian, berdasarkan Surat Keputusan KetuaBapepam No. Kep-47/PM/2004 tanggal9 Desember 2004, Bapepam menyetujui KPEIuntuk memungut Dana Jaminan sebesar 0,005%dari nilai transaksi kontrak berjangka dan0,00125% dari nilai transaksi obligasi.

Dana Jaminan bukan merupakan milik pihaktertentu dan tidak didistribusikan untuk keperluanapapun kecuali untuk tujuan yang telah diaturdalam ketentuan tersebut. Dana jaminan akandigunakan untuk penanggulangan kegagalanpenyelesaian transaksi bursa pada perdaganganefek tanpa warkat dan perdagangan kontrakberjangka indeks efek. KPEI diwajibkan untukmempertanggungjawabkan dana jaminan tersebutdan penggunaannya harus memperolehpersetujuan terlebih dahulu dari Bapepam.

Based on the Decision Letter of the Chairman ofthe Capital Supervisory Agency (Bapepam)No. KEP-26/PM/2000 dated June 30, 2000regarding Guarantee Fund, which is previouslyregulated by the Letter of the Bapepam No. S-1484/PM/1997 dated June 27, 1997, Bapepamhas approved PT Kliring Penjaminan EfekIndonesia (KPEI) to collect 0.01% of cumulativevalue of securities transactions as a major sourcefor the guarantee fund.

Moreover, based on the Decision Letter of theChairman of Bapepam No. Kep-47/PM/2004dated December 9, 2004, Bapepam hasapproved KPEI to collect 0.005% of futuretransactions and 0.00125% of obligationtransaction for the guarantee fund.

The guarantee fund do not belong to a certainparty and is not distributed for any purpose unlessas stated in the regulation. The guarantee fund isintended to provide resource for handling failuresin settlements of scripless trading of securitiesand stock index futures trading. KPEI isresponsible in managing the guarantee fund, andits utilization should have prior approval fromBapepam.

Dana jaminan hanya dapat diinvestasikan dalamSurat Utang Negara dan atau deposito bankdengan komposisi yang disetujui oleh komitekebijakan kredit dan pengendalian risiko. Hasilinvestasi Dana Jaminan wajib ditambahkan kedalam Dana Jaminan setelah dikurangi biaya atasjasa pengelolaan kepada Lembaga Kliring danPenjaminan.

The guarantee fund is only allowed to be investedin Government Bonds and or time deposits with acertain composition which has been approved bya credit policy and risk management committee.The investment’s results, net of the clearing andguarantee institution’s management fee should beadded to the guarantee fund.

Page 72: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIACATATAN ATAS LAPORAN DANA JAMINAN31 DESEMBER 2005 DAN 2004SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIRPADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIANOTES TO GUARANTEE FUNDDECEMBER 31, 2005 AND 2004

AND FOR THE YEARSTHEN ENDED - Continued

- -6

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES

Kebijakan akuntansi dan pelaporan yang dianutDana Jaminan sesuai dengan prinsip akuntansiyang berlaku umum di Indonesia. Prinsip-prinsipakuntansi yang penting diterapkan secarakonsisten dalam penyusunan laporan keuanganadalah sebagai berikut:

The accounting and reporting policies adopted bythe Guarantee Fund conform to accountingprinciple generally accepted in Indonesia. Thesignificant accounting principles which wereconsistently applied in the preparation of thefinancial statements are as follows:

a. Lingkup dan Basis Penyajian LaporanKeuangan

a. Scope and Basis for Preparation ofFinancial Statements

Laporan keuangan Dana Jaminan, yangmeliputi laporan aktiva dan kewajiban,laporan operasi dan laporan perubahanaktiva bersih, disusun dengan menggunakanprinsip dan praktek akuntansi yang berlakupada reksadana sebagaimana diatur dalambutir 8 Peraturan Bapepam No. III.b.7.

