bagaimana cara menumbuhkan disiplin tanpa diawasi

Upload: ghea

Post on 08-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Bagaimana Cara Menumbuhkan Disiplin Tanpa Diawasi

    1/2

    Bagaimana Cara Menumbuhkan Disiplin Tanpa

    Diawasi

    Disiplin adalah kesadaran untuk melakukan suatu pekerjaan dengan

    tertib dan teratur sesuai dengan peraturan-peraturan yang berlaku dengan

    penuh tanggung jawab tanpa ada paksaan dari siapapun. Dengan disiplin

    dimaksudkan sebagai upaya untuk mengatur perilaku seseorang menjadi

    pribadi yang baik, karena ada perilaku yang harus dicegah atau dilarang, dan

    sebaliknya, harus dilakukan. Banyak cara yang dapat ditempuh untuk

    menumbuhkan kedisiplinan dalam pribadi seseorang. Salah satunya denganselalu mengawasi dan memberikan hukuman kepada siapapun yang tidak

    disiplin. rang-orang cenderung berpikir ini adalah cara yang paling e!ekti! 

    dalam menumbuhkan kedisiplinan, karena siapa saja akan takut dihukum

    dan merasa diawasi sehingga tidak akan mengulangi perbuatannya kembali.

    "amun sebenarnya, ini bukanlah cara yang benar.

    Menerapkan disiplin melalui hukuman dan pengawasan hanya efektif dilakukan pada

    lingkungan yang selalu diawasi dan dalam ruang lingkup yang sempit. Contohnya, siswa yang

    terbiasa disiplin di sekolah belum tentu sanggup menerapkannya di luar sekolah.

    #embentukan disiplin pada saat sekarang bukan sekedar menjadikan

    seseorang agar patuh dan taat pada aturan dan tata tertib tanpa alasan

    sehingga mau menerima begitu saja, melainkan sebagai usaha

    mendisiplinkan diri sendiri $sel! discipline%. &rtinya ia berperilaku baik, patuh

    dan taat pada aturan bukan karena paksaan dari orang lain ataupun merasa

    diawasi melainkan karena kesadaran dari dirinya sendiri.

    Oleh sebab itu, diperlukan suatu upaya untuk menumbuhkan sifat disiplin seseorang

     berdasarkan kesadarannya. Maksud kesadaran ini adalah setiap orang memiliki pengetahuan dan

     pemahaman tentang manfaat-manfaat yang dapat diperoleh bila menerapkan dan

  • 8/19/2019 Bagaimana Cara Menumbuhkan Disiplin Tanpa Diawasi

    2/2

    mengimplementasikannya di sekolah dan di lingkungan sekitar mereka. Mereka pun dapat

    memahami kerugian yang bisa ditimbulkan bila tidak menerapkannya.

    Ada dua upaya yang dapat dilakukan untuk menumbuhkan disiplin tanpa diawasi.

    Pertama, mulailah dari diri kita sendiri untuk berperilaku disiplin dimanapun kita berada. Hal

    tersebut dapat mendorong orang-orang di sekitar kita untuk mencontoh perbuatan kita dan

     berperilaku yang sama. edua, berikan pemahaman tentang keuntungan dalam penerapan

    disiplin dan kerugian !ika tidak menerapkannya, baik itu dalam lingkungan sekolah dan maupun

    di luar sekolah. Pen!elasan yang diberikan dapat didekati dari berbagai sudut pandang ilmu.

    "tulah cara yang dapat dilakukan agar siapapun dapat menumbuhkan kedisiplinan dalam

    dirinya tanpa ada paksaan, hukuman, ataupun diawasi. #ila semua orang dapat memiliki pribadi

    yang disiplin, siapapun akan dapat men!alani kehidupannya dengan tertib dan teratur, tanpa

    adanya pelanggaran-pelanggaran. $engan begitu, semuanya akan terasa lebih tentram dan damai.