bab iii_piutang wesel

20
BAB III Piutang Wesel/ Wesel Tagih (notes receivable)

Upload: ezra-greg-schmidt

Post on 05-Jul-2015

2.445 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

piutang wesel

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III_Piutang Wesel

BAB III

Piutang Wesel/ Wesel Tagih(notes receivable)

Page 2: BAB III_Piutang Wesel

Piutang adalah klaim dalam bentuk uang terhadap perusahaan atau perorangan.

Piutang ini terutama timbul dari penjualan barang dan jasa secara kredit dan peminjaman uang.

Page 3: BAB III_Piutang Wesel

Piutang Wesel/ Wesel Tagih (Notes Receivable)

Piutang Wesel adalah tagihan yang didukung oleh instrument kredit resmi seperti Promes.

Promes adalah janji tertulis untuk membayar uang pada tanggal tertentu tanpa syarat.

Page 4: BAB III_Piutang Wesel

Pihak yang membuat janji membayar (yang mengeluarkan promes) disebut penarik wesel (drawer).

Pihak yang akan menerima pembayaran disebut penerima wesel (payee).

Page 5: BAB III_Piutang Wesel

Timbulnya Piutang Wesel karena:

1. Penjualan barang dgn wesel2. Penjualan jasa dgn wesel3. Janji membayar piutang dagang yang

telah jatuh tempo

Page 6: BAB III_Piutang Wesel

Karakteristik dari wesel tagih

Jumlah Pokok Tanggal Jatuh Tempo Jangka waktu wesel (hari/bulan) Bunga (Interest)

nilai nominal x tingkat bunga x jangka waktu bunga jangka waktu satu

tahun

Nilai Jatuh Tempo

Page 7: BAB III_Piutang Wesel

Dikeluarkan Wesel tgl 10 Agt, jika jangka waktu wesel 90 hari, maka tgl jatuh tempo = 8 Nov

90 hariAgt 31-10 21

69Sep 30

39Okt 31NOv 8

Contoh Perhitungan tanggal jatuh tempo wesel:

Page 8: BAB III_Piutang Wesel

Pengakuan Piutang Wesel Pada saat pada saat penyerahan wesel:

Piutang Wesel xxxPiutang Dagang xxx

Pada saat pada saat jatuh tempo pembayaran:

Kas xxxPendapatan Bunga xxx

Piutang Wesel xxx

Page 9: BAB III_Piutang Wesel

Akuntansi Wesel Tagih

Contoh Soal: Pada tanggal 3 maret 2005 PT.AGUS

menjual barang dagang kepada PT.SRI senilai Rp.5.000.000,- dengan syarat pembayaran 2/10’n/30.

Pada tanggal 3 April 2005, PT.SRI membayar piutang dagangnya dengan menyerahkan wesel berbunga 12 % setahun dan jangka waktu 90 hari.

 

Page 10: BAB III_Piutang Wesel

Perhitungan dan jurnal yg diperlukan

Perhitungan:Nilai nominal wesel

Rp.5.000.000Bunga wesel= (12% x Rp.5.000.000 x 90/360) Rp. 150.000Nilai Jatuh tempo (Kas) Rp.5.150.000

Page 11: BAB III_Piutang Wesel

Jurnal yg diperlukan

Jurnal saat penjualan barang dagang:Piutang Dagang Rp.5.000.000,-

Penjualan Rp.5.000.000,- Jurnal saat penyerahan wesel:

Piutang Wesel Rp.5.000.000,-Piutang Dagang Rp.5.000.000,-

Page 12: BAB III_Piutang Wesel

Jurnal pada saat jatuh tempo:

Kas Rp.5.150.000,-Pendapatan Bunga Rp. 150.000,-

Piutang Wesel Rp.5.000.000,-

Page 13: BAB III_Piutang Wesel

Pendiskontoan Wesel Tagih

Penjualan wesel tagih oleh suatu perusahaan kepada bank atau pihak ketiga lainnya disebut dengan pendiskontoan wesel tagih (disconting a note receivable).

Diskonto (disconting) adalah bunga yang diperhitungakan dimuka.

Page 14: BAB III_Piutang Wesel

Pada tanggal 3 Mei 2004 PT.AGUS mendiskontokan ke bank wesel berbunga dengan tingkat bunga diskonto sebesar 15 %. Wesel tersebut berjangka waktu 90 hari (dikeluarkan tanggal 3 April 2004) dengan tingkat bunga 12 % dan nilai nominal Rp.5.000.000,-.

Contoh:

Page 15: BAB III_Piutang Wesel

Perhitungan:Nilai nominal 5.000.000Bunga wesel=5.000.000 x 12% x 90/360 150.000Nilai jatuh tempo (Kas) 5.150.000Diskonto = 5.150.000 x15% x 60/360 (128.750)Nilai Kas yang diterima 5.021.250 Jurnal:Kas 5.021.250

Pend.Bunga Wesel 21.250Piutang Wesel 5.000.000

Page 16: BAB III_Piutang Wesel

Soal latihan:

Pada tanggal 3 Juli 2004 didiskontokan ke bank wesel berbunga dengan tingkat bunga diskonto sebesar 15 %. Wesel tersebut berjangka waktu 90 hari (dikeluarkan tanggal 8 Juni 2004) dengan tingkat bunga 12 % dan nilai nominal Rp.10.000.000,-.

Page 17: BAB III_Piutang Wesel

Wesel Tagih Tagih Yang Ditolak

Apabila yang menerbitkan wesel ternyata tidak memenuhi kewajibannya pada saat jatuh tempo, maka wesel tersebut dikatakan ditolak.

Wesel yang ditolak tidak dapat diperdagangkan lagi, dan pemegang wesel akan memindahkan klaim ini termasuk bunganya ke akun piutang dagang.

Page 18: BAB III_Piutang Wesel

Apabila Wesel tagih belum didiskontokan:Pada tanggal 3 April 2005, PT.AGUS menerima

wesel berbunga 12 % setahun dan jangka waktu 90 hari. (jatuh tempo pada tanggal 2 jUli). Ternyata pada saat jatuh tempo wesel tersebut tidak dibayar.

2 Juli kas 5.150.000Pend.bunga wesel 150.000Piutang wesel 5.000.000

Page 19: BAB III_Piutang Wesel

Apabila Wesel tagih sudah didiskontokan:Pada tanggal 3 April 2005, PT.AGUS menerima

wesel berbunga 12 % setahun dan jangka waktu 90 hari. (jatuh tempo pada tanggal 2 jUli). Wesel tersebut telah didiskontokan ke bank pada tanggal 3 Mei 2005 . Ternyata pada saat jatuh tempo wesel tersebut tidak dibayar.

2 Juli Piutang dagang (PT.SRI) 5.150.000Kas 5.150.000

Page 20: BAB III_Piutang Wesel

PENYAJIAN PIUTANG DI NERACA

Piutang di sajikan di neraca sebesar nilai realisasinya.

Nilai ini adalah jumlah yang akan diterima berupa nilai nominal dikurangi denan taksiran kerugian piutang yang telah dibentuk dan disesuaikan setiap akhir tahun. Dengan demikian jumlah tersebut merupakan jumlah yang diharapkan dapat ditagih.