The financial statements of Guarantee Fund,consist of statements of assets and liabilities,statements of operations and statements ofchanges in net assets, have been preparedusing accounting principles and reportingpractices for mutual fund as stipulated initem number 8 of Bapepam’s Rule No. III.b.7.

Dasar Penyusunan laporan keuangan adalahdasar akrual. Mata uang pelaporan yangdigunakan adalah mata uang Rupiah (Rp),dan laporan keuangan tersebut disusunberdasarkan nilai historis, kecuali beberapaakun tertentu disusun berdasarkanpengukuran lain sebagaimana diuraikandalam kebijakan akuntansi akun tersebut.

The financial statements are prepared underthe accrual basis of accounting. Thereporting currency used in the preparation ofthe financial statements is the IndonesianRupiah, while the measurement basis is thehistorical cost, except for certain accountswhich are measured on the bases describedin the related accounting policies.

b. Deposito Berjangka b. Time Deposits

Deposito berjangka dinilai berdasarkan nilainominal.

Time deposits are stated at nominal value.

c. Investasi dalam Surat Utang Negara c. Invetment in Government Bonds

Investasi dalam Surat Utang Negaradisajikan sebesar nilai wajar. Keuntunganatau kerugian belum direalisasi akibatkenaikan atau penurunan nilai wajar diakuidalam laporan operasi tahun berjalan.

Investment in Government Bonds are statedat fair value. Unrealized gains or losses dueto increase or decrease in fair value arerecognized in the statements of operationsfor the year.

d. Pengakuan Pendapatan dan Beban d. Income and Expense Recognition

Pendapatan bunga diakui secara akrualberdasarkan proporsi waktu, nilai nominaldan tingkat bunga yang berlaku

Interest income is recognized when incurred(accrual basis) based on time proportion,nominal value and interest rate.

Beban diakui pada saat terjadinya (secaraakrual).

Expense is recognized when incurred(accrual basis).

Page 73: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIACATATAN ATAS LAPORAN DANA JAMINAN31 DESEMBER 2005 DAN 2004SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIRPADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIANOTES TO GUARANTEE FUNDDECEMBER 31, 2005 AND 2004

AND FOR THE YEARSTHEN ENDED - Continued

- -7

e. Pengelolaan Dana Jaminan e. Guarantee Fund Management

Berdasarkan Surat Keputusan KetuaBapepam Nomor Kep-47/PM/2004 Tanggal9 Desember 2004 tentang Dana Jaminan,Lembaga Kliring dan Penjaminan dapatmengenakan biaya atas jasa pengelolaaninvestasi maksimum 10% (sepuluhperseratus) dari pendapatan bersih setelahpajak. Biaya jasa pengelolaan dibebankandalam laporan operasi tahun berjalan.

Based on the Decision Letter of the Chairmanof Bapepam No. Kep-47/PM/2004 datedDecember 9, 2004 regarding GuaranteeFund, the Clearing and Guarantee Institutionis allowed to charge investment managementfee at maximum of 10% (ten percent) of netinvestment income after tax. Themanagement fee is charged to statement ofoperations for the year.

3. DEPOSITO BERJANGKA 3. TIME DEPOSIT

2005 2004Rp Rp

Rupiah RupiahBank Mandiri 174.936.049.206 184.039.530.841 Bank MandiriBank Danamon 71.214.889.102 58.588.114.562 Bank DanamonBank Niaga 8.733.243.842 - Bank Niaga

Jumlah 254.884.182.150 242.627.645.403 Total

Tingkat bunga 7,25% - 13,00% 6,00% - 7,25% Interest Rate

Deposito berjangka sebesar Rp 35 miliar di BankMandiri digunakan sebagai jaminan fasilitas kreditjangka pendek dari bank yang sama (Catatan 8).

Time deposit of Rp 35 billion placed in BankMandiri is used as collateral for the short-termloan facility from the same bank (Note 8).

