basins due to lithospheric stretching

Upload: yararegina96

Post on 08-Jan-2016

12 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

a

TRANSCRIPT

Basins due to lithospheric stretchingCekungan sedimen adalah semacam depresi yang memiliki kapabilitas untuk menjadi tempat terakumulasinya endapan sedimen. Subsidens dari kerak bumi bagian atas harus terjadi sehingga depresi yang sedemikian rupa bisa terbentuk. Mekanisme yang dapat menghasilkan subsidens yang cukup untuk membentuk cekungan antara lain mencakup proses penipisan kerak, pembebanan tektonik, pembebanan subkrustal, aliran astenosferik, dan densifikasi krustasl(Dickinson, 1993).

Gambar 16.2 Mekanisme subsidens dari hampir semua jenis cekungan sedimen(Dari Ingersoll, R. V., dan C.J. Busby, 1995, Tectonic of Sedimentary Basin, dalam Busby, C.J, dan R.V. Ingersoll(eds.), Tectonic of sedimentary basin: Blackwell Science, Cambridge, Mass., Gambar 1.1, p.8).

Proses tektonik lempeng menyebabkan perubahan mendasar pada masa benua dan cekungan samudra seiring dengan berjalannya waktu. Benua terpisah dan saling menjauh membentuk cekungan samudra yang dapat memiliki lebar hingga 500 km, yang kemudian dapat tertutup kembali saat lempeng samudra mengalami subduksi di trench. Proses bukaan dan penutupan dari suatu cekunga n samudra disebut sebagai siklus Wilson(dari Wilson, 1966). Siklus Wilson dimulai dengan pembentukan cekungan rift atau rifting basin(dialasi oleh kerak benua), yang kemudian akan berevolusi menjadi proto-oceanic through(sebagian dialasi oleh kerak samudra), dan selanjutnya akan menjadi cekungan samudra sepenuhnya, dialasi oleh lempeng samudra dan dibatasi oleh passive continental margin. Setelah puluhan juta tahun atau lebih, zona subduksi akan berkembang di sekitar margin samudra dan cekungan samudra akan mulai tertutup. Klosur akan timbul bersamaan dengan proses tumbukan benua(continental collision) dan pembentukan sabuk orogen.cekungan sedimen dapat terbentuk oleh empat susunan tektonik yang telah dibahas sebelumnya(divergen, Intraplate, konvergen, dan transform) dan juga dalam setinghybridJenis cekungan sedimen yang berbeda dapat diidentifikasi dalam variasi setingan yang didasarkan pada (1) jenis kerak dimana cekungan itu berada, (2) posisi dari cekungan itu terhadapplate margin, dan (3) untuk cekungan yang terletak dekat denganplate margin, jenis interaksi lempeng yang terjadi selama proses sedimentasi berlangsung(Dickinson, 1974; Miall, 2000, p. 468).

suatu cekungan sedimenter berhubungan sedemikian rupa dengan pergerakan krustal dan proses lempeng tektonik. Beberapa klasifikasi tektonik untuk pembagian tipe-tipe cekungan terbentuk oleh empat susunan tektonik yang telah dibahas sebelumnya(divergen, Intraplate, konvergen, dan transform) dan juga dalam setinghybrid Jenis cekungan sedimen yang berbeda dapat diidentifikasi dalam variasi setingan yang didasarkan pada (1) jenis kerak dimana cekungan itu berada, (2) posisi dari cekungan itu terhadapplate margin, dan (3) untuk cekungan yang terletak dekat denganplate margin, jenis interaksi lempeng yang terjadi selama proses sedimentasi berlangsung