4. INVESTASI DALAM SURAT UTANG NEGARA 4. INVESTMENT IN GOVERNMENT BONDS

Akun ini merupakan investasi dalam Surat UtangNegara, dengan rincian sebagai berikut:

This account represents investment inGovernment Bonds, as follows:

Surat Utang Negara/ Nilai Nominal/ Nilai Wajar/ Tingkat Bunga/ Jatuh Tempo/Government Bonds Nominal Value Fair Value Interest Rate Maturity Date

Rp Rp %

Ina Recap FR 0025 50.000.000.000 43.340.000.000 10 15-10-2011Ina Recap FR 0027 50.000.000.000 38.500.000.000 9,5 15-06-2015Ina Recap FR 0029 20.000.000.000 19.146.000.000 9,5 15-04-2007Jumlah 120.000.000.000 100.986.000.000

2005

Surat Utang Negara/ Nilai Nominal/ Nilai Wajar/ Tingkat Bunga/ Jatuh Tempo/Government Bonds Nominal Value Fair Value Interest Rate Maturity Date

Rp Rp %

Ina Recap FR 0025 50.000.000.000 49.387.501.000 10 15-10-2011

2004

Page 74: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIACATATAN ATAS LAPORAN DANA JAMINAN31 DESEMBER 2005 DAN 2004SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIRPADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIANOTES TO GUARANTEE FUNDDECEMBER 31, 2005 AND 2004

AND FOR THE YEARSTHEN ENDED - Continued

- -8

Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, biayaperolehan Surat Utang Negara masing-masingsebesar Rp 117.684.061.300 danRp 49.267.159.341. Sesuai dengan sifat danfungsi dana jaminan, penempatan dana jaminanpada Surat Utang Negara dimaksudkan untukdimiliki hingga jatuh tempo dan direalisasi padanilai nominal. Namun, peraturan Bapepammensyaratkan agar penyajian laporan keuangandana jaminan menggunakan prinsip akuntansidan bentuk yang berlaku pada Reksa Dana,sehingga investasi dalam Surat Utang Negaratersebut disajikan sebesar nilai wajar.

As of December 31, 2005 and 2004, acquisitioncost of the Government Bonds amounted toRp 117,684,061,300 and Rp 49,267,159,341,respectively. In accordance with the nature andpurpose of the guarantee fund, placement ofguarantee fund in Government Bonds is intendedto be held until maturity and will be realized atnominal value. However, Bapepam rule requiresthe financial statements of the guarantee fund tobe prepared in the accordance with accountingprinciples and reporting format of Mutual Fund,accordingly the investment in Government Bondsare stated at fair value.

Pada tanggal 31 Desember 2005 dan 2004, SuratUtang Negara dinyatakan berdasarkan hargareferensi Bursa Efek Surabaya dan HimpunanPedagang Surat Utang Negara. Keuntungan(kerugian) belum direalisasi akibat perubahannilai wajar masing-masing sebesar(Rp 16.269.981.894) tahun 2005 danRp 120.341.659 tahun 2004.

As of December 31, 2005 and 2004, theGovernment Bonds value were based onreference price of Surabaya Stock Exchange andIndonesian Government Bond DealerAssociation. Unrealized gain (loss) due tochanges in fair value amounted to(Rp 16,269,981,894) in 2005 and Rp 120,341,659in 2004, respectively.

Sehubungan dengan investasi ini, KPEI menunjukBank Mandiri sebagai Kustodian.

In relation to the investment, KPEI has appointedBank Mandiri as Custodian.

5. PIUTANG DANA JAMINAN

Akun ini merupakan tagihan kepada PT BursaEfek Jakarta dan PT Bursa Efek Surabaya atasdana jaminan.

5. GUARANTEE FUND RECEIVABLES

This account represents receivables fromPT Bursa Efek Jakarta and PT Bursa EfekSurabaya relating to guarantee fund.

2005 2004Rp Rp

PT Bursa Efek Jakarta 3.499.572.621 4.891.414.558 PT Bursa Efek JakartaPT Bursa Efek Surabaya 6.763.708 14.824.717 PT Bursa Efek SurabayaJumlah 3.506.336.329 4.906.239.275 Total

6. PIUTANG BUNGA 6. INTEREST RECEIVABLE

2005 2004Rp Rp

Deposito berjangka 1.543.750.791 859.024.567 Time depositsSurat Utang Negara 1.331.068.493 981.562.883 Government BondJumlah 2.874.819.284 1.840.587.450 Total

Page 75: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIACATATAN ATAS LAPORAN DANA JAMINAN31 DESEMBER 2005 DAN 2004SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIRPADA TANGGAL TERSEBUT - Lanjutan

P.T. KLIRING PENJAMINAN EFEK INDONESIANOTES TO GUARANTEE FUNDDECEMBER 31, 2005 AND 2004

AND FOR THE YEARSTHEN ENDED - Continued

- -9

7. PENDAPATAN BUNGA 7. INTEREST INCOME

2005 2004Rp Rp

Deposito berjangka 16.262.769.751 13.393.797.254 Time depositsSurat Utang Negara 8.451.270.458 322.222.222 Government BondJasa giro bank 9.354.112 19.432.307 Bank accountsJumlah 24.723.394.321 13.735.451.783 Total

8. KOMITMEN 8. COMMITMENTS

a. KPEI memperoleh fasilitas kredit jangkapendek dari Bank Mandiri sebesarRp 30 milyar jatuh tempo 31 Juli 2006.Fasilitas kredit ini semata-mata digunakanuntuk menanggulangi kegagalanpenyelesaian transaksi bursa tanpa warkatdan dijamin dengan deposito berjangka danajaminan di bank yang sama (Catatan 3).

a. KPEI obtained a short-term credit facility fromBank Mandiri amounting toRp 30 billion due on July 31, 2006. This creditfacility is solely intended for handling failurein settlement of securities transactions and issecured by time deposits of the clearing fundin the same bank (Note 3).

b. Pada Agustus 2002, PT Usaha BersamaSekuritas mengalami gagal bayar atastransaksi saham. KPEI memperkirakanpotensi kegagalan beruntun sebesarRp 30.986.550.000. Selanjutnya, KPEImemutuskan untuk menunda penyelesaiantransaksi tersebut. Keputusan ini telah sesuaidengan surat Ketua Bapepam tanggal11 Nopember 2002, untuk memberikankesempatan kepada Bapepam untukmelakukan penyidikan atas adanya indikasitransaksi yang tidak wajar.

b. In August 2002, PT Usaha BersamaSekuritas failed to settle securitiestransactions. KPEI estimated potentialrecurring failure of Rp 30,986,550,000.Moreover KPEI decided to postpone thesettlement of such transaction. The decisionwas in accordance with the letter of theChairman of Bapepam dated November 11,2002, in order to give Bapepam a chance toinvestigate any indication of unfairtransactions.

Sampai dengan 31 Desember 2005, KPEImasih melakukan penundaan penyelesaiansehubungan dengan status hukum transaksitersebut.

As of December 31, 2005, KPEI has stillplaced on hold the settlement of suchtransaction due to the legal status of thetransactions.

9. PERSETUJUAN LAPORAN KEUANGAN 9. APPROVAL OF FINANCIAL STATEMENTS

Laporan keuangan telah disetujui oleh DireksiKPEI untuk diterbitkan pada tanggal 23 Pebruari2006.

The financial statements have been approved bythe Directors of KPEI for issue on February 23,2006.

********

Page 76: BelieFS Report/AR... · 2016. 8. 10. · yang handal dan terpercaya. Menjadi kewajiban kami sebagai mitra pengimbang sentral (Central Counterparty) dalam kegiatan kliring dan penjaminan

36

This page is intentionally left blank.Halaman ini sengaja dikosongkan.